Novel adalah

Novel adalah

Novel adalah karangan prosa yang berisi rangkaian kehidupan seseorang dan dibaca membutuhkan durasi yang panjang sesuai dengan jumlah halamannya.

Untuk menjawab soal tersebut, simak penjelasan berikut.

Dalam mencari arti suatu kata atau istilah dapat melalui penelusuran di Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Menurut KBBI, kata “novel” memiliki arti karangan prosa yang panjang mengandung rangkaian cerita kehidupan seseorang dengan orang di sekelilingnya dengan menonjolkan watak dan sifat setiap pelaku

Berikut ini contoh penggunaan kata judul dalam kalimat.
1. Roni sedang membaca novel di perpustakaan.
2.Novel Kancil Ajaib adalah novel favoritku.

Dengan demikian, novel adalah karangan prosa yang berisi rangkaian kehidupan seseorang dan dibaca membutuhkan durasi yang panjang sesuai dengan jumlah halamannya.

Semoga membantu, ya.