292 – √256 = ….
a. 227 c. 825
b. 585 d. 928
Jawaban : tidak ada jawaban yang benar.
Ingat kembali :
Akar pangkat dua merupakan kebalikan dari pangkat dua.
√a = b <=> a= b², dimana b²= b×b
Pembahasan :
Karena 16²=16×16 = 256, maka √256 = 16.
Sehingga,
292–√256
= 292–16
= 276
Jadi, hasil dari 292–√256 adalah 276.
Oleh karena itu, tidak ada jawaban yang benar.
Rekomendasi Lain :
- Tentukan FPBdan KPK dari 24 dan 36! Tentukan FPBdan KPK dari 24 dan 36! Jawaban: 12 dan 72. Ingat! Cara menentukan KPK: 1. Tentukan faktorisasi prima dari bilangan tersebut. 2. Kalikan semua faktor. Jika terdapat bilangan pokok…
- 5 + 5 × 3 = 5 + 5 × 3 = Jawaban yang benar adalah 20. Perhatikan penjelasan berikut. Ingat urutan pada pengerjaan operasi hitung campuran adalah sebagai berikut: 1. Hitung operasi yang terdapat dalam…
- Akar persamaan kuadrat x²−3x+2=0 adalah ... Akar persamaan kuadrat x²−3x+2=0 adalah ... jawaban untuk soal ini adalah 1 dan 2 Soal tersebut merupakan materi persamaan kuadrat . Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat! Bentuk umum persamaan kuadrat…
- Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar!… Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar! 451,26 : 6=… Jawaban : 75,21 Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat kembali: → jika ada 2 angka dibelakang koma, maka pecahan berpenyebut 100…
- Himpunan penyelesaian persamaan kuadrat 2x2 – x – 6 adalah Himpunan penyelesaian persamaan kuadrat 2x2 – x – 6 adalah Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah -3/2 atau 2. Ingat! Menyelesaikan persamaan kuadrat dengan memfaktorkan yaitu: ax² + bx…
- 4+5-2x1-1 = ? 4+5-2x1-1 = ? Jawaban yang benar adalah 6. Perhatikan penjelasan berikut. Ingat urutan pada pengerjaan operasi hitung campuran adalah sebagai berikut: 1. Hitung operasi yang terdapat dalam tanda kurung 2.…
- Akar pangkat dari 25 Akar pangkat dari 25 Jawaban : 5 Pembahasan : Bilangan berpangkat merupakan bentuk perkalian secara berulang dari suatu bilangan. Perpangkatan dapat menyederhanakan penulisan agar lebih ringkas. Konsep bilangan berpangkat :…
- Raya berkunjung ke perpustakaan 3 hari sekali, Rina… raya berkunjung ke perpustakaan 3 hari sekali, Rina 6 hari sekali, dan Fani 8 hari sekali. jika mereka terakhir kali bersama-sama berkunjung pada tanggal 12 Oktober 2018. maka mereka akan…
- Diketahui p, q, r dan s merupakan akar-akar… Diketahui p, q, r dan s merupakan akar-akar persamaan x ^ 4 - 2x ^ 3 - 13x ^ 2 + 14x + 24 = 0 1/p + 1/q +…
- 5.000 × 2 + 3 − 852 = ... 5.000 × 2 + 3 − 852 = ... Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 9.151. Perhatikan konsep berikut. Prioritas operasi hitung: 1. Tanda kurung 2. Pangkat dan akar 3.…
- Hasil dari 2024 pangkat 3 − 2020 . 2024 . 2024 adalah … Hasil dari 2024 pangkat 3 − 2020 . 2024 . 2024 adalah … Jawaban yang benar adalah 2.021. Ingat! ab - ac = a(b -c) (a + b)² = a²…
- 10+9x7 10+9x7 Jawaban yang benar adalah 73. Perhatikan penjelasan berikut. Ingat urutan pada pengerjaan operasi hitung campuran adalah sebagai berikut: 1. Hitung operasi yang terdapat dalam tanda kurung 2. Hitung operasi…
- Persamaan kuadrat yang memiliki jumlah… Persamaan kuadrat yang memiliki jumlah akar-akarnya-8 dan hasil kalinya-9 adalah...... Jawaban yang benar adalah x² + 8x -9 = 0. Ingat! Persamaan kuadrat yang akar-akarnya nya p dan q adalah…
- Menjelang bulan puasa Pak Budi membagikan ban tuan… Menjelang bulan puasa Pak Budi membagikan ban tuan kepada para tetangganya berupa 96 kg be- ras, 80 bungkus mie instan dan 64 kemasan mi- nyak goreng. Setiap orang mendapat bagian…
- 3 ¼ - ⅗ = n,nilai n adalah.... 3 ¼ - ⅗ = n,nilai n adalah.... Jawaban : 2 13/20 Perhatikan penjelasan berikut. Ingat. • Cara mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa: a b/c = (a×c+b)/c • Konsep…
- Hasil dari 21 pangkat 3 adalah Hasil dari 21 pangkat 3 adalah Jawaban yang benar adalah 9.261 Perhatikan penjelasan berikut ya Ingat! Pangkat adalah perkalian berulang, misalkan a³ = a × a × a. Perkalian dapat…
- Tentukan hasil dari:860×(12.800:400) tentukan hasil dari:860×(12.800:400) Jawaban : 27.520 Ingat kembali : Urutan pengerjaan pada operasi hitung campuran : 1). Hitung operasi yang terdapat dalam tanda kurung. 2). Hitung operasi yang terdapat pangkat…
- Dalam suatu tes, jawaban yang benar diberi nilai 4,… dalam suatu tes, jawaban yang benar diberi nilai 4, yang salah diberi - 2 dan untuk soal yang tidak dijawab diberi nilai 0. jika dari 25 soal, Andi mendapat nilai…
- Faktor persekutuan terbesar dari 24,40, dan 72 adalah .... Faktor persekutuan terbesar dari 24,40, dan 72 adalah .... a. 16 b. 12 c. 8 d. 6 Jawaban : C Ingat kembali : Faktor persekutuan terbesar (FPB) diperoleh dari perkalian…
- Dari hasil ujian Matematika seorang siswa memperoleh… Dari hasil ujian Matematika seorang siswa memperoleh total skor 104. Soal yang dijawab salah sebanyak 6 dan soal yang tidak dijawab sebanyak 4. Jika soal yang dijawab benar bernilai 4,…
- Hasil jumlah akar-akar persamaan kuadrat dari 4x²+4x… hasil jumlah akar-akar persamaan kuadrat dari 4x²+4x + 1 = 0 adalah ... jawaban untuk soal ini adalah -1 Soal tersebut merupakan materi persamaan kuadrat . Perhatikan perhitungan berikut ya.…
- 12x3:6-3= 12x3:6-3= Jawaban : 3 Perhatikan penjelasan berikut. Ingat urutan pada pengerjaan operasi hitung campuran adalah sebagai berikut: 1. Hitung operasi yang terdapat dalam tanda kurung 2. Hitung operasi yang terdapat…
- Hasil 41³−29³−(25²+13²)=… Hasil 41³−29³−(25²+13²)=… A. 38.088 B. 38.202 C. 38.738 D. 39.388 Jawaban yang benar adalah 43.738 (tidak ada jawaban yang tepat dalam soal). Pembahasan : Bilangan berpangkat merupakan bentuk perkalian secara…
- Jika a dan b adalah akar akar persamaan kuadrat dari… jika a dan b adalah akar akar persamaan kuadrat dari x²-3x-1=0 maka a⁴+6a²b²+b⁴=.... Jawaban : 125 Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat kembali: 1. rumus jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan…
- Selisih umur Ibu dan Ayah tidak lebih dari 5 tahun,… Selisih umur Ibu dan Ayah tidak lebih dari 5 tahun, sedangkan selisih umur Ayah dan anaknya adalah 35 tahun. Jika selisih umur Ibu dan anak adalah x, maka nilai x…
- Akar kubik dari bilangan berikut menggunakan… akar kubik dari bilangan berikut menggunakan faktorisasi prima 2.197 Jawabannya: 13 Konsep: - Bilangan pangkat tiga merupakan operasi hitung perkalian berulang dengan bilangan itu sendiri sebanyak tiga kali. --> a³…
- Hasil dari (3 1/2 × 0,75) + (3 1/8 : 5/4) adalah : hasil dari (3 1/2 × 0,75) + (3 1/8 : 5/4) adalah : A. -1/3 B. 3 C. 9 D. 18 Jawaban : 5 1/8 Ingat! Bilangan desimal dengan dua…
- Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar!… Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar! 110,6 : 7=… Jawaban : 15,8 yuk ingat kembali >> Jika bilangan desimal memiliki satu angka di belakang koma (0,a), maka dalam bentuk…
- Sanksi pidana yang diberikan kepada wajib pajak… Sanksi pidana yang diberikan kepada wajib pajak karena kealpaan tidak menyampaikan SPT atau menyampaikan SPT tetapi tidak benar adalah .... a. kurungan 1 tahun b. kurungan 3 tahun c. kurungan…
- KPK dari 48, 54, dan 90 adalah …. KPK dari 48, 54, dan 90 adalah …. A. 2.160 B. 1.260 C. 720 D. 30 Jawabannya : A. 2160. Beriku ini pembahasannya. Konsep. Cara mencari KPK (kelipatan persekutuan terkecil),…