sebuah benda memiliki energi potensial 1000 joule benda tersebut terletak di atas gedung dengan ketinggian 100 m dari tanah berapa massa benda tersebut ! (g=10m/s)
jawaban yang benar adalah 1 kg.
Diketahui:
Ep = 1000 J
h = 100 m
g = 10 m/s²
Ditanyakan:
m = …?
Pembahasan:
Energi potensial merupakan energi yang dimiliki oleh benda karena posisi atau ketinggiannya.
Persamaan matematisnya yaitu:
Ep = m.g.h
dimana:
Ep = energi potensial (J)
m = massa (kg)
g = percepatan gravitasi (m/s²)
h = ketinggian (m)
maka:
Ep = m.g.h
1000 = m.(10).(100)
m = 1000/1000
m = 1 kg
Jadi, massa benda tersebut adalah 1 kg.
Rekomendasi Lain :
- Sebuah benda bermassa 20 kg memiliki energi… Sebuah benda bermassa 20 kg memiliki energi potensial 1500 J. Berapakah ketinggian benda diletakkan? Jawaban yang benar adalah 7,5 m dari acuan. Energi potensial adalah energi yang dimiliki benda karena…
- Sinta melakukan pengukuran massa benda di udara dan… Sinta melakukan pengukuran massa benda di udara dan di air menggunakan neraca. Jika massa benda di udara 5 kg, massa benda di air adalah 3 kg, serta percepatan gravitasi adalah…
- Suatu benda jatuh bebas dari ketinggian 45 m di atas… Suatu benda jatuh bebas dari ketinggian 45 m di atas tanah. Jika tumbukan dengan tanah elastis sebagian e = 0,1. Tentukan kecepatan pantul benda setelah tumbukan! Jawaban yang benar adalah…
- Jika kedudukan benda A adalah R/2 di atas permukaan… Jika kedudukan benda A adalah R/2 di atas permukaan bumi sedangkan kedudukan benda B adalah 2R di atas permukaan bumi. Maka perbandingan kuat medan gravitasi yang dialami benda A dan…
- Diketahui massa benda 1, benda 2, dan benda 3… diketahui massa benda 1, benda 2, dan benda 3 berturut-turut adalah 5 kg, 3kg, 2 kg. jika gaya F besarnya 20 N dan gesekan benda dengan lantai diabaikan (dianggap licin),…
- Sebuah benda (m=50kg) Bergerak dengan kecepatan awal… sebuah benda (m=50kg) Bergerak dengan kecepatan awal 20m/s kemudian di rem sehingga berhenti tepat pada jarak 10 meter. bersarnya usaha yang dilakukan gaya gesek adalah jawaban pada soal ini adalah…
- Sebuah ikan berada di dalam akuarium sedalam 1/5 h… Sebuah ikan berada di dalam akuarium sedalam 1/5 h dari permukaan air dan mengalami tekanan hidrostatis sebesar 1000 Pa. Jika ikan tersebut berenang ke bawah hingga di ketinggian 1/4 h…
- Kota B mempunyai tekanan udara sebesar 66 cmHg maka… kota B mempunyai tekanan udara sebesar 66 cmHg maka ketinggian dari atas permukaan laut adalah jawaban soal ini adalah 1000 m Diketahui: P= 66 cmHg Ditanya: h=...? Jawab: Jawab: Tekanan…
- Sebuah pipa U diisi dengan air yang memiliki massa… Perhatikan gambar berikut! Sebuah pipa U diisi dengan air yang memiliki massa jenis 1.000 kg/m3 dan minyak yang memiliki massa jenis 900 kg/m3 seperti gambar tersebut. Jika tinggi kolom minyak…
- Perhatikan gambar! air apabila ρ = 1g/cm3, g= 10… perhatikan gambar! air apabila ρ = 1g/cm3, g= 10 m/s2, Vbenda = 60cm3 dan volum benda tercelup 1/3 bagian, berapa gaya ke atas yang dialami? a. 1,0 N b. 0,6…
- Sepotong besi memiliki massa 40 kg dan memiliki suhu… Sepotong besi memiliki massa 40 kg dan memiliki suhu 50°C dicelupkan kedalam air yang bersuhu 20°C masanya 24 kg dan kalor jenisnya 4 J/kg°C. Jika suhu campuran air tersebut 27,5°C.…
- Jika benda melakukan getaran pada ujung pegas, maka:… 25. Jika benda melakukan getaran pada ujung pegas, maka: (1) Ketika di titik seimbang kecepatannya maksimum (2) Ketika di titik seimbang kecepatannya minimum (3) Ketika di titik balik percepatannya maksimum…
- Sebuah kubus terapung di dalam air yang memiliki… Sebuah kubus terapung di dalam air yang memiliki volume 0,2 m³, jika bagian kubus yang tercelup hanya ½ bagian dan massa jenis air 1.000 kg/m³ serta percepatan gravitasi 10 m/s².hitunglah…
- Gaya F = 20 N digunakan untuk mendorong benda… Gaya F = 20 N digunakan untuk mendorong benda sehingga berpindah sejauh 5 meter. Diasumsikan bahwa tidak ada gesekan antara lantai dengan benda. Gaya F membentuk sudut terhadap arah perpindahan.…
- Dua buah benda A dan B yang memiliki massa… Dua buah benda A dan B yang memiliki massa masing-masing 2 kg dan 8 kg terpisah pada jarak 15 cm. Letak suatu titik di antara kedua benda tersebut yang memiliki…
- Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan… Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan awal 30 m/s, jika g = 10 m/s2. Maka hitung ketinggian maksimum Jawaban yang benar adalah 45 m. Energi mekanik adalah…
- 2 buah bola memiliki massa yang sama jika kecepatan… 2 buah bola memiliki massa yang sama jika kecepatan bola a adalah 1 m/s dan bola b memiliki kecepatan 2 m/s Berapa perbandingan energi kinetik bola a dan bola b…
- An orange fruit with a mass of 420 grams falls from… An orange fruit with a mass of 420 grams falls from a tree at a height of 3 meters. If g = 10 m/s2, what is the mechanical energy of…
- Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga… Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga kelajuan 10 m/s. Jika massa mobil 1.500 kg dan mobil bergerak dalam waktu 3 sekon, hitunglah daya rata-rata yang dilakukan mobil selama 3…
- Massa benda M M dan Mi berturut-turut 2 kg 4 kg, dan… Massa benda M M dan Mi berturut-turut 2 kg 4 kg, dan 1 kg Jarak M ke Me adalah 2 meter, sedangkan M tepat di tengah-tengah antara kedua benda lainnya.…
- Pada puncak suatu gedung setinggi 80 m (dari bagian… Pada puncak suatu gedung setinggi 80 m (dari bagian pinggir gedung) sebuah peluru ditembakkan vertikal ke atas dengan kelajuan awal 30 m/s. Waktu yang dibutuhkan peluru tersebut untuk mencapai dasar…
- Sebuah karet yang digantungkan diberi beban bermassa… Sebuah karet yang digantungkan diberi beban bermassa 100 gram. Akibatnya, karet tersebut mengalami pertambahan panjang sebesar 2 cm. Agar karet mengalami pertambahan panjang 20 cm, tentukan energi potensial yang dibutuhkan!…
- Usaha (W) adalah gaya (F) kali jarak (s), jika… usaha (W) adalah gaya (F) kali jarak (s), jika seseorang melakukan usaha sebesar 200 joule untuk mengangkat beban buku ke atas lemari dengan gaya 100N, maka ketinggian posisi buku tersebut…
- Sebuah benda bermassa 2 kg dijatuhkan dari posisi A… Sebuah benda bermassa 2 kg dijatuhkan dari posisi A ke C seperti gambar berikut! (g= 10 m/s²) Besar energi potensial ketika benda berada di posisi B adalah ... Jawabannya adalah…
- Benda a bermassa 50 kg mampu bergerak dengan… Benda a bermassa 50 kg mampu bergerak dengan kecepatan 10 m/s sedangkan benda b bermassa 30 kg mampu bergerak dengan kecepatan 5 m/s hitunglah perbandingan energi kinetik benda a dan…
- Jika posisi benda di dalam wadah berisi air seperti… Jika posisi benda di dalam wadah berisi air seperti pada gambar di samping, berarti … a. benda tersebut berat b. benda tersebut ringan c. massa jenis benda lebih kecil 1…
- Benda A diukur di permukaan bumi beratnya 2000N,… 3. Benda A diukur di permukaan bumi beratnya 2000N, jika benda A berada pada ketinggian 3 kali jari-jari bumi dari permukaan bumi, maka tentukanlah berat benda A pada ketinggian tersebut!…
- Pipa U mula mula diisi air, kemudian pada salah… Pipa U mula mula diisi air, kemudian pada salah salah satu kaki pipa dimasukkan minyak tanah setinggi 10 cm, jika massa jenis air 1000 kg/m3 dan massa jenis minyak 800…
- Sebuah satelit mengorbit Bumi pada ketinggian 36.000… Sebuah satelit mengorbit Bumi pada ketinggian 36.000 km di atas permukaan Bumi, jika jari-jari Bumi adalah 764.000 km. Berapa kecepatan satelit itu? Jawaban yang benar adalah 85,4 km/s. Diketahui: h…
- Bola bermassa 400 gram dilempar kebawah dari… bola bermassa 400 gram dilempar kebawah dari ketinggian 10 m jika percepatan gravitasinya 10 m/s² jika pada ketinggian 9 m bola memiliki kecepatan 8 m/s maka energi kinetik pada ketinggian…