Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis mengalami defisit. Defisit keuangan tersebut terjadi karena pajak negara digunakan untuk ….

Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis mengalami defisit. Defisit keuangan tersebut terjadi karena pajak negara digunakan untuk ….
a. membangun berbagai fasilitas umum
b. memberikan subsidi bagi rakyat miskin
c. membeli persenjataan untuk melawan Inggris
d. memfasilitas! Perang Amerika melawan Inggris
e. membiayai kehidupan mewah raja dan bangsawan

Jawaban E.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut.

Revolusi Perancis adalah suatu gerakan perubahan di Perancis pada tahun 1789-1799. Latar belakang dari peristiwa ini adalah adanya kesenjangan sosial dalam masyarakat Perancis. Pada saat itu penduduk Perancis terbagi dalam 3 golongan yaitu golongan raja dan bangsawan, golongan tuan tanah dan pemuka agama, dan terakhir golongan rakyat biasa. Penarikan pajak di Perancis pada saat itu hanya diwajibkan kepada golongan ketiga, sementara golongan satu dan dua dibebaskan dari pajak dan menikmati pajak tersebut. Golongan ketiga bahkan juga diwajibkan untuk membayar pajak kepada tuan tanah. Hal ini menimbulkan kesenjangan sosial terlebih lagi golongan satu dan dua memanfaatkan penghasilan dari pajak untuk kehidupan mewah. Marie Antoinette adalah Ratu Perancis terakhir yang dikenal suka berfoya-foya dan memiliki gaya hidup glamour. Perilakunya itu membuatnya dijuluki” Madam Defisit”.
Dengan demikian, Perancis mengalami kesulitan ekonomi karena pajak negara digunakan membiayai kehidupan mewah raja dan bangsawan.

Semoga membantu ya.