Sebuah balok dengan massa 2 Kg mula-mula diam dipermukaan tanah.
Selanjutnya balok itu ditarik dengan gaya 25 N selama 2 sekon lalu dilepaskan.
Energi kinetik balok pada saat jatuh ditanah adalah
a. 25 J
b. 50 J
c. 100 J
d. 125 J
e. 150 J
jawaban yang benar adalah a. 25 J.
Diketahui:
m = 2 kg
vo = 0 m/s (mula-mula diam di tanah)
F = 25 N
t = 2 s
g = 10 m/s²
Ditanyakan:
Ek = …?
Pembahasan:
Energi kinetik merupakan energi yang dimiliki oleh benda berdasarkan pada geraknya.
Persamaan matematisnya yaitu:
Ek = ½m.v²
dimana:
Ek = energi kinetik (J)
m = massa (kg)
v = kecepatan (m/s)
1) Mencari percepatan benda (a).
ΣF = m.a
F – w = m.a
F – m.g = m.a
25 – (2 x 10) = 2.a
25 – 20 = 2a
2a = 5
a = 5/2
a = 2,5 m/s²
2) Mencari kecepatan akhir (vt).
vt = vo + at
vt = 0 + (2,5 x 2)
vt = 5 m/s
3) Mencari energi kinetik balok pada saat jatuh di tanah (Ek).
Ek = ½m.vt²
Ek = ½(2)(5)²
Ek = 25 J
Oleh karena itu, jawaban yang tepat a. 25 J.
Rekomendasi Lain :
- Sebuah mobil bermassa 6 ton mula-mula diam, kemudian… Sebuah mobil bermassa 6 ton mula-mula diam, kemudian bergerak lurus mendatar dengan kelajuan 25 m/s. Usaha total yang bekerja pada mobil sebesar …. Jawaban yang benar adalah 1.875.000 J. Diketahui:…
- Jika sebuah benda mula-mula berada pada ketinggian… Jika sebuah benda mula-mula berada pada ketinggian h1 kemudian benda tersebut bergerak hingga mencapai posisi pada ketinggian h2, maka hubungan antara energi potensial antara 2 keadaan benda tersebut adalah... a.…
- Suatu benda jatuh bebas dari ketinggian 45 m di atas… Suatu benda jatuh bebas dari ketinggian 45 m di atas tanah. Jika tumbukan dengan tanah elastis sebagian e = 0,1. Tentukan kecepatan pantul benda setelah tumbukan! Jawaban yang benar adalah…
- Bola bermassa 200 g dilempar ke bawah dari… Bola bermassa 200 g dilempar ke bawah dari ketinggian 20 m dengan kecepatan 2 m/s. Energi kinetik pada ketinggian 8 m adalah: J. Jawaban : 24,4 J Diketahui: m =…
- Sebuah dragline excavator (mesin bola penghancur)… Sebuah dragline excavator (mesin bola penghancur) digunakan untuk menghancurkan sebuah rumah ditunjukkan pada gambar berikut. Jika titik P menunjukkan ketinggian awal bola penghancur sebelum dijatuhkan, maka energi kinetik bola penghancur…
- Peristiwa yang terjadi pada gambar di atas… Peristiwa yang terjadi pada gambar di atas menunjukkan salah satu sifat gaya, yaitu .... A. memperkecil gaya B. memperbesar gaya C. mengubah bentuk benda D. membelokkan arah benda Jawaban :…
- An orange fruit with a mass of 420 grams falls from… An orange fruit with a mass of 420 grams falls from a tree at a height of 3 meters. If g = 10 m/s2, what is the mechanical energy of…
- Panjang 13 cm,tinggi 6 cm, lebar 10 cm. Tentukan… panjang 13 cm,tinggi 6 cm, lebar 10 cm. Tentukan volume segitiga berikut Jawabannya: 780 cm³ Topik: Bangun Ruang Kita asumsikan, yang ditanya adalah volume balok yaa. Konsep: Volume balok =…
- Perhatikan gambar bus dan mobil yang sedang melaju… Perhatikan gambar bus dan mobil yang sedang melaju berikut ini! Diketahui massa jus 10.000 kg dan massa mobil 500 kg. perbandingan energi kinetik jus dan energi kinetik mobil adalah ....…
- Sebuah mobil bermassa m bergerak dengan kecepatan 50… Sebuah mobil bermassa m bergerak dengan kecepatan 50 m/s sehingga memiliki energi kinetik sebesar 5000 Joule berapakah energi benda tersebut jika kecepatannya menjadi 75 m/s Jawaban : 11.250 J Diketahui:…
- Erosi yang disebabkan oleh energi kinetik air hujan… erosi yang disebabkan oleh energi kinetik air hujan yang menyebabkan tekelupasnya partikel partikel tanah bagian atas adalah Jawaban yang tepat adalah erosi percikan. Berikut penjelasannya ya. Erosi percikan atau bisa…
- Peluru dengan massa 50 gr dan kecepatanya 200 m/s… 2.Peluru dengan massa 50 gr dan kecepatanya 200 m/s menumbuk balok yang diam bermassa 4,95 kg Maka kecepatan balok dan peluru setelah tumbukan adalah a 0,1 m/s b. 1 m/s…
- Sebuah balok mempunyai alas persegi dan tinggi 14… Sebuah balok mempunyai alas persegi dan tinggi 14 cm. Jika volumenya 2.016 cm³, maka luas permukaannya adalah ... Diketahui Volume Balok dengan alas persegi = 2.016 cm³ Tinggi balok =…
- Dika akan membuat 2 buah kerangka balok yang… Dika akan membuat 2 buah kerangka balok yang berukuran 5 cm x 4 cm x 3 cm terbuat dari besi. Jika besi yang tersedia 1 m, panjang sisa besi adalah…
- Hitunglah luas permukaan balok pada gambar di bawah ini! Hitunglah luas permukaan balok pada gambar di bawah ini! diketahui dari gambar panjang : 10 cm lebar : 6 cm tinggi : 8 cm rumus volume balok : panjang ×…
- Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan… Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan awal 30 m/s, jika g = 10 m/s2. Maka hitung ketinggian benda saat EP = 3 Ek Jawaban yang benar adalah…
- A bicycle has a mass 3 kg with kinetic energy of 24… A bicycle has a mass 3 kg with kinetic energy of 24 J. Then the velocity of the bicycle is… jawaban yang benar dari pertanyaan di atas adalah 4 m/s.…
- Seorang anak menyusun balok mainan sebagai berikut.… Seorang anak menyusun balok mainan sebagai berikut. Tentukan banyak balok mainan pada susunan ke-n! Jawabannya adalah Un = (n² + n)/2 Pembahasan: Soal di atas menggunakan konsep barisan aritmatika tingkat…
- Sebuah balok berukuran panjang 12 dm, lebar 8 dm,… Sebuah balok berukuran panjang 12 dm, lebar 8 dm, dan tinggi 4 dm maka volume balok adalah Jawaban: 384 dm³ Ingat! Volume balok = panjang x lebar x tinggi Pembahasan:…
- Panjang rusuk sebuah balok merupakan tiga bilangan… panjang rusuk sebuah balok merupakan tiga bilangan berturutan. jika volume balok 120 cm³ Berapakah luas permukaan balok tersebut diketahui : volume balok = 120 cm³ panjang rusuk merupakan 3 bilangan…
- Jika panjang PQ = 5,2 m, nilai koefisien gesekan… Balok bermassa 1,5 kg meluncur dengan kecepatan 4 m/s di atas permukaan bidang datar licin pada ketinggian 3 m dari lantai, kemudian balok terus bergerak turun melintasi permukaan lantai kasar…
- Sebuah benda bermassa 20 kg berada di atas lantai… Sebuah benda bermassa 20 kg berada di atas lantai datar yg licin apa bila gaya sebesar 50 N bekerja pada benda dengan arah mendatar selama 4 sekon tentukan : a.besar…
- Sebuah bak air berbentuk balok. Volumenya adalah… Sebuah bak air berbentuk balok. Volumenya adalah 1.512 dm³. Luas alasnya adalah 126 dm². Tinggi balok tersebut adalah … . Jawabannya: 12 dm Topik: Bangun Ruang Konsep: Volume balok =…
- Sebuah penampungan air berbentuk balok volume nya… sebuah penampungan air berbentuk balok volume nya 9.000 liter.jika luas alas penampungan air tersebut 6 m²,maka tinggi penampungan tersebut adalah? Jawaban: 1,5 meter. Ingat kembali ya! *) Rumus volume balok…
- Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 72 km/jam,… Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 72 km/jam, jika massa mobil 2 kuintal, berapakah energi kinetik mobil tersebut? Jawaban : 40.000 J Diketahui: m = 2 kuintal = 200 kg v…
- Pengertian dan rumus energi kinetik pengertian dan rumus energi kinetik jawaban dari pertanyaannya ini adalah energi yang disebabkan oleh gerak suatu benda yang memiliki massa/berat dan rumusnya Ek = ½ m.v². Energi kinetik adalah energi…
- Sebuah balok begi menekan tanah fondasi dengan… Sebuah balok begi menekan tanah fondasi dengan tekanan 30000 Newton Luas bidang tekannya 2 m2 hitung gaya tekan balok besi tersebut Jawaban yang benar adalah P = 15 kPa Tekanan…
- Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga… Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga kelajuan 10 m/s. Jika massa mobil 1.500 kg dan mobil bergerak dalam waktu 3 sekon, hitunglah daya rata-rata yang dilakukan mobil selama 3…
- Sebuah benda bermassa 4 kg, mula-mula benda diam… sebuah benda bermassa 4 kg, mula-mula benda diam pada lantai datar dan licin, kemudian ditarik dengan arah mendatar hingga benda mengalani perepatan sebesar 2 m/s2, besar gaya yang bekerja pada…
- Sebuah balok memiliki ukuran panjang 25 cm lebar 12… sebuah balok memiliki ukuran panjang 25 cm lebar 12 cm dan tinggi 20 cm luas permukaan balok tersebut adalah?? Jawabannya adalah 2080 cm² Konsep : Luas Permukaan Balok = 2…