G-30S/PKI adalah gerakan pengkhianatan yang bertujuan untuk….

G-30S/PKI adalah gerakan pengkhianatan yang bertujuan untuk….
A. Mengadakan devaluasi rupiah lama menjadi rupiah baru
B. Membina semangat Korsa di kalangan ABRI
C. Menyalurkan paham Komunisme melalui Gerakan Rakyat Indonesia
D. Merebut kekuasaan serta mengganti dasar negara yang sah dengan ideologi komunis

Jawaban: D. Merebut kekuasaan serta mengganti dasar negara yang sah dengan ideologi komunis

PEMBAHASAN
Pada tanggal 30 Sptember 1965 terjadi peristiwa penting yang dalangi oleh PKI. PKI menculik beberapa perwira angkatan darat di Jakarta dan Yogyakarta. Para korban di Jakarta kemudian dimasukkan dalam sumur tua di daerah lubang buaya. Tujuan dari peristiwa Gerakan 30 September 1965 adalah merebut kekuasaan pemerintah dan menggantikan ideology Pancasila dengan ideology komunis.

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah D.