tuliskan perbedaan lingkungan biotik dan abiotik
Perbedaannya adalah pada komponen penyusunnya. Komponen penyusun lingkungan biotik adalah makhluk hidup, sementara pada lingkungan abiotik adalah benda tak hidup.
Mari kita bahas!
Lingkungan hidup memiliki dua komponen, yaitu biotik dan abiotik. Komponen biotik adalah komponen hidup yang ada di alam dan meliputi semua makhluk hidup, seperti hewan, tumbuhan, mikroorganisme, dan manusia. Sedangkan komponen abiotik adalah seluruh unsur yang tak hidup, misalnya tanah, air, dan udara.
Dengan demikian, perbedaannya adalah pada komponen penyusunnya. Komponen penyusun lingkungan biotik adalah makhluk hidup, sementara pada lingkungan abiotik adalah benda tak hidup.
Semoga membantu yaa!
Rekomendasi Lain :
- Contoh peranan bioteknologi di bidang lingkungan… Ilmu Biologi berkembang pesat di berbagai bidang kehidupan. Salah satu cabang Biologi yang termasuk ilmu terapan adalah bioteknologi. Contoh peranan bioteknologi di bidang lingkungan adalah ..... a. pembuatan dan penggunaan…
- Produser adalah produser adalah Organisme atau makhluk hidup produsen adalah organisme yang menghasilkan makanan dalam suatu rantai makanan. Organisme produsen bersifat autotrof, yang dapat menghasilkan makanan sendiri. Contoh makhluk hidup yang bersifat…
- Istilah Biologi berasal dari bahasa Yunani "bios"… Istilah Biologi berasal dari bahasa Yunani "bios" yang artinya adalah..... a. alam d. ilmu b. makhluk e. organisme c. hidup Jawaban yang tepat adalah opsi C. Biologi berasal dari kata…
- Ilmu yang mempelajari hubungan timbal balik antara… ilmu yang mempelajari hubungan timbal balik antara makhluk hidup dan lingkungan nya di sebut A.Ekologi B.Populasi C.Komunitas D.Ekosistem jawaban nya D.Ekosistem semoga bermanfaat ya
- Di sebuah padang rumput yang luas terdapat beberapa… Di sebuah padang rumput yang luas terdapat beberapa ekor kambing dan beberapa ekor sapi. Pola interaksi yang terjadi antara kambing dengan sapi adalah.... Jawabannya adalah kompetisi. Makhluk hidup dalam suatu…
- Sebutkan contoh sampah organik dan sampah anorganik… sebutkan contoh sampah organik dan sampah anorganik yang dapat menyebabkan pencamaran tanah Contoh sampah organik dan anorganik yang dapat menyebabkan pencemaran tanah adalah kulit pisang dan plastik. Pencemaran tanah merupakan…
- Pengertian ekosistem adalah Pengertian ekosistem adalah Ekosistem adalah suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik tak terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya. Ekosistem bisa dikatakan juga suatu tatanan kesatuan secara utuh…
- Sebutkan simbiosis parasitme dan amensalisme! sebutkan simbiosis parasitme dan amensalisme! Jawabannya yaitu simbiosis paratisme adalah hubungan timbal balik antara dua makhluk hidup, di mana satu pihak dirugikan dan satu pihak diuntungkan. Sedangkan simbiosis amensalisme adalah…
- Manfaat hutan bagi kehidupan manusia ? 2. Manfaat… 1. Manfaat hutan bagi kehidupan manusia ? 2. Manfaat bagi makhluk hidup lain di ekosistem hutan ? Manfaat hutan bagi manusia adalah sebagai tempat penghasil oksigen yang digunakan oleh sebagian…
- Faktor lingkungan geografis yang menyebabkan… faktor lingkungan geografis yang menyebabkan keanekaragaman suku bangsa yaitu.... a keadaan tranportasi dan komunikasi b pengaruh kebudayaan asing c negara kita berbentuk kepulauan d penerimaan masyarakat terhadap perubahan Jawaban untuk…
- Salah satu upaya pengendalian hama yang tidak… salah satu upaya pengendalian hama yang tidak menimbulkan pencemaran lingkungan adalah.... a.pengendalian tikus dengan rodentisida b.penyemprotan hama penggerek batang dengan pestisida c.pengendalian hama wereng dengan predator lain Jawaban yang benar…
- Mengapa hutan produksi dianggap lebih ramah… Mengapa hutan produksi dianggap lebih ramah lingkungan dibandingkan perkebunan? Jelaskan ! Hutan produksi dianggap lebih ramah lingkungan dibandingkan perkebunan karena hutan produksi memiliki protokol tertentu dalam pengelolaannya. Berikut adalah penjelasannya.…
- Penduduk setempat beradaptasi dengan lingkungan yang… Penduduk setempat beradaptasi dengan lingkungan yang dihuni sehingga menghasilkan keragaman budaya SEBAB Pada dasarnya perbedaan keanekaragaman budaya disebabkan oleh kondisi lingkungan Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah…
- Apa yang dimaksud dengan penyakit apa yang dimaksud dengan penyakit Jawaban yang benar: penyakit adalah kondisi tidak normal tertentu yang secara negatif memengaruhi struktur atau fungsi sebagian atau seluruh tubuh suatu makhluk hidup. Penyakit didefinisikan…
- Arti lingkungan? arti lingkungan? lingkungan diartikan sebagai segala benda, kondisi, keadaan dan pengaruh yang terdapat dalam ruangan yang kita tempati, dan mempengaruhi hal yang hidup termasuk kehidupan manusia. Tujuan Pemanfaatan Lingkungan :…
- Perhatikan komponen pengeluaran dibawah ini: 1.… Perhatikan komponen pengeluaran dibawah ini: 1. belanja pegawai, 2. belanja barang dan jasa, 3. pengeluaran rupiah 4. subsidi daerah otonom, 5. bunga cicilan utang dari komponen diatas yang tidak termasuk…
- Tuliskan contoh bioteknologi dibidang pertanian,… Tuliskan contoh bioteknologi dibidang pertanian, peternakan, kesehatan, lingkungan dan forensik bidang pertanian: golden rice, jagung bt bidang peternakan: sapi dengan daging berkualitas dan mampu tumbuh dengan cepat bidang kesehatan: vaksin,…
- Tuliskan contoh kegiatan musyawarah warga di lingkungan mu? tuliskan contoh kegiatan musyawarah warga di lingkungan mu? Jawaban untuk soal ini adalah pemilihan ketua RT/RW, kerja bakti, dan poskamling. Ikuti pembahasannya yuk. Musyawarah adalah cara menyelesaikan masalah secara bersama-sama…
- Ekosistem yang sengaja dibuat oleh manusia disebut ekosistem yang sengaja dibuat oleh manusia disebut Jawaban dari soal tersebut adalah ekosistem buatan. Ekosistem merupakan sistem lingkungan yang terbentuk akibat adanya hubungan timbal balik antara makhluk hidup dengan lingkungannya.…
- Dilihat dari struktur tubuh yang dimiliki oleh… Dilihat dari struktur tubuh yang dimiliki oleh virus, maka virus termasuk makhluk .... A. uniseluler B. multiseluler C. sel sederhana D. ada yang uniseluler tetapi ada yang multiseluler E. belum…
- Yang bukan merupakan kelompok konsumen adalah… Yang bukan merupakan kelompok konsumen adalah… Unsur Hidup (biotik, hayati) Unsur hidup yaitu unsur lingkungan yang terdiri atas makhluk hidup seperti manusia, hewan, tumbuh-tumbuhan, dan lain-lain. Peranan unsur hidup (biotik,…
- Hutan memiliki keanekaragaman hayati yang sangat… Hutan memiliki keanekaragaman hayati yang sangat tinggi, karena di hutan dapat ditemukan berbagai jenis makhluk hidup. karena itu hutan disebut gudang... Jawabannya adalah: Gudang plasma nutfah. Pembahasan: Hutan disebut…
- Apa saja kewajiban keluarga mu sebagai warga di… Apa saja kewajiban keluarga mu sebagai warga di lingkungan mu? Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah ikut kerja bakti, menaati peraturan yang berlaku di lingkungan sekitar, menjaga kerukunan, dan lain-lain. Berikut…
- Mengapa hutan produksi dianggap lebih ramah… Mengapa hutan produksi dianggap lebih ramah lingkungan dibandingkan perkebunan? Jelaskan ! Hutan produksi dianggap lebih ramah lingkungan dibandingkan perkebunan karena hutan produksi memiliki protokol tertentu dalam pengelolaannya. Berikut adalah penjelasannya.…
- Agar teknologi yang digunakan pabrik pabrik lebih… agar teknologi yang digunakan pabrik pabrik lebih ramah lingkungan, sebelum dibuang ke lingkungan limbah harus a. dipanaskan b. diendapkan c. didinginkan d. diolah limbah itu adalah hal yang berbahaya bagi…
- Bagaimana suatu zat dapat dikatakan sebagai polutan?… bagaimana suatu zat dapat dikatakan sebagai polutan? jelaskan! Polutan adalah zat atau bahan yang dapat mengakibatkan pencemaran lingkungan (polusi) dan dapat mengganggu keberlangsungan hidup makhluk hidup. Polutan dapat berupa zat…
- Peristiwa masuknya zat dan komponen lain ke dalam… Peristiwa masuknya zat dan komponen lain ke dalam lingkungan udara disebut .... a. pencemaran air b. pencemaran udara c. pencemaran tanah d. pencemaran suara Jawaban nya B ya Karena peristiwa…
- (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis… (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis cacing yang pada umumnya hidup secara parasit. (2) Cacing ini bisa hidup parasit di dalam tubuh ternak dan juga di dalam tubuh…
- Apa yang dimaksud dengan simbiosis apa yang dimaksud dengan simbiosis Simbiosis adalah, jenis interaksi biologis waktu panjang atau dekat meliputi dua organisme biologis yang berbeda beda seperti sebuah hubungan antara timbal balik dua makhluk hidup…
- Jika lingkungan a biotik terganggu maka lingkungan… Jika lingkungan a biotik terganggu maka lingkungan biotik juga akan terganggu, setujuhkan kalian dengan pernyataan tersebut ? jelaskan pendapat kalian Setuju, karena lingkungan biotik sangat membutuhkan lingkungan abiotik, seperti Ikan…