hikayat adalah
Hikayat adalah salah satu jenis cerita rakyat yang disajikan dengan bahasa Melayu klasik yang menonjolkan unsur penceritaan berciri kemustahilan dan kesaktian tokoh-tokohnya.
Untuk memahami alasannya, mari simak pembahasan berikut.
Hikayat adalah salah satu jenis cerita rakyat yang disajikan dengan bahasa Melayu klasik yang menonjolkan unsur penceritaan berciri kemustahilan dan kesaktian tokoh-tokohnya.
Karakteristik hikayat adalah sebagai berikut.
1) Menggunakan bahasa Melayu lama.
2) Cerita bersifat pralogis/fantasi, yakni cerita yang terkadang tidak masuk akal.
3) Istanasentris, yakni cerita berpusat pada lingkungan istana, tokoh raja dan keluarganya.
4) Anonim, yaitu tidak dikenal pengarangnya atau tidak disebutkan nama pengarangnya.
5) Menggunakan kata arkais (klise), yaitu kata-kata yang tidak lazim digunakan lagi, seperti syahdan, sebermula, menurut empunya cerita, hatta.
6) Tema cerita cenderung tentang petualangan dan tokoh utamanya pada akhir cerita sering dikisahkan menjadi orang yang mulia atau raja.
7) Penokohan dalam hikayat bersifat hitam putih. Artinya, tokoh yang baik akan tetap baik sampai akhir cerita dan memiliki fisik yang sempurna. Sebaliknya, tokoh yang jahat akan tetap jahat, meskipun tidak selalu berpenampilan buruk.
Contoh-contoh hikayat yang terkenal adalah Hang Tuah, Si miskin, Abu Nawas, Pak Tani, Amir, Kakek dan Seekor Ular, Si Bungkuk dan Si Panjang.
Dengan demikian, hikayat adalah salah satu jenis cerita rakyat yang disajikan dengan bahasa Melayu klasik yang menonjolkan unsur penceritaan berciri kemustahilan dan kesaktian tokoh-tokohnya.
Semoga membantu ya ????
Rekomendasi Lain :
- Bacalah kutipan novel berikut !Cerita yang diangkat… Bacalah kutipan novel berikut !Cerita yang diangkat Negeri 5 Menara (N5M) sebenarnya sederhana dan jamak ditemui. Kisah seorang anak (Alif) yang harus merantau dari tanah Minangkabau ke Jawa (Ponorogo) untuk…
- Berikut ini yang bukan jenis kesenian yang ada dalam… berikut ini yang bukan jenis kesenian yang ada dalam pertunjukan drama adalah.... a. pantonim b. seni lukis c. seni musik d. seni peran. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah B.…
- Aspek-Aspek yang Perlu Disunting dalam Teks Cerita Pendek? Aspek-Aspek yang Perlu Disunting dalam Teks Cerita Pendek? Aspek-aspek yang perlu disunting dalam teks cerita pendek adalah: 1. Penulisan ejaan. 2. Tanda baca. 3. Pilihan kata (Diksi). 4. Keefektifan kalimat.…
- Apa yang dimaksud dengan cerpen apa yang dimaksud dengan cerpen Cerpen adalah cerita pendek yang kejadian dan peristiwa dalam cerita berupa khayalan atau imajinasi penulis. Ikuti pembahasannya yuk. Cerpen adalah cerita pendek yang kejadian dan…
- Mengapa teater klasik zaman Yunani Kuno merupakan… mengapa teater klasik zaman Yunani Kuno merupakan salah satu contoh dari teater yang berhubungan dengan kehidupan masyarakat? Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah karena di dalamnya menceritakan tentang kehidupan yang berlangsung…
- Novel adalah Novel adalah Novel adalah karangan prosa yang berisi rangkaian kehidupan seseorang dan dibaca membutuhkan durasi yang panjang sesuai dengan jumlah halamannya. Untuk menjawab soal tersebut, simak penjelasan berikut. Dalam mencari…
- Teater Primitif/Klasik adalah Teater Primitif/Klasik adalah Jawaban dari soal di atas adalah jenis teater yang bergantung pada imajinasi dengan properti terbatas dengan menggunakan bahasa-bahasa yang tergolong kaku, baku, dan sangat puitis dan kebanyakan…
- 5. Peristiwa revolusioner pada revolusi prancis 5. Peristiwa revolusioner pada revolusi prancis Peristiwa revolusioner tersebut yakni penyerbuan ke Penjara Bastille. Untuk lebih jelasnya, pahami penjelasan berikut. Pada tanggal 14 Juli 1789 rakyat menyerbu penjara Bastille. Penjara…
- Kutipan tersebut menceritakan masa . . . tokoh aku. Di Plumbungan ini terletak satu-satunya SD di sekitar daerahku. Ketika aku masih kecil, aku termasuk anak yang paling ngotot untuk tetap sekolah. Biarpun Bapak dan Mamak tak pernah men dukungku…
- Surat undangan yang dibuat oleh perusaha atau… Surat undangan yang dibuat oleh perusaha atau instansi dalam rangka menyelenggarakan sebuah agenda atau kegiatan yang diadakan dengan mengundang baik perseorangan kelompok disebut .... a. surat undangan tidak resmi b.…
- Adegan adalah adegan adalah Adegan adalah bagian cerita yang ada dalam salah satu babak. Untuk memahami alasannya, mari simak pembahasan berikut. Makna kata adalah arti, maksud, atau tujuan dari sebuah kata. Makna…
- Sebutkan contoh kalimat yang menggunakan konjungsi… sebutkan contoh kalimat yang menggunakan konjungsi penyebab “sebab" Contoh kalimat yang menggunakan kata 'sebab' sebagai konjungsi penyebab adalah "Ia tidak akan datang sebab kakinya masih terluka". Yuk, kita simak pembahasan…
- Watak tokoh aku dalam paragraf ketiga kutipan… Di Plumbungan ini terletak satu-satunya SD di sekitar daerahku. Ketika aku masih kecil, aku termasuk anak yang paling ngotot untuk tetap sekolah. Biarpun Bapak dan Mamak tak pernah men dukungku…
- 1. sudut pandang yang digunakan pengarang dalam… kedua anakku sungguh sangat berbeda ibarat air dan minyak. sikap dan gagasan yang mereka lontarkan selalu berbeda. yang kakak selalu mengalah karena ingin selalu menjaga hubungan baik. sedangkan yang adik…
- (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis… (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis cacing yang pada umumnya hidup secara parasit. (2) Cacing ini bisa hidup parasit di dalam tubuh ternak dan juga di dalam tubuh…
- Apa itu teks non fiksi? apa itu teks non fiksi? Teks nonfiksi adalah teks yang berisi fakta atau hal-hal yang benar-benar terjadi dalam kehidupan sehari-hari. Mari kita simak pembahasan berikut. Jenis teks narasi dibagi menjadi…
- Kalimat di bawah ini merupakan kalimat simpleks… 23.Kalimat di bawah ini merupakan kalimat simpleks (tunggal) adalah... a. Ketika membayar di kasir, ayah baru menyadari dompetnya tertinggal di dalam mobil b. Riska bangun ketika sang surya sudah tinggi…
- Apa yang dimaksud dengan komik apa yang dimaksud dengan komik Komik adalah cerita bergambar yang terdapat kalimat untuk menjelaskan maksud dari gambar tersebut dan biasanya bersifat lucu atau menarik. Ikuti pembahasannya yuk. Komik adalah cerita…
- Imajinasi adalah imajinasi adalah Imajinasi adalah daya pikir untuk membayangkan atau menciptakan kejadian sesuai pengalaman pribadi seseorang. Mari kita simak pembahasan berikut ini. Makna kata adalah arti atau maksud dari suatu kata.…
- Apa yang dimaksud dengan fabel apa yang dimaksud dengan fabel Fabel adalah karangan fiksi yang berkisah tentang kehidupan dan perilaku manusia tetapi pemerannya adalah hewan. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Fabel adalah karangan fiksi tentang hewan…
- Apa yang disebut dengan cerita rakyat ya. apa yang disebut dengan cerita rakyat ya. Cerita rakyat adalah kisah fiktif yang dituturkan secara turun temurun dan tidak memiliki pengarang yang jelas.
- Kata sifat yang terdapat dalam kutipan cerita… Kata sifat yang terdapat dalam kutipan cerita berikut adalah... Suatu ketika, ada seorang anak perempuan yang bertanya kepada ayahnya, ketika tanpa sengaja dia melihat ayahnya sedang menguap wajahnya yang mulai…
- Pasangan tuturan pada dialog tersebut adalah .... Perhatikan kalimat berikut! Ayah : “Nak, ke sini. Ayah mau bicara." Anak : "Baiklah. Ada apa, Yah?" Pasangan tuturan pada dialog tersebut adalah .... a. bertanya-menjawab b. mengucap salam-menjawab salam…
- Dasar cerita atau sesuatu yang menjadi pokok… Dasar cerita atau sesuatu yang menjadi pokok terbentuknya suatu cerita disebut... a. Alur b. Latar c. Amanat d. Tema Jawaban yang tepat yaitu D. Cermati pembahasan berikut. Tema adalah gagasan…
- Kesalahan penggunaan ejaan terdapat pada kalimat nomor ... Cermati kalimat berikut! 1. Satu minggu yang lalu kami berkunjung ke Kebun Binataang. 2. Tempat wisata itu bernama Taman Satu Jurug yang berada di kota Solo. 3. Kami berkeliling untuk…
- Apa tujuan dari teks cerita inspiratif apa tujuan dari teks cerita inspiratif Tujuan teks cerita inspiratif, yaitu 1) memberi inspirasi kebaikan kepada banyak orang, 2) kisah inspiratif yang baik dapat menggugah perasaan, 3) menginspirasi seseorang berbuat…
- Berikut ini yang tidaak termasuk unsur-unsur dalam… Berikut ini yang tidaak termasuk unsur-unsur dalam surat lamaran pekerjaan adalah... a.Tanggal surat b.Ucapan terima kasih c.Alamat surat d.Isi surat e.Hal Jawabannya adalah B. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Surat lamaran…
- Teater Realis adalah Teater Realis adalah Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah aliran drama yang berusaha menampilkan cerita yang sangat mirip, baik secara artistik atau jalan cerita dengan kenyataan hidup sehari-hari. Berikut ini pembahasannya…
- Sebutkan tiga elemen yang ada di dalam dialog naskah drama! Sebutkan tiga elemen yang ada di dalam dialog naskah drama! Tiga elemen dalam naskah drama, yaitu tokoh, wawancang, dan kramagung. Yuk, simak pembahasan berikut. Drama merupakan salah satu bentuk karya…
- Raja Human "Singa" di tembak pemburu. Penghuni hutan… Raja Human "Singa" di tembak pemburu. Penghuni hutan kebingungan mencari pengati raja. Gajah tidal mau menjadi raja, karena ia tidak pandai berkelahi dan berjalan lambat. Dari cuplikan cerita di atas…