penyebab banyaknya masalah sosial yang terdapat dalam kehidupan masyarakat perkotaan yakni karena tekanan pekerjaan yang menumpuk sehingga jadi luapan emosi.Ini adalah salah satu penyebab masalah sosial yang di sebabkan faktor
Daftar isi :
hide
a.budaya
b.psikologis
c.ekonomi
d.biologis
Jawabannya adalah B. Psikologis.
Yuk, simak penjelasan berikut!
Menurut Soerjono Soekanto, masalah sosial merupakan suatu ketidaksesuaian antara unsur-unsur kebudayaan atau masyarakat yang membahayakan kehidupan kelompok sosial.
Masalah sosial timbul dari kekurangan-kekurangan dalam diri manusia atau kelompok sosial yang salah satunya bersumber pada faktor psikologis. Faktor psikologis tersebut seperti depresi, stress, gangguan jiwa, gila, tekanan batin, penyakit saraf (neurosis), bunuh diri, dan sebagainya.
Maka dari itu, penyebab masalah sosial yang terdapat dalam kehidupan masyarakat perkotaan disebabkan oleh faktor psikologis. Karena tekanan pekerjaan yang menumpuk, dapat menyebabkan luapan emosi.
Rekomendasi Lain :
- Mengapa teater klasik zaman Yunani Kuno merupakan… mengapa teater klasik zaman Yunani Kuno merupakan salah satu contoh dari teater yang berhubungan dengan kehidupan masyarakat? Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah karena di dalamnya menceritakan tentang kehidupan yang berlangsung…
- Akibat revolusi industri dalam bidang sosial Akibat revolusi industri dalam bidang sosial Akibat revolusi industri dalam bidang sosial antara lain : 1. Berkembangnya urbanisasi. 2. Upah buruh rendah 3. Munculnya golongan pengusaha dan golongan buruh. 4.…
- Di suatu perusahaan swasta. kinerja pegawai bisa… Di suatu perusahaan swasta. kinerja pegawai bisa mcnentukan perpindahan kcdudukan scorang pegawai. Pegawai yang prestasi kerjanya bagus bisa naik jabatan ke kedudukan yang lebih tinggi. Sebaliknya bagi orang yang kinerjanya…
- Jelaskan peran ekonomi kreatif bagi perekonomian nasional ! Jelaskan peran ekonomi kreatif bagi perekonomian nasional ! Jawaban yang benar adalah meningkatkan jiwa yang kreatif dan inovatif dalam diri pelaku ekonomi kreatif, selain itu ekonomi kreatif dapat membantu meningkatkan…
- Masyarakat yang tinggal di wilayah pegunungan dengan… Masyarakat yang tinggal di wilayah pegunungan dengan aksesibilitas terbatas umumnya memiliki karakteristik budaya cenderung homogen. Apakah pernyataan tersebut benar? Tuliskan alasannya! Jadi penyataan pada soal adalah benar, karena masyarakat desa…
- Pluralitas adalah pluralitas adalah Jawaban dari pertanyaan di atas, pluralitas adalah keberagaman atau kemajemukan yang terdapat dalam suatu masyarakat. Yuk simak penjelasannya! Terdapat beberapa pengertian pluratitas menurut para ahli diantranya : •…
- Gagasan pada paragraf ke-1 akan mudah dipahami… (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Tulislah tiga contoh pembangunan beserta manfaatnya… Tulislah tiga contoh pembangunan beserta manfaatnya bagi masyarakat Contoh pembangunan dalam bidang ekonomi adalah 1. Pembangunan infrastruktur Contohnya adalah pembangunan jalan tol. Pembangunan jalan tol dapat meningkatkan mobilitas masyarakat dan…
- Tujuan penulisan kalimat 10 adalah …. (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Apa yang dimaksud tentang modernisasi? Apa yang dimaksud tentang modernisasi? Modernisasi adalah suatu proses perubahan dari keadaan tradisional menuju masyarakat yang lebih maju (modern) atau masa kini. Untuk mengetahui lebih lanjut tentang modernisasi, mari simak…
- Integrasi sosial dalam masyarakat yang memiliki… Integrasi sosial dalam masyarakat yang memiliki tingkat homogenitas rendah lebih cepat terwujud benarkah pertanyaan tersebut? jelaskan pendapat dasar anda! Jawabannya adalah pernyataan tersebut salah. Integrasi adalah proses penyesuaian unsur-unsur sosial…
- Apa dampak perkembangan iptek bagi manusia secara umum ? apa dampak perkembangan iptek bagi manusia secara umum ? Jawabannya adalah memudahkan dalam mengakses informasi bidang-bidang kehidupan sosial dan meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam interaksi sosial masyarakat. Yuk simak pembahasannya…
- Di bawah ini yang tidak termasuk penelitian di… 24. Di bawah ini yang tidak termasuk penelitian di bidang sosial adalah... a. Kimia b. Ekonomi c. Pendidika d. Hukum e. Sosiologi Jawaban dari pertanyaan di atas adalah A. Untuk…
- Berikut ini permasalahan yang sebaiknya tidak kamu… 8.berikut ini permasalahan yang sebaiknya tidak kamu jadikan sebagai isu dalam teks diskusi adalah .... a.kontroversial b.menyinggung pihak-pihak tertentu c.bermanfaat untuk masyarakat d.membutuhkan penyelesaian masalah dengan segera Jawabannya adalah B.…
- Dalam kehidupan sosial sehari-hari akan dijumpai… Dalam kehidupan sosial sehari-hari akan dijumpai suatu proses pembelajaran seorang individu sebagai warga baru dalam masyarakat agar individu dapat beradaptasi dalam masyarakat. Proses itu disebut .... Jawabannya adalah sosialisasi. Yuk,…
- Jelaskan yang dimaksud dengan rangkaian peristiwa! Jelaskan yang dimaksud dengan rangkaian peristiwa! Rangkaian peristiwa di dalam teks eksplanasi berisi tentang penyebab dan akibat yang ditimbulkan dari fenomena tersebut. Yuk, simak pembahasan berikut. Teks eksplanasi merupakan teks…
- Benarkah penelitian sosial berorientasi konflik dan… Benarkah penelitian sosial berorientasi konflik dan kekerasan lebih tepat menggunakan metode kuantitatif daripada kualitatif? jelaskan dasar pendapat anda! Jawabannya adalah salah, penelitian sosial berorientasi konflik dan kekerasan lebih tepat menggunakan…
- Topik : Peserta didik SMA Kusuma Bangsa kurang… Topik : Peserta didik SMA Kusuma Bangsa kurang menggemari membaca buku sastra. Rumusan masalah yang sesuai dengan topik tersebut adalah.... a. Berapa lama waktu yang dibutuhkan peserta didik SMA Kusuma…
- Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis… Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis mengalami defisit. Defisit keuangan tersebut terjadi karena pajak negara digunakan untuk .... a. membangun berbagai fasilitas umum b. memberikan subsidi bagi rakyat miskin c.…
- Tuliskan dan jelaskan 5 macam gangguan pada sistem… Tuliskan dan jelaskan 5 macam gangguan pada sistem ekskresi manusia penyebab dan cara mengatasinya ! 1. Nefritis Penyebab : peradangan pada nefron karena infeksi bakteri Streptococcus sp. Cara mengatasi :…
- Berikut adalah fungsi badan usaha dalam menjalankan… Berikut adalah fungsi badan usaha dalam menjalankan kegiatannya: (1) mampu menyerap tenaga kerja (2) mempercepat proses alih teknologi (3) menambah pendapatan nasional (4) mendorong kelestarian lingkungan (5) mendorong pertumbuhan ekonomi…
- Tuliskan antara hubungan iptek dengan kehidupan manusia Tuliskan antara hubungan iptek dengan kehidupan manusia Jawabannya adalah perkembangan iptek dapat mendorong berbagai inovasi dan memudahkan kehidupan manusia. Yuk, simak penjelasan berikut! Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi muncul karena…
- Faktor atau hal apa sajakah yang mendasari… faktor atau hal apa sajakah yang mendasari terjadinya kerja sama antar manusia? Jawaban yang tepat yaitu Faktor terjadinya kerja sama : 1. Motivasi pribadi. 2. Kepentingan umum. 3. Motivasi altruistik.…
- Hubungan internasional didorong oleh faktor-faktor… Hubungan internasional didorong oleh faktor-faktor berikut kecuali ...... a.pertahanan dan keamanan b. intervensi negara lain c .politik d .ekonomi e.sosial budaya Jawabannya adalah B. Hubungan internasional adalah bentuk interaksi yang…
- Salah satu penyebab masalah ekonomi pada awal… salah satu penyebab masalah ekonomi pada awal kemerdekaan adalah blokade ekonomi yang dilakukan Belanda. tujuan tindakan Belanda tersebut adalah.... a. menciptakan keresahan dan kerusuhan sosial b. menyengsarakan kehidupan masyarakat Indonesia…
- Penyebab munculnya penyakit kolera pada penduduk adalah.... Penyebab munculnya penyakit kolera pada penduduk adalah.... a. terbatasnya udara bersih b. terbatasnya air bersih c. terbatasnya persediaan makanan d. terbatasnya tempat tinggi Jawabannya adalah B. Kolera adalah diare akibat…
- Indonesia memiliki banyak laut, tetapi hasil… Indonesia memiliki banyak laut, tetapi hasil perikanannya rendah. Salah satu penyebabnya adalah... a. industri galangan kapal belum berkembang b. maraknya illegal fishing c. angin dan cuaca sangat tidak mendukung d.…
- Pernyataan sanggahan yang tepat untuk kutipan… 11. Pernyataan sanggahan yang tepat untuk kutipan tersebut adalah..... Perkembangan teknologi dan komunikasi semakin tidak terbendung. Segala kemudahan akibat perkembangan itu juga semakin dirasakan masyarakat. Salah satunya adalah kemudahan dalam…
- Bacalah teks berikut! Selama April 2017, Koperasi… Bacalah teks berikut! Selama April 2017, Koperasi Peduli Sosial mengumpulkan dana sumbangan. (2) Dana itu digunakan untuk membeli bahan-bahankebutuhan hidup, seperti beras, gula, teh, kopi, mie instan, dan lain-lain. (3)…
- Integrasi sosial adalah proses penyesuaian antara… integrasi sosial adalah proses penyesuaian antara unsur-unsur sosial yang berbeda-beda sehingga membentuk suatu kesatuan masyarakat yang serasi. Apabila integrasi dapat terjalin dengan baik, maka.. a. tercapai tujuan bersama b. menimbulkan…