Perhatikan pernyataan berikut! Belanda melancarkan agresi militer pertama pada 19 Desember 1949. Menurut Anda, benar atau salah pernyataan tersebut? Jelaskan pendapat Anda!

Perhatikan pernyataan berikut! Belanda melancarkan agresi militer pertama pada 19 Desember 1949. Menurut Anda, benar atau salah pernyataan tersebut? Jelaskan pendapat Anda!

Jawaban :

Pernyataan tersebut adalah salah karena agresi militer pertama terjadi pada tanggal 21 Juli 1947.

Pembahasan :

Agresi Militer Belanda I merupakan operasi militer yang dilakukan oleh Belanda di Jawa dan Sumatra. Agresi Militer Belanda I berlangsung sejak 21 Juli 1947 hingga 5 Agustus 1947, yang dipimpin oleh Letnan Gubernur Jenderal Johannes van Mook. Alasan van Mook melancarkan Agresi Militer Belanda I adalah untuk memulihkan perekonomian Belanda pasca-Perang Dunia II dengan menguasai kekayaan alam di Indonesia. Negara Indonesia menganggap tindakan Belanda ini sebagai pelanggaran dari perundingan Linggarjati.

Dengan demikian, Pernyataan tersebut adalah salah karena agresi militer pertama terjadi pada tanggal 21 Juli 1947.