Tiga bilangan asli, yaitu x, 2x+2, dan 3x−2 merupakan tripel Pythagoras.
Jika 3x−2 merupakan bilangan terbesar, tentukan ketiga bilangan tersebut.
Jawaban : 5, 12, dan 13
Ingat!
Rumus teorema phytagoras
c² = a² + b²
dengan
a,b = merupakan sisi-sisi lain yang saling tegak lurus
c = merupakan sisi terpanjang pada suatu segitiga siku-siku (sisi miring/hipotenusa)
Pembahasan :
(3x – 2)² = x² + (2x+2)²
9x² – 12x + 4 = x² + 4x² + 8x + 4
9x² – 12x + 4 = 5x² + 8x + 4
9x² – 5x² – 12x – 8x + 4 – 4 = 0
4x² – 20x = 0
4x (x-5) = 0
4x = 0
atau
x-5 = 0
x = 5
subsitusi x =5
3x – 2 = 3 (5) – 2
= 15 – 2
= 13
x = 5
2x + 2 = 2 (5) + 2
= 10 + 2
= 12
Jadi, ketiga bilangan tersebut adalah 5, 12, dan 13
Rekomendasi Lain :
- Diketahui sebuah segitiga ABC dengan masing-masing… Diketahui sebuah segitiga ABC dengan masing-masing panjang sisi segitiga sebagai berikut. Selidikilah masing-masing sisi berikut merupakan segitiga siku-siku atau bukan! sisi a = 6 sisi b = 8 sisi c…
- Tentukan panjang QR dan PQ. Tentukan panjang QR dan PQ. Jawaban yang benar adalah 30 cm dan 18 cm. Perhatikan konsep berikut. Misalkan, kita punya segitiga siku-siku dengan a, b, dan c merupakan sisi-sisi segitiga…
- Akar pangkat tiga dari 512? akar pangkat tiga dari 512? Jawabannya: 8 Konsep: - Bilangan pangkat tiga merupakan operasi hitung perkalian berulang dengan bilangan itu sendiri sebanyak tiga kali. --> a³ = a × a…
- Jumlah 3 bilangan ganjil yang berurutan adalah… jumlah 3 bilangan ganjil yang berurutan adalah 171,maka bilangan yang terbesar adalah Jawabannya: 59 Konsep: Jika terdapat jumlah 3 bilangan ganjil, maka bisa diasumsikan, - bilangan I = a -…
- Akar kubik dari bilangan berikut menggunakan… akar kubik dari bilangan berikut menggunakan faktorisasi prima 2.197 Jawabannya: 13 Konsep: - Bilangan pangkat tiga merupakan operasi hitung perkalian berulang dengan bilangan itu sendiri sebanyak tiga kali. --> a³…
- ⅗ + ⅚ = ⅗ + ⅚ = Jawaban : 1 13/30 Perhatikan penjelasan berikut. Ingat. • Konsep penjumlahan bilangan bulat dan pecahan: a + b/c = a b/c • Untuk penjumlahan pecahan, terlebih…
- Bilangan-bilangan berikut yang merupakan tripel… Bilangan-bilangan berikut yang merupakan tripel Phytagoras adalah .... a. 7,24,26 b. 16,30,34 c. 5,6,8 d. 20,21,39 Jawaban yang benar adalah A. Perhatikan konsep berikut. Tripel Pythagoras adalah pasangan tiga bilangan…
- 3√140.608+3√42.875= 3√140.608+3√42.875= Jawabannya: 87 Topik : Operasi Hitung Akar Pangkat Tiga Konsep: - Bilangan pangkat tiga merupakan operasi hitung perkalian berulang dengan bilangan itu sendiri sebanyak tiga kali. --> a³ =…
- Diketahui sebuah lingkaran dengan jari-jari 14cm… Diketahui sebuah lingkaran dengan jari-jari 14cm dengan sudut pusat juring adalah 60° dan panjang tali busur adalah 21 tentukan luas juring dan luas tembereng Jawaban : luas juring adalah 102,67…
- Tentukan biloks CCl4! Tentukan biloks CCl4! Jawabannya +4 dan -1 Klor ( Cl ) merupakan golongan VIIA memiliki bilangan oksidasi ( biloks ) = -1. Dalam menentukan bilangan oksidasi atom C maka dek…
- Diketahui dua buah bilangan.jika selisih kedua… Diketahui dua buah bilangan.jika selisih kedua bilangan tersebut adalah 5 dan hasil perkalian keduanya adalah 6,berapa jumlah kuadrat dari kedua bilangan tersebut? Jawaban soal ini adalah 26 atau 37 Ingat!…
- Diketahui sebuah segitiga PQR dengan QR = 13 cm, dan… Diketahui sebuah segitiga PQR dengan QR = 13 cm, dan PR = 12 cm. Keliling segitiga tersebut adalah ... cm A. 17 B. 18 C. 25 D. 30 jawaban untuk…
- Panjang sisi miring suatu segitiga siku-siku adalah… Panjang sisi miring suatu segitiga siku-siku adalah 5 cm. Jika panjang salah satu sisi siku-sikunya 4 cm, tentukan panjang sisi segitiga siku-siku yang lain! Jawaban yang benar adalah 3 cm.…
- Diketahui sebuah segitiga ABC dengan masing-masing… Diketahui sebuah segitiga ABC dengan masing-masing panjang sisi segitiga sebagai berikut. Selidikilah masing-masing sisi berikut merupakan segitiga siku-siku atau bukan! sisi a = 6 sisi b = 8 sisi c…
- 12. Himpunan bilangan prima kurang dari 12 adalah 12. Himpunan bilangan prima kurang dari 12 adalah Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 2, 3, 5, 7, 11. Bilangan prima adalah bilangan asli yang bernilai lebih dari satu dan…
- Berikut ini merupakan Tripel Pythagoras, kecuali .... Berikut ini merupakan Tripel Pythagoras, kecuali .... A. 6, 8 dan 10 B. 9, 12 dan 15 C. 8, 15dan 17 D. 7, 24 dan 30 Jawaban yang benar adalah…
- Jika disediakan enam bilangan yaitu: 2,3,5,6,7,9 ada… Jika disediakan enam bilangan yaitu: 2,3,5,6,7,9 ada berapa cara membuat bilangan ratusan? (angka boleh berulang) Jawaban yang benar adalah 216 cara Pertanyaan di atas dapat diselesaikan dengan aturan perkalian. Aturan…
- Bilangan notasi ilmiah 0,80447×10⁵ jika diubah… Bilangan notasi ilmiah 0,80447×10⁵ jika diubah kedalam nilai setandar adalah ... A. 80,447 B. 804,47 C. 8.044,7 D. 80.447 Jawaban yang benar adalah D. Perhatikan konsep berikut. Notasi ilmiah atau…
- Perhatikan gambar persegi berikut, diketahui… Perhatikan gambar persegi berikut, diketahui diagonal 18 cm, maka panjang sisi adalah... Jawaban untuk soal ini adalah 9 √2 cm Ingat! Rumus teorema phytagoras c² = a² + b² dengan…
- Diketahui rumus suku ke-n dari suatu barisan… Diketahui rumus suku ke-n dari suatu barisan bilangan adalah Un = n² - 5n + 4. Suku ke berapa dari barisan tersebut yang bernilai 648? Jawaban soal ini adalah suku…
- Tentukan hasil dari: a) −2+5×(−2)= ... Tentukan hasil dari: a) −2+5×(−2)= ... Jawaban: -12 Bilangan bulat adalah bilangan yang nilainya bulat. Bilangan bulat terdiri dari bilangan bulat negatif, 0 dan bilangan bulat positif. Ingat *)Pada operasi…
- FPB dari 144 dan 240 adalah … FPB dari 144 dan 240 adalah … a.2⁴x 3 c. 2⁴ x 3 x 5 b.2⁴ x 5 d. 2⁴ x 3² x 5 Jawaban: (A) 2^4 x 3 Perhatikan…
- 13. Diketahui P = {bilangan asli}, Q= {bilangan… 13. Diketahui P = {bilangan asli}, Q= {bilangan prima}, R = {bilangan ganjil}. Berdasarkan himpunan tersebut, himpunan semesta yang mungkin untuk {13, 15, 17, 19} adalah Jawaban dari pertanyaan di…
- Bentuk baku dari 12.300.000 bentuk baku dari 12.300.000 Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 1,23 × 10⁷. Ingat! Bentuk baku merupakan penulisan bilangan dengan mengalikan 2 faktor dari bilangan tesebut. Dimana faktor pertama…
- Diketahui sekumpulan bilangan −3, 4, 5,−10, 10, 1 ,… Diketahui sekumpulan bilangan −3, 4, 5,−10, 10, 1 , 0. Urutan yang benar pada bilangan bulat tersebut dari yang terbesar hingga terkecil adalah. A. 10,−10,5,4,−3,1,0 B. −10,−3,0,1,4,5,10 C. 10,5,4,1,0,−3,−10 D.…
- Diketahui titik A(3,1), B(3,5), dan C(-2,5).Jika… Diketahui titik A(3,1), B(3,5), dan C(-2,5).Jika ketiga titik tersebut dihubungkan akan membentuk.... Jawaban : segitiga siku-siku Ingat! Panjang garis yang menghubungkan titik A(x1,y1) dan B(x2,y2) adalah AB = √((x1-x2)^2+(y1-y2)^2) Segitiga…
- Diketahui: A={x∣3 Diketahui: A={x∣3<x<17,x∈ bilangan ganjil }, B={x∣1<x≤20,x∈ bilangan prima }. Jika A∩B={5,x,11,y}, nilai dari x+y=… A. 20 B. 18 C. 16 D. 12 Jawaban yang benar adalah A. Perhatikan konsep berikut.…
- Tentukan semua bilangan prima yang terletak diantara… Tentukan semua bilangan prima yang terletak diantara dua bilangan berikut. 32 dan 55 Jawaban dari soal tersebut adalah 37, 41, 43, 47, dan 53 Bilangan prima adalah bilangan yang hanya…
- Amir berkunjung ke perpustakaan setiap 4 hari sekali… Amir berkunjung ke perpustakaan setiap 4 hari sekali Rinto berkunjung ke perpustakaan setiap 5 hari sekali Jika mereka berkunjung ke perpustakaan mereka bersama-sama pada tanggal 12 Maret 2013, mereka berkunjung…
- Perbandingan dua bilangan adalah 3:11. Jika selisih… perbandingan dua bilangan adalah 3:11. Jika selisih kedua bilangan tersebut 32,bilangan bilangan tersebut adalah Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 12 dan 44. Ingat! Perbandingan adalah membandingkan dua nilai…