Arti penting Codex Hammurabi yang berlaku pada masa Babilonia terhadap prinsip-prinsip negara hukum modern adalah ….

Arti penting Codex Hammurabi yang berlaku pada masa Babilonia terhadap prinsip-prinsip negara hukum modern adalah ….
A. hukum harus tertulis agar bisa diketahui oleh masyarakat secara luas
B. pelaku kriminal harus dihukum seberat-beratnya
C. setiap orang mempunyai kedudukan yang sama di mata hukum
D. semua masalah harus diselesaikan dengan hukum sebagai pedoman tertinggi
E. kekuasaan negara dan organorgan negara dibatasi dengan cara menerapkan prinsip pembagian kekuasaan secara vertikal dan horizontal

Jawaban yang tepat adalah A. hukum harus tertulis agar bisa diketahui oleh masyarakat secara luas.

Mari simak pembahasan berikut!

Arti dari Codex Hammurabi (Piagam Hammurabi) yang merupakan kode resmi (hukum tertulis) pertama yang tercatat di dunia. Piagam Hammurabi tersebut terukir di atas potongan batu yang telah diratakan dalam huruf paku.

Sebelum ada hukum tertulis, titah raja berlaku sebagai hukum, sehingga tidak ada standar yang sama dan mengikat untuk seluruh rakyat.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Semoga membantu.