Kakak memiliki tali sepanjang 15 meter. Tali ter-
sebut dipotong 40 dm untuk tali jemuran dan 600
cm untuk tali bendera. Sisa tali yang dimiliki ka-
kak sekarang adalah …. cm
a. 500 c. 1.040
b. 860 d. 1.436
Jawaban : A
Pembahasan :
Panjang merupakan besaran yang menunjukkan jarak antar ujung suatu benda. Panjang dapat dinyatakan dalam satuan meter (m), centimeter (cm), desimeter (dm), milimeter (mm) dan lainnya.
Konversi satuan panjang :
1 meter = 100 cm
1 dm = 10 cm
Diketahui :
Tali Kakak = 15 meter
Tali untuk jemuran = 40 dm
Tali untuk bendera = 600 cm
Ditanya :
Sisa tali Kakak =..?
Penyelesaian :
1. Mengubah (konversi) semua satuan panjang ke centimeter (cm)
Tali Kakak = 15 meter = 15 × 100 cm = 1.500 cm
Tali untuk jemuran = 40 dm = 40 × 10 cm = 400 cm
Tali untuk bendera = 600 cm
2. Menghitung sisa tali Kakak
Sisa tali Kakak = tali Kakak – tali untuk jemuran – tali untuk bendera
= 1.500 cm – 400 cm – 600 cm
= (1.500 cm – 400 cm) – 600 cm
= 1.100 cm – 600 cm
= 500 cm
Jadi, diperoleh hasil sisa tali yang dimiliki Kakak sekarang adalah 500 cm.
Maka, jawaban yang tepat adalah A.
Rekomendasi Lain :
- Pak Iwan memiliki sebidang tanah berbentuk persegi… Pak Iwan memiliki sebidang tanah berbentuk persegi paniang dengan luas 560 m². Lebar tanah tersebut adalah 19 m lebih pendek daripada panjangnya. Berapakah lebar tanah Pak Iwan tersebut? A. 16…
- Tembereng lingkaran ditunjukkan oleh daerah.... tembereng lingkaran ditunjukkan oleh daerah.... daerah pada suatu lingkaran yang dibatasi oleh busur dan tali busur.
- Pada saat olahraga lari, Dedy mengelilingi lapangan… Pada saat olahraga lari, Dedy mengelilingi lapangan yang berbentuk jajar genjang dengan panjang sisi-sisinya adalah 35 meter dan 25 meter. Dedy berlari sebanyak 5 kali putaran. Berapakah panjang lintasan lari…
- Pengertian polarisator pengertian polarisator polarisator adalah sebuah filter optik yang memungkinkan gelombang cahaya dari polarisasi tertentu melewatinya sambil memblokir gelombang cahaya dari polarisasi lain. Pembahasan: Polarisasi diartikan sebagai pengurang arah getar gelombang…
- Besaran pokok dan satuan menurut satuan… Besaran pokok dan satuan menurut satuan internasional (SI) yang benar adalah .... A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah A.1 Besaran adalah suatu…
- Perhatikan gambar berikut. b. Berdasarkan ciri… Perhatikan gambar berikut. b. Berdasarkan ciri tersebut, buatlah kesimpulan interaksi yang terjadi! Jawabannya adalah simbiosis parasitisme. Simbiosis parasitisme yaitu interaksi antar makhluk hidup dimana salah satu diuntungkan, sedangkan inividu lain…
- Sebuah roda berputar sebanyak 500 kali untuk… Sebuah roda berputar sebanyak 500 kali untuk melintasi jalan sepanjang 660 meter. Maka ukuran jari jari roda itu adalah Jawaban soal ini adalah 0,21 m Ingat! Rumus keliling lingkaran K…
- Dua buah benda yang masing-masing bermassa m1 = 36… dua buah benda yang masing-masing bermassa m1 = 36 kg dan m2 = 64 kg terpisah sejauh 20 meter. jika kuat medan gravitasi di titik P yang terletak pada garis…
- Sinta mempunyai pita sepanjang 75 cm sebanyak 4… Sinta mempunyai pita sepanjang 75 cm sebanyak 4 buah, Kaila memiliki pita sepanjang 35 cm sebanyak 5 buah. Mereka masing-masing memberikan 2 pita kepada Lusi. Berapa panjang pita yang dimiliki…
- Jika tinggi kolom udara dalam tabung resonansi pada… Jika tinggi kolom udara dalam tabung resonansi pada saat sumber bunyi berresonansi pertama 0,2 meter. Panjang gelombang sumber bunyi adalah … Jawaban : 0,8 m Diketahui: n = 1 L1…
- Pada lingkaran yang berjari jari 17 cm terdapat tali… Pada lingkaran yang berjari jari 17 cm terdapat tali busur dengan panjang 30 cm . jarak terpendek dari titik pusat ke tali busur adalah .... A. 5 cm B. 8…
- Febri mempunyai kawat sepanjang 9 m. ia ingin… Febri mempunyai kawat sepanjang 9 m. ia ingin membuat beberapa balok berukuran 3 DM di kali 2 dm di kali 5 dm. banyak nya balok yang dapat dibuat febri ada…
- Kenapa kita harus hidup rukun? kenapa kita harus hidup rukun? Hidup rukun akan membuat antar masyarakat memiliki hubungan yang harmonis. Suasana hidup rukun yang tercipta akan membuat kehidupan di dalam masyarakat menjadi tentram dan damai…
- Seutas tali panjang L ditegangkan dengan gaya F… Seutas tali panjang L ditegangkan dengan gaya F memiliki kecepatan rambat gelombang v. Jika tegangan tali dijadikan 4 F dan panjang tali 4 L, maka kecepatan rambat gelombangnya menjadi.... Cepat…
- DIKETAHUI SEBUAH LINGKARAN DENGAN JARI JARI 14cm… DIKETAHUI SEBUAH LINGKARAN DENGAN JARI JARI 14cm dengan sudut pusat juring adalah 60°dan panjang tali busur adalah 21 tentukan luas juring dan luas tembereng? Jawabannya: luas juring 102,67 cm^2 dan…
- Diketahui panjang dan lebar tanah kapling berturut… Diketahui panjang dan lebar tanah kapling berturut turut 22¾ meter dan 12½ meter,maka luasnya adalah Jawaban yang benar adalah 99 m². Perhatikan konsep berikut. luas persegi panjang = panjang x…
- Pak ali memiliki sebuah kebun berbentuk persegi… Pak ali memiliki sebuah kebun berbentuk persegi panjang dengan ukuran 25 m×20 m di sekeliling kebun akan dipasang lampu hias dengan jarak antar lampu 3 meter banyaknya lampu yang dipasang…
- Sebuah aula suatu gedung berbentuk balok dengan… Sebuah aula suatu gedung berbentuk balok dengan ukuran panjang 10 meter, lebar 8 meter dan tingginys 11 meter. Dinding bagian dalam sula akan dicat dengan biaya Rp. 90.000,00 per meter…
- Sebuah balok pada ujung bawahnya diikat dengan tali,… Sebuah balok pada ujung bawahnya diikat dengan tali, lalu ditenggelamkan ke dalam kolam yang berisi air. Selanjutnya, tali tersebut diikatkan dengan batu yang terletak di dasar kolam. Balok bergerak menuju…
- Seorang pengawas pantai berada di menara setinggi… seorang pengawas pantai berada di menara setinggi 200meter melihat kapal A di sebelah kiri pengawas berjarak 290 meter dan kapal B berada di sebelah kanan pengawas berjarak 520 meter A:…
- Tari Remo berasal dari ? dan tari Reog berasal dari ? tari Remo berasal dari ? dan tari Reog berasal dari ? jawaban yang tepat untuk soal ini adalah Tari Romo berasal dari Jombang dan Tari Reog berasal dari Ponorogo. Berikut…
- Diketahui sebuah lingkaran dengan jari-jari 14cm… Diketahui sebuah lingkaran dengan jari-jari 14cm dengan sudut pusat juring adalah 60° dan panjang tali busur adalah 21 tentukan luas juring dan luas tembereng Jawaban : luas juring adalah 102,67…
- Dua buah tali digetarkan bersama-sama. Tali A… Dua buah tali digetarkan bersama-sama. Tali A sepanjang 1 m digetarkan sehingga membentuk dua gelombang dalam waktu 0,5 sekon. Adapun tali B sepanjang 4 m digetarkan sehingga mem- bentuk dua…
- Gaya 10 Newton di berikan kepada suatu benda dengan… Gaya 10 Newton di berikan kepada suatu benda dengan seluas 0,3 meter persegi. Berapakah tekanannya Jawaban yang benar adalah P = 33,33 Pa Tekanan merupakan besarnya gaya yang bekerja tiap…
- Ketika yoyo diputar bagaimana cara melihat getarannya ?S Ketika yoyo diputar bagaimana cara melihat getarannya ?S Yoyo yang diputar akan mengalami gerak memutar terhadap porosnya. Jika getaran yang dimaksud ialah padanan dari osilasi maka untuk melihat getaran dari…
- Seutas tali memiliki panjang 3 m salah satu ujungnya… seutas tali memiliki panjang 3 m salah satu ujungnya bebas dan terbentuk 3 gelombang penuh tentukan simpul kelima Jawaban yang benar adalah 2,25 m. Diketahui : L = 3 m…
- Disediakan kawat sepanjang 2,5 m .jika akan dibuat… Disediakan kawat sepanjang 2,5 m .jika akan dibuat kerangka balok dengan ukuran (30×15×10) cm, maka sisa pembuatan kawat tersebut adalah Jawaban untuk pertanyaan di atas 30 cm. Ingat : Keliling…
- Percobaan melde pada dawai menggunakan tali yg… percobaan melde pada dawai menggunakan tali yg panjangnya 2 m dan massanya 2,5 gram serta diheri gaya tegangan sebesar 50 N. Cepat rambat gelombang pada tali tersebut sebesar jawaban dari…
- Tiga buah roda bergerigi A dan B dan dirangkai… tiga buah roda bergerigi A dan B dan dirangkai seperti gambar berikut. jari jari roda A 15 cm, jari jari roda B 10 cm, sedangkan jari jari roda C 25…
- Diketahui m1 = 5 kg, m2= 1 kg, dan m3 = 4 kg. Jika… Perhatikan gambar berikut! Diketahui m1 = 5 kg, m2= 1 kg, dan m3 = 4 kg. Jika besar gaya F = 100 N dan lantai licin, besar percepatan dan tegangan…