Pernyataan di bawah ini yang benar adalah..
A. (-5)⁴=(-5)+(-5)+(-5)+(-5)
B. -3p⁵=(-3p)+(-3p)+(-3p)+(-3p)+(-3p)
C. (a/b)²=a/b×a/b×a/b
D. (-y³)= -y×-y×-y
jawaban untuk soal ini adalah D
Perhatikan perhitungan berikut ya.
Ingat!
Konsep bilangan berpangkat
Bilangan berpangkat adalah perkalian berulang dari suatu bilangan yang sama.
aⁿ = a × a × a × … × a (a sebanyak n kali)
(a/b)ⁿ = aⁿ/bⁿ
Pembahasan
A. (-5)⁴=(-5)+(-5)+(-5)+(-5)
(-5)⁴ artinya (-5) dikalikan sebanyak 4 kali pengulangan
(-5)⁴=(-5)×(-5)×(-5)×(-5)
(-5)⁴=(-5)+(-5)+(-5)+(-5) —> salah
B. -3p⁵=(-3p)+(-3p)+(-3p)+(-3p)+(-3p)
-3p⁵ = – 3 × p⁵
-3p⁵=(-3p)+(-3p)+(-3p)+(-3p)+(-3p) —> salah
C. (a/b)²=a/b×a/b×a/b
(a/b)² = a²/b²
= (a × a)/(b ×b )
= a/b × a/b
(a/b)²=a/b×a/b×a/b —-> salah
D. (-y³)= -y × -y × -y
(-y³) artinya -y dikalikan sebanyak 3 kali pengulangan
(-y³)= -y × -y × -y
Sehingga dapat disimpulkan bahwa, pernyataan di bawah ini yang benar adalah (-y³)= -y × -y × -y
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D
Rekomendasi Lain :
- Diketahui sekumpulan bilangan −3, 4, 5,−10, 10, 1 ,… Diketahui sekumpulan bilangan −3, 4, 5,−10, 10, 1 , 0. Urutan yang benar pada bilangan bulat tersebut dari yang terbesar hingga terkecil adalah. A. 10,−10,5,4,−3,1,0 B. −10,−3,0,1,4,5,10 C. 10,5,4,1,0,−3,−10 D.…
- Perhatikan gambar berikut! (1) tekanan di titik 1 >… Perhatikan gambar berikut! (1) tekanan di titik 1 > tekanan di titik 2 (2) massa jenis cairan A > massa jenis cairan B (3) massa jenis cairan A < massa…
- Perhatikan gambar segitiga siku-siku di bawah ini.… Perhatikan gambar segitiga siku-siku di bawah ini. Pernyataan berikut yang benar adalah........ a. RS²=ST²+TR² b. TR²=ST²−RS² c. ST²=TR²−SR² d. TR²=ST²+RS² Jawaban untuk soal ini adalah b. TR²=ST²−RS² Ingat! teorema phytagoras…
- Tentukan nilai yang belum diketahui supaya setiap… Tentukan nilai yang belum diketahui supaya setiap pernyataan berikut benar. …/8 = 15/… = 24/32 Jawaban soal ini adalah 6/8 = 15/20 = 24/32 Ingat! Pecahan senilai adalah pecahan yang…
- Hasil dari (64)⅔ adalah.. Hasil dari (64)⅔ adalah.. Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 16. Ingat sifat bilangan berpangkat berikut: (aᵐ)ⁿ = aᵐⁿ Asumsikan bahwa (64)^⅔. Pembahasan: (64)^⅔ = (2⁶)^⅔ ... (pangkatnya dikalikan)…
- Himpunan penyelesaian dari 16>2x + 4 dengan x… himpunan penyelesaian dari 16>2x + 4 dengan x variabel pada himpunan bilangan asli adalah .... a.{1,2,3,4,5} b.{...,2,3,4} c. {0,1,2,3,4} d.{5,6,7,...} jawaban untuk soal ini adalah A Soal tersebut merupakan materi…
- Jika P = { bilangan asli kurang dari 5} dan Q = {… Jika P = { bilangan asli kurang dari 5} dan Q = { bilangan prima kurang dari 10} Maka P U Q adalah.... jawaban untuk soal ini adalah {1, 2…
- Nilai dari (−2/5)^(2) adalah …. Nilai dari (−2/5)^(2) adalah …. a. −4/5 b. −4/25 c. 4/5 d. 4/25 jawaban untuk soal ini adalah C Soal tersebut merupakan materi bilangan berpangkat. Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat!…
- 500 x2 500 x2 Jawabannya: 1.000 Topik: Operasi Hitung Untuk menentukan hasil dari operasi hitung perkalian pada bilangan bulat, bisa menggunakan perkalian bersusun. Caranya: - satuan dikali satuan ---------> 0 × 2…
- 50 ÷ 5 =? 50 ÷ 5 =? Jawaban : 10 Perhatikan penjelasan berikut. Untuk menentukan pembagian bilangan, dapat dengan cara pengurangan berulang sampai habis atau menjadi nol. a ÷ b = a -…
- P = (3)^(−5) Q = (5)^(−3) R = (1/3)^(5) S = (−5)^(3)… P = (3)^(−5) Q = (5)^(−3) R = (1/3)^(5) S = (−5)^(3) Pernyataan yang benar adalah ... A. P = R B. P = Q C. Q = R D.…
- Berapakah nilai dari (3×6)³ =… Berapakah nilai dari (3×6)³ =… a. 5832 b. 5823 c. 729 d. 243 Jawaban pertanyaan kamu adalah 5832 (opsi A). Konsep: Operasi Perkalian Perpangkatan Bilangan Bulat. Pada operasi gabungan antara…
- Hasil dari 2^(−1) adalah.... a. 2 b. 1 c. 0,5 d. −2 Hasil dari 2^(−1) adalah.... a. 2 b. 1 c. 0,5 d. −2 jawaban untuk soal ini adalah C Soal tersebut merupakan materi bilangan berpangkat. Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat! Konsep…
- faktor dari 32 faktor dari 32 Pembahasan : Faktorisasi suatu bilangan adalah setiap ungkapan dari suatu bilangan sebagai hasil kali dari serangkaian faktor. Dengan faktor suatu bilangan merupakan bilangan bulat positif atau asli.…
- Tentukan nilai yang belum diketahui supaya setiap… Tentukan nilai yang belum diketahui supaya setiap pernyataan berikut benar. …/20 = …/25 = 6/30 Jawaban soal ini adalah 4/20 = 5/25 = 6/30 Ingat! Pecahan senilai adalah pecahan yang…
- Nilai akar pangkat dua 81 nilai akar pangkat dua 81 Jawabannya: 9 Konsep: - Bilangan pangkat dua merupakan operasi hitung perkalian berulang dengan bilangan itu sendiri sebanyak dua kali. --> a² = a × a…
- 99×3=? 99×3=? Jawaban yang benar adalah 297. Perhatikan penjelasan berikut. Ingat. Perkalian dapat dinyatakan sebagai perkalian berulang. a × b = a + a + ... + a (sebanyak b kali)…
- 445 × 554 = 445 × 554 = Jawaban: 246.530 Konsep: Perkalian Bersusun 1. semua angka dikalikan dengan satuan dari bilangan pengali 2. semua angka dikalikan dengan puluhan dari bilangan pengali (penulisan lebih menjorok…
- Dengan cara menghitung tentukanlah √(729) Dengan cara menghitung tentukanlah √(729) jawaban untuk soal ini adalah 27 Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat! konsep bentuk akar √a² = a Konsep bilangan berpangkat Bilangan berpangkat adalah perkalian berulang…
- Hasil dari -27+96:(-12)-6×(-9) adalah.... hasil dari -27+96:(-12)-6×(-9) adalah.... Soal tersebut merupakan materi operasi hitung campuran . Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat! Aturan pada operasi hitung campuran : 1. Apabila terdapat tanda kurung pada penghitungan…
- Himpunan penyelesaian dari 2(4+-5)+3 Himpunan penyelesaian dari 2(4+-5)+3<-22+5×adalah Jawaban : HP = {x|x<-5, x∈R} Ingat! a(b-c) = ab-ac Konsep penyelesaian pertidaksamaan linear satu variabel : 1. Tambah atau kurangi kedua ruas dengan bilangan yang…
- Himpunan penyelesaian dari 16>2x + 4 dengan x… himpunan penyelesaian dari 16>2x + 4 dengan x variabel pada himpunan bilangan asli adalah .... a.{1,2,3,4,5} b.{...,2,3,4} c. {0,1,2,3,4} d.{5,6,7,...} Jawaban dari pertanyaan di atas adalah A. Perhatikan konsep berikut.…
- Hasil dari 48−8×(−4)−5 adalah … Hasil dari 48−8×(−4)−5 adalah … A. 75 B. 165 C. −75 D. −165 jawaban untuk soal ini adalah A Soal tersebut merupakan materi operasi hitung campuran . Perhatikan perhitungan berikut…
- Berapakah 2×6 jawab berapakah 2×6 jawab Jawabannya: 12 Topik: Perkalian Bilangan Bulat Konsep: - a × b = b + b + b + b ..... sebanyak a kali. Sehingga diperoleh: 2 ×…
- 9 x 2 + 8 - 4 = ... 9 x 2 + 8 - 4 = ... Jawaban : 22 Pembahasan : Operasi hitung campuran merupakan perhitungan matematika yang melibatkan dua atau lebih operasi hitung baik penjumlahan, pengurangan,…
- Himpunan penyelesaian dari −2x+4 ≤−4, dimana x… Himpunan penyelesaian dari −2x+4 ≤−4, dimana x bilangan asli adalah … A. HP = {4,5,6,7,…} B. HP = {2,3,4,5,…} C. HP = {3,4,5,6,…} D. HP = {1,2,3,4,…} jawaban untuk soal…
- Hasil 9² hasil 9² Jawaban: 81 Perhatikan konsep bilangan pangkat berikut: a^n = (a x a x ... x a) -->> perkalian a sebanyak n kali Pembahasan: = 9^2 = 9 x…
- Pernyataan di bawah ini yang merupakan ciri layang… Pernyataan di bawah ini yang merupakan ciri layang layang adalah …. A. Sudut-sudutnya 90° B. Kedua diagonalnya sama panjang C. Salah diagonalnya merupakan sumbu simetri D. Sepasang sisinya sejajar Jawabanya:…
- 17 pangkat tiga adalah 17 pangkat tiga adalah Jawaban yang benar adalah 4.913 Perhatikan penjelasan berikut. Ingat. Bilangan pangkat tiga merupakan perkalian berulang bilangan sebanyak tiga kali. a^3 = a × a × a…
- 42x21: 42x21: Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 882. Penyelesaian : Bilangan bulat positif dikali dengan bilangan bulat positif sama dengan bilangan bulat positif. Cara menyelesaikan operasi hitung perkalian dengan cara…