Perhatikan pernyataan berikut!
Konferensi Meja Bundar dilaksanakan pada masa revolusi kemerdekaan.
Menurut Anda, benar atau salah pernyataan tersebut? Jelaskan dasar pendapat Anda!
KMB benar dilaksanakan pada masa revolusi kemerdekaan.
Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut.
Konferensi Meja Bundar (KMB) adalah sebuah konferensi untuk menyelesaikan sengketa antara Indonesia dan Belanda. KMB dilaksanakan di Den Hag, Belanda pada 23 Agustus-2 November 1949. Hasil penting dari KMB adalah pengakuan kedaulatan RIS oleh Belanda pada 27 Desember 1949. Hal ini berarti bahwa KMB dilakukan pada masa revolusi kemerdekaan di Indonesia. Revolusi kemerdekaan atau disebut juga dengan revolusi fisik adalah masa yang terjadi setelah Indonesia menyatakan kemerdekaan dan pihak Sekutu serta NICA datang ke Indonesia. Revolusi kemerdekaan di Indonesia terjadi sejak 1945-1949. Periode ini juga sering disebut dengan masa Perang Kemerdekaan karena pada saat itu bangsa Indonesia berupaya mempertahankan kemerdekaannya.
Dengan demikian, pernyataan bahwa KMB dilaksanakan pada masa revolusi kemerdekaan adalah benar.
Semoga membantu ya.
Rekomendasi Lain :
- 4. Revolusi prancis 4. Revolusi prancis Revolusi Prancis merupakan sebuah perubahan yang muncul di Perancis sebagai reaksi terhadap kekuasaan raja yang sewenang-wenang (absolut). Untuk lebih jelasnya, pahami penjelasan berikut. Revolusi Prancis merupakan suatu…
- Salah satu faktor yang melatarbelakangi Revolusi… Salah satu faktor yang melatarbelakangi Revolusi Prancis pada 1789-1871 adalah ketidakadilan politik. Ketidakadilan terse but ditandai dengan .... a. kebebasan bagi rakyat untuk menyatakan pendapat b. larangan mengurusi pemerintahan bagi…
- 1) Merupakan salah seorang tokoh yang berperan dalam… Perhatikan keterangan berikut! 1) Merupakan salah seorang tokoh yang berperan dalam Revolusi Cina. 2) Menghendaki pembentukan pemerintahan Cina berdasarkan prinsip San Min Chu I. Berdasarkan keterangan tersebut, tokoh yang dimaksud…
- Pada masa orde baru juga muncul kebijakan mengenai… pada masa orde baru juga muncul kebijakan mengenai penataran p4 yang diselenggarakan sejak tahun 1978. tujuan kebijakan tersebut adalah... Jawabannya adalah untuk untuk mendorong keseragaman ideologis yaitu ideologi Pancasila. Untuk…
- Integrasi sosial dalam masyarakat yang memiliki… Integrasi sosial dalam masyarakat yang memiliki tingkat homogenitas rendah lebih cepat terwujud benarkah pertanyaan tersebut? jelaskan pendapat dasar anda! Jawabannya adalah pernyataan tersebut salah. Integrasi adalah proses penyesuaian unsur-unsur sosial…
- Voc itu apa? voc itu apa? VOC adalah kongsi dagang Belanda yang didirikan untuk menghindari persaingan antara sesama pedagang Belanda. Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut. Pada tanggal 20 Maret 1602, pemerintah…
- perputaran bumi mengelilingi matahari dapat… perputaran bumi mengelilingi matahari dapat menimbulkan pengaruh pada kehidupan manusia. pengaruh perputaran bumi di bidang pertanian Jadi, dampak perputaran bumi memberikan dampak pada bidang pertanian yaitu terjadinya pergantingan jenis tanam…
- Operasi penumpasan pemberontakan DI/TII di daerah… Operasi penumpasan pemberontakan DI/TII di daerah Jawa Barat yang dilakukan oleh TNI adalah .... a. Operasi Merdeka b. Operasi Pagar Betis c. Operasi Sapta Marga d. Operasi Raiders Jawaban yang…
- Pada peringatan proklamasi 17 Agustus 2005… Pada peringatan proklamasi 17 Agustus 2005 pemerintah Indonesia tidak memberi undangan kepada pemerintah Belanda untuk datang ke Indonesia. Hal ini disebabkan . . . . a. pemerintah Indonesia belum memaafkan…
- Pada sidang BPUPKI yang pertama yang dilaksanakan… pada sidang BPUPKI yang pertama yang dilaksanakan pada tanggal 29 mei sampai 1juni 1945 membahas mengenai Hari pertama pada 29 Mei 1945, membahas rumusan dasar negara Indonesia. Ada tiga tokoh…
- Mrs berevolusi brp lama? mrs berevolusi brp lama? jawaban yang benar adalah 687 hari. Mars merupakan planet urutan keempat dari pusat tata surya kita yaitu matahari. Mars memiliki 2 satelit atau bulan, yaitu Phobos…
- Bangsa Yunani-Romawi Kuno telah mewariskan… Bangsa Yunani-Romawi Kuno telah mewariskan dasar-dasar peradaban modern. SEBAB Pada era Yunani-Romawi Kuno, ilmu pengetahuan telah berkembang dengan baik. A. Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab…
- Manifesto politik menjadi salah satu doktrin pada… manifesto politik menjadi salah satu doktrin pada masa demokrasi terpimpin keterangan yang benar mengenai manifesto politik Republik Indonesia adalah.... a. berisi usulan presiden mengenai GBHN b. memuat penjabaran dari paham…
- Link Twibbon HUT RI ke-76 untuk Peringati Hari… Twibbon HUT RI ke-76 untuk Memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia - Perayaan Hari Ulangi Tahun Republik Indonesia yang ke-76 kurang sekian hari kembali persisnya pada 17 Agustus 2024 kedepan. Tidak ada…
- Jelaskan bahwa masa remaja dikatakan sedang… jelaskan bahwa masa remaja dikatakan sedang mengenali identitas diri Jawabannya adalah : Pada masa ini seorang remaja akan menentukan kepribadiannya untuk menunjang masa depannya. Pada tahap ini, mereka berinteraksi semakin…
- Perhatikan pernyataan berikut! Belanda melancarkan… Perhatikan pernyataan berikut! Belanda melancarkan agresi militer pertama pada 19 Desember 1949. Menurut Anda, benar atau salah pernyataan tersebut? Jelaskan pendapat Anda! Jawaban : Pernyataan tersebut adalah salah karena agresi…
- Revolusi Indonesia merupakan periode penting bagi… Revolusi Indonesia merupakan periode penting bagi bangsa Indonesia. Jelaskan pengaruh revolusi tersebut pada masa kini! Periode revolusi kemerdekaan di Indonesia yang berlangsung pada 1945-1950 merupakan periode penting karena Indonesia berupaya…
- Liberte, egalite, dan fraternite merupakan semboyan… Liberte, egalite, dan fraternite merupakan semboyan yang diusung dalam Revolusi Prancis. Semboyan terse but memiliki makna .... a. - kebebasan - kejayaan - persatuan b. - kebebasan - keadilan -…
- Sebutkan dan jelaskan kehidupan manusia pada masa… sebutkan dan jelaskan kehidupan manusia pada masa praksara pada jaman paleotikum, mezosoikum, neozoikum Jawaban yang tepat adalah periode masa praaksara berdasarkan geologi. Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut! Periodesasi…
- Ciri ciri Rotasi dan Revolusi ciri ciri Rotasi dan Revolusi Ciri ciri Rotasi Bumi -------------- • Perbedaan Waktu. ... • Batas Penanggalan Internasional. ... • Adanya Pergantian Siang dan Malam. ... • Adanya gerak semu…
- Interaksi desa dan kota yang terjadi di Indonesia… Interaksi desa dan kota yang terjadi di Indonesia karena penduduk kota lebih sejahtera. SEBAB Desa dan kota mempunyai kesempatan untuk saling berintervensi. A. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukan…
- Dalam Perundingan Hooge Veluwe ada seorang penengah… Dalam Perundingan Hooge Veluwe ada seorang penengah yang ditunjuk sebagai penengah konflik. Tokoh yang dimaksud adalah .... a. Lord Alanbroke b. Lord Mounbatten c. Sir Neville Bland d. Sir Archibald…
- Tujuan penculikan kedua tokoh Indonesia ke… Tujuan penculikan kedua tokoh Indonesia ke Rengasdengklok oleh para pemuda adalah .... a. mengamankan mereka dari pengaruh Jepang b. agar segera memproklamirkan kemerdekaan Indonesia c. agar lepas dari segala ikatan…
- Berikut yang merupakan sebab khusus terjadinya… berikut yang merupakan sebab khusus terjadinya perang kemerdekaan Amerika adalah A. keinginan untuk mendapatkan kebebasan b. keterlibatan Prancis di koloni Amerika c. sistem monopoli dalam perdagangan d. reaksi atas kebijakan-kebijakan…
- Karena pengaruh globalisasi dan tuntutan kehidupan,… karena pengaruh globalisasi dan tuntutan kehidupan, masyarakat akan mengalami pergeseran apresiasi dan cara pandang terhadap berbagai aspek kehidupan. berbagai aspek kehidupan itu sendiri juga mengalami perubahan perubahan yang berarti. untuk…
- 3. Tuntutan koloni dalam revolusi amerika untuk… 3. Tuntutan koloni dalam revolusi amerika untuk bebas dari penjajah Tuntutan koloni dalam Revolusi Amerika yakni ingin adanya keterwakilan dalam parlemen pemerintahan. Untuk lebih jelasnya, pahami penjelasan berikut. Pada awalnya,…
- Belanda merupakan negara tujuan ekspor beberapa… Belanda merupakan negara tujuan ekspor beberapa komoditas Indonesia seperti minyak sawit, kopra,dan timah.Sementara itu komoditas impor Indonesia dari Belanda antara lain kendaraan angkutan barang, benang tow artifisial dan bahan makanan.…
- Pemilu pertama 1955 dilaksanakan pada masa .... Pemilu pertama 1955 dilaksanakan pada masa .... a. Kabinet Burhanudin b. Kabinet Sukiman c. Kabinet Wilopo d. Kabinet Ali Sastroamidjojo I Jawaban yang tepat adalah d. Berikut penjelasannya ya. Pemilu…
- Mengapa peristiwa proklamasi kemerdekaan sangat… Mengapa peristiwa proklamasi kemerdekaan sangat penting dan bersejarah bagi bangsa indonesia Karena proklamasi kemerdekaan adalah puncak perjuangan bangsa Indonesia untuk meraih kemerdekaan
- Pada 14 Juli 1776 tiga belas koloni Inggris di… Pada 14 Juli 1776 tiga belas koloni Inggris di wilayah Amerika menandatangani Declaration of Independence. Deklarasi terse but berisi seruan untuk .... a. menghormati hak hidup dan kebebasan b. menjaga…