Keping-keping sebuah kapasitor sejajar memiliki luas 0,5 cm² terpisah jarak 0,2 cm. Ketika kapasitor dihubungkan dengan sumber 12 V, muatan yang tersimpan pada kapasitor sebesar..
a. 5,31 x 10^-12 C
b. 4,80 x 10^-12 C
c. 4,00 x 10^-12 C
d. 2,66 x 10-12 C
e. 1,21 x 10^-12 C
Jawaban : d. 2,66 x 10^-12 C
Diketahui:
A = 0,5 cm² = 5 x 10^-5 m²
d = 0,2 cm = 2 x 10^-3 m
V = 12 V
Ditanya: Q = .. ?
Pembahasan:
Kapasitor keping sejajar adalah sebuah kapasitor yang terdiri dari 2 buah keping konduktor yang mempunyai luas yang sama dan dipasang secara sejajar. Besarnya kapasitas kapasitor keping sejajar dirumuskan sebagai berikut.
C = ε0 x (A / d)
Keterangan:
C : kapasitas kapasitor (F)
ε0 : permitivitas ruang hampa (8,85 x 10^-12 C²/Nm²)
A : luas tiap keping (m²)
d : jarak antara dua keping (m)
Besarnya muatan yang tersimpan dalam kapasitor dirumuskan:
Q = CV
Keterangan:
Q : muatan yang tersimpan (C)
C : kapasitas kapasitor (F)
V : tegangan kapasitor (V)
Menentukan kapasitas kapasitor:
C = ε0 x (A / d)
C = 8,85 x 10^-12 x ((5 x 10^-5) / (2 x 10^-3))
C = 8,85 x 10^-12 x (2,5 x 10^-2)
C = 2,2125 x 10^-13 F
Menentukan muatan kapasitor:
Q = CV
Q = 2,2125 x 10^-13 x 12
Q = 2,66 x 10^-12 C
Jadi, besarnya muatan yang tersimpan pada kapasitor adalah 2,66 x 10^-12 C.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.
Rekomendasi Lain :
- Hitunglah luas trapesium berikut. Hitunglah luas trapesium berikut. Jawaban yang benar adalah 12 cm². Perhatikan konsep berikut. luas trapesium = (jumlah sisi sejajar x tinggi)/2 Luas trapesium di atas yaitu: luas trapesium = (jumlah…
- Ike menabung di Bank sebesar Rp3.000.000,-. Setelah… Ike menabung di Bank sebesar Rp3.000.000,-. Setelah sekian bulan tabungannya bertambah manjadi Rp3.300.000,-. Jika Bank menerapkan bunga tunggal sebesar 6% pertahun, berapa bulan uang ike tersebut tersimpan di Bank? A.…
- Persamaan garis yang melalui titik ( -2 , 4 ) dan… Persamaan garis yang melalui titik ( -2 , 4 ) dan sejajar dengan garis 2y – 3x = 5 adalah . Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 3x - 2y…
- Seorang pengamat berada sejauh 2 m dari sumber bunyi… Seorang pengamat berada sejauh 2 m dari sumber bunyi dan menerima intensitas bunyi 5 × 10-7 W/mPengamat tersebut menjauh dari sumber bunyi. Saat pengamat berada pada jarak 10 m dari…
- Tentukan biloks SO4^2-! Tentukan biloks SO4^2-! Jawaban : -2 Bilangan oksidasi (biloks) didefinisikan sebagai jumlah muatan negatif atau muatan positif yang terkandung dalam suatu atom. Bilangan oksidasi ion poliatom adalah muatan ion tersebut.…
- Tekanan sebesar 300 N/m2 dialami ketika gaya sebesar… Tekanan sebesar 300 N/m2 dialami ketika gaya sebesar 2 kn diberikan. Hitung area di mana gaya diterapkan untuk mendapatkan tekanan yang dinyatakan. Jawabannya adalah 6,67 m². Tekanan didefinisikan sebagai gaya…
- Buah keping mata uang yang terpisah pada jarak 150… buah keping mata uang yang terpisah pada jarak 150 cm diberi muatan yang sama Berapa besar muatan masing-masing keping logam tersebut jika gaya listrik yang timbul 6,4N? Jawaban yang benar…
- Pernyataan berikut ini berkaitan dengan sifat-sifat… Pernyataan berikut ini berkaitan dengan sifat-sifat gelombang: (1) arah rambatnya tegak lurus dengan arah getar (2) arah rambatnya sejajar dengan arah getar (3) dapat dipantulkan (4) dapat dipolarisasikan Pernyataan yang…
- Muatan sebesar 14 coulomb dipindahkan dari titik A… Muatan sebesar 14 coulomb dipindahkan dari titik A ke titik b dengan energi 80 joule. Beda potensial kedua titik tersebut adalah Jawaban yang benar adalah 5,71 V. Energi listrik adalah…
- Sebuah kerucut memiliki luas permukaan sebesar 682… Sebuah kerucut memiliki luas permukaan sebesar 682 cm². Jika diameter kerucut 16cm, maka hitunglah volume kerucut tersebut! Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 1.004,8 cm³. Ingat! Rumus luas permukaan…
- Sebuah trapesium memiliki sisi sejajar masing masing… sebuah trapesium memiliki sisi sejajar masing masing 15 cm dan 13 cm serta memiliki tinggi 10 cm ,maka luas trapesium tersebut adalah Pengertian Trapesium : Trapesium adalah bangunan segi empat…
- Jelaskan mekanismepembekuan darah Jelaskan mekanismepembekuan darah Proses pembekuan darah melibatkan trombosit (keping darah). Trombosit (keping darah) adalah sel darah yang berbentuk kepingan tidak berinti berukuran 2-3 μm. Mekanisme pembekuan darah adalah sebagai berikut…
- Persamaan garis yang sejajar garis 2x + 5y -6 = 0… Persamaan garis yang sejajar garis 2x + 5y -6 = 0 dan melalui titik (3,-2) adalah Jawabannya adalah 2x + 5y = -4 Konsep : Mencari gradien dari persamaan garis yang sejajar y…
- Suatu penghangat ruangan memiliki resistansi 12 ohm… suatu penghangat ruangan memiliki resistansi 12 ohm dihubungkan dengan sumber listrik 120 volt. berapakah energi yang diubah menjadi energi termal ketika alat ini bekerja selama 2 jam? Jawaban yang tepat…
- Suatu sumber bunyi dihidupkan dan didengar oleh… Suatu sumber bunyi dihidupkan dan didengar oleh pengamat pada jarak 2 m dengan taraf intensitas bunyi yang dirasakan sebesar 90 dB. Taraf intensitas bunyi pada jarak 200 m adalah ....…
- Diketahui jarak dua kota pada peta 3,4 cm, sedangkan… Diketahui jarak dua kota pada peta 3,4 cm, sedangkan jarak sesungguhnya 170 km. Tentukan skala peta tersebut. Jawaban : 1 : 5.000.000 Ingat! konsep tangga pada satuan panjang km ->…
- Rumus luas permukaan prisma segitiga adalah .... a.… Rumus luas permukaan prisma segitiga adalah .... a. L=(2× luas alas )+ luas sisi tegak b. L=(2× luas segitiga) + luas selimut c. L=(2× luas segitiga )+ (keliling alas ×…
- Diket : sudut KLM = 120° panjang NM = 16 cm panjang… Diket : sudut KLM = 120° panjang NM = 16 cm panjang LM = 12 cm Ditanya : Luas jajar genjang KLMN adalah Jawaban : 96√3 cm^2 Ingat! Luas jajar…
- Sebuah pemanas listrik digunakan untuk memanaskan 1… Sebuah pemanas listrik digunakan untuk memanaskan 1 kg air yang mula mula suhunya 0 derajat celclus sehingga mendidih. Jika pemanas listrik tersebut dihubungkan dengan sumber tegangan 200 Volt dan kuat…
- Jika diameter roda P 40 cm, diameter roda Q 50 cm,… Perhatikan gambar tiga roda berikut! Jika diameter roda P 40 cm, diameter roda Q 50 cm, diameter roda R 20 cm, dan roda Q memiliki kecepatan linear 5 m/s, tentukan…
- Gaya interaksi antara dua buah muatan listrik disebut dengan gaya interaksi antara dua buah muatan listrik disebut dengan jawaban yang benar adalah gaya listrik atau gaya coulomb. Gaya interaksi antara dua buah muatan listrik disebut dengan gaya listrik atau…
- Dua buah hambatab 6ohm dan 3 ohm disusun parallel… Dua buah hambatab 6ohm dan 3 ohm disusun parallel dan dihubungkan dengan sebuah baterai bertegangan 9 volt. Kuat arus yg mengalir adalah Jawaban yang tepat ialah kuat arus yang mengalir…
- Berapa Jarak Matahari dan Bumi ? Berapa Jarak Matahari dan Bumi ? Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah sekitar 149,6 juta km. Perhatikan penjelasan berikut ini. Bumi adalah planet ketiga yang terdekat dari Matahari. Ciri ciri…
- Sebuah peta memiliki skala 1:500,000 pada peta… sebuah peta memiliki skala 1:500,000 pada peta tersebut tergambar jarak kota A ke B 5cm . Hitunglah jarak sesungguhnya kota A ke kota B Rumus dari Jarak sebenarnya ialah, Js…
- Sebuah transformator mempunyai kumparan primer dan… Sebuah transformator mempunyai kumparan primer dan sekunder dengan jumlah lilitan masing-masing 3000 dan 2000, dihubungkan dengan jaringan listrik dengan arus primer sebesar 4 ampere. Besar kuat arus sekunder yang dihasilkan…
- Rangkaian seri resistor dan kapasitor dipasang pada… Rangkaian seri resistor dan kapasitor dipasang pada tegangan bolak-balik 100 V. Jika Xc = 30 ohm dan R = 40 ohm, maka kuat arusnya adalah ... A. a. 2,0 b.…
- Dimana letak bulan saat gerhana bulan panumbra? dimana letak bulan saat gerhana bulan panumbra? Jawaban pertanyaan di atas adalah ketika posisi bulan berada persis sejajar dengan matahari dan bumi. Gerhana bulan penumbra merupakan sebuah fenomena alam yang…
- Sebuah transformator step down ideal mempunyai… Sebuah transformator step down ideal mempunyai jumlah lilitan primer 500 yang dihubungkan pada sumber tegangan 220 volt. Jika kuat arus primer adalah 5 mA, sedang tegangan sekunder 11 volt, maka…
- Perhatikan gambar rangkaian kapasitor di samping!… perhatikan gambar rangkaian kapasitor di samping! jumlah muatan total yang dapat disimpan pada rangkaian kapasitor di samping adalah sebesar a. 20 mikrocoulomb b. 40 mikrocoulomb c. 45 mikrocoulomb d. 90…
- Dua muatan titik yang sejenis dan sama besar QA = QB… Dua muatan titik yang sejenis dan sama besar QA = QB = 10^-8 C berada pada jarak 10 cm satu dari yang lain. Jika k = 9x10^9 Nm/C2, maka gaya…