Dwi membel sebuah baju dan 2 buah jillab dengan harga Rp100.000,00 di Toko Baju Chelonii. Ternyata, Massida juga menbeli 2 buah baju dan 3 buah jillab ditoko yang sama dengan harga Rp180.000.00. Dapatkah kalian menentukan harga dari sebuah baju dan sebuah jilhab di Toko Baju Chelonii?
Jawaban untuk soal ini adalah Rp80.000,00
Ingat!
Penyelesaian SPLDV dapat menggunakan metode gabungan eliminasi dan subtitusi. Metode eliminasi bertujuan untuk mengeliminasi salah satu variabel untuk mengetahui nilai variabel lainnya. Sedangkan metode subtitusi adalah mengganti nilai variabel untuk mengetahui nilai variabel yang lain
Pembahasan
misalkan
x = harga 1 baju
y = harga 1 jilbab
Dwi membel sebuah baju dan 2 buah jillab dengan harga Rp100.000,00
x + 2y = 100.000 … persamaan 1
Massida juga menbeli 2 buah baju dan 3 buah jillab ditoko yang sama dengan harga Rp180.000.00
2x + 3y = 180.000 … persamaan 2
eliminasi variabel x
x + 2y = 100.000—> dikali 2 agar koefisien variabel x sama
2x + 3y = 180.000 –> dikali 1 agar koefisien variabel x sama
2x + 4y = 200.000
2x + 3y = 180.000
_________________ _
y = 20.000
Subtitusi nilai y = 20.000 ke persamaan 1
x + 2y = 100.000
x + 2 (20.000) = 100.000
x + 40.000 = 100.000
x = 100.000 – 40.000
x = 60.000
harga 1 baju dan 1 jilbab
= x + y
= 60.000 + 20.000
= 80.000
Sehingga dapat disimpulkan bahwa, harga dari sebuah baju dan sebuah jilhab di Toko Baju Chelonii adalah Rp80.000,00
Rekomendasi Lain :
- Siska membeli 3 buah buku dan 4 batang pensil dengan… Siska membeli 3 buah buku dan 4 batang pensil dengan harga Rp19.000,00. Jika harga satu buku Rp500,00 lebih mahal diibanding harga pensil, maka berapa harga sebuah buku ? Jawaban yang…
- 15 orang dapat menyelesaikan pekerjaan dalam 32… 15 orang dapat menyelesaikan pekerjaan dalam 32 hari, berapa hari 20 orang dapat menyelesaikan tugas Itu? Jawaban yang benar adalah 24 hari. Pembahasan : Persoalan diatas dapat diselesaikan dengan menggunakan…
- Ayah beni membeli beberapa buah buahan buah-buahan… ayah beni membeli beberapa buah buahan buah-buahan yang dibeli antara lain 5 buah mangga 6 buah apel dan 7 buah manggis manakah nilai yang tepat mewakili di antara modus median…
- Jelaskan arti dari harga pasar jelaskan arti dari harga pasar harga pasar adalah harga kesepakatan antara pembeli dan penjual yang terbentuk dari hasil tawar menawar.
- Lani mempunyai 30 buah jeruk. kemudian Lani… Lani mempunyai 30 buah jeruk. kemudian Lani memberikan kepada Meli 6 buah jeruk . berapa sisa buah yang dimiliki Lani ? Jawaban : 24 buah Perhatikan penjelasan berikut ya. Diketahui…
- Di sekolah ria sedang diadakan karnaval menyambut… Di sekolah ria sedang diadakan karnaval menyambut HUT kemerdekaan RI. setiap siswa diharuskan memakai pakaian adat asal daerah masing-masing. ria memakai pakaian adat baju bodo saat karnaval. ria berasal dari…
- Tentukan himpunan penyelesaian dari Sistem Persamaan… Tentukan himpunan penyelesaian dari Sistem Persamaan Linear Dua Variabel berikut! 3x+7y=−1, x+3y=5 Jawaban : {-19, 8} Penyelesaian dari sistem persamaan linear dua variabel dapat ditentukan dengan metode eliminasi dan subtitusi,…
- Sebuah toko buku membeli 400 buah dengan harga Rp.… Sebuah toko buku membeli 400 buah dengan harga Rp. 300.000 per buah karna penerbit memberikan potongan harga, maka toko buku tersebut hanya membayar 9.000.000 tentukan besarnya diskon perbuku yang di…
- Harga 5 mangkok bakso dan 4 gelas jus jeruk di rumah… Harga 5 mangkok bakso dan 4 gelas jus jeruk di rumah makan "Sedap" adalah Rp50.000,00. Sedangkan harga 2 mangkok bakso dan 3 gelas jus jeruk di tempat yang sama adalah…
- Jika x dan y memenuhi system persamaan 3x−y=16 dan… Jika x dan y memenuhi system persamaan 3x−y=16 dan x+y=12, maka x+2y adalah..... A. 14 B. 17 C. 19 D. 22 Jawaban yang benar adalah B. Perhatikan konsep berikut. Penyelesaian…
- Rafif, Namira dan Kalila pergi ke toko buku Rafif… Rafif, Namira dan Kalila pergi ke toko buku Rafif membeli 8 buah buku tulis dan 6 buah pensil dengan harga rp79.000 Namira membeli 6 buah buku tulis dan 5 buah…
- Seekor kambing di beli dengan harga Rp700.000,00… Seekor kambing di beli dengan harga Rp700.000,00 Berapakah harga jual kambing agar memperoleh keuntungan 15%? Jawaban : Rp805.000,00. Ingat! harga jual = harga beli × (100 + %untung)/100 Diketahui, harga…
- Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan x+4y=17… Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan x+4y=17 dan 2x+y=20 adalah .... Jawaban : {9, 2} Konsep : Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) Sistem persamaan linear dua variabel merupakan suatu model…
- Rincian Harga Emas Terbaru Harga emas batangan Antam pecahan 1 gr di PT Pegadaian (Persero) di hari ini, Senin (14/6/2024), dibandrol dengan harga Rp 991.000. Mencuplik data perdagangan harga emas 24 karat di Pegadaian,…
- Celana bagi laki-laki ketika mengenakan pakaian adat… celana bagi laki-laki ketika mengenakan pakaian adat Jambi biasa disebut dengan Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan ini bahwa pakaian adat Jambi disebut dengan kurung tanggung. Berikut adalah penjelasannya.. Indonesia…
- Jika 4x + 14 = 10x −10, maka nilai x + 6 adalah Jika 4x + 14 = 10x −10, maka nilai x + 6 adalah jawaban untuk soal ini adalah 11. Soal tersebut merupakan materi persamaan linear satu variabel . Perhatikan perhitungan…
- Harga penjualan barang Rp 48.600,00 dan keuntungan… harga penjualan barang Rp 48.600,00 dan keuntungan 8% maka harga pembeliannya adalah... a.Rp 40.000,00 b.Rp 45.000,00 c.Rp 46.000,00 d.Rp 47.000,00 Jawaban dari pertanyaan di atas adalah B. Perhatikan konsep berikut.…
- Jika 2x+y=5, 3x-2y=-3, melalui metode eliminasi atau… Jika 2x+y=5, 3x-2y=-3, melalui metode eliminasi atau substitusi, tentukan nilai dari x + y = Jawaban: 4 Ingat! Mencari penyelesaian sistem persamaan melalui metode eliminasi atau substitusi Pembahasan: 2x +…
- Sebuah agen toko pakaian membeli 3 kodi pakaian… sebuah agen toko pakaian membeli 3 kodi pakaian dengan harga Rp. 1.800.000,00.pakaian tersebut dijual dengan harga Rp. 350.000,00 per lusin. berapa kerugian dari hasil penjualan itu? Jawabannya adalah Rp100.000,00 Ingat…
- Sederhanakan perbandingan berikut : 3 lusin : 4 kodi Sederhanakan perbandingan berikut : 3 lusin : 4 kodi Jawaban soal ini adalah 9 : 20 Ingat! Perbandingan atau rasio adalah cara atau metode yang digunakan dalam membandingkan dua besaran…
- Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk… Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk membuat 24 gelas jus buah. Berapa gula pasir yang diperlukan untuk membuat 60 gelas jus buah? Jawaban yang benar adalah 900 gram.…
- Sebuah tempat parkir terdapat 90 kendaraan yang… sebuah tempat parkir terdapat 90 kendaraan yang terdiri dari sepeda motor dan mobil (roda empat). Setelah dihitung jumlah roda seluruhnya ada 236 buah. Jika tarif parkir sepeda motor Rp.1000,00. Dan…
- Seorang pedagang membeli 40 buah Belimbing dengan… seorang pedagang membeli 40 buah Belimbing dengan harga Rp2.000 perbuah. Kemudian 25 buah Belimbing dijual dengan harga Rp2.500 perbuah, 10 buah Belimbing dijual dengan harga Rp2.250 perbuah dan sisanya busuk.…
- Fungsif dinyatakan dengan f(x)=2x−1. Nilai f(3) adalah .... Fungsif dinyatakan dengan f(x)=2x−1. Nilai f(3) adalah .... a. 7 b. 5 c. 3 d. 1 e. −1 Jawaban : B Pembahasan : Fungsi merupakan suatu persamaan yang nilainya selalu…
- Diketahui fungsi f(x)=ax+b,f(−1)=1 dan f(1)=5 maka… Diketahui fungsi f(x)=ax+b,f(−1)=1 dan f(1)=5 maka nilai 3a−b=…. jawaban untuk soal ini adalah 3 Soal tersebut merupakan materi fungsi. Perhatikan perhitungan berikut ya. Diketahui, f(x)=ax+b f(−1)=1 f(1)=5 Ditanyakan, nilai 3a…
- Aku mempunyai 789, ternyata 456 buah diberikan… aku mempunyai 789, ternyata 456 buah diberikan kepada siswa anak laki-laki , beberapa buah yang dimiliki aku? Jawaban: 333 Perhatikan perhitungan pada gambar berikut! Semoga membantu ya! :)
- Bu Ayu membeli sebuah TV LCD dengan harga… Bu Ayu membeli sebuah TV LCD dengan harga Rp3.800.000,00 dan dikenakan PPN 10%. Berapa uang yang harus dibayar Bu Ayu untuk membeli TV LCD tersebut! Jawaban yang benar adalah Rp4.180.000,00…
- Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk… Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk membuat 24 gelas jus buah. Berapa gula pasir diperlukan untuk membuat 60 gelas jus buah? Jawaban : 900 gr Ingat! Perbandingan senilai…
- jieun kalimah pananya Tina kecap pananya ku naon,ku… jieun kalimah pananya Tina kecap pananya ku naon,ku Saha,Bu mana! Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah "Ku naon sababna Rahma teu angkat ka sakola dinten ayeuna?", "Ku saha eta kaca masigit…
- Toko busana “Rapih” menjual sebuah baju dengan harga… 9. Toko busana “Rapih” menjual sebuah baju dengan harga Rp 75.000,00. Dari penjualan itu ternyata memperoleh untung 25%. Harga pembelian baju tersebut adalah ..... A. Rp 95.000,00 C. Rp 60.000,00…