Perhatikan undang-undang berikut!
1) Sugar Act
2) Currency Act
3) Quartening Act
Peristiwa yang mendorong pemerintah Inggris memberlakukan undang-undang tersebut adalah ….
a. The Boston Tea Party
b. The Boston Massacre
c. Perang Tujuh Tahun
d. Kongres Koloni tahun 1765
e. Declaration of Independence
Jawaban yang tepat adalah opsi C.
Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini.
Amerika Serikat dulunya adalah daerah Koloni dari beberapa negara di Eropa seperti Inggris, Perancis, hingga Spanyol. Setelah Perang Tujuh Tahun antara Perancis dan Inggris, akhirnya wilayah Amerika Serikat menjadi kekuasaan Inggris.
Perang ini mengakibatkan merosotnya perekonomian dan kerugian bagi Inggris.
Upaya untuk mengisi kembali kekosongan kas negara, Inggris menerapkan berbagai macam pajak dan Undang-Undang kepada 13 koloni di Amerika Serikat karena anggapan bahwa rakyat Amerika terdiri pedagang dan pengusaha kaya. Beberapa Undang-Undang yang dibentuk adalah Undang-Undang Gula (Sugar Act), Undang-Undang Mata Uang (Currency Act), Undang-Undang Stempel hingga Quartening Act.
Semoga membantu yaa
Rekomendasi Lain :
- Pembangunan desa merupakan upaya sadar dari… Pembangunan desa merupakan upaya sadar dari masyarakat dan pemerintah baik dengan menggunakan sumberdaya yang bersumber dari desa, bantuan pemerintah maupun bantuan organisasi dan lembaga domestik maupun internasional untuk menciptakan perubahan-perubahan…
- Salah satu prestasi ekonomi pemerintah Orde Baru… Salah satu prestasi ekonomi pemerintah Orde Baru adalah tercapainya Swasembada beras pada 1984. dampak positif keberhasilan tersebut adalah.... a. pemerintah Indonesia menyumbangkan beras ke negara lain b. para petani makin…
- Contoh negara yang memiliki piramida penduduk tua adalah ... Contoh negara yang memiliki piramida penduduk tua adalah ... a. Indonesia b. Swedia c. Amerika Serikat d. Afrika Selatan e. Argentina Untuk jawaban soal di atas adalah B dan C.…
- 8 Aplikasi Berguru Bahasa Inggris Untuk Android,… Siapa bilang mencar ilmu bahasa Inggris itu sulit? Dengan hadirnya aplikasi mencar ilmu bahasa Inggris yang mampu diinstall di HP, mencar ilmu pun makin mudah.Seperti yang kita tahu, bahasa Inggris…
- Nilai-nilai apakah dalam diri imperialisme dan… Praktik Imperialisme Bangsa Eropa Imperialisme dan kolonialisme menyebar di wilayah-wilayah Asia, Afrika, dan Amerika. Wilayah-wilayah itu dikeruk dan dirampok kekayaannya. Rempah-rempah, kopi, teh, tembakau dibawa pergi. Tidak hanya itu, bahkan…
- Hai kak saya mau bertanya soal matematika tolong… hai kak saya mau bertanya soal matematika tolong dijawab ya kak 25 tahun=24 bulan +.....bulan=......tahun.....bulan Jawaban yang benar adalah 25 tahun = 24 bulan + 276 bulan = 2 tahun…
- Menurut kalian cara yang paling efektif untuk… Menurut kalian cara yang paling efektif untuk melawan penjajahan adalah dengan cara apa? Perang secara langsung (seperti sebelum tahun 1908) atau berdiplomasi melalui organisasi (seperti setelah tahun 1908). Tuliskan juga…
- Complete the sentences. Use these verbs: boil -… Complete the sentences. Use these verbs: boil - close - cost - cost - like - like - meet - open - speak - teach - wash 2. In Britain…
- 3. Tuntutan koloni dalam revolusi amerika untuk… 3. Tuntutan koloni dalam revolusi amerika untuk bebas dari penjajah Tuntutan koloni dalam Revolusi Amerika yakni ingin adanya keterwakilan dalam parlemen pemerintahan. Untuk lebih jelasnya, pahami penjelasan berikut. Pada awalnya,…
- Nama tari daerah yg berasal dari papua nama tari daerah yg berasal dari papua Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah tari Falabea atau tari perang. Berikut ini pembahasannya ya! Tari daerah atau tari tradisional adalah tarian yang berkembang…
- Jelaskan propaganda semboyan 3 A jelaskan propaganda semboyan 3 A Jawaban: Slogan buatan Jepang setelah menguasai Indonesia yang bertujuan menarik simpati dan dukungan dalam memenangkan Perang Asia Pasifik. Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut…
- 7 Aplikasi Terjemah Bahasa Inggris Yang Akurat Buat kau yang masih belum menguasai bahasa Inggris, kini hadir aplikasi terjemah bahasa Inggris yang dapat digunakan dengan mudah di HP.Dengan begitu, kau tidak butuhlagi menjinjing kamus yang tebal banget…
- Berikut yang merupakan sebab khusus terjadinya… berikut yang merupakan sebab khusus terjadinya perang kemerdekaan Amerika adalah A. keinginan untuk mendapatkan kebebasan b. keterlibatan Prancis di koloni Amerika c. sistem monopoli dalam perdagangan d. reaksi atas kebijakan-kebijakan…
- Istilah imperialisme berasal dari kata imperator… Istilah imperialisme berasal dari kata imperator yang bermakna .... a. menguji b. mengawasi c. memerintah d. mengontrol e. mendukung Jawaban yang benar adalah C. Memerintah. Untuk lebih jelasnya, yuk simak…
- Perang Salib yang terjadi pada sekitar tahun 1096… Perang Salib yang terjadi pada sekitar tahun 1096 disulut oleh adanya .... Jawaban dari soal di atas adalah perebutan kekuasaan antara Byzantium Romawi Timur dan kaum muslimin. Yuk simak pembahasan…
- Kedatangan bangsa bangsa barat di Indonesia pada… kedatangan bangsa bangsa barat di Indonesia pada abad XVI menggunakan kapal berukuran besar. pada periode tersebut kapal dilengkapi kompas dan layar berukuran besar. berdasarkan keterangan tersebut, faktor pendorong kedatangan bangsa…
- Perhatikan nama-nama koloni di Amerika berikut! 1)… Perhatikan nama-nama koloni di Amerika berikut! 1) Pennsylvania 2) Connecticut 3) New York 4) New Jersey 5) Virginia Koloni Inggris di wilayah Amerika bagian tengah pada abad XV ditunjukkan oleh…
- Livescore Piala Dunia Qatar 2024 Jadwal dan Klasemen Lenkap Prediksi Piala Dunia 2024 semakin ramai berseliweran kurang dari satu minggu jelang bergulirnya turnamen di Qatar itu. Lalu negara mana paling difavoritkan jadi juara dunia tahun ini? Dalam artikel ini…
- I teach English in junior high school. (-) (?) I teach English in junior high school. (-) (?) Jawaban untuk soal ini adalah: (-) I do not teach English in junior high school. (?) Do I teach English in…
- Koloni bakteri adalah .... Koloni bakteri adalah .... A. sekumpulan bakteri dalam keadaan hidup hingga dapat dilihat oleh mata biasa B. sekumpulan bakteri dalam jumlah besar hingga dapat dilihat oleh mata biasa C. sekumpulan…
- Berikan penjelasan tentang istilah atau nama di… Berikan penjelasan tentang istilah atau nama di bawah ini! Convention of London ? Convention of London adalah kesepakatan pengembalian wilayah Indonesia dari Inggris ke Belanda. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami…
- Perundingan antara pemerintah Indonesia dan Belanda… Perhatikan tabel berikut! Perundingan antara pemerintah Indonesia dan Belanda pada masa revolusi ditunjukkan oleh pasangan .... a. A1), A2), dan B1) b. A1), A3), dan B1) c. A2), B1), dan…
- Kapan terjadinya Hurikan Harvey? Kapan terjadinya Hurikan Harvey? Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah 2017. Berikut ini penjelasannya. Hurikan Harvey adalah badai besar pertama yang membuat pendaratan (landfall) di Amerika Serikat sejak Badai Wilma pada…
- Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis… Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis mengalami defisit. Defisit keuangan tersebut terjadi karena pajak negara digunakan untuk .... a. membangun berbagai fasilitas umum b. memberikan subsidi bagi rakyat miskin c.…
- Peran dipenogoro peran dipenogoro Mungkin yang dimaksud adalah Perang Diponegoro. Perang Diponegoro adalah perang yang terjadi di Jawa pada tahun 1825-1830. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Perang Diponegoro atau Perang…
- Beberapa negara di dunia membentuk lembaga kerjasama… Beberapa negara di dunia membentuk lembaga kerjasama dalam bidang keuangan apa tujuan pembentukan lembaga kerjasama tersebut berikan dua contoh lembaga kerjasama tersebut Jawaban Memenuhi kebutuhan dana bagi pengembangan perekonomian bangsa.…
- Peran teuku umar peran teuku umar Teuku Umar adalah pahlawan nasional atas perannya dalam perlawanan rakyat Aceh melawan Belanda bersama para pejuang lainnya. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Teuku Umar adalah…
- 7 Aplikasi Chat Dengan Bule Untuk Belajar Bahasa… Aplikasi chat dengan bule untuk mencar ilmu bahasa Inggris menciptakan kau bisa untuk mempunyai sobat orang mancanegara.Selain untu mempunyai dari luar negeri, aplikasi tersebut tentu saja mempermudah kita untuk berguru…
- Buat Prediksi Juara Piala Dunia 2024 Versi Kamu Perkiraan Piala Dunia 2024 terus menjadi marak berseliweran kurang dari satu pekan menghadap bergulirnya turnamen di Qatar itu. Kemudian negeri mana saja difavoritkan jadi pemenang dunia tahun ini? Menjelang perayaaan…
- George : Are you free after school? How about… George : Are you free after school? How about playing football? Joshua : I'm afraid I can't. There will be a test tomorrow, so I want to spend the whole…