Ali melakukan wawancara terhadap 30 orang teman disekolahnya. Dari hasil wawancara terdapat 3 orang gemar bakso dan soto. Perbandingan orang yang gemar bakso dan soto adalah 3:4. Jika 5 orang tidak gemar keduanya banyak orang yang hanya gemar soto adalah…..
Jawabannya adalah 16 orang
Silahkan lihat penjelasannya berikut ini.
Konsep yang digunakan:
Jika A dan B adalah himpunan bagian dari S
n(A∪B) = n(A) + n(B) – n(A∩B)
n(S) = n(A∪B) + (n(A∪B))^c
Pembahasan:
Misalkan:
A adalah himpunan orang yang gemar bakso
B adalah himpunan orang yang gemar soto
Diketahui:
n(S) = 30
n(A∩B)=3
n(A) : n(B) = 3 : 4
(n(A∪B))^c=5
Maka:
n(S)=n(A∪B)+(n(A∪B))^c
30 = n(A∪B) + 5
n(A∪B) = 30 – 5
n(A∪B) = 25
Sedangkan n(A∪B)=n(A)+n(B)-n(A∩B), maka:
n(A∪B)=n(A)+n(B)-n(A∩B)
25 = n(A) + n(B) – 3
n(A) + n(B) = 25 + 3
n(A) + n(B) = 28
Karena n(A) : n(B) = 3 : 4, maka n(A) = 3/4 n(B)
n(A) + n(B) = 28
3/4 n(B) + n(B) = 28
3/4 n(B) + 4/4 n(B) = 28
7/4 n(B) = 28
n(B) = 28 ÷ (7/4)
n(B) = 28 x (4/7)
n(B) = 16
Jadi, banyak orang yang hanya gemar soto adalah 16 orang.
Semoga penjelasannya membantu ya ????
Rekomendasi Lain :
- Tim cerdas cermat beranggotakan 3 orang akan dipilih… tim cerdas cermat beranggotakan 3 orang akan dipilih secara acak dari 7 siswa kelas 10 dan 4 siswa kelas 11 peluang terbentuknya tim yang ketiga anggotanya dari kelas 10 adalah…
- Apa arti surat al bayyinah apa arti surat al bayyinah Arti dari surat Al-Bayyinah adalah Bukti yang nyata. Yaitu bukti yang nyata diturunkan Allah untuk diperlihatkan kepada orang-orang kafir. Bukti tersebut adalah tentang kerasulan Nabi…
- Perilaku kekerasan yang membahayakan secara fisik.… perilaku kekerasan yang membahayakan secara fisik. dikemukakan oleh? Jawabannya adalah Kusumawati. Berikut penjelasannya! Secara umum, kekerasan dapat didefinisikan sebagai perbuatan seseorang atau sekelompok orang yang menyebabkan cedera atau hilangnya nyawa…
- 1. Kate /is drinking/ a glass of water. (drink) 2. I… 1. Kate /is drinking/ a glass of water. (drink) 2. I /am reading/ my favorite novel. (read) 8. The people _____ to the park. (come) Jawaban yang benar adalah are…
- Rukhsah adalah rukhsah adalah Jawaban yang benar adalah keringanan. Berikut pembahasannya : Rukhsah adalah keringanan yang diberikan oleh Allah kepada hambaNya yang menghadapi kesulitan. Allah menghendaki kemudahan bagi hamba-hambaNya. Contoh : Orang…
- Surga apakah yang paling tinggi? surga apakah yang paling tinggi? Surga yang paling tinggi adalah surga firdaus. Mari kita simak pembahasan berikut. Surga adalah tempat indah yang ada di akhirat untuk umat islam yang beriman,…
- Cara Menghilangkan Stiker Atau Emoticon Foto Di Story WA Jika ada yang bertanya adakah cara menetralisir emoticon atau stiker di suatu foto? Jawabannya ada, namun mungkin tidak akan semudah yang kau bayangkan. Karena untuk dikala ini tidak ada cara…
- Apa itu pihak apa itu pihak Pihak adalah orang yang termasuk dalam satu golongan dan kepentingan. Untuk memahami alasannya, mari simak pembahasan berikut. Makna kata adalah arti, maksud, atau tujuan dari sebuah kata.…
- Pembangunan sebus jembatan direncanskan selesai… Pembangunan sebus jembatan direncanskan selesai Salam waktu 30 hari, jika di kerjakan oleh 24 orang pekerja. Setelah di kerjakan 20 hari, pekerja tersebut terhenti selamat 4 hari. Supaya pekerja jembatan…
- Orang yang menciptakan patug disebut … Orang yang menciptakan patug disebut … Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah pematung. Berikut ini pembahasannya ya! Menurut Wikipedia, patung adalah benda tiga dimensi karya manusia yang diakui secara khusus sebagai…
- Sebutkan ciri ciri orang yang menerapkan prinsip ekonomi sebutkan ciri ciri orang yang menerapkan prinsip ekonomi 1. bersikap hemat 2. menyusun skala prioritas 3. bertindak rasional 4. memperhitungkan untung rugi
- Apa yang dimaksud wawancara Apa yang dimaksud wawancara Wawancara adalah aktivitas tanya jawab yang dilakukan oleh pewawancara kepada narasumber. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, wawancara adalah…
- Kelompok bola basket terdiri dari ... orang kelompok bola basket terdiri dari ... orang Dalam 1 tim biasanya ada 10 orang yang terdiri dari 5 pemain inti dan 5 pemain cadangan
- Tanda Tempo Andante Sustenuto artinya ..... Tanda Tempo Andante Sustenuto artinya ..... Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah kecepatannya seperti orang sedang berjalan. Berikut ini penjelasannya. Andante Sustenuto adalah tempo yang kecepatannya seperti orang sedang berjalan. Tempo…
- 29. Orang berteriak di sebuah lembah yang diapit… 29. Orang berteriak di sebuah lembah yang diapit oleh dua tebing batu yang cukup tinggi. Gema pertama didengar 0,5 detik sesudah orang berteriak dan disusul gema kedua tergengar lagi 1…
- Harga 5 mangkok bakso dan 4 gelas jus jeruk di rumah… Harga 5 mangkok bakso dan 4 gelas jus jeruk di rumah makan "Sedap" adalah Rp50.000,00. Sedangkan harga 2 mangkok bakso dan 3 gelas jus jeruk di tempat yang sama adalah…
- Bagaimana cara menjaga toleransi dalam perbedaan… bagaimana cara menjaga toleransi dalam perbedaan profesi orang yang beraneka ragam Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah tetap berteman dengan orang lain tanpa memandang apa profesinya, saling menghargai di antara sesama…
- Apakah kata "barang siapa" termasuk kata penghubung syarat ? apakah kata "barang siapa" termasuk kata penghubung syarat ? Kata "barang siapa" bukan termasuk kata penghubung bersyarat, tetapi kata ganti yang tidak menunjuk orang atau benda. Untuk memahami jawaban tersebut,…
- Di suatu kelurahan pada tahun 2006 terdapat 180… Di suatu kelurahan pada tahun 2006 terdapat 180 orang siswa dengan rincian sebagi berikut: 90 orang siswa SD, 50 orang siswa SLTP, 30 orang siswa SMA, dan 10 orang siswa…
- Choose the correct answer. 2. He doesn't care about… Choose the correct answer. 2. He doesn't care about other people. He only thinks of myself /himself. Jawaban yang benar adalah himself Soal menanyakan kata ganti subject dengan reflexive pronoun.…
- Orang yang pertamakali menggolongkan darah menurut… Orang yang pertamakali menggolongkan darah menurut sistem ABO adalah... Orang yang pertama kali menemukan golongan darah ABO adalah Landsteiner. Golongan darah sistem ABO ditemukan oleh Landsteiner yang membagi darah berdasarkan…
- The sun is .... People are enjoying their time at the beach. The sun is .... People are enjoying their time at the beach. a. not in the sky b. leaving the sky c. shining brightly d. hiding behind the thick cloud…
- Nila Frekuensi 6 2 7 2 8 3 9 2 10 1 Jika rata rata… Berikut tabel tentang nilai ulangan matematika siswa kelas VII Nila Frekuensi 6 2 7 2 8 3 9 2 10 1 Jika rata rata nilai ulangan matematika adalah 7, maka…
- Perilaku berikut yang sesuai dengan sila kedua… perilaku berikut yang sesuai dengan sila kedua pancasila adalah A.membantu korban bencana alam B.gemar menabung untuk masa depan C.rajin beribadah sesuai agama yang di anut D.menyelasaikan masalah dengan cara musyawarah…
- Apa yang dimaksud yesus Apa yang dimaksud yesus Jawabannya adalah Tuhan bagi umat krsiten Berikut Penjelasannya Yesus Kristus adalah inti bagi Gereja Yesus Kristus dari Orang-Orang Suci Zaman Akhir, yang menyandang nama-Nya. Anggota Gereja…
- Sebutkan contoh yang menunjukkan sila ke lima ! Sebutkan contoh yang menunjukkan sila ke lima ! Saya senang membantu menjawab pertanyaan di atas. Sila ke Lima berbunyi: "Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia" Contohnya: 1. Bersikap adil kepada…
- Permodalan koperasi sekolah yang bersumber dari luar… permodalan koperasi sekolah yang bersumber dari luar koperasi Jawaban yang tepat adalah pinjaman dari orang lain. Pembahasan Sumber modal yang diperlukan untuk pendirian koperasi sekolah hampir sama dengan koperasi pada…
- Berdasarkan rencana awal, suatu proyek dapat selesai… Berdasarkan rencana awal, suatu proyek dapat selesai dalam waktu 30 hari dengan pekerja sebanyak 25 orang. Jika proyek diminta selesai 5 hari lebih cepat dari rencana semula, maka berapa banyak…
- Pengertian mukjizat aqliyah adalah... pengertian mukjizat aqliyah adalah... Jawabannya adalah mukjizat yang bisa dipahami oleh akal pikiran. Pembahasan: Kata mukjizat berasal dari kata al-Ajz artinya tidak mampu melakukan sesuatu. Secara istilah mukjizat adalah kejadian…
- Survey Badan Pusat Stastistik di Indonesia pada… Survey Badan Pusat Stastistik di Indonesia pada tahun 2013 menunjukkan, orang Indonesia paling gemar menonton telivisi, yakni sekitar 91,68 persen,” kata Hamid. Sebelumnya, pada 12–13 November 2015, diselenggarakan pelatihan bagi…