3.dalam waktu 1/5 menit terjadi 1200 getaran ,tentukan periode frekuensi!
jawaban soal ini adalah 0,01 sekon dan 100 Hz.
Diketahui :
t = 1/5 menit = 1/5 . 60 sekon = 12 s
N = 1200
Ditanya :
T dan f = ?
Jawab :
Soal ini dapat diselesaikan dengan konsep periode dan frekuensi.
Periode adalah waktu yang dibutuhkan untuk satu kali getaran.
Frekuensi adalah banyak getaran yang terjadi setiap detik.
Periode getaran :
T = t/N
T = 12/1200
T = 0,01 s
Frekuensi getaran :
f = N/t
f = 1200/12
f = 100 Hz
Jadi periode dan frekuensi getaran adalah 0,01 sekon dan 100 Hz.
Rekomendasi Lain :
- Sebuah gelombang terdiri atas 4,5 puncak gelombang… Sebuah gelombang terdiri atas 4,5 puncak gelombang dan 4 lembah gelombang sepanjang 17 cm. Jika 1,5 gelombang ditempuh dalam waktu 2 sekon, kecepatan gelombang tersebut adalah .... a. 1 cm/s…
- Dua buah satelit A dan B mengelilingi bumi dengan… Dua buah satelit A dan B mengelilingi bumi dengan lintasan masing-masing Ra dan Rb jika massa A dan massa B itu sama dan jari-jari B 4 kali jari-jari satelit A…
- 21 dm3/menit=...cm3/detik 21 dm3/menit=...cm3/detik Jawaban : 21 dm^3/menit = 350 cm^3/detik Ingat! 1 dm^3 = 1.000 cm^3 1 menit = 60 detik Sehingga 21 dm^3/menit = 21.000 cm^3/60 detik = 21.000/60 cm^3/detik…
- Ada 2 pegas yakni pegas A dan pegas B, kedua pegas… Ada 2 pegas yakni pegas A dan pegas B, kedua pegas ini bergetar dengan waktu yang sama. Pegas A bergetar 50 kali dengan frekuensi 5 Hz. Jika pegas B bergetar…
- Kereta api bergerak relatif terhadap pendengar yang… Kereta api bergerak relatif terhadap pendengar yang diam di depan stasiun. kereta api membunyikan peluit dengan frekuensi 1.200 Hz. apabila cepat rambat bunyi 330 m/s dan kecepatan kereta api 108…
- Roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm… roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm hitunglah frekuensi jawaban soal ini adalah 8 Hz Diketahui: R= 20 cm= 0,2 m ω= 480 rpm= 480. 2π/60= 16 π rad/s…
- Sebuah slingki dengan panjang 4 m digerakan maju… Sebuah slingki dengan panjang 4 m digerakan maju mundur. Pada saat slinki mempunyai frekuensi 4 Hz terbentuk 2 rapatan dan 3 regangan. Jika frekuensi slingki menjadi dua kali semula dan…
- Bandul sederhana dibuat dari tali nilon. pada tali… Bandul sederhana dibuat dari tali nilon. pada tali digantung beban yang massanya 10 gram dan panjang tali bandul 1 meter. agar frekuensi ynag dihasilkan dua kali lipat, maka panjang tali…
- Jarak antara kota A dan B 360 km. Husein dapat… Jarak antara kota A dan B 360 km. Husein dapat menempuh jarak tersebut dalam waktu 4 jam 30 menit. Berapa rata rata kecepatan... Jawaban: 80 km/jam Ingat! * Rumus Kecepatan…
- Jarak 4 buah rapatan berturut-turut 12 meter. jika… jarak 4 buah rapatan berturut-turut 12 meter. jika cepat rambat gelombang 340 m/s. hitunglah frekuensi dan periode! Jawaban yang benar adalah 85 Hz dan 0,01 s. Diketahui : x =…
- Suatu gelombang merambat sepanjang sumbu X dengan… 4. Suatu gelombang merambat sepanjang sumbu X dengan amplitudo 2 cm, cepat rambat 50 cm/s dan frekuensi 20 Hz. Dua buah titik pada sumbu X berjarak 6 cm, tentukan beda…
- Suatu sumber bunyi diketahui melakukan 300 getaran… Suatu sumber bunyi diketahui melakukan 300 getaran dalam selang waktu 0,5 menit. makhluk hidup yang dapat mendengar bunyi tersebut adalah..... Jawaban yang benar adalah gajah dan jangkrik. Frekuensi bunyi menyatakan…
- Tiara menyimpan uang sebesar Rp 8.000.000,00 di Bank… Tiara menyimpan uang sebesar Rp 8.000.000,00 di Bank Cempaka yang memberikan suku bunga tunggal sebesar 16% per tahun. Jika Tiara menabung selama 18 bulan, maka tentukan jumlah uang Tiara di…
- Waktu yang diperlukan bola A untuk mengayun ke titik… Waktu yang diperlukan bola A untuk mengayun ke titik B adalah 2 sekon, tentukan: a. frekuensi getaran b. periode getaran jawaban dari soal tersebut yaitu 0,125 Hz dan 8 s…
- Sebuah kolam ikan akan diisiair melalui dua keran… Sebuah kolam ikan akan diisiair melalui dua keran dengan debit masing - masing 5 m³/menit dan 70 m³/menit. Kolam tersebut berukuran panjang 25 m, lebar 10 m, dan kedalaman 3…
- Dari seperangkat kartu bridge dilakukan pengambilan… Dari seperangkat kartu bridge dilakukan pengambilan secara acak sebanyak 26 kali dan setiap kali pengambilan kartu dikembalikan. Frekuensi harapan yang terambil kartu As adalah ... A. 2 B. 2/13 C.…
- Kecepatan motor yang melintasi Jalan Merdeka selama… Kecepatan motor yang melintasi Jalan Merdeka selama 1 menit (dinyatakan dalam km per jam) dicatat dan disajikan dalam tabel berikut. kecepatan: 40 50 60 70 80 90 frekuensi:. 2 6.…
- Roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm… roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm hitunglah periode Jawabannya adalah 1/8 s Gerak melingkar beraturan didefinisikan sebagai gerak suatu benda menempuh lintasan melingkar dengan vektor kecepatan sudut tetap.…
- 600tahun=...bulan=...hari=...jam=...menit=...detik… 600tahun=...bulan=...hari=...jam=...menit=...detik and 1000tahun=...bulan=...hari=...jam=...menit=...detik 1 tahun = 12 bulan 1 bulan = 30 hari 1 hari = 24 jam 1 jam = 60 menit 1 menit = 60 detik 600 tahun…
- Sebuah akuarium mempunyai volume 120liter. Jika… Sebuah akuarium mempunyai volume 120liter. Jika akuarium kosong tersebut dialiri air dengan debit 40 liter/menit.Berapakah waktu yang dibutuhkan untuk mengisi akuarium kosong tersebut hingga penuh? Jawabannya: 3 menit Konsep: -…
- Sebuah bandul ayunan berayun sebanyak 10 kali dalam… Sebuah bandul ayunan berayun sebanyak 10 kali dalam 2 detik. Berapa waktu yang dibutuhkan untuk melakukan 0,5 getaran? jawaban untuk soal di atas adalah 0,1 s Periode adalah waktu yang…
- Harmonika dapat mengeluarkan bunyi karena adanya ...… Harmonika dapat mengeluarkan bunyi karena adanya ... udara di dalam. a. getaran b. rambatan c. pemuaian d. penguapan Jawaban yang benar adalah a.getaran Pada Harmonika terdapat lubang-lubang yang menghasilkan suara…
- Pada sebuah pipa organa tertutup dihasilkan dua nada… Pada sebuah pipa organa tertutup dihasilkan dua nada atas berturut-turut yang frekuensinya masing-masing 200 Hz dan 280 Hz. Frekuensi nada atas sebelumnya dan yang berikutnya adalah... a. 100 Hz dan…
- Sebuah kolom udara panjangnya 45 cm.jika garpu tala… sebuah kolom udara panjangnya 45 cm.jika garpu tala yang mempunyai frekuensi 500 Hz didekatkan pada kolom udara,maka besarnya cepat rambat gelombang bunyi di udara pada saat terjadi resonansi kedua adalah...m/s…
- Bandul ayunan sesuai gambar bergerak dari A ke B… bandul ayunan sesuai gambar bergerak dari A ke B memerlukan waktu 1/20 detik. frekuensi ayunan ini adalah...... Hertz A. 2,5 B. 5,0 C. 10 D. 20,0 n = 1 f…
- Pak Tino meminjam uang di bank sebesar… pak Tino meminjam uang di bank sebesar Rp9.000.000,00.angsuran setiap bulan yang harus dibayarkan sebesar Rp650.000,00 dalam jangka waktu 1,5 tahun.presentase bunga per tahun pinjaman tersebut sebesar..... a.25% b.20% c.15% d.10%…
- Jika jarak AE sejauh 10m dan nilai kecepatan rambat… perhatikan gambar berikut ini! jika jarak AE sejauh 10m dan nilai kecepatan rambat gelombang 75 m/s, nilai frekuensi gelombangnya sebesar... Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah 15 Hz. Perhatikan penjelasan…
- Rina melempar sebuah dadu sebanyak 12 kali, berapa… Rina melempar sebuah dadu sebanyak 12 kali, berapa frekuensi harapan munculnya dadu dengan ganjil... Jawaban yang benar adalah 6 kali Konsep => P(A) = n(A)/n(S) => f(h) = P(A).n P(A)…
- Seutas tali panjang 100 cm direntangkan horizontal,… seutas tali panjang 100 cm direntangkan horizontal, salah satu ujungnya digetarkan harmonik sedangkakn ujung lainnya terikat. jika frekuensi 1/8 Hz, amplitudo 16 cm dan cepat rambat 4,5 cm/s, letak perut…
- Suatu bintang observasi memiliki beberapa planet… suatu bintang observasi memiliki beberapa planet yang mengitarinya. Bintang P2 berjarak 4 kali P1 terhadap matahari. Tentukan periode mengitari bintang dari planet P2 dibanding P1! Jawaban yang benar adalah 8…