jawaban untuk soal ini adalah 60
Soal tersebut merupakan materi statistika. Perhatikan perhitungan berikut ya.
Ingat!
rata – rata = jumlah data : banyaknya data
Diketahui,
Senin:35
Selasa:30
Rabu:45
Kamis:
Jumat:35
Sabtu:35
rata – rata = 40
Ditanyakan,
berapa banyak pengunjung perpustakaan pada hari Kamis
Dijawab,
karena hari senin-sabtu maka hanya ada 6 hari
n = 6
rata – rata = jumlah data : banyaknya data
40 = (35 +30 + 45 + kamis + 35 + 35 ) : 6
40 = (180 + kamis) : 6
40 × 6 = (180 + kamis)
240 = 180 + kamis
kamis = 240 – 180
kamis = 60
Sehingga dapat disimpulkan bahwa,banyak pengunjung perpustakaan pada hari Kamis adalah 60
Rekomendasi Lain :
- Mean median modus : 5,12,13,16,12,14,12,5,10 mean median modus : 5,12,13,16,12,14,12,5,10 Jawaban: Mean = 11 Median = 12 Modus = 12 Rumus menghitung mean atau rata-rata: = Jumlah seluruh nilai/banyak data Median merupakan nilai tengah setelah…
- Untuk keperluan warungnya, Bu Wati memerlukan beras… Untuk keperluan warungnya, Bu Wati memerlukan beras 1 kuintal selama 3 harl. Berapa kuintal beras yang diperlukan Bu Wati selama bulan Juni? menggunakan perbandingan senilai karena suatu barang/kuantitas sama2 semakin…
- Jarak antara kota A dan B 360 km. Husein dapat… Jarak antara kota A dan B 360 km. Husein dapat menempuh jarak tersebut dalam waktu 4 jam 30 menit. Berapa rata rata kecepatan... Jawaban: 80 km/jam Ingat! * Rumus Kecepatan…
- Kereta Api Parahyangan berangkat dari Stasiun… Kereta Api Parahyangan berangkat dari Stasiun Bandung pukul 07.15 dan sampai di Stasiun Gambir pukul 09.30. Jarak antara kedua Stasiun adalah 270 km. Hitung kecepatan Rata-rata kereta api tersebut! jawaban…
- Harga Emas Antam Hari Ini Harga emas Antam Berikut harga emas Antam hari ini, Rabu (26/5/2024) di Pegadaian: Harga emas 0,5 gram: Rp 547.000 Harga emas 1 gram: Rp 988.000 Harga emas 2 gram: Rp…
- Mean median modus : 42,34,36,24,34 mean median modus : 42,34,36,24,34 Jawabannnya : mean, median dan modus dari data di atas adalah 34. Berikut ini pembahasannya. Konsep. Mean (rata-rata) = jumlah seluruh data/ banyak data Median…
- Nila Frekuensi 6 2 7 2 8 3 9 2 10 1 Jika rata rata… Berikut tabel tentang nilai ulangan matematika siswa kelas VII Nila Frekuensi 6 2 7 2 8 3 9 2 10 1 Jika rata rata nilai ulangan matematika adalah 7, maka…
- Amir berkunjung ke perpustakaan setiap 4 hari sekali… Amir berkunjung ke perpustakaan setiap 4 hari sekali Rinto berkunjung ke perpustakaan setiap 5 hari sekali Jika mereka berkunjung ke perpustakaan mereka bersama-sama pada tanggal 12 Maret 2013, mereka berkunjung…
- Apa itu pemanasan global apa itu pemanasan global Pemanasan global adalah suatu proses meningkatnya suhu rata-rata atmosfer, laut, dan daratan Bumi.
- Untuk membuat 36 pasang pakaian seorang penjahit… Untuk membuat 36 pasang pakaian seorang penjahit memerlukan waktu selama 60 hari jika penjahit tersebut bekerja selama 80 hari banyak pakaian yg di buat adalah... Jawaban : 48 pasang Ingat!…
- Jarak dua kota 225 km. Kecepatan rata-rata sebuah… Jarak dua kota 225 km. Kecepatan rata-rata sebuah kendaraan 45 km/jam. Jika kendaraan itu berangkat pukul 08.15, maka kendaraan itu akan tiba pada pukul .... A. 15.15 B. 14.15 C.…
- Nilai rata-rata ulangan matematika siswa kelas 8H… Nilai rata-rata ulangan matematika siswa kelas 8H yang berjumlah 30 siswa adalah 59,5. Jika rata-rata nilai siswa perempuan 60 dan nilai rata-rata siswa laki-laki 59. Jumlah siswa laki-laki di kelas…
- Read the cause and effect of the following sentence!… Read the cause and effect of the following sentence! example : Dian flowers died because she forgot to water them. cause : Dian forgot to water the flowers effect :…
- Diketahui mean data 9 5 7 6 6 7 5 8 6 8 maka nilai… diketahui mean data 9 5 7 6 6 7 5 8 6 8 maka nilai rata-rata mean adalah nilai rata-rata mean= jumlah data÷ banyak data = 9+5+7+6+6+7+5+8+6+8 ÷ 10 =…
- Kemarin adalah hari sabtu, 11 hari lagi adalah hari... kemarin adalah hari sabtu, 11 hari lagi adalah hari... Jawabannya: Kamis Konsep: - 1 minggu = 7 hari - Urutan hari: Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Jum'at, Sabtu Diketahui: - Kemarin…
- Apa yang dimaksud Mean? Apa yang dimaksud Mean? mean adalah rata-rata. untuk mencari mean bisa menggunakan rumus, jumlah semua data ÷ banyaknya data,
- Seorang Pengrajin dapat membuat 150 cindera mata… Seorang Pengrajin dapat membuat 150 cindera mata yang terbuat dari kulit kerang selama 30 hari. Jika pengrajin mendapat pesanan 80 cindera mata berapa hari dapat diselesaikan? Jawaban yang benar adalah…
- Sebuah bola bergerak ke kanan dengan kecepatan 10… Sebuah bola bergerak ke kanan dengan kecepatan 10 m/s. Bola ini kemudian dipukul oleh suatu beta (memukul) sehingga terpental ke kiri dengan kecepatan 15 m/s. Lama bola menyentuh beta itu…
- Diperoleh data berat badan (dalam kg) sekelompok… Diperoleh data berat badan (dalam kg) sekelompok siswa dari kelas 7F sebagai berikut : Bila Nilai rata-rata 53,5 maka tentukan nilai p dari data diatas ! Jawabannya adalah 4 Pembahasan:…
- Lintang yang datang ke perpustakaan setiap 4 hari… lintang yang datang ke perpustakaan setiap 4 hari sekali, Vera datang setiap 6 hari sekali, dan Luna datang setiap 18 hari sekali. jika awalnya mereka bertiga datang ke perpustakaan bersama-sama…
- Rata rata tinggi badan sekelompok anak yang terdiri… rata rata tinggi badan sekelompok anak yang terdiri atas 9 anak adalah 155cm. jika enam anak yang mempunyai tinggi badan sama masuk dalam kelompok tersebut, rata rata tingginya berkurang 2…
- Rata rata nilai Grace sebanyak 4 kali adalah78… rata rata nilai Grace sebanyak 4 kali adalah78 kemudian dia mengikuti ulangan dan memperoleh nilai 90 dan 65 nilai rata rata Grace sekarang adalah Jawaban : nilai rata-rata Grace sekarang…
- Data kandungan energi dari 20 makanan kemasan (dalam… Data kandungan energi dari 20 makanan kemasan (dalam kilo kalori ) adalah sebagai berikut 145 145 150 140 155 140 160 165 150 155 155 150 145 140 145 155…
- Seorang pemborong bangunan dapat menyelesaikan suatu… Seorang pemborong bangunan dapat menyelesaikan suatu pekerjaan selama 40 hari dengan pekerja 24 orang. Jika pekerjaan-pekerjaan akan diselesaikan selama 30 hari tentukan banyak pekerja yg diperlukan! Jawaban yang benar adalah…
- Ayah kekantor menempuh jarak 15 3/5 km setiap hari… Ayah kekantor menempuh jarak 15 3/5 km setiap hari dengan mengendarai mobil . Berapakah jarak yang ditempuh ayah selama 1 bulan 1 hari = 15 3/5 km dijadikan pecahan biasa…
- 5 minggu berapa hari? 5 minggu berapa hari? Jawabannya: 35 hari Topik: Konversi Satuan Waktu Konsep: 1 minggu = 7 hari Sehingga diperoleh: 5 minggu = (5 × 7) hari = 35 hari Jadi,…
- 1. Nilai rata-rata ujian matematika 25 murid kelas… 1. Nilai rata-rata ujian matematika 25 murid kelas adalah 83 kemudian digabung dengan 15 murid lain yang memiliki nilai rata-rata 75 pada ujian susulan. Maka nilai rata-rata ujian matematika sekarang…
- ___ and Friday. I study on Mondays, Wednesdays and… Complete the text with suitable words given. ship fun picnic morning gallery talk drawing supper fly train studio evening bed Thursday breakfast My name is Jose Felita, Jojo for short.…
- Seorang peternak membeli pakan untuk persediaan 20… Seorang peternak membeli pakan untuk persediaan 20 ekor kambingnya selama 18 hari. Jika pada hari ketiga peternak tersebut membeli 10 ekor kambing, maka persediaan pakan tersebut akan habis dalam waktu...…
- Posisi sebuah titik yang berputar dinyatakan oleh… Posisi sebuah titik yang berputar dinyatakan oleh teta=4t-3t²+t³ dengan teta dalam radian dan t dalam sekon. Berapakah kecepatan sudut rata-rata titik tersebut, jika t=0 sampai dengan t=3 sekon. Jawaban pertanyaan…