Memberikan pertolongan pada seseorang yang membutuhkan contoh perilaku dari sila……..
Kakak bantu jawab ya.
Memberikan pertolongan pada seseorang yang membutuhkan contoh perilaku dari sila ke 5, yaitu Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.
Mari kita simak pembahasan berikut.
Butir Pancasila ke-5 yang berbunyi ‘Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia’, merupakan butir yang bermakna keadilan bagi masyarakat Indonesia.
Prinsip keadilan merupakan inti dari moral ketuhanan, landasan pokok perikemanusiaan, simpul persatuan, dan juga kedaulatan rakyat.
Berikut adalah tujuh contoh pengamalan sila kelima Pancasila yang bisa dilakukan di luar rumah, yaitu:
1. Gotong royong.
2. Adil kepada sesama.
3. Memberikan pertolongan kepada orang lain.
4. Menghargai orang lain.
5. Menghormati orang lain.
6. Tidak memeras orang lain.
7. Mengikuti kegiatan sosial di luar rumah.
Dengan demikian, berdasarkan pemaparan diatas maka memberikan pertolongan pada seseorang yang membutuhkan adalah contoh perilaku dari sila ke 5.
Semoga membantu ya.
Rekomendasi Lain :
- Dampak politik pintu terbuka bagi rakyat Indonesia… Dampak politik pintu terbuka bagi rakyat Indonesia adalah.... A. eksploitasi besar-besaran kuli yang ada diperkebunan dan pabrik b. mengurangi jam kerja buruh pabrik dan perkebunan c. menguntungkan rakyat Indonesia d.…
- Apakah lakon teater bisa menjadi cermin kehidupan… Apakah lakon teater bisa menjadi cermin kehidupan masyarakat? Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah lakon teater bisa menjadi cermin kehidupan masyarakat, karena bentuk-bentuk garapan teater rakyat selalu dan merupakan cerminan kehidupan…
- Apakah yang maksud pembelaan negara apakah yang maksud pembelaan negara Jawaban yang benar adalah sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai oleh kecintaannya kepada NKRI yang berdasarkan Pancasila dan UUD 45 dalam menjamin kelangsungan hidup…
- Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis… Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis mengalami defisit. Defisit keuangan tersebut terjadi karena pajak negara digunakan untuk .... a. membangun berbagai fasilitas umum b. memberikan subsidi bagi rakyat miskin c.…
- Perilaku konsumtif adalah perilaku konsumtif adalah Jawaban: Perilaku konsumtif merupakan perilaku konsumen yang membelanjakan uangnya untuk membeli berbagai macam barang tanpa pertimbangan yang matang. Perilaku konsumtif ini merupakan bagian dari konsumerisme. Konsumerisme merupakan…
- Gubemur jendral Sebagai penguasa di wilayah… Gubemur jendral Sebagai penguasa di wilayah Nusantara, Gubemur Jenderal Belanda biasa bersikap keras dan bahkan cenderung kasar terhadap rakyat. Daendels, Van Den Bosch, dan van der Capellen dikenal tanpa punya…
- Pada masa orde baru juga muncul kebijakan mengenai… pada masa orde baru juga muncul kebijakan mengenai penataran p4 yang diselenggarakan sejak tahun 1978. tujuan kebijakan tersebut adalah... Jawabannya adalah untuk untuk mendorong keseragaman ideologis yaitu ideologi Pancasila. Untuk…
- Sebutkan 2 contoh perilaku menjaga kepentingan umum Sebutkan 2 contoh perilaku menjaga kepentingan umum Ikut melaksanakan gotong royong di lingkungan masyarakat agar lingkungan terlihat bersih. Tidak merokok di tempat umum untuk kesehatan orang² yg ada di dekat…
- Semboyan yg mencerminkan persatuan dalam keragaman indonesia semboyan yg mencerminkan persatuan dalam keragaman indonesia Bhinneka Tunggal Ika bagi bangsa Indonesia bukan hanya semboyan dan simbol belaka. Bhinneka Tunggal Ika merupakan pedoman hidup yang sudah mendarah daging dalam…
- 5. Peristiwa revolusioner pada revolusi prancis 5. Peristiwa revolusioner pada revolusi prancis Peristiwa revolusioner tersebut yakni penyerbuan ke Penjara Bastille. Untuk lebih jelasnya, pahami penjelasan berikut. Pada tanggal 14 Juli 1789 rakyat menyerbu penjara Bastille. Penjara…
- Salah satu penyebab masalah ekonomi pada awal… salah satu penyebab masalah ekonomi pada awal kemerdekaan adalah blokade ekonomi yang dilakukan Belanda. tujuan tindakan Belanda tersebut adalah.... a. menciptakan keresahan dan kerusuhan sosial b. menyengsarakan kehidupan masyarakat Indonesia…
- Apa makna sila ke 4 Pancasila? apa makna sila ke 4 Pancasila? jadi,makna yang terkandung pada sila ke-4 pada pancasila adalah sebagai berikut. · Setiap warga negara memiliki kedudukan yang sama. · Setiap warga negara harus…
- Arti penting keadilan arti penting keadilan Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah: Keadilan pada hakekatnya ialah perilaku adil dan tindakan yang adil (perilaku adil, sikap, pikiran dan tindakan). Secara filosofis rumusan untuk berlaku dan…
- Kondisi pasar bebas yang memberikan kebebasan bagi… kondisi pasar bebas yang memberikan kebebasan bagi masyarakat untuk membeli dan menjual barang, yang harga penjualan dan pembeliannya ditentukan oleh penawaran dan permintaan ini mengakibatkan adanya dampak baik itu dampak…
- Runtuhnya uni soviet memunculkan kesadaran bahwa… runtuhnya uni soviet memunculkan kesadaran bahwa setiap negara pada dasarnya saling membutuhkan. hal ini menjadi latar belakang berdirinya organisasi ekonomi .... Jawaban yang tepat adalah APEC. mari simak pembahasan berikut!…
- Sebutkan contoh modernisasi dalam bidang pendidikan… sebutkan contoh modernisasi dalam bidang pendidikan dan bidang demokrasi dalam kehidupan sehari-hari Jawabannya adalah : Dalam bidang pendidikan, modernisasi memberikan perubahan pada sistem pembelajaran yang dilakukan secara daring atau online…
- Jawa Tengah ini menjadi buah bibir di kalangan… Jawa Tengah ini menjadi buah bibir di kalangan masyarakat. Ungkapan buah bibir pada kalimat diatas bermakna .... A.banyak membual B.yang menjadi bahan pembicaraan C.tutur katanya menarik D.suka mengadu hal kepada…
- Mengapa imitasi dan identifikasi merupakan faktor… Mengapa imitasi dan identifikasi merupakan faktor pendorong interaksi sosial? Jawabannya adalah : Karena dapat menggerakkan seseorang untuk melakukan kontak dan komunikasi dengan orang lain. Yuk, simak pembahasan berikut ! Interaksi…
- Bu Dani, bu cinta, dan pak hari ingin menjadi… Bu Dani, bu cinta, dan pak hari ingin menjadi nasabah di bank perkreditan rakyat (bpr). bu dan ingin menabung dan meminjam uang untuk modal usaha. bu cinta ingin menginvestasikan uangnya…
- Perilaku kekerasan yang membahayakan secara fisik.… perilaku kekerasan yang membahayakan secara fisik. dikemukakan oleh? Jawabannya adalah Kusumawati. Berikut penjelasannya! Secara umum, kekerasan dapat didefinisikan sebagai perbuatan seseorang atau sekelompok orang yang menyebabkan cedera atau hilangnya nyawa…
- Contoh kegiatan yang mewujudkan persatuan dan… contoh kegiatan yang mewujudkan persatuan dan kesatuan di lingkungan sekolah adalah Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah mengerjakan pekerjaan kelompok dengan kompak, melakukan gotong royong dalam membersihkan lingkungan sekolah, dan mengikuti…
- Kedaulatan dan keutuhan wilayah negara kesatuan… Kedaulatan dan keutuhan wilayah negara kesatuan republik Indonesia tetap terpelihara apabila kita tidak Kedaulatan dan keutuhan wilayah Negara kesatuan Republik Indonesia tetap terpelihara apabila kita tidak terpecah-belah. Mari kita simak…
- Susunan kata dilakukan secara sukarela pada kalimat… (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Secara politis, perundingan Linggarjati belum… Secara politis, perundingan Linggarjati belum membawa dampak yang signifikan bagi kedaulatan Indonesia oleh Belanda. Akan tetapi sejak terjadi perundingan Linggarjati beberapa negara di dunia mulai mengakui kedaulatan Indonesia. Kondisi tersebut…
- Menjelaskan implementasi wawasan nusantara dalam bid… menjelaskan implementasi wawasan nusantara dalam bid POLEKSOSBUDHAM Jawaban yang benar adalah: - Implementasi wawasan nusantara dalam bidang politik, yaitu dapat dilakukan dengan menerapkan sistem politik yang jujur dan mencerminkan demokrasi…
- Kalimat pasif yang tepat untuk mengakhiri paragraf… (1)Negara Indonesia merupakan miniatur dunia yang memiliki beragam kultur dan adat istiadat. (2) Keberagaman tersebut menunjukkan bahwa Indonesia kaya akan budaya yang […], mulai dari rumah adat, tarian adat, upacara…
- "seperti yang saya sampaikan di awal, globalisasi… "seperti yang saya sampaikan di awal, globalisasi tersebut dapat memberikan dampak positif dan negatif. Globalisasi bagaikan dua sisi mata uang, yang masing masing memberikan gambaran berbeda dalam kehidupan kita. Selain…
- Adek dan kakak suka membeli jajan. uang jajan kakak… adek dan kakak suka membeli jajan. uang jajan kakak adalah 3000. dan adek adalah 3000 juga. ibu hari ini ingin memberikan 4000 kepada kakak dan adek jadi jika di jumlah…
- Kalimat 6 dan 7 dalam bacaan di atas mengandung hubungan …. (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Sebutkan kegiatan yang di lakukan sesuai sila pertama! Sebutkan kegiatan yang di lakukan sesuai sila pertama! Pengamalan sila 1 : 1. Bertaqwa kepada Tuhan YME 2. Mensyukuri anugerah Tuhan 3. Mengakui kebebasan beragama 4. Menghormati antar pemeluk agama