AI(NO3)3 + (NH4)3 PO4 —> AIPO4 + NH4NO3 maka hasil penyetaraan reaksi nya adalah….
jawaban untuk soal di atas adalah sebagai berikut:
AI(NO3)3 + (NH4)3PO4 → AIPO4 + 3NH4NO3
Yuk simak pembahasan di bawah ini, supaya kamu lebih paham ya ^_^
Dalam suatu reaksi kimia, atom yang ada pada reaktan/pereaksi tidak akan hilang ketika sudah menjadi produk, yang terjadi hanya berubah ikatan atau susunannya saja. Jumlah atom yang ada di sebelah kiri harus sama dengan jumlah di sebelah kanan. Oleh karena itu, diperlukanlah penyetaraan reaksi kimia tanpa menambah atau mengurangi atom tersebut.
Salah satu cara untuk menyetarakan reaksi tersebut yaitu dengan menambahkan koefisien pada setiap senyawa.
Kita asumsikan dulu ya koefisien Al(NO3)3 = 1, sehingga untuk koefisien senyawa yang lain dituliskan dengan huruf sebagai berikut:
AI(NO3)3 + a (NH4)3PO4 → b AIPO4 + c NH4NO3
– untuk Al
1 = b (indeks Al dikalikan koefisien)
b = 1
– untuk P
a = b
a = 1
– untuk N
3 + 3a = 2c
3 + 3(1) = 2c
c = 6/2
c = 3
– untuk H
12a = 4c
12(1) = 4(3)
12 = 12
-untuk O
9 + 4a = 4b + 3c
9 + 4(1) = 4(1) + 3(3)
9 + 4 = 4 + 9
13 = 13
Setelah diperoleh nilai koefisien dari a, b, dan c, maka substitusikan pada persamaan reaksi. Sehingga reaksinya menjadi:
AI(NO3)3 + (NH4)3PO4 → AIPO4 + 3NH4NO3
*koefisien 1 tidak perlu ditulis
Semoga bermanfaat ^_^
Rekomendasi Lain :
- Diketahui reaksi reduksi oksidasi sebagai berikut.… Diketahui reaksi reduksi oksidasi sebagai berikut. 2Fe2+(aq) + Cl2(g) → 2Fe3+(aq) + 2Cl-(aq) Berdasarkan reaksi ketiga konsep reaksi reduksi oksidasi yang telah dipelajari, tunjukkan reaksi reduksi dan reaksi oksidasi dari…
- Partikel terkecil dari sebuah unsur yg tidak dapat… Partikel terkecil dari sebuah unsur yg tidak dapat di bagi dengan reaksi kimia biasa dinamakan Jadi, partikel terkecil dari sebuah unsur yang tidak dapat dibagi dengan reaksi kimia biasa dinamakan…
- Baking soda NaHCO3 bereaksi dengan larutan HCl… Baking soda NaHCO3 bereaksi dengan larutan HCl menghasilkan natrium klorida air dan gas karbondioksida. Jika kalor yang diserap pada reaksi tersebut sebesar 11,8 kJ per mol, tuliskan persamaan termokimia! Jadi,…
- Selesaikanlah reaksi berikut ini. asam klorat +… selesaikanlah reaksi berikut ini. asam klorat + barium hidroksida Jawaban: 2HClO3 + Ba(OH)2 → Ba(ClO3)2 + 2H2O Asam klorat merupakan senyawa asam dengan rumus kimia HClO3. Barium hidroksida adalah senyawa…
- Sebanyak 25 g NaCl direaksikan dengan 16 ml asam… Sebanyak 25 g NaCl direaksikan dengan 16 ml asam sulfat 98% (berat jenis 1,84 g/ml). Diketahui BM NaCl 58,5 g/mol dan BM asam sulfat 98 g/mol. Tuliskan reaksi stoikiometri yang…
- Amoniak (NH3) merupakan senyawa penting dalam… Amoniak (NH3) merupakan senyawa penting dalam industri kain karena sangat luas penggunaannya. Sebagai contoh untuk pembuatan pupuk, Asam Nitrat dan senyawa nitrat untuk berbagai keperluan. Proses pembuatan amoniak dilakukan melalui…
- Kelompokkanlah reaksi-reaksi berikut ini ke dalam… Kelompokkanlah reaksi-reaksi berikut ini ke dalam reaksi redoks atau bukan redoks. a. NaOH(aq) + H2SO4(aq) → NaHSO4(aq) + H2O(l) Jadi, reaksi NaOH(aq) + H2SO4(aq) → NaHSO4(aq) + H2O(l) bukan termasuk…
- Tuliskan rumus kimia senyawa ion berikut dan… Tuliskan rumus kimia senyawa ion berikut dan tuliskan pula reaksi ionisasinya! Asam pospit Jawabannya H3PO3, H+ dan PO3^3- Senyawa asam adalah senyawa yang memiliki ion hidrogen ( H+ ) dan…
- Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : a. 64 29Cu Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : a. 64 29Cu Jumlah elektron, proton, dan neutron atom tersebut berturut-turut adalah 29, 29, 35. Jumlah elektron, proton, dan neutron atom diketahui dari…
- Selesaikanlah reaksi berikut. asam asefat + kalsium… selesaikanlah reaksi berikut. asam asefat + kalsium hidroksida Jawaban: 2CH3COOH + Ca(OH)2 → (CH3COO)2Ca + 2H2O Asam asetat merupakan senyawa asam dengan rumus kimia CH3COOH. Kalsium hidroksida adalah senyawa basa…
- Suatu senyawa memiliki massa 100 g dan mengandung… Suatu senyawa memiliki massa 100 g dan mengandung unsur C 41,82%, unsur H 6,51% dan unsur O 51,67%. Tentukan rumus empiris senyawa tersebut! (Ar C=12, Ar H=1, Ar O=16). Jawaban…
- Jika senyawa 2 propanol direaksikan dengan asam… Jika senyawa 2 propanol direaksikan dengan asam etanoat akan menghasilkan senyawa ... A. propil propanoat B. metil propanoat C. etil propanoat D. propil etanoat E. isopropil etanoat Jadi, jawabannya adalah…
- Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : e. 23Na e = 11 p = ... n = ... Jawaban yang benar adalah jumlah elektron, proton, dan neutron secara berturut-turut yaitu…
- Atom 16A dan 8B dapat membentuk senyawa AB3 maka… atom 16A dan 8B dapat membentuk senyawa AB3 maka bentuk molekul dari senyawa tersebut adalah Untuk dapat mengetahui bentuk molekul dari suatu senyawa, kita harus menentukan jumlah pasangan elektron ikatan…
- Apa yang dimaksud dengan reaksi anabolisme apa yang dimaksud dengan reaksi anabolisme Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah suatu reaksi penyusunan untuk membentuk suatu zat atau molekul dari sederhana menjadi kompleks. Berikut ini penjelasannya. Anabolisme merupakan suatu…
- Co^2+ (aq) + 2e → Co (s) E° = −0,28 volt Pb^2+ (aq)… Co^2+ (aq) + 2e → Co (s) E° = −0,28 volt Pb^2+ (aq) + 2e → Pb (s) E° = −0,13 volt Diagram sel reaksi yang dapat berlangsung adalah ...…
- Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion… Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion kompleks. Tentukan : a. reaksi pembentukan ion kompleks tersebut Jadi, reaksi pembentukan ion kompleksnya adalah Cu2+ (aq) + 4NH3 (aq) ==> [Cu(NH3)4]2+ (aq).…
- Bilangan oksidasi C pada ion C2O4^2- adalah ... Bilangan oksidasi C pada ion C2O4^2- adalah ... Jawaban : +3 Bilangan oksidasi (biloks) didefinisikan sebagai jumlah muatan negatif atau muatan positif yang terkandung dalam suatu atom. Unsur O dalam…
- Pada awalnya, reaksi redoks dikaitkan dengan… Pada awalnya, reaksi redoks dikaitkan dengan oksigen, kemudian dikaitkan dengan pelepasan dan penyerapan elektron dan perubahan bilangan oksidasi. Jelaskan alasan mengaitkan reaksi redoks dengan: b. perubahan bilangan oksidasi Jadi, penggunaan…
- Diketahui larutan CuSO4 dielektrolisis dengan arus… Diketahui larutan CuSO4 dielektrolisis dengan arus 2,25 A selama 22,5 menit. Hitung massa endapan Cu yang dihasilkan di katode! Jawaban : 1 gram Ayo simak pembahasan berikut agar kamu lebih…
- Tuliskan reaksi untuk membuat garam di bawah ini!… Tuliskan reaksi untuk membuat garam di bawah ini! Timbal(II) klorat Jawaban : Pb(OH)2 + 2HClO3 -> Pb(ClO3)2 + 2H2O Garam adalah senyawa yang dihasilkan dari reaksi antara asam dan basa…
- Hitunglah volume gas oksigen yang dihasilkan dari… Hitunglah volume gas oksigen yang dihasilkan dari pemanasan 56 gram Kalium nitrat (KNO3) yang juga menghasilkan Kalium Nitrat pada STP! (Ar K = 39, N =14, O = 16) Jawaban…
- Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : d. 10B e = ... p = 5 n = ... Jumlah elektron, proton, dan neutron atom tersebut berturut-turut adalah 5, 5, 5.…
- selesaikanlah reaksi berikut. asam sulfit +… selesaikanlah reaksi berikut. asam sulfit + alumunium hidroksida jawabannya adalah 3H₂SO₃ + 2Al(OH)₃ → Al₂(SO₃)₃+6 H₂O Yuk simak penjelasan ini Persamaan kimia atau reaksi kimia dapat dikatakan setara jika koefisien…
- Produk reaksi antara CH3CH2Cl dengan CH3CH2ONa adalah ... Produk reaksi antara CH3CH2Cl dengan CH3CH2ONa adalah ... a. etana b. etena c. etanol d. butana e. dietil eter Jawaban yang benar adalah e. dietil eter. Reaksi metatesis merupakan reaksi…
- Pada reaksi: Na + H2O → NaOH + H2. Bilangan oksidasi… Pada reaksi: Na + H2O → NaOH + H2. Bilangan oksidasi Na akan berubah dari… A. +1 menjadi -1 D. 0 menjadi -1 B. +1 menjadi 0 E. 0 menjadi…
- Pada penyangga karbonat terdapat reaksi… Pada penyangga karbonat terdapat reaksi kesetimbangan sebagai berikut: H^+(aq) + HCO3^-(aq) ⇄ H2CO3(aq) ⇄ H2O(aq) + CO2(aq) Mengapa pada reaksi tersebut terdapat 2, dua panah bolak balik? Jelaskan! jawabannya adalah…
- Setarakan persamaan berikut dengan kofisisien a, b,… Setarakan persamaan berikut dengan kofisisien a, b, c Na2O --> Na + O2 Jawaban: Persamaan reaksi setaranya adalah 2Na₂O → 4Na + O₂. Persamaan reaksi menggambarkan zat-zat kimia yang terlibat…
- Tentukan jumlah mol dan jumlah partikel yang… Tentukan jumlah mol dan jumlah partikel yang terdapat pada 64 gram oksigen (O2)! Jawaban yang benar adalah jumlah mol gas O₂ yaitu 2 mol dan jumlah partikelnya 1,204 × 10²⁴…
- hidrolisis k3po4 hidrolisis k3po4 Reaksi hidrolisis K₃PO₄ adalah: K⁺ + H₂O → tidak terhidrolisis PO₄³⁻ + H₂O ⇌ PO₄²⁻ + OH⁻ Yuk simak penjelasan berikut, agar kamu lebih paham yaa ???? Hidrolisis…