Praktik Imperialisme Bangsa Eropa
Imperialisme dan kolonialisme menyebar di wilayah-wilayah Asia, Afrika, dan Amerika. Wilayah-wilayah itu dikeruk dan dirampok kekayaannya. Rempah-rempah, kopi, teh, tembakau dibawa pergi. Tidak hanya itu, bahkan rakyat di wilayah tersebut juga dijadikan tenaga kerja secara paksa.
Bangsa Eropa adalah para pelaku imperialisme dan kolonialisme tersebut. Inggris, Prancis, Spanyol, Belanda, dan Portugis menjadi negaranegara yang paling aktif melakukan praktik imperialisme dan kolonialisme. Entah berapa juta orang yang menjadi korban karena ulah mereka dan berapa besar kekayaan yang mereka rampok.
1
Praktik Imperialisme Bangsa Eropa Imperialisme dan kolonialisme menyebar di wilayah-wilayah Asia, Afrika, dan Amerika. Wilayah-wilayah itu dikeruk dan dirampok kekayaannya. Rempah-rempah, kopi, teh, tembakau dibawa pergi. Tidak hanya itu, bahkan rakyat di wilayah tersebut juga dijadikan tenaga kerja secara paksa. Bangsa Eropa adalah para pelaku imperialisme dan kolonialisme tersebut. Inggris, Prancis, Spanyol, Belanda, dan Portugis menjadi negaranegara yang paling aktif melakukan praktik imperialisme dan kolonialisme. Entah berapa juta orang yang menjadi korban karena ulah mereka dan berapa besar kekayaan yang mereka rampok.
Nilai-nilai apakah dalam diri imperialisme dan kolonialisme yang bertentangan dengan nilai-nilai kemanusian? jelaskan!

Jadi, imperialisme dan kolonialisme bertentangan dengan nilai kemanusiaan karena praktik ini memberikan penderitaan bagi negara lain karena merampas hak sebagai manusia.
Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini.
Imperialisme diartikan sebagai sistem dalam dunia politik dengan tujuan untuk menguasai negara lain dalam memperoleh kekuasaan dan keuntungan dari suatu negara. Imperialisme bertujuan untuk menanamkan pengaruh di segala bidang kehidupan dari negara yang bersangkutan. Kolonialisme diartikan sebagai penguasaan dari suatu negara dalam rangka memperoleh sumber daya. Kolonialisme umumnya dilakukan oleh negara-negara yang memiliki kekuaan militer yang besar. Kolonialisme biasanya dilakukan oleh negara-negara yang memiliki ambisi besar untuk memajukan negaranya dengan mengambil segala sumber daya dari negara lain.
Praktik ini tentu bertentangan dengan nilai kemanusiaan karena praktik ini merampas hak dan kebebasan manusia sebagai mahkluk sosial yang hidup di tanah airnya. Imperialisme tidak memberikan keleluasaan bagi suatu negara untuk mengelola negaranya sendiri.
Semoga membantu yaa 🙂
Rekomendasi Lain :
- Bangsa Belanda adalah salah satu bangsa di Eropa… Bangsa Belanda adalah salah satu bangsa di Eropa yang berusaha menemukan Nusantara. Masuknya Belanda ke Nusantara terjadi akibat... a. melemahnya kekuasaan Portugis di Nusantara b. sikap bangsa Indonesia yang terlalu…
- Jelaskan latar belakang bangsa barat melakukan… jelaskan latar belakang bangsa barat melakukan penjelajahan wilayah yang berjuang pada penjajahan! Latar belakang bangsa barat Eropa melakukan penjelajahan samudera yang berujung dengan praktik penjajahan adalah karena jatuhnya kota Konstatinopel…
- Munculnya golongan intelektual di Indonesia pada… Munculnya golongan intelektual di Indonesia pada awal abad XX memp ercepat proses berkembangnya nasionalisme Indonesia. Menurut Anda, benar atau salah pernyataan tersebut? Jelaskan dasar pendapat Anda! Jadi, jawabannya adalah benar,…
- Tahun 1511 kerajaan malaka berhasil dikuasai bangsa… Tahun 1511 kerajaan malaka berhasil dikuasai bangsa portugis. Jelaskan apa dampak jatuhnya kerjaan malaka ke tangan Portugis? Dampak jatuhnya Kerjaan Malaka ke tangan Portugis: 1. Dengan memegang monopoli perdagangan di…
- Keinginan dalam diri seseorang untuk menjadi sama… keinginan dalam diri seseorang untuk menjadi sama dengan orang lain disebut Jawaban dari pertanyaan di atas disebut identifikasi. Yuk simak penjelasannya! Identifikasi adalah tindakan seseorang yang memiliki kecenderungan atau keinginan…
- Bencana yang paling banyak menimbulkan korban jiwa adalah... Bencana yang paling banyak menimbulkan korban jiwa adalah... Jawaban dari pertanyaan di atas adalah gempa dan tsunami. Berikut penjelasannya. Gempa bumi merupakan bencana alam yang sering terjadi di Indonesia. Hal…
- Dampak revolusi industri di indonesia Dampak revolusi industri di indonesia Dampak revolusi industri di Indonesia adalah munculnya industri gula, berkembangnya imperialisme modern di Indonesia, diterapkannya kebijakan Undang-Undang Gula, Pembangunan jalur kereta api di pulau Jawa…
- Seorang pelaku sejarah adalah mereka yang dapat… Seorang pelaku sejarah adalah mereka yang dapat memberikan kesaksian secara langsung tentang peristiwa yang telah terjadi dan pernah dialaminya sendiri secara langsung. Keterangan narasumber pelaku sejarah dikategorikan sebagai sumber ...…
- Ciri-ciri dan bentuk pentas Teater Baru / Avant Garde Ciri-ciri dan bentuk pentas Teater Baru / Avant Garde Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah protes realisme, protes terhadap simbol pelecehan, kesewenang-wenangan dan bertentangan dengan kenyataan. Berikut ini penjelasannya. Teater avant…
- Teori perkembangan bumi yang dikemukakan oleh Edward… Teori perkembangan bumi yang dikemukakan oleh Edward Zues, adalah teori… a. konveksi b. konvergen c. lempeng tektonik d. pengepungan benua e. laurasia dan gondwana Untuk jawaban soal di atas adalah…
- Menurut tahap-tahapan pertumbuhan-pertumbuhan… menurut tahap-tahapan pertumbuhan-pertumbuhan ekonomi rostow, di tahap yang manakah pertumbuhan ekonomi indonesia pada saat ini? apa alasan atau indikqtornya? Jawaban Taham menuju kematangan Pembahasan Pertumbuhan ekonomi merupakan kondisi produksi barang…
- Bangsa Arya merupakan pendukung peradaban lembah… Bangsa Arya merupakan pendukung peradaban lembah Sungai Gangga yang tersebar di antara pegunungan Himalaya dan pegunungan Windyakedna. SEBAB Bangsa Arya berhasil mengalahkan bangsa Dravida di lembah Sungai Indus dan menguasai…
- Praktek kebijakan tanam paksa pada masa gubernur… praktek kebijakan tanam paksa pada masa gubernur jenderal Van den Bosch mengalami penyelewengan. apa saja penyelewengan tersebut? Beberapa penyelewengan pada praktik kebijakan Tanam Paksa pada masa Gubernur Jenderal Van den…
- Jelaskan cara penanganan korban banjir jelaskan cara penanganan korban banjir jawaban dari soal ini adalah mendirikan posko bencana, modifikasi cuaca, membantu pasokan makanan serta membuat dapur umum. Berikut pembahasannya: Indonesia berada di Iklim tropis yang…
- Tak hanya berupa kekayaan alam, tetapi juga budaya.… Tak hanya berupa kekayaan alam, tetapi juga budaya. Keragaman budaya seperti senjata tradisional, kesenian tradisional, alat musik tradisional, dan tari tradisional menjadi objek yang dapat ditetapkan sebagai warisan budaya dunia.…
- Ketika terjadi bencana alam di berbagai negara… Ketika terjadi bencana alam di berbagai negara anggota ASEAN, negara-negara anggota ASEAN lainnya cepat tanggap memberikan bantuan. Termasuk kerja sama dalam bidang apakah tindakan tersebut? Jelaskan alasanmu. Kerja sama dalam…
- Peradaban masyarakat lembah Sungai Nil termasuk… Peradaban masyarakat lembah Sungai Nil termasuk salah satu peradaban kuno yang cukup tinggi karena telah mengenal .... (1) cara bercocok tanam (2) huruf (3) tata kota tertentu (4) kepercayaan monoteis…
- Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis… Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis mengalami defisit. Defisit keuangan tersebut terjadi karena pajak negara digunakan untuk .... a. membangun berbagai fasilitas umum b. memberikan subsidi bagi rakyat miskin c.…
- Bagaimana tanggapan bangsa Belanda atas terbitnya… Cennatilah teks berikut ini! Multatuli Multatuli diambil dari bahasa Latin multa tuli yang bermakna banyak yang aku sudah derita. Multatuli adalah seorang tokoh besar. Ia penulis asal Belanda yang terkenal…
- 12. Perjanjian RI belanda pasca agresi militer belanda 2 12. Perjanjian RI belanda pasca agresi militer belanda 2 Perjanjian tersebut adalah Perjanjian Roem-Royen. Untuk lebih jelasnya, pahami penjelasan berikut. Pada 1 Desember 1948, Belanda secara sepihak tidak lagi terikat…
- Tuliskan dan jelaskan tiga tuntutan balas Budi yang… tuliskan dan jelaskan tiga tuntutan balas Budi yang harus dilakukan oleh pemerintahan Colonial Belanda terhadap bangsa Indonesia EDUKASI, berkaitan dengan pendidikan. IRIGASI, berkaitan dengan pengairan pertanian. IMIGRASI, berkaitan dengan transmigrasi…
- Mengapa wawasan Nusantara tidak bertentangan dengan agama mengapa wawasan Nusantara tidak bertentangan dengan agama Karena dalam wawasan Nusantara tersebut adalah tujuannya untuk menghargai kebhinekaan atau keragaman suku, agama, ras, kebudayaan dan lainnya, jadi artinya tidak bertentangan dengan…
- Wisatawan dari Bangsa Spanyol itu akan pergi ke… 35. Wisatawan dari Bangsa Spanyol itu akan pergi ke Pulau Kalimantan untuk melakukan Penelitian tentang budaya Suku Asmat. Kata yang ejaannya salah adalah ..... A. Bangsa, Penelitian, Suku C. Pulau,…
- Hal apa yang dilakukan Inggris dalam mengimbangi… hal apa yang dilakukan Inggris dalam mengimbangi perang melawan Jerman Jawabannya adalah : Merekrut setengah juta pria Inggris untuk dijadikan tentara sukarela Untuk lebih jelasnya, simaklah pembahasan berikut ini :…
- Jelaskan proses terjadinya pergantian siang dan malam! Jelaskan proses terjadinya pergantian siang dan malam! Jawaban yang benar adalah proses terjadinya siang dan malam akibat rotasi bumi Rotasi bumi adalah peredaran bumi pada poros atau sumbunya. Bumi akan…
- Perhatikan pernyataan berikut! Belanda melancarkan… Perhatikan pernyataan berikut! Belanda melancarkan agresi militer pertama pada 19 Desember 1949. Menurut Anda, benar atau salah pernyataan tersebut? Jelaskan pendapat Anda! Jawaban : Pernyataan tersebut adalah salah karena agresi…
- Pada 14 Juli 1776 tiga belas koloni Inggris di… Pada 14 Juli 1776 tiga belas koloni Inggris di wilayah Amerika menandatangani Declaration of Independence. Deklarasi terse but berisi seruan untuk .... a. menghormati hak hidup dan kebebasan b. menjaga…
- Kenapa Harus Memisahkan Uang Pribadi dari Uang Bisnis ? Mengapa Harus Memisahkan Kredit Pribadi dari Kredit Bisnis ? Kebanyakan orang yang ingin memulai bisnis mereka sendiri saat ini biasanya menggunakan sumber daya pribadi untuk membiayai usaha mereka. Mereka juga…
- Proses kelahiran kerja sama Utara-Selatan diawali… Proses kelahiran kerja sama Utara-Selatan diawali dari pertemuan negara-negara penghasil minyak dengan negara-negara konsumen minyak pada tanggal 7 April 1975 di Paris, Prancis. Salah satu tujuan pokok dibentuknya kerja sama…
- Pada 14 September 1945 pasukan Inggris tiba di… Pada 14 September 1945 pasukan Inggris tiba di Indonesia. Kenyataannya, pasukan tersebut diboncengi oleh pasukan Netherland Indies Civil Administration (NICA). Bagaimana reaksi bangsa Indonesia? Jawaban yang benar adalah rakyat Indonesia…