1. apa pengertian gotong royong
2. Apa arti penting kerjasama dalam berbagai bidang kehidupan?
3. apa saja sifat-sifat yang harus dihindari dalam melakukan kerjasama
1. Pengertian gotong royong:
Gotong royong adalah suatu kegiatan yang dilakukan secara bersama-sama dan bersifat sukarela agar kegiatan yang dilakukan dapat berjalan lancar, mudah dan ringan untuk mencapai tujuan bersama.
2. Arti penting kerjasama dalam berbagai bidang kehidupan yaitu:
• Kerjasama akan memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa.
• Mendorong timbulnya semangat gotong royong dan kekeluargaan.
• Menjadikan pekerjaan yang berat menjadi ringan dan cepat terselesaikan.
• Mempererat tali persaudaraan.
3. Sifat-sifat yang harus dihindari dalam melakukan kerjasama yaitu:
– Sikap individualis, yaitu sifat yang lebih mendahulukan kepentingan sendiri. Sikap individualis akan membuat kita selalu mementingkan ego diri sendiri daripada kepentingan kelompok.
– Sikap eksklusivisme, yaitu sikap selalu memisahkan diri dari kehidupan sosial di masyarakat karena adanya jurang pemisah akibat perbedaan suku bangsa, adat istiadat, agama, dan bahasa daerah.
– Sikap primordialisme, yaitu perasaan kesukuan yang berlebihan. Sikap primordialisme akan cenderung mementingkan kepentingan kelompoknya dan beranggapan bahwa kebudayaan kelompoknya lah yang terbaik dari yang lain.
Rekomendasi Lain :
- Ikatan persaudaraan antar masyarakat di kampung… ikatan persaudaraan antar masyarakat di kampung toleransi terjalin dengan kuat sebagai contoh saat bulan Ramadan tiba umat non muslim turut membantu umat muslim membersihkan masjid atau berbagi takjil sebaliknya jika…
- Bagaimana contoh nyata Keadilan Sosial Bagi Seluruh… bagaimana contoh nyata Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia? jawab: Menjunjung tinggi semangat kekeluargaan dan gotong royong. Peduli terhadap penderitaan yang dialami orang lain. Tidak melakukan perbuatan-perbuatan yang merugikan pihak…
- Apa manfaat mematuhi aturan saat jam istirahat ? apa manfaat mematuhi aturan saat jam istirahat ? Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah siswa belajar disiplin dalam menggunakan waktu, penggunaan waktu yang lebih efektif, membuat tubuh dan otak segar kembali.…
- Sebutkan contoh modernisasi dalam bidang pendidikan… sebutkan contoh modernisasi dalam bidang pendidikan dan bidang demokrasi dalam kehidupan sehari-hari Jawabannya adalah : Dalam bidang pendidikan, modernisasi memberikan perubahan pada sistem pembelajaran yang dilakukan secara daring atau online…
- Gotong royong pengamalan pancasila ke gotong royong pengamalan pancasila ke Gotong Royong merupakan Pengamalan Pancasila, sila ke tiga dan ke Lima???? semoga membantu????
- Ciri proposal yang baik adalah.... Ciri proposal yang baik adalah.... A. Disusun secara jelas dan lengkap B. Dikembangkan teruai C. Bahasanya harus tegas D. Ditulis secara deskripdi E. Sistematikanya disusun secara naratif Jawabannya adalah A.…
- Persuasi adalah persuasi adalah Pengertian teks persuasi adalah sebuah teks yang bersifat membujuk atau mengajak. Untuk itu, isi dari teks ini juga memuat kata-kata ajakan. Di antaranya seperti: Ayo, mari, lakukanlah, penting,…
- Kekhawatiran adanya intervensi dari negara lain… kekhawatiran adanya intervensi dari negara lain dapat mendorong timbulnya hubungan internasional dalam bidang Jawaban yang benar adalah pertahanan. Perlu diketahui bahwa dalam menjalin hubungan internasional, ada faktor internal dan eksternal…
- Integrasi sosial adalah proses penyesuaian antara… integrasi sosial adalah proses penyesuaian antara unsur-unsur sosial yang berbeda-beda sehingga membentuk suatu kesatuan masyarakat yang serasi. Apabila integrasi dapat terjalin dengan baik, maka.. a. tercapai tujuan bersama b. menimbulkan…
- Faktor pokok yang harus dipertimbangkan ketika… faktor pokok yang harus dipertimbangkan ketika melakukan pemilihan media kampanye adalah... a. waktu b. lokasi c. biaya d. objek kampanye Jawaban yang benar adalah D. Objek kampanye. Yuk simak pembahasan…
- Memberikan pertolongan pada seseorang yang… Memberikan pertolongan pada seseorang yang membutuhkan contoh perilaku dari sila…….. Kakak bantu jawab ya. Memberikan pertolongan pada seseorang yang membutuhkan contoh perilaku dari sila ke 5, yaitu Keadilan sosial bagi…
- Mangrove berperan penting secara ekologis di wilayah… Mangrove berperan penting secara ekologis di wilayah pesisir. Mangrove berperan menyokong kehidupan berbagai biota perairan. Perakaran mangrove menyediakan tempat dan dasar kehidupan banyak tumbuhan dan hewan. Di atas air kanopi…
- Kenapa kita harus hidup rukun? kenapa kita harus hidup rukun? Hidup rukun akan membuat antar masyarakat memiliki hubungan yang harmonis. Suasana hidup rukun yang tercipta akan membuat kehidupan di dalam masyarakat menjadi tentram dan damai…
- Jelaskan pengaruhi nteraksi antarruang ASEAN di… Jelaskan pengaruhi nteraksi antarruang ASEAN di sektor ekonomi! Jawabannya terbentuknya pasar tunggal di kawasan Asia Tenggara. Pembahasan: Interaksi antarruang ASEAN dapat juga diartikan sebagai kerjasama yang dilakukan negara-negara ASEAN di…
- Gagasan pada paragraf ke-1 akan mudah dipahami… (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Apa dampak perkembangan iptek bagi manusia secara umum ? apa dampak perkembangan iptek bagi manusia secara umum ? Jawabannya adalah memudahkan dalam mengakses informasi bidang-bidang kehidupan sosial dan meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam interaksi sosial masyarakat. Yuk simak pembahasannya…
- Perubahan sistem nilai dan norma dalam masyarakat… perubahan sistem nilai dan norma dalam masyarakat merupakan dampak dari kemajuan teknologi dalam bidang .... Jawabannya adalah : Sosial budaya Yuk, simak pembahasan berikut ! Perubahan sosial merupakan suatu perubahan…
- Transaksi di bawah ini yang tidak perlu dicatat oleh… transaksi di bawah ini yang tidak perlu dicatat oleh akuntan adalah... a. PT Andromeda melakukan pembelian mesin fotokopi secara kredit b. CV Bima menandatangani kontrak kerja sama iklan dengan PT…
- Tujuan penulisan kalimat 10 adalah …. (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Nilai-nilai kekeluargaan dan Tolong-menolong… Nilai-nilai kekeluargaan dan Tolong-menolong tercermin dalam sikap A. Festival budaya B. Gotong royong C. Diskusi kelompok D. Menjenguk tetangga Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah B. Gotong royong. Berikut ini penjelasannya.…
- Berikut ini adalah pengertian singkat dari proposal, kecuali berikut ini adalah pengertian singkat dari proposal, kecuali a. saran b. keputusan c. usulan d. penawaran e. permintaan Jawaban untuk soal ini adalah B. Untuk memahami jawaban tersebut, perhatikan pembahasan…
- Upaya yang dapat dilakukan untuk mendapatkan tekanan… Upaya yang dapat dilakukan untuk mendapatkan tekanan yang besar adalah .... A. mengurangi gaya tekan dan memperbesar luas bidang B. mengurangi gaya tekan dan memperkecil luas bidang C. meningkatkan gaya…
- Sebutkan Perbedaan Sensus, Survei dan Registrasi ? Sebutkan Perbedaan Sensus, Survei dan Registrasi ? Sensus adalah kegiatan mengumpulkan, mengolah, dan menyajikan data kependudukan secara menyeluruh. Survei metode pengumpulan data informasi kepadatan sekelompok penduduk yang mewakili suatu populasi.…
- Perhatikan kutipan artikel berikut! PT. Pelabuhan… Perhatikan kutipan artikel berikut! PT. Pelabuhan Indonesia menggandeng investor dari Belanda dan Tiongkok untuk menggarap fase Pelabuhan Kuala Tanjung, sekaligus mengoptimalkan terminal multipurpose kuala tanjung dan pengembangan pelabuhan hub internasional…
- Pengertian lampu Pengertian lampu Lampu adalah alat yang digunakan untuk menerangi. Ikuti pembahasannya yuk. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah pedoman dalam mencari arti atau makna kata. Cara menemukan arti kata dalam…
- Masyarakat yang tinggal di wilayah pegunungan dengan… Masyarakat yang tinggal di wilayah pegunungan dengan aksesibilitas terbatas umumnya memiliki karakteristik budaya cenderung homogen. Apakah pernyataan tersebut benar? Tuliskan alasannya! Jadi penyataan pada soal adalah benar, karena masyarakat desa…
- Tuliskan antara hubungan iptek dengan kehidupan manusia Tuliskan antara hubungan iptek dengan kehidupan manusia Jawabannya adalah perkembangan iptek dapat mendorong berbagai inovasi dan memudahkan kehidupan manusia. Yuk, simak penjelasan berikut! Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi muncul karena…
- Kalimat utama pada paragraf tersebut adalah ... Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa juga merupakan bentuk tanggung jawab warga negara yang berdampak pada semakin kuatnya suatu negara. Dalam kehidupan sehari-hari, menjaga persatuan dan kesatuan dapat dilaksanakan dengan saling…
- Susunan kata dilakukan secara sukarela pada kalimat… (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Sebutkan contoh sikap baik di sekolah sesuai sila ke… Sebutkan contoh sikap baik di sekolah sesuai sila ke tiga Pancasila! Kakak bantu jawab ya. Tiga contoh sikap di sekolah, yang sesuai dengan penerapan sila ke 3 Pancasila, yaitu: 1.…