Sebelum terjadinya revolusi, keuangan negara Prancis mengalami defisit. Defisit keuangan tersebut terjadi karena pajak negara digunakan untuk ….
a. membangun berbagai fasilitas umum
b. memberikan subsidi bagi rakyat miskin
c. membeli persenjataan untuk melawan Inggris
d. memfasilitas! Perang Amerika melawan Inggris
e. membiayai kehidupan mewah raja dan bangsawan
Jawaban E.
Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut.
Revolusi Perancis adalah suatu gerakan perubahan di Perancis pada tahun 1789-1799. Latar belakang dari peristiwa ini adalah adanya kesenjangan sosial dalam masyarakat Perancis. Pada saat itu penduduk Perancis terbagi dalam 3 golongan yaitu golongan raja dan bangsawan, golongan tuan tanah dan pemuka agama, dan terakhir golongan rakyat biasa. Penarikan pajak di Perancis pada saat itu hanya diwajibkan kepada golongan ketiga, sementara golongan satu dan dua dibebaskan dari pajak dan menikmati pajak tersebut. Golongan ketiga bahkan juga diwajibkan untuk membayar pajak kepada tuan tanah. Hal ini menimbulkan kesenjangan sosial terlebih lagi golongan satu dan dua memanfaatkan penghasilan dari pajak untuk kehidupan mewah. Marie Antoinette adalah Ratu Perancis terakhir yang dikenal suka berfoya-foya dan memiliki gaya hidup glamour. Perilakunya itu membuatnya dijuluki” Madam Defisit”.
Dengan demikian, Perancis mengalami kesulitan ekonomi karena pajak negara digunakan membiayai kehidupan mewah raja dan bangsawan.
Semoga membantu ya.
Rekomendasi Lain :
- Akibat Revolusi Industri yang paling berpengaruh… Akibat Revolusi Industri yang paling berpengaruh terhadap Indonesia adalah .... A. munculnya industri secara besar-besaran B timbulnya kapitalisme modern C. timbulnya golongan borjuis D. munculnya golongan buruh E. terjadinya urbanisasi…
- Runtuhnya uni soviet memunculkan kesadaran bahwa… runtuhnya uni soviet memunculkan kesadaran bahwa setiap negara pada dasarnya saling membutuhkan. hal ini menjadi latar belakang berdirinya organisasi ekonomi .... Jawaban yang tepat adalah APEC. mari simak pembahasan berikut!…
- Kenapa bank sentral tidak boleh menyalurkan kredit… Kenapa bank sentral tidak boleh menyalurkan kredit kenapa masyarakat? jelaskan alasan kalian dengan sejelas-jelasnya ! Berikut ini simak alasan mengapa bank sentral tidak boleh menyalurkan kredit kenapa masyarakat ! Bank…
- Berikut adalah fungsi dari pajak: 1. pemerataan… Berikut adalah fungsi dari pajak: 1. pemerataan pendapatan 2. memberikan proteksi terhadap barang produk dalam negeri 3. pengaturan investasi modal yang didapat 4. mengendalikan laju inflasi 5. menghimpun kas negara…
- Gerakan rotasi dan revolusi bumi mempunyai poros dan… Gerakan rotasi dan revolusi bumi mempunyai poros dan bidangnya masing-masing. Orientasi poros dan bidang rotasi revolusi bumi menyebabkan bumi bisa mempunyai .... Jawaban yang benar adalah perubahan waktu hingga musim…
- Beberapa negara di dunia membentuk lembaga kerjasama… Beberapa negara di dunia membentuk lembaga kerjasama dalam bidang keuangan apa tujuan pembentukan lembaga kerjasama tersebut berikan dua contoh lembaga kerjasama tersebut Jawaban Memenuhi kebutuhan dana bagi pengembangan perekonomian bangsa.…
- Apa saja penyimpangan-penyimpangan yang terjadi… apa saja penyimpangan-penyimpangan yang terjadi dalam pelaksanaan sistem tanam paksa Penyimpangan yang terjadi dalam pelaksanaan tanam paksa adalah sebagai berikut. 1) Tanah yang harus diserahkan rakyat cenderung melebihi dari ketentuan…
- Aliansi negara-negara eropa dalam perang dunia pertama 16. Aliansi negara-negara eropa dalam perang dunia pertama Aliansi-aliansi negara Eropa pada Perang Dunia I terbagi menjadi dua aliansi yakni Blok Sentral (Jerman, Austria, dan Italia), kemudian Blok Sekutu (Inggris,…
- Revolusi bulan adalah revolusi bulan adalah Revolusi bulan adalah Mari simak penjelasan berikut, untuk mengetahui alasannya. Bulan adalah satelit alami Bumi yang mengalami rotasi dan juga revolusi. Lebih lanjut, rotasi adalah perputaran bulan…
- Liberte, egalite, dan fraternite merupakan semboyan… Liberte, egalite, dan fraternite merupakan semboyan yang diusung dalam Revolusi Prancis. Semboyan terse but memiliki makna .... a. - kebebasan - kejayaan - persatuan b. - kebebasan - keadilan -…
- Defisit anggaran pendapatan dan belanja negara… Perhatikan wacana berikut! Defisit anggaran pendapatan dan belanja negara (apbn) tahun 2019 semeste satu mencapai Rp135,8 triliun. defisit apbn tersebut lebih tinggi dibandingkan tahun 2018 sebesar Rp 110,6 triliun. sumber:…
- Meningkatkan perekonomian negara-negara di bidang… Meningkatkan perekonomian negara-negara di bidang keuangan, perdagangan, perindustrian, pertambangan, perbankan, pertanian, jasa, dan pembangunan pada umumnya merupakan .... Jawabannya kerja sama antarnegara
- Munculnya golongan intelektual di Indonesia pada… Munculnya golongan intelektual di Indonesia pada awal abad XX memp ercepat proses berkembangnya nasionalisme Indonesia. Menurut Anda, benar atau salah pernyataan tersebut? Jelaskan dasar pendapat Anda! Jadi, jawabannya adalah benar,…
- Ciri ciri Rotasi dan Revolusi ciri ciri Rotasi dan Revolusi Ciri ciri Rotasi Bumi -------------- • Perbedaan Waktu. ... • Batas Penanggalan Internasional. ... • Adanya Pergantian Siang dan Malam. ... • Adanya gerak semu…
- Berikut yang merupakan sebab khusus terjadinya… berikut yang merupakan sebab khusus terjadinya perang kemerdekaan Amerika adalah A. keinginan untuk mendapatkan kebebasan b. keterlibatan Prancis di koloni Amerika c. sistem monopoli dalam perdagangan d. reaksi atas kebijakan-kebijakan…
- Beberapa negara di eropa memiliki angka kelahiran… beberapa negara di eropa memiliki angka kelahiran penduduk rendah hal ini disebabkan.... A. pola pikir untuk mementingkan kqrir sehingga menunda untuk memiliki anak B. sering terjadi pertikaian antar wilayah-wilayah di…
- Dapat menjelaskan definisi tentang imperialisme dan… dapat menjelaskan definisi tentang imperialisme dan kolonialisme Imperialisme bertujuan menguasai seluruh bidang kehidupan, sedangkan kolonialisme bertujuan menguras sumber daya yang ada. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Memasuki abad…
- Apa yang dimaksud dengan gerakan reformasi? apa yang dimaksud dengan gerakan reformasi? Gerakan reformasi adalah gerakan yang berusaha melakukan perubahan dalam kehidupan bermasyarakat. Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut. Istilah reformasi pertama kali berkembang pada…
- Apa itu revolusi bumi apa itu revolusi bumi jawaban yang benar adalah peredaran bumi mengelilingi matahari. Revolusi bumi adalah peredaran bumi mengelilingi matahari. Bumi mengelilingi matahari pada orbitnya dalam sekali tempuh selama 365¼ hari.…
- Di bawah ini merupakan pengguna laporan keuangan… di bawah ini merupakan pengguna laporan keuangan internal, kecuali... a. karyawan perusahaan b. manager perusahaan c. pimpinan perusahaan d. akuntan perusahaan e. direktur perusahaan Jawaban untuk soal di atas adalah…
- Benua Eropa merupakan benua yang paling banyak… Benua Eropa merupakan benua yang paling banyak mempunyai negara maju didunia. Berikut ini yang merupakan negara maju di Eropa adalah .... Jadi contoh negara yang paling maju di Benua Eropa…
- Jenis pajak apakah apabila tarif pemungutan pajak… jenis pajak apakah apabila tarif pemungutan pajak yang presentasenya naik dengan semakin besar nilai objek pajaknya, dimana kenaikan terus meningkat setiap terjadi kenaikan objek untuk nilai jumlah tertentu.... Jawaban untuk…
- Pernyataan-pernyataan di atas menunjukkan makna… perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! (1) telah diserukan kepada warga dunia akan adanya sebuah negara baru yang terbebas dari penjajahan negara lain (2) telah lahir sebuah negara baru yang memiliki kedudukan yang…
- Apa sebab khusus terjadinya pertempuran yang… Apa sebab khusus terjadinya pertempuran yang dipimpin oleh pangeran diponegoro? A.Terbunuhnya ayahanda Pangeran Diponegoro B. Terjadinya perebutan wilayah antara Belanda dengan Pangeran Diponegoro C. Perdagangan yang dilakukan keluarga diponegoro selalu…
- Apakah yang dimaksud revolusi bumi? Apa pengaruhnya… Apakah yang dimaksud revolusi bumi? Apa pengaruhnya dalam kehidupan kita Jawaban pertanyaan di atas adalah Revolusi bumi adalah perputaran atau peredaran bumi mengelilingi Matahari. Pengaruhnya dalam kehidupan kita adalah terjadinya…
- Apa saja sumber pendapatan negara? Apa saja sumber pendapatan negara? Jawaban: 1. Penerimaan Pajak 2. Penerimaan Negara Bukan Pajak 3. Hibah Penjelasan: Sumber-sumber pada pendapatan negara terdiri atas tiga hal, yaitu: 1. Penerimaan Pajak Penerimaan…
- Salah satu faktor yang melatarbelakangi Revolusi… Salah satu faktor yang melatarbelakangi Revolusi Prancis pada 1789-1871 adalah ketidakadilan politik. Ketidakadilan terse but ditandai dengan .... a. kebebasan bagi rakyat untuk menyatakan pendapat b. larangan mengurusi pemerintahan bagi…
- Peran teuku umar peran teuku umar Teuku Umar adalah pahlawan nasional atas perannya dalam perlawanan rakyat Aceh melawan Belanda bersama para pejuang lainnya. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Teuku Umar adalah…
- 27. Dampak diberlakukannya sistem Konstitusi baru… 27. Dampak diberlakukannya sistem Konstitusi baru pada tahun 1848 adalah .... a. Pemerintahan Indonesia berdiri sendiri b. Indonesia berada dalam pengawasan negara-negara Eropa c. Indonesia menjadi provinsi bagian dari kerajaan…
- Negara penyelenggara SEA Games tahun 1979 adalah .... Negara penyelenggara SEA Games tahun 1979 adalah .... Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan ini bahwa negara yang menyelenggarakan SEA Games tahun 1979 adalah Indonesia Berikut adalah penjelasannya. SEA Games…