apa yang dimaksud dengan puisi
Puisi adalah karya sastra yang mengutamakan keindahan kata yang disusun berdasarkan ketentuan dalam bait, irama, matra, dan rima.
Perhatikan penjelasan berikut, ya.
Puisi merupakan karya sastra yang terikat oleh unsur-unsurnya, seperti irama, matra, rima, bait, dan baris, serta mengutamakan keindahan kata-kata.
Ciri-ciri puisi, yaitu:
1. Memiliki rima dan irama.
2. Terdiri atas susunan beberapa baris dan bait.
3. Memiliki makna kiasan.
4. Memiliki amanat.
5. Menggunakan pilihan kata imajinasi.
Contoh puisi yang populer adalah:
– “Aku” karya Chairil Anwar.
– “Hujan Bulan Juni” karya Sapardi Joko Damono.
Dengan demikian, puisi adalah karya sastra yang mengutamakan keindahan kata yang disusun berdasarkan ketentuan dalam bait, irama, matra, dan rima.
Semoga membantu ????
Rekomendasi Lain :
- Contoh Novel Adalah Contoh Novel Adalah Novel merupakan karangan prosa panjang yang mengandung rangkaian cerita kehidupan seseorang dengan orang di kelilingnya. Novel biasanya menonjolkan watak dan sifat setiap pelaku. Novel berisi cerita yang…
- Yang termasuk karya seni tiga di mensi adalah Yang termasuk karya seni tiga di mensi adalah A. Patung B. Gambar C. Lukisan D. Batik Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah A. Patung. Berikut ini penjelasannya. Karya seni rupa 3…
- Jauhi semua perbuatan jahat Jauhi pula perbuatan… Jauhi semua perbuatan jahat Jauhi pula perbuatan maksiat Mari kita segera bertaubat Supaya kita selamat dunia akhirat Jangan risau dengan cobaan Jangan bersedih karena kesulitan Berdoa saja pada Tuhan Insya…
- Pada pagi hari ketika Bima sedang lari pagi di… Pada pagi hari ketika Bima sedang lari pagi di taman, ia melihat Rudi mendorong sepeda karena rantai sepedanya lepas. Latar dari penggalan cerita tersebut adalah... a. tanaman b. depan rumah…
- Tukang kayu memotong papan, memotong papan di dekat… perhatikan pantun berikut! Tukang kayu memotong papan, memotong papan di dekat taman [ . . . ] disayang guru disukai teman kalimat yang tepat untuk melengkap pantun rumpang tersebut adalag…
- Lirik itu apa? Lirik itu apa? Lirik merupakan karya sastra (puisi) yang berisi curahan hari penulis dalam wujud rangkaian kata-kata. Mari kita simak pembahasan berikut ini ya. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI),…
- Gerakan senam irama lanjuta mengombinasikan gerakan senam irama lanjuta mengombinasikan a.gerakan tangan dan kepala b.gerakan tangan dan pinggang c.gerakan kaki dan kepala d.gerakan kaki dan tangan Jawabannya adalah (d) gerakan kaki tangan. Berikut ini penjelasannya.…
- Jenis jenis seni lukis jenis jenis seni lukis Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah klasisme, romantisme, realisme, naturalisme, ekspresionisme, surealisme, abstrak, gotik, futurisme dan konstruktivisme. Berikut ini penjelasannya. Seni Lukis adalah suatu pengembangan lebih lanjut…
- Aspek-Aspek yang Perlu Disunting dalam Teks Cerita Pendek? Aspek-Aspek yang Perlu Disunting dalam Teks Cerita Pendek? Aspek-aspek yang perlu disunting dalam teks cerita pendek adalah: 1. Penulisan ejaan. 2. Tanda baca. 3. Pilihan kata (Diksi). 4. Keefektifan kalimat.…
- Apa itu seni apa itu seni Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah suatu ekspresi perasaan manusia yang memiliki unsur keindahan di dalamnya dan diungkapkan melalui suatu media yang bersifat nyata. Yuk simak pembahasan berikut.…
- Sebutkan hasil karya dekoratif sebutkan hasil karya dekoratif karya dekoratif adalah karya seni yg dibuat sendiri dg alat yagng sudah ada
- Karya kerajinan tekstil khas indonesia yang telah… Karya kerajinan tekstil khas indonesia yang telah menjadi warisan budaya bangsa adalah Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah batik. Berikut ini penjelasannya. Batik merupakan kerajinan tekstil kain bergambar yang pembuatannya dilakukan…
- Keindah artinya keindah artinya Jawabannya adalah Keindahan dapat diartikan sebagai nilai estetika yang ada pada objek yang dapat kita lihat dan rasakan baik secara visual maupun secara auditori. Pembahasan Keindahan merupakan salah…
- Karya seni rupa terapan tiga dimensi mempunyai… karya seni rupa terapan tiga dimensi mempunyai ukuran yang bagaimana ya? Jawaban untuk pertanyaan tersebut adalah karya seni yang memiliki ukuran panjang, lebar dan tinggi, sehingga karya dapat dilihat dari…
- Cermati puisi berikut Engkau antar aku ke sekolah… cermati puisi berikut Engkau antar aku ke sekolah Engkau tak pernah mengaku lelah Engkau melindungi kaki ku Engkau tangkis serbuan debu maksud yang terkandung dalam puisi diatas adalah A. Ayah…
- Rani memiliki sejumlah uang yang cukup untuk membeli… Rani memiliki sejumlah uang yang cukup untuk membeli buku tulis sebanyak 32 buah dengan harga per bukunya Rp3.000,00. Rima memiliki uang yang sama dengan Rani dan ingin membeli buku dengan…
- Apa itu kolase apa itu kolase Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah karya seni yang dibuat dengan cara menempel potongan, pecahan, atau kepingan berbagai bahan material. Yuk simak pembahasan berikut. Kolase adalah sebuah karya…
- Perhatikan baris puisi berikut! Sahabat yang selalu… Perhatikan baris puisi berikut! Sahabat yang selalu setia menemaniku Sahabat yang selalu ada dalam suka dan duka Bagaikan bintang yang selalu menemani malam Pada puisi tersebut, sahabat diibaratkan seperti ….…
- Dalam gerak hitungan untuk lagu burung kakak tua… dalam gerak hitungan untuk lagu burung kakak tua dalam senam irama adalah a.4 b.5 c.6 d.8 Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah D. 8. Berikut ini penjelasannya. Senam irama sangat erat…
- Geguritan sing becik nduweni piwulang utawa geguritan sing becik nduweni piwulang utawa Geguritan sing becik nduweni piwulang utawa ajaran lan pepeling. Mari kita simak pembahasan berikut. Geguritan yaiku karya sastra Jawa kang awujud puisi jawa. Geguritan…
- Topik : Peserta didik SMA Kusuma Bangsa kurang… Topik : Peserta didik SMA Kusuma Bangsa kurang menggemari membaca buku sastra. Rumusan masalah yang sesuai dengan topik tersebut adalah.... a. Berapa lama waktu yang dibutuhkan peserta didik SMA Kusuma…
- Apa yang dimaksud dengan unsur intrinsik apa yang dimaksud dengan unsur intrinsik Unsur intrinsik adalah unsur pembangun dalam karya satra. Ikuti pembahasannya yuk. Unsur intrinsik adalah unsur pembangun dalam karya sastra. Salah satu karya satra adalah…
- Contoh Cerpen Contoh Cerpen Cerpen merupakan karangan prosa yang jauh lebih pendek daripada novel. Cerpen biasa disebut sebagai karya sastra yang dapat habis dibaca dalam sekali duduk. Cerpen memiliki daya tarik tersendiri…
- apa itu puisi apa itu puisi puisi adalah karya sastra yang menekankan keindahan bahasa
- Apa Makna Gurih? Apa Makna Gurih? Gurih merupakan sebuah kata sifat yang memiliki makna enak rasanya. Yuk, kita simak penjelasan berikut. Untuk menemukan makna sebuah kata, kita bisa melihat melalui Kamus Besar Bahasa…
- Tanggapan seni yang berdasarkan kualitas konfigurasu… Tanggapan seni yang berdasarkan kualitas konfigurasu unsur-unsur pembentukan karya, prinsip penataan karya dan medium yang digunakan adalah … Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah kritik formalistik. Berikut ini penjelasannya. Kritik formalistik…
- Perhatikan kutipan puisi berikut! Waktu yang… Perhatikan kutipan puisi berikut! Waktu yang Menggetarkan Suaramu bergaung di telepon 1 ) Aku membayangkanmu terkunci 2) Di sebuah kotak kaca berwarna merati 3) Memandangi musim dingin yang keji 4)…
- Unsur-unsur intrinsik cerpen adalah … Unsur-unsur intrinsik cerpen adalah … Unsur-unsur intrinsik cerpen adalah tema, tokoh dan penokohan, alur/plot, latar/setting, amanat, serta sudut pandang. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Cerpen merupakan karya…
- Hal yang paling di utamakan dalam sejak ritmis adalah rasa Hal yang paling di utamakan dalam sejak ritmis adalah rasa Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah keserasian. Berikut ini penjelasannya. Gerak irama merupakan gerakan yang mengutamakan keserasian gerak dan irama dalam…
- Pantun adalah Pantun adalah Pantun adalah bentuk puisi lama yang mengandung sampiran dan isi serta berima a-b-a-b. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Pantun adalah bentuk puisi Indonesia (Melayu), tiap…