Suatu benda jatuh bebas dari ketinggian 45 m di atas tanah. Jika tumbukan dengan tanah elastis sebagian e = 0,1. Tentukan kecepatan pantul benda setelah tumbukan!
Jawaban yang benar adalah 3 m/s ke atas.
Koefisien restitusi adalah negatif perbandingan antara kecepatan relatif sesaat sesudah tumbukan dengan kecepatan relatif sesaat sebelum tumbukan, untuk tumbukan satu dimensi.
Rumus koefisien restitusi adalah :
e = -(v2′ – v1′)/(v2 – v1)
dengan :
v1 dan v2 = kecepatan benda masing-masing sebelum tumbukan (m/s)
v1′ dan v2′ = kecepatan benda masing-masing setelah tumbukan (m/s)
Untuk benda yang bergerak vertikal dengan kelajuan awal nol, terjadi perubahan energi potensial menjadi energi kinetik. Dari hukum kekekalan energi mekanik didapat :
EK = EP
½ m v² = m g h
v² = 2 g h
v = √(2 g h)
dengan :
v = kelajuan benda (m/s)
g = percepatan gravitasi (m/s²)
h = ketinggian (m)
Diketahui :
Tetapkan indeks 1 untuk benda dan indeks 2 untuk lantai.
h = 45 m
e = 0,1
v2 = v2′ = 0
g = 10 m/s²
Ditanya :
v1′ = ….?
Pembahasan :
Tentukan kecepatan benda sesaat sebelum menumbuk lantai :
v1 = √(2 g h)
v1 = √(2 x 10 x 45)
v1 = 30 m/s
Gunakan persamaan koefisien restitusi :
e = -(v2′ – v1′)/(v2 – v1)
0,1 = (v1′ – 0)/(0 – 30)
0,1 = v1’/(-30)
v1′ = -3 m/s
Tanda negatif menyatakan kecepatan benda berlawanan arah dengan arah semula (ke atas)
Jadi kecepatan pantul benda setelah tumbukan adalah 3 m/s ke arah atas.
Rekomendasi Lain :
- Sebuah benda bermassa 20 kg memiliki energi potensial 1500… Sebuah benda bermassa 20 kg memiliki energi potensial 1500 J. Berapakah ketinggian benda diletakkan? Jawaban yang benar adalah 7,5 m dari acuan. Energi potensial adalah energi yang dimiliki benda karena…
- Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan… Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan awal 30 m/s, jika g = 10 m/s2. Maka hitung ketinggian benda saat kecepatan bola 10 m/s Jawaban yang benar adalah…
- Bola karet dijatuhkan dari ketinggian 1,2 m,lalu bola… bola karet dijatuhkan dari ketinggian 1,2 m,lalu bola memantul 0,8 m, ketinggian bola selanjutnya adalah.... a. 0,48 b. 0,53 c. 0,68 d. 0,73 e. 0,84 Jawaban untuk pertanyaan di atas…
- Benda bermassa 5 kg mula-mula diam. Kemudian dipukul dengan… 22. Benda bermassa 5 kg mula-mula diam. Kemudian dipukul dengan gaya 500 N. jika pemukul menempel pada benda selama 0,2 s maka kecepatan benda menjadi.... a. 100 m/s b. 50…
- Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 72 km/jam, jika massa… Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 72 km/jam, jika massa mobil 2 kuintal, berapakah energi kinetik mobil tersebut? Jawaban : 40.000 J Diketahui: m = 2 kuintal = 200 kg v…
- Sebuah mobil bermassa 6 ton mula-mula diam, kemudian… Sebuah mobil bermassa 6 ton mula-mula diam, kemudian bergerak lurus mendatar dengan kelajuan 25 m/s. Usaha total yang bekerja pada mobil sebesar …. Jawaban yang benar adalah 1.875.000 J. Diketahui:…
- Sebuah mobil bermassa m bergerak dengan kecepatan 50 m/s… Sebuah mobil bermassa m bergerak dengan kecepatan 50 m/s sehingga memiliki energi kinetik sebesar 5000 Joule berapakah energi benda tersebut jika kecepatannya menjadi 75 m/s Jawaban : 11.250 J Diketahui:…
- Sebuah benda bermassa 100 g bergerak melingkar beraturan… Sebuah benda bermassa 100 g bergerak melingkar beraturan dengan laju 4 m/s .jika jari jari lingkaran 20 cm, berpak gaya sentripetal yang dialami benda ini ? Jawaban yang benar adalah…
- Sebuah benda bergerak lurus dengan kecepatan tetap 2 m/s… sebuah benda bergerak lurus dengan kecepatan tetap 2 m/s selama 5 sekon, kemudian benda tersebut mengalami perlambatan sampai benda berhenti selang waktu 5 sekon. Besar kecepatan rata rata benda selama…
- Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan… Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan awal 30 m/s, jika g = 10 m/s2. Maka hitung ketinggian maksimum Jawaban yang benar adalah 45 m. Energi mekanik adalah…
- Gaya gravitasi di puncak Everest yang berada pada ketinggian… Gaya gravitasi di puncak Everest yang berada pada ketinggian 8.850 m dari permukaan laut. Berapakah percepatan akibat gravitasi yang akan dialami benda-benda jika dibiarkan jatuh bebas dari ketinggian ini? (abaikan…
- Benda bermassa 2 kg digantungkan dengan seutas tali ringan… 1.Benda bermassa 2 kg digantungkan dengan seutas tali ringan yang panjangnya 4 meter. Benda lalu disimpangkan dan dilepas dari titik A. Berapa kelajuan benda di titik terendahnya (titik B) ?…
- Alat untuk mengukur kecepatan gerak benda adalah . . . . Alat untuk mengukur kecepatan gerak benda adalah . . . . jawaban pada soal ini adalah velocimeter. Pembahasan: Velocimeter adalah sebuah alat yang digunakan untuk mengukur kecepatan benda. Sebagai alat…
- Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan… Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan awal 30 m/s, jika g = 10 m/s2. Maka hitung ketinggian benda saat EP = 3 Ek Jawaban yang benar adalah…
- Alat untuk mengukur kecepatan gerak benda adalah . . . . Alat untuk mengukur kecepatan gerak benda adalah . . . . jawaban pada soal ini adalah velocimeter. Pembahasan: Velocimeter adalah sebuah alat yang digunakan untuk mengukur kecepatan benda. Sebagai alat…
- Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai… Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai licin dari keadaan diam. Tentukan kecepatan balok setelah 2 s! Jawaban : 10 m/s Diketahui: m = 2 kg…
- Mencapai kecepatan terbesarnya 4 sekon setelah start dari… Mencapai kecepatan terbesarnya 4 sekon setelah start dari keadaan diam. dan saat itu, ia telah berpindah sejauh 24 m. Tentukan percepatan pelari (anggap konstan), dan besar kecepatan terbesar yang dicapainya!…
- Bola tenis dijatuhkan dan lantai tiga sebuah rumah yang… 1. Bola tenis dijatuhkan dan lantai tiga sebuah rumah yang tingginya 16 meter dan jatuh pada lantai. Jika koefisien restitusi antara bola dan lantai 0,5; maka tinggi bola setelah pantulan…
- 2 buah bola memiliki massa yang sama jika kecepatan bola a… 2 buah bola memiliki massa yang sama jika kecepatan bola a adalah 1 m/s dan bola b memiliki kecepatan 2 m/s Berapa perbandingan energi kinetik bola a dan bola b…
- Apakah itu benda tiga dimensi apakah itu benda tiga dimensi Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah bangun ruang atau bangun yang memiliki volume. Yuk simak pembahasan berikut. Benda tiga dimensi merupakan bangun ruang atau bangun yang…
- Penyebab di daerah tumbukan lempengan tektonik sering… penyebab di daerah tumbukan lempengan tektonik sering terjadi gempa bumi adalah .... (A) tempat pertemuan dua jenis batuan berbeda. (B) gesekan antar batuan menimbulkan panas. (C) aktivitas magma sepanjang zona…
- Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai… Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai licin dari keadaan diam. Tentukan jarak yang ditempuh balok setelah 10 s! Jawaban : 250 m Diketahui: m =…
- Kakek mempunyai tanah pekarangan di dua tem- pat. Tanah… Kakek mempunyai tanah pekarangan di dua tem- pat. Tanah tersebut luasnya masing-masing 0,8 hektare dan 2,45 dam2. Luas seluruh tanah pe- karangan kakek adalah … m2 a. 325 c. 8.245…
- Sebuah benda bermassa 20 kg berada di atas lantai datar yg… Sebuah benda bermassa 20 kg berada di atas lantai datar yg licin apa bila gaya sebesar 50 N bekerja pada benda dengan arah mendatar selama 4 sekon tentukan : a.besar…
- Mobil X dan mobil Y bergerak di jalan tol yang lurus dengan… Mobil X dan mobil Y bergerak di jalan tol yang lurus dengan kecepatan mobil X adalah 54 km/jam dan kecepatan mobil Y adalah 36 km/jam. Jika mobil X berada pada…
- Sebuah satelit mengorbit Bumi pada ketinggian 36.000 km di… Sebuah satelit mengorbit Bumi pada ketinggian 36.000 km di atas permukaan Bumi, jika jari-jari Bumi adalah 764.000 km. Berapa kecepatan satelit itu? Jawaban yang benar adalah 85,4 km/s. Diketahui: h…
- Sebuah benda bermassa 2 kg dihubungkan ke sebuah pegas… Sebuah benda bermassa 2 kg dihubungkan ke sebuah pegas berkonstanta gaya 40 N/m. Benda itu bergerak dengan kelajuan 25 cm/s ketika berada pada posisi kesetimbangannya. Berapakah amplitudo gerak? Jawaban yang…
- Dua buah benda A dan B yang memiliki massa masing-masing 2… Dua buah benda A dan B yang memiliki massa masing-masing 2 kg dan 8 kg terpisah pada jarak 15 cm. Letak suatu titik di antara kedua benda tersebut yang memiliki…
- Jika sebuah benda mula-mula berada pada ketinggian h1… Jika sebuah benda mula-mula berada pada ketinggian h1 kemudian benda tersebut bergerak hingga mencapai posisi pada ketinggian h2, maka hubungan antara energi potensial antara 2 keadaan benda tersebut adalah... a.…
- Sebuah benda dijatuhkan secara bebas dari ketinggian 100 m.… Sebuah benda dijatuhkan secara bebas dari ketinggian 100 m. Ketinggian benda saat energi potensialnya bernilai 2 kali energi kinetiknya adalah … m. Jawaban yang benar adalah 66,7 m. Persoalan ini…