Cermati paragraf berikut!
Setiap sore anak-anak bermain sepeda di Gang Merpati. Mereka bermain dengan riang gembira. Anak-anak bersepeda mengitari Kompleks Perumahan.
Kesalahan penggunaan huruf kapital pada paragraf tersebut adalah
Kesalahan penggunaan huruf kapital pada paragraf tersebut terdapat pada kata ‘Kompleks Perumahan’.
Yuk, simak pembahasan berikut.
Huruf kapital merupakan huruf yang berukuran dan berbentuk khusus (lebih besar daripada huruf biasa).
Berikut merupakan aturan penggunaan huruf kapital.
1. Huruf kapital digunakan sebagai huruf pertama awal kalimat.
Contoh: Kita harus bekerja keras.
2. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama unsur nama orang, termasuk julukan.
Contoh: Amir Hamzah, Ali Akbar Navis.
3. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama nama geografi.
Contoh: Pulau Karimata, Jalan Pegangsaan Timur, Gang Kelinci.
Kesalahan penggunaan huruf kapital pada paragraf di atas terdapat pada kata ‘Kompleks Perumahan’. Hal tersebut karena kata ‘Kompleks Perumahan’ bukan merujuk pada nama geografi sehingga penulisannya tidak diawali dengan huruf kapital.
Dengan demikian, kesalahan penggunaan huruf kapital pada paragraf tersebut terdapat pada kata ‘Kompleks Perumahan’.
Semoga membantu.
Rekomendasi Lain :
- A. Fill the blank with simple present sense (s/es)… A. Fill the blank with simple present sense (s/es) 6. Gina go (...) by foot everyday to her school. Jawabannya adalah goes (ditambah dengan 'es' diakhir). Soal meminta untuk menentukan…
- (1) Untuk pertama kali dalam sejarah, Amerika… (1) Untuk pertama kali dalam sejarah, Amerika Serikat akhirnya dipimpin juga oleh seorang presiden berjenis kelamin perempuan, ialah Kamala Harris. (2) Wakil presiden pertama perempuan negeri Paman Sam tersebut, secara…
- Setarakan persamaan berikut dengan kofisisien a, b,… Setarakan persamaan berikut dengan kofisisien a, b, c C2H5OH + O2 --> CO2 + H2O Jawaban: Persamaan reaksi setaranya adalah C₂H₅OH + 3O₂ → 2CO₂ + 3H₂O. Persamaan reaksi menggambarkan…
- Survey Badan Pusat Stastistik di Indonesia pada… Survey Badan Pusat Stastistik di Indonesia pada tahun 2013 menunjukkan, orang Indonesia paling gemar menonton telivisi, yakni sekitar 91,68 persen,” kata Hamid. Sebelumnya, pada 12–13 November 2015, diselenggarakan pelatihan bagi…
- Bacalah kutipan novel berikut !Cerita yang diangkat… Bacalah kutipan novel berikut !Cerita yang diangkat Negeri 5 Menara (N5M) sebenarnya sederhana dan jamak ditemui. Kisah seorang anak (Alif) yang harus merantau dari tanah Minangkabau ke Jawa (Ponorogo) untuk…
- Penulisan huruf kapital dan huruf miring yang tepat… Penulisan huruf kapital dan huruf miring yang tepat ditunjukkan oleh nomor.... (1) Nelayan di pantai Ujung Genteng sering menangkap ikan Layer. (3) Artikel "Revitalisasi Pendidikan Tinggi" dimuat dalam Harian ????????????????????????????…
- Pada saat menginterpretasi citra, gedung sekolah… pada saat menginterpretasi citra, gedung sekolah pada umumnya berbentuk l, u atau i. interpretasi citra yang digunakan tersebut menggunakan acuan Jawaban yang benar adalah acuan bentuk. Interpretasi citra adalah kegiatan…
- (1) P.T. Sentosa Jaya berada di Jalan A Yani Bandar… (1) P.T. Sentosa Jaya berada di Jalan A Yani Bandar Lampung. (2) "Kita tidak perlu terlalu khawatir dengan krisis ekonomi global," kata Sri Mulyani. (3) Peringatan hari Ulang Tahun ke…
- Bangsa Indonesia memiliki budaya yang beragam… bangsa Indonesia memiliki budaya yang beragam keragaman tersebut dapat dilihat dari pakaian adat rumah adat makanan khas serta senjata tarian lagu dan alat musik tradisional keragaman keberagaman budaya di Indonesia…
- Apa artinya BBM Apa artinya BBM BBM adalah singkatan dari bahan bakar minyak. Yuk, kita simak pembahasan berikut. Singkatan merupakan kependekan suatu kata atau istilah. Singkatan dapat berupa huruf atau gabungan huruf. Dalam…
- Interval yang memiliki jarak 1 1/2 pada penggalan… Interval yang memiliki jarak 1 1/2 pada penggalan melodi lagu diatas adalah... a. mi (3) ke sol (5) b. fa (4) ke mi (3) c. sol (5) ke la (6)…
- Apa itu ide pokok? Apa itu ide pokok? Ide pokok adalah kalimat yang mengandung inti yang terdapat pada paragraf. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Ide pokok adalah kalimat yang mengandung inti…
- Apa yang dimaksud dengan pokok pikiran apa yang dimaksud dengan pokok pikiran Pokok pikiran merupakan inti pembahasan dari sebuah paragraf. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Paragraf adalah susunan kalimat yang padu dan mengandung sebuah pokok pikiran. Pokok…
- Apa yang dimaksud dengan gagasan pokok apa yang dimaksud dengan gagasan pokok Gagasan pokok atau ide pokok adalah ide atau gagasan yang menjadi pokok pengembangan paragraf. Simak penjelasan berikut. Gagasan pokok atau ide pokok adalah ide…
- A. Fill the blank with simple present sense (s/es)… A. Fill the blank with simple present sense (s/es) 2. My mother get (...) angry when i got bad scores. Jawabannya adalah gets (ditambah dengan huruf 's' diakhir). Soal meminta…
- Arti penting Codex Hammurabi yang berlaku pada masa… Arti penting Codex Hammurabi yang berlaku pada masa Babilonia terhadap prinsip-prinsip negara hukum modern adalah .... A. hukum harus tertulis agar bisa diketahui oleh masyarakat secara luas B. pelaku kriminal…
- Bank Jago Cara Daftar dan Buka Rekening Metode Membuka Rekening Bank Jago( Bank Artos) nyatanya bisa dicoba dengan kilat serta gampang, tanpa memakai NPWP. Untuk kamu yang mau membuat akun rekening bank digital semacam Jenius, Digibank serta…
- Apa yang dimatsudkalinat utama apa yang dimatsudkalinat utama Kalimat utama adalah kalimat yang berisikan gagasan utama, bersifat umum, dan merupakan kalimat yang menjadi dasar pengembangan paragraf. Untuk memahami alasannya, mari simak pembahasan berikut. Kalimat…
- Nomor surat itu bukan seperti yang ditulis… 8. Nomor surat itu bukan seperti yang ditulis sebelumnya, melainkan ini 004/SDN01/IX-2019. Kesalahan penggunaan tanda baca dalam kalimat di atas adalah …. a. koma b. garis miring c. tanda hubung…
- Pengertian lampu Pengertian lampu Lampu adalah alat yang digunakan untuk menerangi. Ikuti pembahasannya yuk. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah pedoman dalam mencari arti atau makna kata. Cara menemukan arti kata dalam…
- Complete the sentences about the people in the… Complete the sentences about the people in the pictures. Use these verbs: go - live - play - play - sleep 2. They ___ in a very big house. Jawaban…
- Cermati kutipan teks berikut! Setelah menjadi pusat… Cermati kutipan teks berikut! Setelah menjadi pusat pengembangan mangrove wilayah Barat Indonesia, Kawasan Karangsong, kabupaten Indramayu, Jawa Barat, kini menjadi pusat penelitian mangrove. Perbaikan yang tepat untuk penggunaan ejaan pada…
- Write these verbs + -s or-es 4. (dance) he .... Write these verbs + -s or-es 4. (dance) he .... Jawaban untuk soal ini adalah "dances". Soal ini berisi perintah untuk menuliskan kata kerja atau "verb" di dalam kurung dengan…
- Apa yg dimaksud Ide pokok? Apa yg dimaksud Ide pokok? Ide pokok adalah inti yang terdapat dalam paragraf. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Ide pokok adalah kalimat yang mengandung inti yang terdapat…
- Dampak [...] sungai tidak hanya mengurangi jumlah… Dampak [...] sungai tidak hanya mengurangi jumlah spesies ikan, tetapi juga merepotkan warga sekitar. Nasir Ning (66) sesepuh Desa Tanjung Burung, menuturkan limbah industri dan sampah mencemari sungai sehingga warga…
- Wisatawan dari Bangsa Spanyol itu akan pergi ke… 35. Wisatawan dari Bangsa Spanyol itu akan pergi ke Pulau Kalimantan untuk melakukan Penelitian tentang budaya Suku Asmat. Kata yang ejaannya salah adalah ..... A. Bangsa, Penelitian, Suku C. Pulau,…
- Selain memberikan perlindungan kepada anak, orang… Selain memberikan perlindungan kepada anak, orang tua juga wajib melakukan pemenuhan hak, khususnya hak pengasuhan anak. (11) Asisten Deputi Perlindungan Anak dalam Situasi Darurat dan Pornografi, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan…
- Keluarga Suroto berlibur ke Pulau Bali membeli… Cermati kalimat berikut! Keluarga Suroto berlibur ke Pulau Bali membeli topeng Bali, salak bali, dan Ukiran Bali. Perbaikan kesalahan penggunaan huruf kapital dalam kalimat di atas adalah …. A. kata…
- A. Fill the blank with simple present sense (s/es)… A. Fill the blank with simple present sense (s/es) 3. We don talk (...) anymore. Jawabannya adalah talk (tanpa ada penambahan s/es) Soal meminta untuk menentukan verb dengan simple past…
- (1) Jakarta, Ibukota Republik Indonesia, sarat… (1) Jakarta, Ibukota Republik Indonesia, sarat dengan penduduk multietnik (2) Para pengurus olah raga se-Lampung mendaftarkan atletnya ke KONI Provinsi Lampung. (3) Berdasarkan beberapa penelitian, penyebab utama asma dan pilek…