Pada masa orde baru juga muncul kebijakan mengenai penataran p4 yang diselenggarakan sejak tahun 1978. tujuan kebijakan tersebut adalah…

pada masa orde baru juga muncul kebijakan mengenai penataran p4 yang diselenggarakan sejak tahun 1978. tujuan kebijakan tersebut adalah…

Jawabannya adalah untuk untuk mendorong keseragaman ideologis yaitu ideologi Pancasila.

Untuk lebih jelasnya simak penjelasan berikut ini:

Penataran P4 dilaksanakan sebagai program indoktrinasi wajib mengenai ideologi negara Pancasila bagi semua warga negara pada 1978 untuk mendorong keseragaman ideologis yang diterapkan pada masa pemerintahan Presiden Soeharto. Soeharto menerbitkan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 10 Tahun 1978 tentang penataran Pancasila yang disebut Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila (P4).

Dengan demikian, harapan dari presiden Soeharto adalah adanya keseragaman ideologis dengan menerapkan penataran P4.