Himpunan penyelesaian dari
2x − 4y + 3z = 8
−2x − 3y + z = −9
x + 2y − z = 5
Adalah {(x,y,z)}, nilai x+y+z=……
Jawaban yang benar adalah 2.
Metode eliminasi adalah metode yang bertujuan untuk mengeliminasi (menghilangkan) salah satu variabel, sehingga nilai variabel lainnya bisa diketahui.
Metode substitusi adalah metode yang bertujuan untuk mengganti nilai suatu variabel pada suatu persamaan dari persamaan lainnya.
2x – 4y + 3z = 8 … (1)
-2x – 3y + z = -9 … (2)
x + 2y – z = 5 … (3)
Eliminasi persamaan (1) dan (2) :
2x – 4y + 3z = 8
-2x – 3y + z = -9 +
————————
-7y + 4z = -1 … (4)
Eliminasi persamaan (1) dan (3) :
2x – 4y + 3z = 8 —> dikali 1
x + 2y – z = 5 —> dikali 2
—————————————
2x – 4y + 3z = 8
2x + 4y – 2z = 10 –
—————————
-8y + 5z = -2 … (5)
Eliminasi persamaan (4) dan (5) :
-7y + 4z = -1 —> dikali 5
-8y + 5z = -2 —> dikali 4
————————————
-35y + 20z = -5
-32y + 20z = -8 –
————————
-3y = 3
y = -1
Substitusi nilai y ke persamaan (4) :
-7y + 4z = -1
-7(-1) + 4z = -1
7 + 4z = -1
4z = -8
z = -2
Substitusi nilai y dan z ke persamaan (1) :
2x – 4y + 3z = 8
2x – 4(-1) + 3(-2) = 8
2x + 4 – 6 = 8
2x – 2 = 8
2x = 10
x = 5
Maka,
x + y + z = 5 + (-1) + (-2)
= 5 – 1 – 2
= 2
Jadi, nilai x + y + z = 2.
Rekomendasi Lain :
- Gambar dibawah adalah menunjukkan grafik f(x) = x² −… Gambar dibawah adalah menunjukkan grafik f(x) = x² − 2x − 24. Nilai a pada grafik diatas adalah.... Jawaban yang benar adalah a =-16 Fungsi atau pemetaan dari himpunan A…
- X – Y = 7 0,5x + Y = 5 Dijawab menggunakan metode eliminasi X – Y = 7 0,5x + Y = 5 Dijawab menggunakan metode eliminasi Jawabanya: {(x,y)|(8,1)} SPLD dapat diselesaikan dengan menggunakan metode eliminasi, Diketahui: x – y = 7....(1) 0,5x…
- Titik potong garis y = 3x dan y=-2x adalah Titik potong garis y = 3x dan y=-2x adalah a. (0,0) b. (2,-3) c. (-3,-2) d. (3,-2) jawaban untuk soal ini adalah A . Soal tersebut merupakan materi sistem persamaan…
- Diketahui sistem persamaan 4x + 3 Y = 7 dan 3x -2 y… diketahui sistem persamaan 4x + 3 Y = 7 dan 3x -2 y = 18 titik nilai dari 2x-3y= Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 17. Ingat! Bentuk umum…
- Rafif, Namira dan Kalila pergi ke toko buku Rafif… Rafif, Namira dan Kalila pergi ke toko buku Rafif membeli 8 buah buku tulis dan 6 buah pensil dengan harga rp79.000 Namira membeli 6 buah buku tulis dan 5 buah…
- Persamaan berikut yang merupakan persamaan linear… Persamaan berikut yang merupakan persamaan linear dua varibael adalah ... a. 7a+b=5 b. 2−3y=1 c. 4p=8 d. x^(2)+2y=5 Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah a. 7a+b=5. Ingat! Bentuk umum…
- 2(x - 4) > 8 2(x - 4) > 8 jawaban untuk soal ini adalah x > 8. Soal tersebut merupakan materi pertidaksamaan . Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat! untuk menentukan himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan…
- Jika lingkaran (x-2)² +(y+2)²=36 memotong lingkaran… Jika lingkaran (x-2)² +(y+2)²=36 memotong lingkaran x²+y²=20 di titik A dan B, tentukan jarak A dan B Jawaban: 6√2 Ingat! Langkah pengerjaan: 1. Eliminasi kedua persamaan lingkarannya hingga memperoleh sebuah…
- f(x² - 8)=18 - 2x² f(x - 2) = f(x² - 8)=18 - 2x² f(x - 2) = Jawaban yang benar adalah f(x-2) = 6 - 2x Nilai suatu fungsi dapat dicari dengan mensubstitusikan nilai variabel ke persamaan fungsinya.…
- Diketahui: A={x∣3 Diketahui: A={x∣3<x<17,x∈ bilangan ganjil }, B={x∣1<x≤20,x∈ bilangan prima }. Jika A∩B={5,x,11,y}, nilai dari x+y=… A. 20 B. 18 C. 16 D. 12 Jawaban yang benar adalah A. Perhatikan konsep berikut.…
- Harga 5 kg telur dan 4 kg terigu Rp 165.000,- Karena… Harga 5 kg telur dan 4 kg terigu Rp 165.000,- Karena uangnya tidak cukup, Bu Nina hanya membeli 3 kg telur dan 2 kg terigu seharga Rp 94.000.- Harga 3…
- Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan linear y… Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan linear y = 2x - 1 dan 2x + y = 7 adalah.... a. (-2,3) b. (2,3) c. (2,1) d. (2,-1) Soal tersebut merupakan materi…
- Tentukan kedudukan lingkaran K: x²+y²-2x-8=0… Tentukan kedudukan lingkaran K: x²+y²-2x-8=0 terhadap lingkaran L: x²+y²+4x-8y+16=0 Jawaban: bersinggungan Ingat! Langkah penyelesaian: 1. Eliminasi kedua persamaan lingkaran hingga mendapatkan persamaan garis 2. Subtitusi persamaan garis tersebut ke salah…
- Akar persamaan kuadrat x²−3x+2=0 adalah ... Akar persamaan kuadrat x²−3x+2=0 adalah ... jawaban untuk soal ini adalah 1 dan 2 Soal tersebut merupakan materi persamaan kuadrat . Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat! Bentuk umum persamaan kuadrat…
- Rahmat, Rina, Reni, Rendra, dan Raharja adalah siswa… Rahmat, Rina, Reni, Rendra, dan Raharja adalah siswa kelas VIII di SMP Ramandika. Mereka selalu belajar bersama dalam satu grup belajar. Hari ini pembagian hasil ujian Kimia dan nilai mereka…
- Himpunan penyelesaian dari sistem persamaannya {… Himpunan penyelesaian dari sistem persamaannya { y=x²-2x²-3 { y=-x²-2x+5 adalah Jawabannya adalah HP.{-2, 2} Silahkan lihat penjelasannya berikut ini. Konsep yang digunakan: Menyelesaikan sistem persamaan kuadrat. Asumsikan persamaannya y =…
- Tentukan himpunan penyelesaian sistem persamaan 2x… Tentukan himpunan penyelesaian sistem persamaan 2x +y =5, 3x -2y =4 dengan metode campuran. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah {2, 1}. Penyelesaian soal di atas menggunakan konsep sistem persamaan…
- Siska membeli 3 buah buku dan 4 batang pensil dengan… Siska membeli 3 buah buku dan 4 batang pensil dengan harga Rp19.000,00. Jika harga satu buku Rp500,00 lebih mahal diibanding harga pensil, maka berapa harga sebuah buku ? Jawaban yang…
- Penyelesaian dari persamaan 2????^2 + 3???? − 9 = 0… Penyelesaian dari persamaan 2????^2 + 3???? − 9 = 0 ????????????????????ℎ ???? ???????????? ????. Jika p ˃ q, tentukan persamaan kuadrat baru yang akar-akarnya 2p dan 2q ! Jawaban yang…
- Tentukan suatu himpunan penyelesaian dari 4(2x-8) + 6x = 10! Tentukan suatu himpunan penyelesaian dari 4(2x-8) + 6x = 10! jawaban untuk soal ini adalah {3}. Soal tersebut merupakan materi persamaan linear satu variabel . Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat!…
- Persamaan kuadrat x2 +5x + 6 = 0 mempunyai akar –… Persamaan kuadrat x2 +5x + 6 = 0 mempunyai akar – akar m dan n. jika m > n maka nilai 4m + 5n adalah Jawaban yang benar untuk pertanyaan…
- Jika x dan y merupakan dari sistem persamaan… jika x dan y merupakan dari sistem persamaan {3x+5y=8} {2x-y=14} maka nilai dari x+2y adalah... Jawabannya adalah 2 Konsep : Untuk menjawab sistem persamaan dua variabel kita dapat menggunakan beberapa…
- Nilai rata-rata ulangan matematika siswa kelas 8H… Nilai rata-rata ulangan matematika siswa kelas 8H yang berjumlah 30 siswa adalah 59,5. Jika rata-rata nilai siswa perempuan 60 dan nilai rata-rata siswa laki-laki 59. Jumlah siswa laki-laki di kelas…
- Nilai dari persamaan berikut. ³log 15 +³log 6-³log 10= nilai dari persamaan berikut. ³log 15 +³log 6-³log 10= jawaban dari pertanyaan di atas adalah 2. Perhatikan penjelasan berikut ya.
- Himpunan penyelesaian dari −2x+4 ≤−4, dimana x… Himpunan penyelesaian dari −2x+4 ≤−4, dimana x bilangan asli adalah … A. HP = {4,5,6,7,…} B. HP = {2,3,4,5,…} C. HP = {3,4,5,6,…} D. HP = {1,2,3,4,…} jawaban untuk soal…
- Nilai y dari sistem persamaan linear berikut adalah… Nilai y dari sistem persamaan linear berikut adalah ... x=6y−20, y=1/2x A. 2 B. −5 C. 10 D. 5 E. −10 Jawaban dari pertanyaan di atas adalah D. Penyelesaian soal…
- Nilai dari x+y+z adalah …. * diketahui sistem… Nilai dari x+y+z adalah …. * diketahui sistem persamaan linear x+y+z=3 x+2y+z+7 2x+y+z=4 Jawabannya adalah 3 Pembahasan: Untuk mencari penyelesaian sistem persamaan linear kita dapat menggunakan cara subtitusi dan eliminasi.…
- Suatu fungsi linear didefinisikan dengan f (x) = ax… Suatu fungsi linear didefinisikan dengan f (x) = ax + b, dengan x R. Jika pada fungsi tersebut diketahui f (2) = 7 dan f (5) = 13, maka nilai…
- f(x) = ax+b f(2) = 4 f(4) = 10 f(7) = ... f(x) = ax+b f(2) = 4 f(4) = 10 f(7) = ... Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 19. Penyelesaian soal di atas menggunakan konsep nilai fungsi dan sistem persamaan…
- Dwi membel sebuah baju dan 2 buah jillab dengan… Dwi membel sebuah baju dan 2 buah jillab dengan harga Rp100.000,00 di Toko Baju Chelonii. Ternyata, Massida juga menbeli 2 buah baju dan 3 buah jillab ditoko yang sama dengan…