Darah mengalir dari jantung ke paru-paru pada arteri pulmonaris dan kembali dari paru-paru ke jantung pada vena pulmonaris. Darah di arteri pulmonaris memiliki:
A. kandungan O2 lebih tinggi dan kandungan CO2 lebih rendah daripada darah yang berada di vena pulmonaris
B. kandungan O2 dan CO2 lebih tinggi daripada darah yang berada di vena pulmonaris
C. kandungan O2 lebih rendah dan kandungan CO2 lebih tinggi daripada darah yang berada di vena pulmonaris
D. kandungan O2 dan CO2 lebih rendah daripada darah yang berada di vena pulmonaris
E. kandungan O2 lebih tinggi tetapi kandungan CO2 sama dengan darah yang berada di vena pulmonaris
Jawabannya adalah C.
Pada peredaran darah manusia darah dari seluruh tubuh yang kaya akan karbon dioksida akan dibawa oleh vena cava menuju ke serambi kanan jantung, lalu darah menuju ke bilik kanan jantung dan akan mengalir ke paru-paru melalui arteri pulmonalis. Darah yang dibawa oleh arteri pulmonalis berupa darah yang kaya akan karbon dioksida. Di paru-paru terjadi pertukaran oksigen dengan karbon dioksida, sehingga darah yang ada di paru-paru menjadi kaya akan oksigen. Darah yang kaya akan oksigen dibawa oleh vena pulmonalis ke serambi kiri jantung, lalu ke bilik kiri. Darah yang kaya akan oksigen dari bilik kiri dipompa dan dibawa oleh aorta ke seluruh tubuh manusia.
Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah C.
Rekomendasi Lain :
- 9. Ide pokok pada paragraf tersebut adalah ... Bacalah paragraf berikut untuk menjawab soal nomor 9-11! Kandungan mikroplastik sudah ditemukan di dalam garam laut sejak bertahun-tahun lalu. Namun, selama ini belum terungkap berapa banyak kandungan materil tersebut pada…
- Pengertian dan perbedaan Hilir dan hulu? pengertian dan perbedaan Hilir dan hulu? Jawabannya yaitu Hulu memiliki bagian air yang mengalir sangat deras, sedangkan hilir tidak. Kalau hulu terjadi erosi vertikal, sedangkan hilir terjadi erosi lateral yang…
- Proses pembentukan urine yang terjadi pada bagian… Proses pembentukan urine yang terjadi pada bagian nomor 3 adalah... Proses Filtrasi (Penyaringan)Proses pembentukan urine diawali dengan filtrasi atau penyaringan darah
- Hasil dari 48−8×(−4)−5 adalah … Hasil dari 48−8×(−4)−5 adalah … A. 75 B. 165 C. −75 D. −165 jawaban untuk soal di atas adalah A. 75 Aturan pengerjaan operasi hitung campuran: 1. Apabila dalam operasi…
- Tekanan darah normal pada manusia berkisar 120/80.… Tekanan darah normal pada manusia berkisar 120/80. Jelaskan arti dari angka pertama (120) dan angka kedua (80). pada gas tekanan darah tersebut ! Jawaban dari pertanyaanmu akan kakak jelaskan di…
- Larutan berikut dengan konsentrasi sama, mempunyai… 2. Larutan berikut dengan konsentrasi sama, mempunyai pH paling tinggi adalah . a. NaHSO4 b. NaF c. HCl d. NH5CI e. CH3COONa jawaban yang tepat adalah opsi E. Yuk simak…
- Apa perbedaan antara meteor, meteorit, dan mateoroid? apa perbedaan antara meteor, meteorit, dan mateoroid? ★Meteoroid = benda kecil ruang angkasa yg ukurannya lebih kecil dari asteroid tetapi lebih besar daripada sebuah molekul yg bergerak dalam ruang antar…
- Komposisi mineral berhubungan dengan sifat warna… komposisi mineral berhubungan dengan sifat warna batuan. pernyataan yang benar berikut ini adalah ... a. batuan yang banyak mengandung mineral silika & alumina akan cenderung berwarna terang. sedangkan yang banyak…
- Orang yang pertamakali menggolongkan darah menurut… Orang yang pertamakali menggolongkan darah menurut sistem ABO adalah... Orang yang pertama kali menemukan golongan darah ABO adalah Landsteiner. Golongan darah sistem ABO ditemukan oleh Landsteiner yang membagi darah berdasarkan…
- Hitung jumlah kalor yang diperlukan untuk memanaskan… Hitung jumlah kalor yang diperlukan untuk memanaskan air sebanyak 1 kg dari suhu 20°C menjadi 100°C! Jawaban : 336.000 J Diketahui: m = 1 kg Ingat kalor jenis air: c…
- Data kandungan energi dari 20 makanan kemasan (dalam… Data kandungan energi dari 20 makanan kemasan (dalam kilo kalori ) adalah sebagai berikut 145 145 150 140 155 140 160 165 150 155 155 150 145 140 145 155…
- Tuliskan gaya hidup yang dapat mencegah penyakit AIDS tuliskan gaya hidup yang dapat mencegah penyakit AIDS Gaya hidup yang dapat mencegah penyakit AIDS adalah: 1. Hindarilah sentuhan langsung dengan darah, sperma, juga air liur, air seni, air mata,…
- Salah satu ciri pada penderita Diabetes Mellitus… Salah satu ciri pada penderita Diabetes Mellitus (DM) adalah tingginya kadar glukosa dalam darah. Hal ini disebabkan karena … Jawabannya adalah karena rendahnya hormon insulin dalam tubuh. Mari simak pembahasan…
- Integrasi sosial dalam masyarakat yang memiliki… Integrasi sosial dalam masyarakat yang memiliki tingkat homogenitas rendah lebih cepat terwujud benarkah pertanyaan tersebut? jelaskan pendapat dasar anda! Jawabannya adalah pernyataan tersebut salah. Integrasi adalah proses penyesuaian unsur-unsur sosial…
- Kondisi air tanah di daerah pantai bersifat asin.… Kondisi air tanah di daerah pantai bersifat asin. Faktor penyebab kondisi tersebut adalah... * a. muka air laut lebih tinggi dari muka air tanah b. muka air tanah lebih tinggi…
- Sebuah mesin Carnot memiliki suhu 27 °C pada… Sebuah mesin Carnot memiliki suhu 27 °C pada resevoir suhu rendah dan 127 °C pada suhu tinggi. Jika mesin melepas panas sebesar 400 Joule maka efisiensi mesin Carnot adalah Jawaban…
- Selisih umur Ibu dan Ayah tidak lebih dari 5 tahun,… Selisih umur Ibu dan Ayah tidak lebih dari 5 tahun, sedangkan selisih umur Ayah dan anaknya adalah 35 tahun. Jika selisih umur Ibu dan anak adalah x, maka nilai x…
- Penanggulangan pada luka memar dapat di lakukan… Penanggulangan pada luka memar dapat di lakukan dengan?...... Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah memberi kompres dingin dan mengistirahatkan bagian tubuh yang memar, serta mengonsumsi obat pereda nyeri jika diperlukan. Berikut…
- Benarkah penelitian sosial berorientasi konflik dan… Benarkah penelitian sosial berorientasi konflik dan kekerasan lebih tepat menggunakan metode kuantitatif daripada kualitatif? jelaskan dasar pendapat anda! Jawabannya adalah salah, penelitian sosial berorientasi konflik dan kekerasan lebih tepat menggunakan…
- Nefron adalah nefron adalah Nefron adalah unit fungsional penyusun ginjal tempat filtrasi darah dan pembentukan urine terjadi. Nefron ini terdapat sekitar 1 juta nefron pada ginjal. wahh banyak banget ya Fungsi nefron…
- Sebuah balok pada ujung bawahnya diikat dengan tali,… Sebuah balok pada ujung bawahnya diikat dengan tali, lalu ditenggelamkan ke dalam kolam yang berisi air. Selanjutnya, tali tersebut diikatkan dengan batu yang terletak di dasar kolam. Balok bergerak menuju…
- Karbon monoksida (CO) diserap oleh tubuh manusia… Karbon monoksida (CO) diserap oleh tubuh manusia akan berbahaya untuk kesehatan. karena ... Karbon monoksida diserap oleh tubuh manusia akan berbahaya untuk kesehatan karena berikatan dengan hemoglobin dan menyebabkan kematian.…
- Jika posisi benda di dalam wadah berisi air seperti… Jika posisi benda di dalam wadah berisi air seperti pada gambar di samping, berarti … a. benda tersebut berat b. benda tersebut ringan c. massa jenis benda lebih kecil 1…
- Ketika anda berada di suatu pantai yang ramai,… Ketika anda berada di suatu pantai yang ramai, tiba-tiba terjadi getaran gempa bumi yang kuat dan tak lama kemudian air laut surut, yang harus dilakukan untuk penyelamatan ... . Jawabannya…
- Apa yang dimatsud peredaran darah apa yang dimatsud peredaran darah Suatu sistem organ sirkulasi darah yang terdiri atas jantung, komponen darah dan pembuluh darah yang berfungsi mengalirkan suplai oksigen dan nutrisi tubuh keseluruh jaringan tubuh…
- Avokad dan kacang tanah merupakan sumber lemak… Avokad dan kacang tanah merupakan sumber lemak nabati yang bermanfaat untuk tubuh, yaitu .... a. untuk mencegah kekurangan darah b. untuk melarutkan vitamin A, D, E, dan K c. untuk…
- Complete these sentences with parts of the body. 8 .… Complete these sentences with parts of the body. 8 . Your _____ type can be A, B, AB or O. Jawaban untuk soal di atas adalah "blood." Soal ini meminta…
- Sebuah benda berada pada jarak 8 cm di depan lensa… sebuah benda berada pada jarak 8 cm di depan lensa cembung yang memiliki jarak fokus 24 cm.tentukan: a.jarak bayangan Jawaban yang benar adalah 12 cm di belakang cermin. Lensa cembung…
- Pada mata pelajaran geografi, Ani berbeda pendapat… Pada mata pelajaran geografi, Ani berbeda pendapat dengan Joni. Menurut Ani, jumlah penduduk lelaki indonesia lebih banyak daripada jumlah penduduk perempuan. Namun menurut Joni, jumlah penduduk lelaki lebih sedikit daripada…
- Perhatikan pernyataan tentang tanah dibawah ini : 1.… Perhatikan pernyataan tentang tanah dibawah ini : 1. banyak tersebar di sepanjang Pulau Jawa bagian utara 2. berwarna coklat kekuning-kuningan 3. merupakan hasil erosi bagian atas 4. memiliki derajat keasaman…