Q(4,−6)didilatasikan dengan pusat O(0,0) dan faktor skala k menghasilkan bayangan Q′(−2,3).
Faktor dilatasi k=…
A. 2
B. 1/2
C. −1/2
D. −2
Jawaban : C. (-1/2)
Perhatikan penjelasan berikut ya.
Ingat kembali jika ada titik A(x, y) didilatasi sebesar k terhadap pusat O(0, 0) maka bayangannya A'(kx, ky. Dapat dituliskan:
A(x, y) → A'(kx, ky)
Diketahui : titik Q(4,−6)didilatasikan dengan pusat O(0,0) dan faktor skala k menghasilkan bayangan Q′(−2,3)
Ditanya : faktor dilatasi k = … ?
Maka:
A(x , y) → A'(kx, ky)
Q(4, -6) → Q'(-2, 3)
diperoleh:
kx = -2
k . 4 = -2
k = (-2) /4
k = -1/2
sehingga faktor dilatasi k adalah (-1/2).
Jadi, jawaban yang benar adalah C.
Semoga membantu.
Rekomendasi Lain :
- Faktor dari x²+9x+20 adalah faktor dari x²+9x+20 adalah Jawaban dari pertanyaan di atas adalah (x + 5)(x + 4). Perhatikan konsep berikut. Penyelesaian soal di atas menggunakan metode pemfaktoran untuk menentukan akar-akar persamaan kuadrat.…
- Faktor atau hal apa sajakah yang mendasari… faktor atau hal apa sajakah yang mendasari terjadinya kerja sama antar manusia? Jawaban yang tepat yaitu Faktor terjadinya kerja sama : 1. Motivasi pribadi. 2. Kepentingan umum. 3. Motivasi altruistik.…
- Tentukan bayangan titik L(-2,5) apabila dicerminkan… Tentukan bayangan titik L(-2,5) apabila dicerminkan terhadap sumbu x dan y Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah L''(2, -5). Ingat! Pencerminan terhadap sumbu x: A(a, b) → sb x…
- KPK dari 35, 45, dan 100 adalah…. KPK dari 35, 45, dan 100 adalah…. Jawabannya: 6.300 KPK artinya kelipatan persekutuan terkecil. Untuk menentukan KPK dari 35, 45, dan 100, tentukan dahulu faktorisasi prima dari ketiga bilangan tersebut.…
- Jika a > 0 dan lingkaran x ^ 2 + y ^ 2 - 2ax + ay +… Jika a > 0 dan lingkaran x ^ 2 + y ^ 2 - 2ax + ay + 4 = 0 mempunyai jari-jari 4, maka koordinat pusat lingkaran tersebut adalah....…
- Bayangan titik A oleh refleksi terhadap garis y=x… Bayangan titik A oleh refleksi terhadap garis y=x adalah titik A'(4,−7). Koordinat titik A adalah .... a. (4,7) b. (−4,7) c. (−7,4) d. (−4,−7) e. (7,−4) Jawaban : C. (-7,…
- Adanya kesamaan fauna antara asiatis dan afrika… adanya kesamaan fauna antara asiatis dan afrika lebih disebabkan oleh faktor Jawaban benar mengenai kesamaan fauna Asia dan Afrika disebabkan oleh faktor iklim yang sama dan kesamaan tipe persebaran fauna…
- Jika titik (4,−3) dirotasikan pada titik O(0,0)… Jika titik (4,−3) dirotasikan pada titik O(0,0) sejauh 270° maka petanya adalah …… A. (−3,−4) B. (−3,4) C. (3,−4) D. (4,−3) E. (−4,−3) jawaban untuk soal ini adalah A Soal…
- Titik P(6,−4) ditranslasikan oleh [(2)(−2)].… Titik P(6,−4) ditranslasikan oleh [(2)(−2)]. Bayangan titik P adalah .... A. P'(8,6) B. P'(−8,−6) C. P'(−8,6) D. P'(8,−6) Jawaban dari pertanyaan di atas adalah D. Perhatikan konsep berikut. Translasi suatu…
- 1. Perbedaa keadaan geografis masing- masing daerah… 1. Perbedaa keadaan geografis masing- masing daerah . 2. s umber daya alam yang beraneka ragam di setiap daerah 3. perbedaan teknologi 4. kesediaan tenaga kerja Berdasarkan pernyataan diatas yang…
- Bayangan dari Titik dengan A(-1,1),jika diputar… bayangan dari Titik dengan A(-1,1),jika diputar dengan pusat o(0,0)sejauh 90 berlawanan arah jarum jam adalah jawaban untuk soal ini adalah A' (-1, -1) Soal tersebut merupakan materi Rotasi pada transformasi…
- FPB dari 144 dan 240 adalah … FPB dari 144 dan 240 adalah … a.2⁴x 3 c. 2⁴ x 3 x 5 b.2⁴ x 5 d. 2⁴ x 3² x 5 Jawaban: (A) 2^4 x 3 Perhatikan…
- Hubungan internasional didorong oleh faktor-faktor… Hubungan internasional didorong oleh faktor-faktor berikut kecuali ...... a.pertahanan dan keamanan b. intervensi negara lain c .politik d .ekonomi e.sosial budaya Jawabannya adalah B. Hubungan internasional adalah bentuk interaksi yang…
- Titik Q (7 + a, b – 3) dicerminkan terhadap titik… Titik Q (7 + a, b – 3) dicerminkan terhadap titik (-4, 1). Jika bayangan Q adalah Q’ (-5, -2), maka nilai a dan b adalah Jawaban : a =…
- Sebuah per ditarik lalu dilepaskan sehingga… Sebuah per ditarik lalu dilepaskan sehingga menghasilkan gelombang longitudinal dengan jarak antara pusat regangan dengan pusat rapatan 20 cm. Jika frekuensi gelombang 60 Hz, maka tentukan cepat rapat gelombang longitudinal…
- Jari jari kelengkungan cermin cekung besarnya 30 cm… jari jari kelengkungan cermin cekung besarnya 30 cm sebuah benda diletakkan di depan cermin cekung pada jarak 20 cm dan tinggi 6 cm. LUKISLAH DAN SEBUTKAN SIFAT BAYANGANNYA! Jawaban :…
- faktor dari 32 faktor dari 32 Pembahasan : Faktorisasi suatu bilangan adalah setiap ungkapan dari suatu bilangan sebagai hasil kali dari serangkaian faktor. Dengan faktor suatu bilangan merupakan bilangan bulat positif atau asli.…
- Hasil rotasi dari titik A(3,−2) sebesar 90°… Hasil rotasi dari titik A(3,−2) sebesar 90° berlawanan arah jarum jam, dengan pusat rotasi (0,0) adalah .... jawaban untuk soal ini adalah A' (2,3). Soal tersebut merupakan materi Rotasi pada…
- Faktor penyebab ketimpangann sosial sangat beragam.… Faktor penyebab ketimpangann sosial sangat beragam. Faktor penyebab ketimpangan sosial berkaitan dengan angka pengangguran yang tinggi dan tingkat kesejahteraan hidup yang rendah adalah... A.keamanan dan ekonomi B.pendidikan dan Ekonomi C.ekonomi…
- Urutkan pecahan berikut dari yang terkecil ke… urutkan pecahan berikut dari yang terkecil ke terbesar 3/4, 5/7, 3/5, 6/9 Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 3/5 ; 6/9 ; 5/7 ; 3/4. Ingat! Dalam mengurutkan pecahan…
- Tentukan pusat dan jari-jari dari masing-masing… Tentukan pusat dan jari-jari dari masing-masing lingkaran berikut. x²+y²=36 jawaban untuk soal di atas adalah pusat = (0,0) dan jari-jari = 6 Ingat kembali: Persamaan lingkaran dengan pusat (0,0).dan jari-jari…
- Tentukan bayangan titik B (4, 1) setelah… Tentukan bayangan titik B (4, 1) setelah direfleksikan terhadap sumbu x Jawaban: B'(4, -1) Refleksi terhadap sumbu x: A(x, y) → A'(x, -y) Pembahasan: B(4, 1) Refleksi terhadap sumbu x:…
- Jika ujung diameter suatu lingkaran berada pada… jika ujung diameter suatu lingkaran berada pada titik titik K (-1,2) dan L (3, 8), maka persamaan lingkarannya adalah jawaban yang benar adalah x² + y² - 4x - 6y…
- KPK dari 15, 24 dan 36 adalah …. KPK dari 15, 24 dan 36 adalah …. a.72 c. 360 b.144 d. 2.540 Jawaban : C Ingat kembali : Kelipatan persekutuan terkecil (KPK) diperoleh dari perkalian semua faktor prima.…
- Berikut faktor yang tidak memengaruhi penawaran ....… Berikut faktor yang tidak memengaruhi penawaran .... A. harga barang C. tujuan B. biaya produksi D. kondisi alam Jawaban yang tepat yaitu C. tujuan. Faktor yang mempengaruhi Penawaran antara lain:…
- Tentukan FBP dan KPK dari 24 dan 36! Tentukan FBP dan KPK dari 24 dan 36! Jawaban dari soal tersebut adalah 12 dan 72 Perhatikan definisi berikut : Faktor adalah bilangan-bilangan yang dapat membagi habis suatu bilangan Bilangan…
- Bayangan titik C(5,4) jika direfleksikan terhadap… Bayangan titik C(5,4) jika direfleksikan terhadap garis x=2 adalah .... A. C'(5,0) B. C'(5,-1) C. C'(-1,4) D. C'(-1,5) jawaban untuk soal ini adalah C Soal tersebut merupakan materi refleksi/pencerminan pada…
- Sebutkan faktor-faktor yang memengaruhi besar… Sebutkan faktor-faktor yang memengaruhi besar tekanan hidrostatis! Jawaban : massa jenis zat cair, percepatan gravitasi, dan kedalaman titik Pembahasan: Tekanan hidrostatis adalah tekanan yang diakibatkan oleh gaya yang ada pada…
- Titik A(-5,3) B(-2,5) C(-7,6) di dilatasikan dengan… Titik A(-5,3) B(-2,5) C(-7,6) di dilatasikan dengan skala -1/3 berapakah titik yang dihasilkan Jawabannya adalah menghasilkan 3 titik yaitu A'(5/3 , -1); B'(2/3 , -5/3) dan C'(7/3 , -2) Pembahasan:…
- Bayangan titik a (3,2) karena translasi T {(1)( 3)} adalah bayangan titik a (3,2) karena translasi T {(1)( 3)} adalah Jawaban: a'(4, 5) Ingat! Titik A(x, y) ditranslasi oleh T(a, b) maka bayangannya adalah A'(x + a, y + b)…