pak martin seorang pegawai BUMD menerima pendapatan Rp.7.500.000.00 per bulan pak martin mengikuti premi jaminan kecelakaan dan keselamatan kerja(k3)sebesar1%dan kematian sebesar 2%dari gaji.setiap bulan ia membayar iuran pensiun Rp200.000.00 dan jaminan hari tua Rp.100.000.00 pak martim memiliki 1 orang anak dan istri yang bekerja sebagi perawat dengan penghasilan Rp.3.000.000.00 per bulan.hitunglah besar PPh terutang jika pak martim menggunakan NPWP suami istri digabung!
Jawaban yang benar adalah Rp3.024.750,00.
Pajak penghasilan atau PPh adalah pajak yang dikenakan kepada orang pribadi atau badan atas penghasilan yang diterima atau diperoleh dalam satu tahun pajak. Penghasilan dapat berupa keuntungan usaha, gaji, honorarium, hadiah, dan sebagainya.
Jawab;
Penghasilan Bruto Suami
= Penghasilan kotor + Premi K3 + Premi Kematian
= Rp7.500.000,00 + (1% × Rp7.500.000,00) + (2% × Rp7.500.000,00)
= Rp7.500.000,00 + Rp75.000,00 + Rp150.000,00
= Rp7.725.000,00
Penghasilan Neto Suami
= Penghasilan bruto suami – Iuran pensiun – Iuran JHT – Biaya jabatan(5% × Rp7.725.000,00)
= Rp7.725.000,00 – Rp200.000,00 – Rp100.000,00 – Rp386.250,00
= Rp7.038.750,00
Penghasilan neto suami setahun
= Rp7.038.750,00 × 12
= Rp84.465.000,00
Penghasilan Neto Istri
= Penghasilan kotor – Biaya jabatan
= Rp3.000.000,00 – (5% × Rp3.000.000,00)
= Rp3.000.000,00 – Rp150.000,00
= Rp2.850.000,00
Penghasilan istri setahun
= Rp2.850.000,00 × 12
= Rp34.200.000,00
Penghasilan gabungan suami dan istri
= Rp84.465.000,00 + Rp34.200.000,00
= Rp118.665.000,00
PTKP TK/1 = Rp58.500.000,00
PKP
= Penghasilan gabungan – PTKP
= Rp118.665.000,00 – Rp58.500.000,00
= Rp60.165.000,00
PPh
5% × Rp60.000.000,00…… = Rp3.000.000,00
15% × Rp165.000.000,00.. = Rp24.750,00
____________________________________+
PPh setahun………………… = Rp3.024.750,00
Jadi, besar PPh terutang Pak Martim adalah Rp3.024.750,00
Rekomendasi Lain :
- Empat kilogram apel yang sama besar dibagikan kepada… Empat kilogram apel yang sama besar dibagikan kepada 12 anak sehingga setiap anak menerima 4 apel. Berapa apel yang diterima setiap anak jika 4 kg apel itu dibagikan kepada 16…
- Bansos PKH Sampai BLT Cair Bulan Januari 2024 Cek… Simak kiat cek status pemeroleh bansos Program Keluarga Harapan( PKH) yang cair Januari 2024 melalui cekbansos.kemensos.go.id. Bansos PKH kembali disalurkan oleh Departemen Sosial( Kemensos) pada tahun 2024. [button color="blue" size="medium"…
- Terbaru Anak Sekolah Juga Bisa Dapat BLT Rp3,4 Juta Pemerintah akan memberikan bantuan sosial (Bansos) dana Program Keluarga Harapan (PKH) pada tahun ini. Bantuan yang bertujuan untuk meringankan dampak Covid-19 ini, salah satunya berupa Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada…
- Gerhana matahari dapat terjadi karena Gerhana matahari dapat terjadi karena Gerhana matahari terjadi karena posisi bulan berada diantara bumi dan matahari, sehingga bulan menutupi sebagian atau seluruh cahaya matahari yang masuk ke bumi. Terdapat beberapa…
- Tiara menyimpan uang sebesar Rp 8.000.000,00 di Bank… Tiara menyimpan uang sebesar Rp 8.000.000,00 di Bank Cempaka yang memberikan suku bunga tunggal sebesar 16% per tahun. Jika Tiara menabung selama 18 bulan, maka tentukan jumlah uang Tiara di…
- 600tahun=...bulan=...hari=...jam=...menit=...detik… 600tahun=...bulan=...hari=...jam=...menit=...detik and 1000tahun=...bulan=...hari=...jam=...menit=...detik 1 tahun = 12 bulan 1 bulan = 30 hari 1 hari = 24 jam 1 jam = 60 menit 1 menit = 60 detik 600 tahun…
- Pak Adifa menabung di sebuah bank yang memberikan… Pak Adifa menabung di sebuah bank yang memberikan bunga 6 % per tahun, jika setelah 10 bulan uang Pak Adifa menjadi Rp 5.250.000,00, maka besar tabungan Pak Adifa mula-mula adalah…
- Tentukan jenis iklim menurut schmidt-fergusson di… Tentukan jenis iklim menurut schmidt-fergusson di wilayah x jika dalam setahun mempunyai jumlah bulan basahnya 6, bulan keringnya 2 dan bulan lembabnya 4! jawaban dari soal ini adalah iklim basah.…
- Seseorang memiliki utang di bank sebesar… Seseorang memiliki utang di bank sebesar Rp12.000.000,00 dengan bunga 4 % setahun. Jika utang tersebut dicicil selama 20 bulan, maka besar angsuran tersebut per bulan adalah ... Jawaban yang benar…
- Ani menabung di koperasi Rp1.000.000,00. Bunga… Ani menabung di koperasi Rp1.000.000,00. Bunga tabungan koperasi 2% Pertahun. Berapa besar tabungan Ani setelah 3 bulan? Jawaban yang benar adalah Rp1.005.000,00. Perhatikan konsep berikut. Besar bunga tabungan dirumuskan: besar…
- Cek Cara Bantuan Pulsa Sampai Rp 400 Ribu dari Pemerintah Bukan hanya Bantuan Langsung Tunai (BLT) yang diberikan pemerintah kepada masyarakat tapi juga pulsa handphone. Asik bantuan pulsa sampai RP 400 ribu dari pemerintah dibagikan di 2024 ini untuk menunjang…
- Bulan kadang tampak bercahaya. Namun, bulan tidak… Bulan kadang tampak bercahaya. Namun, bulan tidak termasuk bintang. Mengapa demikian? Jelaskan Jawaban pertanyaan di atas adalah karena bulan tidak dapat menghasilkan cahaya sendiri. Namun, bulan akan tampak bercahaya pada…
- PLN mengalirkan listrik bertegangan 220 V dengan… PLN mengalirkan listrik bertegangan 220 V dengan tarif Rp1400 per kWh. Kantor ayah menggunakan 2 bohlam lampu dengan spesifikasi 75W/110V. Jika kantor tersebut beroperasi 8 jam per harinya dalam satu…
- Pak Ali adlaah seorang penata taman yang ongkos… Pak Ali adlaah seorang penata taman yang ongkos kerjanya sebesar Rp. 1.500,- untuk satu m2 pertama, ssedangkan untuk setiap m2 berikutnya ongkosnya naik sebesar Rp. 250,-. Jika pak Ali hari…
- Pak Tino meminjam uang di bank sebesar… pak Tino meminjam uang di bank sebesar Rp9.000.000,00.angsuran setiap bulan yang harus dibayarkan sebesar Rp650.000,00 dalam jangka waktu 1,5 tahun.presentase bunga per tahun pinjaman tersebut sebesar..... a.25% b.20% c.15% d.10%…
- Menjelang bulan puasa Pak Budi membagikan ban tuan… Menjelang bulan puasa Pak Budi membagikan ban tuan kepada para tetangganya berupa 96 kg be- ras, 80 bungkus mie instan dan 64 kemasan mi- nyak goreng. Setiap orang mendapat bagian…
- Seorang pengusaha membangun taman rekreasi selama… seorang pengusaha membangun taman rekreasi selama 1/4 dasawarsa. pembangunan tersebut dilaksanankan selama 1 tahun, pembangunan gedung 24 bulan, dan sisanya pembangunan area permainan. tahap pembangunan area berlangsung selama.. tahun Jawaban:…
- Bansos Kapan Cair ? Januari 2024 Cair Lagi Masukkan panggilan sesuai KTP; Masukkan petunjuk yang tercetak dalam kotak boks captcha pada kolom; Bila isyarat huruf tidak jelas bisa klik ikon" reload" buat mendapatkan kode terkini; Klik cari informasi…
- Pak didik meminjam sejumlah uang di koperasi selama… pak didik meminjam sejumlah uang di koperasi selama setahun uang tersebut akan dikembalikan secara mengangsur sebesar Rp456.000,00 per bulan .jika bunga pinjaman 14% per tahun uang yang dipinjam pak didik…
- Pak Yudi akan meminjam uang di bank dengan… pak Yudi akan meminjam uang di bank dengan persentase bunga sebesar 12% pertahun. besar bunga uang yang dipinjam oleh pak Yudi selama 9 bulan adalah Rp 72.000,00 rupiah. tentukan jumlah…
- Hai kak saya mau bertanya soal matematika tolong… hai kak saya mau bertanya soal matematika tolong dijawab ya kak 25 tahun=24 bulan +.....bulan=......tahun.....bulan Jawaban yang benar adalah 25 tahun = 24 bulan + 276 bulan = 2 tahun…
- Terdapat 3 pohon aren penghasil gula aren. Pohon… Terdapat 3 pohon aren penghasil gula aren. Pohon aren pertama menghasikan 25 kg setiap bulan, pohon aren kedua menghasikan 30 kg setiap bulan, dan pohon aren ketiga menghasikan 20 kg…
- Toko mengundurkan diri dari perusahaan tempat ia… Toko mengundurkan diri dari perusahaan tempat ia bekerja karena ingin membuka usaha sendiri.alternatif usaha toko adalah laudry, bengkel sepeda motor, dan servis elektronik. setelah melakukan analisis kelayakan usaha, usaha laudry…
- Andika berlatih renang setiap 4 hari sekali Boni… Andika berlatih renang setiap 4 hari sekali Boni berlatih setiap 7 hari sekali kedua anak berlatih bersamaan pertama kali pada tanggal 18 Januari 2019 pada tanggal berapa mereka akan berlatih…
- Dayu tinggal dirumah neneknya selama 2 bulan yaitu… Dayu tinggal dirumah neneknya selama 2 bulan yaitu bulan november dan desember lebih 1 minggu lebih. Maka Dayu tinggal di rumah neneknya berapa hari ? Jawabannya: 68 hari Topik: Operasi…
- 10 Perusahaan Dengan Gaji Terbesar Nominal pendapatan yang diserahkan oleh industri nyatanya ialah data rahasia yang umumnya disertakan dalam kontrak kegiatan. Perihal itu karena bagian pendapatan tiap- tiap industri tidak senantiasa serupa. Tidak hanya pendapatan…
- Di suatu perusahaan swasta. kinerja pegawai bisa… Di suatu perusahaan swasta. kinerja pegawai bisa mcnentukan perpindahan kcdudukan scorang pegawai. Pegawai yang prestasi kerjanya bagus bisa naik jabatan ke kedudukan yang lebih tinggi. Sebaliknya bagi orang yang kinerjanya…
- Perbedaan antara gerhana bulan dan matahari adalah perbedaan antara gerhana bulan dan matahari adalah Gerhana matahari terjadi ketika cahaya matahari yang menuju bumi tertutup oleh bulan, sedangkan gerhana bulan terjadi ketika cahaya matahari yang menuju bulan terhalang…
- Delapan pasang suami istri mengikuti suatu pesta.… Delapan pasang suami istri mengikuti suatu pesta. Mereka kemudian saling berjabat tangan satu sama lain. Namun demikian setiap pasang suami istri tidak berjabat tangan. Maka banyaknya jabat tangan yang terjadi…
- Jenis pajak apakah apabila tarif pemungutan pajak… jenis pajak apakah apabila tarif pemungutan pajak yang presentasenya naik dengan semakin besar nilai objek pajaknya, dimana kenaikan terus meningkat setiap terjadi kenaikan objek untuk nilai jumlah tertentu.... Jawaban untuk…