Persiapan sebelum membuat teks pidato adalah menyusun
Langkah pertama yang menjadi persiapan membuat teks pidato adalah menyusun tema pidato.
Berikut ini pembahasan untuk menjawab soal tersebut.
Teks pidato adalah pengungkapan pikiran dalam bentuk kata-kata yang ditujukan kepada orang banyak, atau wacana yang disiapkan untuk diucapkan di depan khalayak.
Langkah-langkah penyusunan teks pidato adalah sebagai berikut.
1. Menyusun tema atau pokok pembicaraan yang disesuaikan dengan tujuan pidato.
2. Menentukan tujuan pidato.
3. Menyusun kerangka pidato.
4. Mengumpulkan bahan-bahan yang dibutuhkan.
5. Mengembangkan kerangka pidato menjadi teks pidato dengan menggunakan kalimat yang menarik dan mudah dipahami.
Dengan demikian, langkah pertama yang menjadi persiapan membuat teks pidato adalah menyusun tema pidato.
Semoga dapat membantu, ya.
Rekomendasi Lain :
- Address maksud nya address maksud nya Arti kata "address" Bahasa Inggris dalam Bahasa Indonesia. kb., 1 alamat. 2 amanat, pidato 3.berbicara, menegur. 4 memanggil, menyapa, menyebut.
- Struktur teks diskusi berisi pendapat pendapat pro… Struktur teks diskusi berisi pendapat pendapat pro dan kontra adalah Struktur teks diskusi berisi pendapat pendapat pro dan kontra adalah bagian argumen. Yuk, kita simak penjelasan berikut. Diskusi merupakan suatu…
- Berilah contoh kalimat untuk memotivasi pembaca… Berilah contoh kalimat untuk memotivasi pembaca untuk menutup sebuah teks prosedur Contoh kalimat untuk memotivasi pembaca untuk menutup sebuah teks prosedur adalah "Selamat mencoba dan sukses." Untuk memahami alasannya, mari…
- Bung Hatta ketika tinggal di Belanda menggunakan… Bung Hatta ketika tinggal di Belanda menggunakan organisasi atau partai politik dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. Organisasi yang dimaksud adalah .... a. Club Pendidikan Nasional Indonesia b. Indische Vereniging c. Partindo…
- Diketahui dua buah argumen sebagai berikut: Argumen… Diketahui dua buah argumen sebagai berikut: Argumen 1 : Globalisasi mengakibatkan Kurangnya perlindungan anak-anak dari perusahaan yang terselubung. Argumen 2 : Di era globalisasi, banyak keluarga memiliki banyak anak. Berdasarkan…
- Penulisan judul karya tulis yang tepat adalah ... Penulisan judul karya tulis yang tepat adalah ... A. Udara bersih Dan Sehat Dambaan Masyarakat di Indonesia. B. Udara bersih dan sehat dambaan masyarakat di indonesia. C. Udara Bersih dan…
- Lembaga apa yang menyusun naskah undang-undang dasar 1945? lembaga apa yang menyusun naskah undang-undang dasar 1945? Kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah Komite Nasional sebagai badan pembantu Presiden sebelum DPR/MPR seperti yang diharapkan UUD 1945.…
- Rasa nyeri yang anda alami saat menderita radang… Rasa nyeri yang anda alami saat menderita radang tenggorokan berasal dari reaksi imun tubuh terhadap infeksi atau iritasi. Jahe berperan dalam meningkatkan kekebalan tubuh dalam melawan infeksi penyebab sakit tenggorokan.…
- Apa perbedaan teks negosiasi dan debat? Apa perbedaan teks negosiasi dan debat? Teks negosiasi adalah teks yang memuat bentuk interaksi sosial yang bertujuan untuk mencapai kesepakatan antara dua belah pihak yang memiliki kepentingan berbeda. Sedangkan teks…
- Pernyataan sanggahan yang tepat untuk kutipan… 11. Pernyataan sanggahan yang tepat untuk kutipan tersebut adalah..... Perkembangan teknologi dan komunikasi semakin tidak terbendung. Segala kemudahan akibat perkembangan itu juga semakin dirasakan masyarakat. Salah satunya adalah kemudahan dalam…
- Struktur yang berisi petunjuk dalam mengerjakan… Struktur yang berisi petunjuk dalam mengerjakan sesuatu secara sistematis merupakan bagian struktur teks prosedur bagian... a. Judul b. Tujuan c. Alat dan bahan d. Langkah-langkah Pilihan jawaban yang tepat untuk…
- Argumentasi adalah argumentasi adalah Argumentasi adalah sebuah teks atau wacana yang berisi opini dan fakta serta bertujuan untuk memengaruhi pembaca. Yuk, kita simak pembahasan berikut. Untuk menemukan makna sebuah kata, kita bisa…
- Tema: Wacana Road Bike Boleh Memasuki Tol Mosi:… Tema: Wacana Road Bike Boleh Memasuki Tol Mosi: Adanya wacana dari Gubernur Jakarta mengenal diperbolehkannya road bike memasuki tol yang dirasa sangat membahayakan. Moderator: Selamat pagi dan selamat datang untuk…
- Blockchain terdiri dari gabungan dua kata, yakni… Blockchain terdiri dari gabungan dua kata, yakni block yang artinya kelompok dan chain yang berarti rantai. Penamaan tersebut mencerminkan bagaimana cara kerja blockchain yang menggunakan sumber daya komputer untuk menciptakan…
- Jelaskan apa itu teks explanasi Jelaskan apa itu teks explanasi Teks eksplanasi salah satu jenis teks yang dikembangkan berdasarkan kaidah ilmiah. Teks ini bertujuan menjelaskan sebuah fenomena baik itu alam, sosial, dan budaya dari sudut…
- Sejarah perjuangan Drs Muhammad Hatta dalam tokoh… sejarah perjuangan Drs Muhammad Hatta dalam tokoh pendiri bangsa Drs. Moh. Hatta atau Moh Hatta lahir di Bukittinggi, 12 Agustus 1902. Kiprah perjuangannya dimulai sejak ia bergabung dengan Perhimpunan Indonesia,…
- Narasi adalah narasi adalah Narasi adalah teks yang menceritakan peristiwa atau kejadian secara detail dan kronogis dengan tujuan untuk menghibur atau memberikan wawasan kepada pembacanya. Yuk kita simak pembahasan berikut. Dalam Kamus…
- "seperti yang saya sampaikan di awal, globalisasi… "seperti yang saya sampaikan di awal, globalisasi tersebut dapat memberikan dampak positif dan negatif. Globalisasi bagaikan dua sisi mata uang, yang masing masing memberikan gambaran berbeda dalam kehidupan kita. Selain…
- Berikut yang merupakan urutan bagian-bagian naskah… Berikut yang merupakan urutan bagian-bagian naskah pidato adalah … . A. pembuka, salam pembuka, isi, salam penutup, penutup B. salam pembuka, pembuka, isi, penutup, salam penutup C. salam pembuka, isi,…
- Apa yang dimaksud dengan pidato apa yang dimaksud dengan pidato Pidato adalah berbicara di depan khalayak umum dengan topik tertentu yang bertujuan untuk mempengaruhi pendengar. Ikuti pembahasannya yuk. Pidato adalah berbicara di depan khalayak umum…
- Tema: Wacana Road Bike Boleh Memasuki Tol Mosi:… Tema: Wacana Road Bike Boleh Memasuki Tol Mosi: Adanya wacana dari Gubernur Jakarta mengenal diperbolehkannya road bike memasuki tol yang dirasa sangat membahayakan. Moderator: Selamat pagi dan selamat datang untuk…
- Bagian teks persuasi yang berisi topik atau masalah… Bagian teks persuasi yang berisi topik atau masalah yang akan dibahas adalah ... a. rangkaian argumen b. pengenalan isu c. pernyataan ajakan d. penegasan kembali Jawaban yang tepat adalah B.…
- Cara menulis secara singkat isi teks persuasi cara menulis secara singkat isi teks persuasi 1. menentukan tema atau bujukan utamanya. 2. mencatat perincian-perincian yang mengarahkan pada ajakan itu yang berupa pendapat/fakta. 3. menyusun pendapat, fakta dan rumusan…
- Persuasi adalah persuasi adalah Pengertian teks persuasi adalah sebuah teks yang bersifat membujuk atau mengajak. Untuk itu, isi dari teks ini juga memuat kata-kata ajakan. Di antaranya seperti: Ayo, mari, lakukanlah, penting,…
- Kalimat yang menyatakan perintah ditandai dengan nomor . . . Bacalah teks berikut! (1) Sebelum memutuskan untuk melamar atau bahkan menerima pekerjaan itu, usahakan untuk mengetahui dengan jelas pekerjaan yang harus dilakukan. (2) Sumber yang paling tepat untuk ditanya adalah…
- Jaringan yang menyusun organ akar Jaringan yang menyusun organ akar Jaringan epidermis, jaringan parenkim, serta jaringan pengangkut (xylem dan floem).
- Seorang anak menyusun balok mainan sebagai berikut.… Seorang anak menyusun balok mainan sebagai berikut. Tentukan banyak balok mainan pada susunan ke-n! Jawabannya adalah Un = (n² + n)/2 Pembahasan: Soal di atas menggunakan konsep barisan aritmatika tingkat…
- Saya mengucapkan selamat dan terima kasih atas… Saya mengucapkan selamat dan terima kasih atas kehadiran teman-teman dalam kegiatan pameran seni dan kreativitas dalam rangka menyambut adik-adik siswa kelas tujuh yang baru…. Apabila dalam penyelenggaraan ini banyak kekurangan,…
- Apa yang dimaksud deskripsi Apa yang dimaksud deskripsi Deskripsi itu artinya memaparkan, menguraikan sesuatu dengan jelas. Adapun dalam sebuah teks ada yang namanya Teks Deskripsi dan pengertian dari Teks Deskripsi ialah suatu teks yang…
- Jelaskan beberapa tema yang dapat di jadikan teks debat Jelaskan beberapa tema yang dapat di jadikan teks debat Beberapa tema yang dapat di jadikan teks debat adalah 1) komersialisasi vaksinasi di tengah pandemi Covid-19; 2) pemindahan ibu kota negara…