Yang merupakan inti masalah ekonomi adalah …
A.Kelangkaan dan pilihan
B.Skala prioritas
C.Tindakan, motif dan prinsip ekonomi
D.Alat pemuas kebutuhan yang terbatas
E.Jumlah pengangguran
Jawaban: A
Penjelasan:
Inti masalah ekonomi yang pertama adalah kelangkaan. Kelangkaan merupakan kondisi yang terjadi ketika jumlah kebutuhan sifatnya tidak terbatas tetapi alat pemuas kebutuhan terbatas. Dalam hal ini, alat pemuas kebutuhan yang terbatas bukan berarti jumlahnya terbatas tetapi seberapa banyaknya alat pemuas kebutuhan yang tersedia tidak akan dapat memenuhi kebutuhan manusia yang tidak terbatas. Karena alat pemuas kebutuhan sifatnya terbatas, maka mendorong manusia untuk menentukan pilihan dalam hidupnya. Pilihan ini menjadi inti masalah ekonomi yang kedua. Manusia melakukan berbagai alternatif pilihan yang dapat memberikan kepuasan yang maksimal.
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A. Kelangkaan dan pilihan.
Rekomendasi Lain :
- Dista membayar simpanan sukarela setiap bulan dengan… Dista membayar simpanan sukarela setiap bulan dengan jumlah berbeda-beda. ia menggunakan simpanan sukarela untuk memenuhi kebutuhan mendesak. simpanan dista bukan merupakan modal koperasi karena... a. dapat dijadikan investasi anggota nya…
- Salah satu prestasi ekonomi pemerintah Orde Baru… Salah satu prestasi ekonomi pemerintah Orde Baru adalah tercapainya Swasembada beras pada 1984. dampak positif keberhasilan tersebut adalah.... a. pemerintah Indonesia menyumbangkan beras ke negara lain b. para petani makin…
- Ilmu ekonomi muncul karena adanya permasalahan… Ilmu ekonomi muncul karena adanya permasalahan ekonomi yang timbul di masyarakat. permasalahan ekonomi adalah kesenjangan antara kebutuhan manusia yang tidak terbatas sedangkan alat pemuas kebutuhannya terbatas. hal tersebut lebih dikenal…
- Sebuah kawat baja akan ditegangkan dengan gaya… Sebuah kawat baja akan ditegangkan dengan gaya sebesar 5 N tentukan kebutuhan diameter kabel baja tersebut agar tegangan yang terjadi tidak lebih dari 100 N/m² Jawaban yang benar adalah lebih…
- Apa yg di maksud ilmu ekonomi Apa yg di maksud ilmu ekonomi Jawaban: Ilmu ekonomi merupakan ilmu yang mempelajari tentang usaha untuk memenuhi kebutuhan dan mencapai kemakmuran dengan sarana terbatas. Berikut merupakan pembagian dalam ilmu ekonomi:…
- Menurut schumpeter, faktor utama dalam perkembangan… menurut schumpeter, faktor utama dalam perkembangan ekonomi adalah proses inovasi. apa yang dimaksud dengan inovasi dan apa pengaruhnya terhadap pembangunan? Jawaban yang tepat adalah Inovasi merupakan pembaruan terhadap sesuatu yang…
- Ekonomi kreatif dalam kebudayaan diharapkan mampu… Ekonomi kreatif dalam kebudayaan diharapkan mampu meningkatkan dan melestarikan budaya melalui kegiatan pariwisata SEBAB Kualitas sumber daya manusia mempengaruhi bagaimana perkembangan kebudayaan tersebut Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di…
- Jelaskan keberagaman masyarakat di bidang ekonomi! jelaskan keberagaman masyarakat di bidang ekonomi! Jawabannya adalah kondisi dimana dalam suatu masyarakat memiliki perbedaan tingkat atau taraf ekonomi. Yuk, simak penjelasan berikut! Keragaman ekonomi merupakan kondisi dimana dalam suatu…
- BEP merupakan alat analisis untuk mengetahui nilai… BEP merupakan alat analisis untuk mengetahui nilai produksi atau volume produksi suatu perjuangan untuk mencapai Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah titik impas. Berikut ini pembahasannya ya! Break Even Point (BEP)…
- Keunggulan ekonomi Indonesia berdasarkan letak astronomis keunggulan ekonomi Indonesia berdasarkan letak astronomis Seseorang melakukan tindakan ekonomi atau perbuatan ekonomi karena didorong oleh suatu keinginan/alasan untuk mencapai kesejahteraan dan kemakmuran, agar seluruh kebutuhan hidupnya dapat terpenuhi dengan…
- Jelaskan hubungan antara ke langkaan dengan… Jelaskan hubungan antara ke langkaan dengan permintaan dan penawaran. Jawaban yang benar adalah kesejahteraan dan persatuan bangsa Indonesia akan terwujud. Halo Arum A, kakak bantu jawab ya. Cermati pembahasan berikut…
- Cianjur menjadi salah satu daerah penghasil beras di… Cianjur menjadi salah satu daerah penghasil beras di Jawa Barat. Apabila pertanian padi di Cianjur mengalami gagal panen, Jelaskan pengaruhnya bagi perekonomian! Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan ini bahwa…
- Tujuan Asean adalah kerja sama Tujuan Asean adalah kerja sama Jawabannya untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial dan perkembangan kebudayaan melalui usaha-usaha bersama masyarakat Asia Tenggara. Pembahasan ASEAN (association of south east asia nation) Asean…
- Bagian cerita inspiratif yang merupakan puncak dari… Bagian cerita inspiratif yang merupakan puncak dari konflik atau inti cerita yang biasanya menjadi tempat peristiwa utama yang menjadi inspirasi disebut .... A. Resolusi B. Koda C. Komplikasi D. Orientasi…
- Berikut adalah fungsi badan usaha dalam menjalankan… Berikut adalah fungsi badan usaha dalam menjalankan kegiatannya: (1) mampu menyerap tenaga kerja (2) mempercepat proses alih teknologi (3) menambah pendapatan nasional (4) mendorong kelestarian lingkungan (5) mendorong pertumbuhan ekonomi…
- HawkHost Black Friday is BACK! Hosting Murah Black… HawkHost Black Friday is BACK! Hemat Hingga 65% Untuk Hosting Baru Anda! Satu tahun lagi membawa kita ke penjualan Black Friday lainnya di sini di Hawk Host. Kami senang Anda…
- Bagaimana cara menentukan inti dalam suatu bacaan bagaimana cara menentukan inti dalam suatu bacaan Cara menentukan inti dalam suatu bacaan adalah membaca teks dengan saksama, menentukan inti pembahasan berdasarkan kalimat utama, dan menentukan topik sesuai dengan inti…
- Berapa jumlah pemain sepak bola? berapa jumlah pemain sepak bola? Jawabannya adalah 11 pemain inti dan beberapa pemain cadangan. Simak penjelasan berikut ini yaa. Sepak bola merupakan permainan yang banyak peminatnya di Indonesia. Sepak bola…
- Secara sepintas antara angka dan bilangan memang… Secara sepintas antara angka dan bilangan memang terlihat sama. Angka merupakan suatu simbol di dalam matematika, sedangkan bilangan merupakan angka yang sudah diberikan nilai tertentu. Berarti angka hanya terdiri dari…
- Tujuan usaha-usaha dibidang ekonomi adalah... tujuan usaha-usaha dibidang ekonomi adalah... a. mensejahterakan masyarakat adil dan merata b. membuat negara indonesia sebagai negara paling maju ekonominya di usia c. menciptakan kalangan wirausahawan- wirausahawan baru d. menciptakan…
- Sebutkan berbagai sumber dari pertumbuhan ekonomi? sebutkan berbagai sumber dari pertumbuhan ekonomi? Jawabannya SDA, SDM, modal, dan teknologi. Pembahasan Pertumbuhan ekonomi adalah suatu kondisi terjadinya peningkatan pendapatan nasional (PNB/PDB) dalam suatu negara selama satu tahun tanpa…
- Apa yang dimaksud dengan inti sel apa yang dimaksud dengan inti sel Apa yang dimaksud dengan inti sel? jawab: Inti sel atau nukleus adalah bagian sel yang berukuran besar.Inti sel berbentuk bulat,bulat telur,atau tak teratur, dikelilingi…
- Uraikan beberapa kebijakan Pemerintah RI dalam… Uraikan beberapa kebijakan Pemerintah RI dalam memperbaiki perekonomian negara pada masa demokrasi liberal ! Perbaikan ekonomi pada masa Demokrasi Liberal adalah Gunting Syafruddin , Sistem Ekonomi Gerakan Benteng , asionalisasi…
- Industri penerbangan Indonesia diprediksi akan terus… Industri penerbangan Indonesia diprediksi akan terus meningkat. Perkembangan industri penerbangan di Indonesia terjadi seiring dengan banyaknya maskapai penerbangan luar yang masuk ke Indonesia yang menambah ramainya pasar penerbangan domestik dan…
- Soleh yang berdomisili di Lampung oleh perusahaannya… Soleh yang berdomisili di Lampung oleh perusahaannya dipindahkan menjadi kepala cabang di Bandung. Sebelumnya, soleh telah mempunyai rumah di Lampung. Oleh karena kepindahannya maka Soleh menjual rumah dan membeli rumah…
- Faktor yang tidak memengaruhi kelangkaan adalah ....… Faktor yang tidak memengaruhi kelangkaan adalah .... A. peperangan C. kondisi alam B. pendapatan D. pertumbuhan Jawabannya adalah B. Pendapatan. Berikut penjelasannya, Kelangkaan adalah kondisi di mana kita tidak mempunyai…
- Ketika berbelanja, kita selalu memilih dan menawar… Ketika berbelanja, kita selalu memilih dan menawar harga barang tersebut dengan tujuan …. Jawaban yang tepat adalah kebutuhan yang kita inginkan terpenuhi dengan memuaskan. Berikut ini pembahasannya ya! Setelah terjadinya…
- Menurut tahap-tahapan pertumbuhan-pertumbuhan… menurut tahap-tahapan pertumbuhan-pertumbuhan ekonomi rostow, di tahap yang manakah pertumbuhan ekonomi indonesia pada saat ini? apa alasan atau indikqtornya? Jawaban Taham menuju kematangan Pembahasan Pertumbuhan ekonomi merupakan kondisi produksi barang…
- Obat merupakan salah satu contoh kebutuhan .... A.… Obat merupakan salah satu contoh kebutuhan .... A. primer C. sekarang B. individu D. mendatang Jawabannya adalah A. Primer. Berikut penjelasannya, Kebutuhan primer merupakan kebutuhan utama atau pokok yang muncul…
- Bedug adalah salah satu contoh bentuk alat musik ….. Bedug adalah salah satu contoh bentuk alat musik ….. A. Melodis B. Ritmis C. Harmonis D. Teknis Jawaban yang tepat adalah B. Ritmis. Yuk simak pembahasan berikut. Alat musik ritmis…