pada gambar tersebut diperlihatkan bentuk gelombang longitudinal yang terjadi pada sebuah slinki (sejenis pegas). frekuensi gelombangnya adalah….
a. 0,5 Hz
b. 1 Hz
c. 1,5 Hz
d. 2 Hz
Jawaban yang benar adalah b. 1 Hz
Frekuensi gelombang adalah banyak gelombang yang terjadi dalam satu sekon, persamaannya adalah :
f = n/t
dengan :
f = frekuensi (Hz)
t = selang waktu (s)
Pada gelombang longitudinal, dikatakan satu gelombang jika terdiri dari satu rapatan dan satu regangan.
Diketahui :
t = 2,5 s
n = 2,5 gelombang (3 regangan dan dua rapatan)
Ditanya :
f = ….?
Pembahasan :
frekuensi gelombang dihitung dengan :
f = n/t
f = 2,5/2,5
f = 1 Hz
Jadi frekuensi gelombangnya adalah 1 Hz.
Oleh karena itu jawaban yang benar adalah b.
Rekomendasi Lain :
- Dua buah gelombang ditunjukkan pada gambar berikut!… Dua buah gelombang ditunjukkan pada gambar berikut! Pernyataan yang benar mengenai kedua gelombang tersebut adalah .... a. gelombang 1 memiliki periode 0,4 s b. gelombang 2 memiliki periode 0,2 s…
- Gelombang stasioner ujung terikat memiliki persamaan… gelombang stasioner ujung terikat memiliki persamaan gelombang sebagai berikut Y = 6 sin (0,2πx) cos (4πt), x dan y dalam cm dan t dalam sekon. maka jarak perut ketiga dari…
- Sebuah pegas digetarkan sehingga pegas tersebut… sebuah pegas digetarkan sehingga pegas tersebut memiliki 4 rapatan dan 3 renggangan. pegas tersebut memiliki panjang 7 m. penjelasan yang benar berdasarkan penjelasan tersebut adalah... A. pegas memiliki 2,5 gelombang…
- Waktu yang diperlukan bola A untuk mengayun ke titik… Waktu yang diperlukan bola A untuk mengayun ke titik B adalah 2 sekon, tentukan: a. frekuensi getaran b. periode getaran jawaban dari soal tersebut yaitu 0,125 Hz dan 8 s…
- Gelombang stasioner memiliki persamaan Y =… Gelombang stasioner memiliki persamaan Y = 0,8sin(0,5π)xcos10πt, Y dan x dalam m dan t dalam sekon. Letak perut ke 3 dari dari ujung terikat gelombang tersebut adalah... a: 3 m…
- Pegas dengan konstanta: 10 N/m di berikan beban 100… 24. Pegas dengan konstanta: 10 N/m di berikan beban 100 gr jika digetarkan frekuensinya adalah... Hz a. 5π b.10π c.50π d.10/π e.5/π Jawaban yang benar adalah E. 5/π. Diketahui :…
- Pada sebuah pipa organa tertutup dihasilkan dua nada… Pada sebuah pipa organa tertutup dihasilkan dua nada atas berturut-turut yang frekuensinya masing-masing 200 Hz dan 280 Hz. Frekuensi nada atas sebelumnya dan yang berikutnya adalah... a. 100 Hz dan…
- Dua celah sempit satu sama lain berjarak 2 mm.… dua celah sempit satu sama lain berjarak 2 mm. seberkas cahaya melewati kedua celah tersebut dan jatuh pada layar yang berjarak 1,5 m dari celah. jika jarak antara dua garis…
- Pengukuran kedalam laut menggunakan gelombang bunyi… Pengukuran kedalam laut menggunakan gelombang bunyi dilakukan dengan merambat kan bunyi di dalam air cepat rambat gelombang bunyi dalam air adalah 125 m/s jika bunyi pantulan terdengar setelah 4 Sekon…
- Seutas tali membentuk pola gelombang yang merambat… Seutas tali membentuk pola gelombang yang merambat dari kiri ke kanan sejauh 15 m. Apabila panjang gelombang, amplitudo dan waktu tempuh berturut-turut 3 m, 9 cm, dan 5 detik, maka…
- Suatu gelombang merambat sepanjang sumbu X dengan… 4. Suatu gelombang merambat sepanjang sumbu X dengan amplitudo 2 cm, cepat rambat 50 cm/s dan frekuensi 20 Hz. Dua buah titik pada sumbu X berjarak 6 cm, tentukan beda…
- Suatu sumber bunyi diketahui melakukan 300 getaran… Suatu sumber bunyi diketahui melakukan 300 getaran dalam selang waktu 0,5 menit. makhluk hidup yang dapat mendengar bunyi tersebut adalah..... Jawaban yang benar adalah gajah dan jangkrik. Frekuensi bunyi menyatakan…
- Perhatikan gambar. Tentukan berapa jumlah gelombang… Perhatikan gambar. Tentukan berapa jumlah gelombang pada gambar di samping? Jawaban: 2 Pembahasan: Yuk simak penjelasan berikut! - Gelombang adalah getaran yang merambat melalui suatu medium. - Getaran adalah gerak…
- Dua buah dadu dilemparkan secara bersama-sama… Dua buah dadu dilemparkan secara bersama-sama sebanyak 90 kali tentukan frekuensi harapan muncul mata dadu berjumlah 5. Jawaban yang benar adalah 10. Perhatikan konsep berikut. Rumus frekuensi harapan: Fh(K) =…
- Pada lapisan troposfer terjadi penurunan suhu… Pada lapisan troposfer terjadi penurunan suhu seiring dengan peningkatan ketinggian karena .... a. suhu troposfer sangat panas banyak benda luar angkasa b. lokasinya jauh dari bumi c. gravitasi bumi sangat…
- Dalam waktu 10 sekon terjadi 25 kali getaran, jumlah… Dalam waktu 10 sekon terjadi 25 kali getaran, jumlah getaran yang terjadi dengan waktu 5 menit adalah ... getaran. A. 35 B. 250 C. 750 D. 1.000 Jawaban yang benar…
- Diketahui cepat rambat gelombang bunyi di udara… Diketahui cepat rambat gelombang bunyi di udara adalah 340 m/s. Sebuah kapal memancarkan bunyi sonar ke dasar laut. Jika 4 sekon kemudian orang di dalam kapal dapat mendengarkan bunyi pantulnya,…
- Modus dari tabel frekuensi di bawah adalah... Kelas… Modus dari tabel frekuensi di bawah adalah... Kelas f 20-29 3 30-39 7 40 - 49 8 50-59 12 60-69 9 70-79 6 80-89 5 Jawabannya adalah 55,21 Ingat :…
- Sebuah gelombang dengan cepat rambat 330m/s jika… Sebuah gelombang dengan cepat rambat 330m/s jika prfekuensi gelombang tersebut 75Hz,maka panjang gelombang tersebut adalah... Tolong dibantu kk^^ Jawabannya adalah 4,4 m. Cepat rambat gelombang merupakan perbandingan antara jarak satu…
- Frekuensi , periode, dan panjang gelombang secara… Frekuensi , periode, dan panjang gelombang secara berturut-turut dari gambar di atas adalah .... a 0,5 hz; 4 s; 8 cm а b. 0.25 hz; 4 s: 8 cm c.…
- Jarak antara garis terang dan garis gelap terdekat… Jarak antara garis terang dan garis gelap terdekat pada percobaan Young 0,1 mm jika layar terletak sejauh 180 cm dari celah ganda. Apabila Iebar celah 0,4 mm, hitung panjang gelombang…
- Pada percobaan efek fotolistrik digunakan logam… Pada percobaan efek fotolistrik digunakan logam target yang memiliki fungsi kerja 2,35 eV. Jika pada logam target tersebut dikenai foton dengan panjang gelombang 400 nm. Tuliskan perhitungan besar energi kinetik…
- Sebuah kolom udara panjangnya 45 cm.jika garpu tala… sebuah kolom udara panjangnya 45 cm.jika garpu tala yang mempunyai frekuensi 500 Hz didekatkan pada kolom udara,maka besarnya cepat rambat gelombang bunyi di udara pada saat terjadi resonansi kedua adalah...m/s…
- Sebuah pipa sepanjang 50 cm pada saat ditiupkan… Sebuah pipa sepanjang 50 cm pada saat ditiupkan udara ternyata kecepatan bunyinya 340 m/s. Tentukan frekuensi nada atas pertama jika : a. Pipa tersebut adalah pipa organa terbuka b. Pipa…
- Dari seperangkat kartu bridge dilakukan pengambilan… Dari seperangkat kartu bridge dilakukan pengambilan secara acak sebanyak 26 kali dan setiap kali pengambilan kartu dikembalikan. Frekuensi harapan yang terambil kartu As adalah ... A. 2 B. 2/13 C.…
- Sebuah Pemancar radio memancarkan siarannya dengan… Sebuah Pemancar radio memancarkan siarannya dengan panjang gelombang 120 m. Jika cepat rambat gelombang elektromagnetik 3 × 10⁸ m/s,frekuensi siarannya sebesar..... a. 0,25 MHz b. 2,5 MHz c. 25 MHz…
- Perhatikan gelombang berikut! Jika jarak Q ke W 60… Perhatikan gelombang berikut! Jika jarak Q ke W 60 cm maka periode dan cepat rambat gelombang tersebut adalah .... A. 0,5 sekon dan 20 cm/s B. 2 sekon dan 20…
- Ada 2 pegas yakni pegas A dan pegas B, kedua pegas… Ada 2 pegas yakni pegas A dan pegas B, kedua pegas ini bergetar dengan waktu yang sama. Pegas A bergetar 50 kali dengan frekuensi 5 Hz. Jika pegas B bergetar…
- Sebuah bandul mampu bergetar hingga 1.200 getaran… sebuah bandul mampu bergetar hingga 1.200 getaran dalam 1 menit. frekuensi getar bandul tersebut adalah jawaban pada soal ini adalah 20 Hz. Diketahui: n = 1200 getaran t = 1…
- Jika periode getar suatu benda 0,01 s, frekuensi… jika periode getar suatu benda 0,01 s, frekuensi getar benda itu adalah jawaban yang benar adalah 100 Hz. Diketahui: T = 0,01 s Ditanyakan: f = ...? Pembahasan: Frekuensi merupakan…