Apabila feses sangat lambat didorong keluar dan air banyak diserap, feses menjadi keras. Hal itu disebut ….

Apabila feses sangat lambat didorong keluar dan air banyak diserap, feses menjadi keras. Hal itu disebut ….

Jawabannya adalah konstipasi.

Konstipasi atau sembelit adalah gangguan pada sistem pencernaan berupa susah buang air besar. Sembelit disebabkan karena feses di usus besar sangat lambat untuk didorong keluar, sehingga air banyak diserap dan feses menjadi keras. Hal ini akan menyebabkan feses sulit dikeluarkan. Untuk mencegah terjadinya konstipasi dilakukan dengan cara mengkonsumsi makanan berserat tinggi dan tidak menahan buang air besar.

Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah konstipasi.