Perhatikan gambar berikut ini!
Jika permukaan bidang miring licin maka balok akan meluncur dengan gaya sebesar…
a. F = mg tan60°
b. F = mg cos60°
c. F = mg
d. F = mg sin60°
e. F = i mg cos60°
Jawaban yang tepat untuk pertanyaan tersebut adalah d. m.g sin 60°
Diketahui :
θ = 60°
Ditanya : F
Jawab :
Pada suatu benda yang bermassa bekerja gaya berat (w) yang arahnya menuju ke pusat bumi/lurus ke bawah.
Saat benda berada di atas suatu bidang, benda mendapat gaya kontak dari bidang yang disebut gaya normal (N) dengan arah selalu tegak lurus dengan bidang yang ditempatinya.
Pada bidang miring, gaya berat dapat kita proyeksikan menjadi komponen ke arah sumbu x dan sumbu y.
Diagram gaya yang bekerja pada balok dapat digambarkan sebagaimana terlampir.
Pada kasus ini pada balok bekerja 3 gaya, yaitu gaya berat (w), gaya tegangan tali (T), dan gaya normal (N) yang dapat digambarkan sebagaimana terlampir.
Dari gambar tersebut kita dapatkan bahwa gaya yang mebuat balok meluncur (searah dengan percepatan) adalah komponen sin dari gaya berat, sehingga dapat dituliskan :
F = w sin θ
F = m.g sin 60°
Jadi balok akan meluncur dengan gaya sebesar m.g sin 60°.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah d. m.g sin 60°
Semoga membantu ya 🙂
Rekomendasi Lain :
- Sebuah batu yg massanya 75 g memiliki berat 0,75 N.… Sebuah batu yg massanya 75 g memiliki berat 0,75 N. Ketika di celupkan seluruhnya ke dalam air, berat batu menjadi 0,4 N. Berapa gaya ke atas yg bekerja pada batu?…
- Sebuah peluru yang memiliki massa 200 g bergerak… Sebuah peluru yang memiliki massa 200 g bergerak horizontal dan menumbuk balok bermassa 2.000 g yang mula-mula diam serta berada di permukaan licin. Setelah menumbuk, peluru menembus balok dan bergerak…
- Massa benda M M dan Mi berturut-turut 2 kg 4 kg, dan… Massa benda M M dan Mi berturut-turut 2 kg 4 kg, dan 1 kg Jarak M ke Me adalah 2 meter, sedangkan M tepat di tengah-tengah antara kedua benda lainnya.…
- Upaya yang dapat dilakukan untuk mendapatkan tekanan… Upaya yang dapat dilakukan untuk mendapatkan tekanan yang besar adalah .... A. mengurangi gaya tekan dan memperbesar luas bidang B. mengurangi gaya tekan dan memperkecil luas bidang C. meningkatkan gaya…
- Sebuah balok begi menekan tanah fondasi dengan… Sebuah balok begi menekan tanah fondasi dengan tekanan 30000 Newton Luas bidang tekannya 2 m2 hitung gaya tekan balok besi tersebut Jawaban yang benar adalah P = 15 kPa Tekanan…
- Sebuah kawat penghantar lurus dan panjang dialiri… 4. Sebuah kawat penghantar lurus dan panjang dialiri arus listrik dari barat ke timur. Kawat tersebut berada di dalam medan magnetik yang arahnya ke utara. Ke manakah arah gaya Lorentz…
- Seutas kawat lurus dilengkungkan seperti gambar dan… seutas kawat lurus dilengkungkan seperti gambar dan dialiri arus 2 A jika jari-jari kelengkungan 2π cm, maka induksi magnetik di adalah .... (μ0 = 4π x 10^-7WbAm-1) A. 5 x…
- Jelaskan apa itu gaya gesek dan contohnya jelaskan apa itu gaya gesek dan contognya Gaya gesek merupakan gaya yang terjadi disebabkan karena bersentuhannya dua permukaan benda yang berarah berlawanan dengan arah gerak benda. Contoh dari gaya gesek…
- Sebuah balok begi menekan tanah fondasi dengan… Sebuah balok begi menekan tanah fondasi dengan tekanan 30000 Newton Luas bidang tekannya 2 m2 hitung gaya tekan balok besi tersebut Jawaban yang benar adalah P = 15 kPa Tekanan…
- Sebuah benda dengan berat 60 N diletakkan di atas… Sebuah benda dengan berat 60 N diletakkan di atas lantai dengan luas bidang tekan 0,5 m². Tentukan besar tekanan pada lantai! Jawaban : 120 N/m² Diketahui: A = 0,5 m²…
- Ketika meremas remas plastisin, gaya yang terjadi adalah... ketika meremas remas plastisin, gaya yang terjadi adalah... a. gaya tarikan b. gaya dorong c. gaya pegas d. gaya magnet Jawaban yang tepat adalah B. Gaya dorong. Yuk simak pembahasan…
- Apa jadinya jika bumi tidak memiliki gravitasi ? apa jadinya jika bumi tidak memiliki gravitasi ? jawaban dari pertanyaan diatas adalah bumi akan hancur dan tidak mungkin ada kehidupan. Gaya gravitasi bumi merupakan gaya tarik menarik sebuah benda…
- Tekanan sebuah balong yang diletakan diatas meja… tekanan sebuah balong yang diletakan diatas meja adalah 20 pasca.panjang sisi balong adalah 1 m².berapa gaya balong tersebut Jawaban yang benar adalah F = 20 N Tekanan merupakan besarnya gaya…
- Apa yang di maksud dengan gaya Apa yang di maksud dengan gaya Jawaban : suatu kekuatan yang dapat menyebabkan benda yang dikenainya dapat mengalami gerak, perubahan kedudukan, atau perubahan bentuk Gaya adalah suatu kekuatan yang dapat…
- Sebuah mobil mendapatkan gaya dorong dari mesinnya… sebuah mobil mendapatkan gaya dorong dari mesinnya sebedar 3000N sehingga mobil melaju dengan percepatan 6m/s². berat mobil tersebut adalah Jawabannya adalah 5.000 N Diketahui: F = 3000 N a =…
- Pernyataan yang benar sesuai gambar dibawah ini adalah ... Pernyataan yang benar sesuai gambar dibawah ini adalah ... A. Fa > W B. Fa < W C. Fa = W D. Jawaban semua benar Jawaban yang benar adalah b.…
- Dua benda yang bermassa 3 kg dan 2 kg, dihubungkan… Dua benda yang bermassa 3 kg dan 2 kg, dihubungkan dengan tali melalui sebuah katrol mula-mula benda yang bermassa 2 kg ditahan kemudian dilepaskan. Kecepatan benda yang bermassa 2 kg…
- Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada… Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai licin dari keadaan diam. Tentukan jarak yang ditempuh balok setelah 10 s! Jawaban : 250 m Diketahui: m =…
- Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada… Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai licin dari keadaan diam. Tentukan kecepatan balok setelah 2 s! Jawaban : 10 m/s Diketahui: m = 2 kg…
- Sebutkan 6 macam-macam gaya sebutkan 6 macam-macam gaya jawaban dari pertanyaan di atas adalah gaya berat, gaya magnet, gaya apung, gaya gesek, gaya pegas, dan gaya otot. Gaya adalah tarikan atau dorongan yang diberikan…
- Perhatikan gambar berikut! Sebuah benda memiliki… Perhatikan gambar berikut! Sebuah benda memiliki berat 50 N, ketika ditimbang di dalam air beratnya hanya 45 N, maka gaya ke atas yang menekan benda sebesar... N. A. 5 B.…
- Peristiwa yang terjadi pada gambar di atas… Peristiwa yang terjadi pada gambar di atas menunjukkan salah satu sifat gaya, yaitu .... A. memperkecil gaya B. memperbesar gaya C. mengubah bentuk benda D. membelokkan arah benda Jawaban :…
- Dua benda identik terpisah pada jarak 10cm. Apabila… Dua benda identik terpisah pada jarak 10cm. Apabila kedua benda mengalami gaya tarik-menarik sebesar 6,003 × 10-²⁰ N, massa benda tersebut sebesar...kg. (G=6,67×10-¹¹ Nm²/kg²) jawaban yang benar adalah 3 x…
- Sebuah balok dengan massa 10 kg mula mula diam… Sebuah balok dengan massa 10 kg mula mula diam terletak pada lantai datar yang licin, di mana pada benda tersebut bekerja gaya sebesar 30 newton dengan sudut 45 derajat terhadap…
- Perbandingan gaya gravitasi antara benda yang berada… Perbandingan gaya gravitasi antara benda yang berada di permukaan Bumi dan seseorang yang berada pada jarak 2R dari permukaan Bumi adalah ....(R=jari-jari Bumi) jawaban pada soal ini adalah 9 :…
- Sebuah benda bermassa 50 ke bergerak dengan… sebuah benda bermassa 50 ke bergerak dengan kecepatan 5m/s.Besar nya gaya dalam arah berlawanan yang harus di berikan agar benda berhenti setelah 10s adalah jawaban yang benar adalah 25 N.…
- Sinta melakukan pengukuran massa benda di udara dan… Sinta melakukan pengukuran massa benda di udara dan di air menggunakan neraca. Jika massa benda di udara 5 kg, massa benda di air adalah 3 kg, serta percepatan gravitasi adalah…
- Besarnya gaya yang bekerja pada benda bermassa 40 kg… besarnya gaya yang bekerja pada benda bermassa 40 kg dan bergerak dengan percepatan 1,75 m/s2 adalah ... N. A. 15 B. 30 C. 70 D. 90 E. 180 Jawaban: C.…
- Perhatikan gambar benda berikut. Benda tersebut… Perhatikan gambar benda berikut. Benda tersebut ditarik dengan gaya ke atas F sebesar 100 N dan mengalami gaya normal N sebesar 20 N. Maka, massa benda tersebut adalah.... (g =…
- Dua buah benda ditarik dengan gaya seperti gambar,… Dua buah benda ditarik dengan gaya seperti gambar, dan mengalami percepatan 0,6 m/s^2. Jika tali dipotong hingga benda a terlepas, maka percepatan benda b menjadi ..... a. 0,50 m/s^2 b.…