perbedaan utama antara batuan beku intrutif dengan batuan beku ekstrusif adalah
Perbedaan utama batuan beku intrusif dan ekstrusif adalah Tempat Pembekuannya!
Batuan beku intrusif merupakan batuan yang berasal dari magma yang membeku didalam bumi, sedangkan batuan beku ekstrusif merupakan batuan yang berasal dari magma yang membeku di permukaan bumi, biasanya melalui aktivitas gunungapi..
Beberapa perbedaan lain adalah :
• Batuan beku intrusif memiliki tekstur yang lebih kasar atau faneritik, karena pembekuannya yang lambat. Sedangkan batuan beku ekstrusif memiliki tekstur yang lebih halus atau afanitik, karena pembekuannya yang cepat.
• Batuan beku intrusif memiliki struktur yang masif/pejal, sedangkan batuan beku ekstrusif banyak memiliki struktur vesikuler (lubang gas) dan amigdaloidal (lubang gas yang terisi mineral sekunder)
Contoh dari batuan beku intrusif adalah : Granit, Diorit, Gabbro, Syenit, dan Peridotit.
Contoh dari batuan beku ekstrusif adalah : Riolit, Andesit, Trachit, Basalt, dan Komatit.
Semoga membantu yaa!
Rekomendasi Lain :
- (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis… (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis cacing yang pada umumnya hidup secara parasit. (2) Cacing ini bisa hidup parasit di dalam tubuh ternak dan juga di dalam tubuh…
- Apa itu meteorid? apa itu meteorid? Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah batuan-batuan kecil yang melayang-layang di angkasa luar. Meteroid yaitu batuan-batuan kecil yang melayang-layang di angkasa luar. Meteoroid dapat disebut sebagai Bintang…
- Gejala post vulkanis yang berupa keluarnya gas yang… Gejala post vulkanis yang berupa keluarnya gas yang mengandung belerang disebut.... Jawabannya adalah solfatar. Berikut adalah penjelasannya. Vulkanisme adalah peristiwa yang berkaitan dengan aktivitas gunung api. Peristiwa ini terjadi karena…
- Apa yang dimaksud dengan zaman arkaikum apa yang dimaksud dengan zaman arkaikum Zaman arkaikum adalah zaman tertua dari proses pembentukan bumi. Mari simak penjelasan di bawah ini, untuk mengetahui lebih lanjut tentang zaman akaikum. Zaman arkaikum…
- Batuan yang terbentuk dari proses pengendapan bahan… Batuan yang terbentuk dari proses pengendapan bahan lepas (fragmen) hasil perombakan/pelapukan batuan lain yang terangkut dari tempat asalnya oleh air, es atau angin adalah pengertian dari .... Jawabannya adalah batuan…
- Perbedaan antara gerhana bulan dan matahari adalah perbedaan antara gerhana bulan dan matahari adalah Gerhana matahari terjadi ketika cahaya matahari yang menuju bumi tertutup oleh bulan, sedangkan gerhana bulan terjadi ketika cahaya matahari yang menuju bulan terhalang…
- Apa perbedaan antara meteor, meteorit, dan mateoroid? apa perbedaan antara meteor, meteorit, dan mateoroid? ★Meteoroid = benda kecil ruang angkasa yg ukurannya lebih kecil dari asteroid tetapi lebih besar daripada sebuah molekul yg bergerak dalam ruang antar…
- Sikap kita dengan adanya perbedaan suku dan ras… Sikap kita dengan adanya perbedaan suku dan ras antara manusia yang satu dengan manusia yang lain adalah ... Jawaban dari pertanyaan di atas, saling menghargai dan menghormati perbedaan sukau dan…
- Perbedaan pengertian cuaca dan iklim khususnya pada… perbedaan pengertian cuaca dan iklim khususnya pada masalah .... Jawaban benar pada soal tersebut adalah perbedaan cuaca dan iklim adalah berada pada jangkauan wilayah dan jangka waktunya. Berikut adalah penjelasannya.…
- Fenomena batu jamur atau mushroom rocks adalah ... Fenomena batu jamur atau mushroom rocks adalah ... Fenomena batu jamur (mushroom rocks) adalah batuan yang terbentuk akibat adanya proses pengikisan yang disebabkan oleh angin dan tenaga ombak atau gelombang…
- Dalam mengkaji suatu fenomena yang ada di bumi… Dalam mengkaji suatu fenomena yang ada di bumi digunakan pendekatan geografi. Sebutkan 3 pendekatan geografi! Jawabannya adalah pendekatan keruangan, pendekatan kelingkungan dan pendekatan kompleks wilayah. Berikut adalah penjelasannya. Geografi adalah…
- Jelaskan penghambat kerja sama antarnegara! Jelaskan penghambat kerja sama antarnegara! Jawabannya adalah Konflik dan peperangan, kebijakan protektif dan juga perbedaan kepentingan. Berikut ini pembahasannya ya! Kerja sama antarnegara adalah hubungan antara suatu negara dan negara…
- Indonesia mempunyai ratusan gunung berapi.Gunung… indonesia mempunyai ratusan gunung berapi.Gunung yang masih aktif akan mengeluarkan erupsi dari dalam bumi yang disebabkan oleh A.Tekanan material bumi yang kurang B.Terjadinya konveksi material dalam bumi C.Tekanan gas dalam…
- Jelaskan perbedaan antara Difusi dengan Osmosis! Jelaskan perbedaan antara Difusi dengan Osmosis! Sel darah merah merupakan bagian utama dari sel darah. Warna merah pada eritosit disebabkan adanya hemoglobin. Hemoglobin berperan dalam pengikatan oksigen untuk diedarkan ke…
- Cermatilah kutipan teks di bawah ini! Pertama,… Cermatilah kutipan teks di bawah ini! Pertama, campur dan aduk susu dan air, sambil dipanaskan di atas api kecil. Kemudian, cairkan tepung maizena dan campurkan dengan adonan. Setelah itu, sambil…
- Sedimen aelosis disebabkan oleh.... Sedimen aelosis disebabkan oleh.... Sedimen aeolis merupakan endapan yang disebabkan oleh material yang dibawa oleh media angin. Berikut adalah penjelasannya. Sedimentasi merupakan hasil pengendapan dari proses pengikisan (erosi) dan pelapukan…
- Ciri ciri Rotasi dan Revolusi ciri ciri Rotasi dan Revolusi Ciri ciri Rotasi Bumi -------------- • Perbedaan Waktu. ... • Batas Penanggalan Internasional. ... • Adanya Pergantian Siang dan Malam. ... • Adanya gerak semu…
- Litosfer merupakan lapisan terluar kulit bumi yang… litosfer merupakan lapisan terluar kulit bumi yang tersusun dari lapisan... Litosfer adalah lapisan kulit bumi yang paling luar yang tersusun atas batuan dan mineral. Berikut penjelasannya. Litosfer adalah kerak bumi…
- Tanah andosol berasal dari .... tanah andosol berasal dari .... Jawaban benar pada soal tersebut adalah tanah andosol berasal dari tanah vulkanik atau tanah yang terbentuk karena adanya proses vulkanisme pada gunung berapi. Berikut adalah…
- Lapisan yang memiliki kerapatan lapisan yang… Lapisan yang memiliki kerapatan lapisan yang berfungsi untuk mencegah/membakar benda luar angkasa yang jatuh kebumi nama lapisan atmosfer itu adalah... Jawabannya adalah lapisan eksosfer. Berikut adalah penjelasannya. Atmosfer adalah lapisan…
- Jelaskan dampak negatif erupsi gunungapi terhadap… Jelaskan dampak negatif erupsi gunungapi terhadap wilayah indonesia! Jawaban yang benar adalah banyak menyebabkan korban makhluk hidup, terjadinya pencemaran udara, dapat menyebabkan kebakaran hutan, rusaknya lingkungan oleh lahar, dan dapat…
- Kondisi suatu daerah dengan daerah lainnya memiliki… kondisi suatu daerah dengan daerah lainnya memiliki berbagai perbedaan sehingga memunculkan istilah ... Jawaban dari pertanyaan di atas, memunculkan istilah keberagaman. Yuk simak penjelasannya! Keberagaman adalah suatu kondisi dalam masyarakat…
- Perhatikan data larutan garam berikut: 1. FeCl3 2 M… Perhatikan data larutan garam berikut: 1. FeCl3 2 M 2. Na2SO4 2 M 3. Mg(NO3)2 2 M 4. KBr 2 M 5. Al2(SO4)3 2 M Larutan garam yang mempunyai titik…
- Berapa persen air laut di bumi ini? berapa persen air laut di bumi ini? air laut di Bumi ini adalah sekitar 96% dari seluruh air di Bumi. Pembahasan: Laut adalah sebuah perairan asin besar yang dikelilingi secara…
- Aktivitas magma yang menerobos melalaui celah… Aktivitas magma yang menerobos melalaui celah retakan atau patahan yang terbentuk di lapisan atas dapur magma disebut.... Jawabannya adalah intrusi magma. Berikut adalah penjelasannya. Vulkanisme adalah peristiwa yang berkaitan dengan…
- Geyser A geyser is the result of underground water… Geyser A geyser is the result of underground water under the combined conditions of high temperatures and increased pressure beneath the surface of the earth. Since temperature rises approximately 1…
- Jenis tekstil dapat diketahui dari perbedaan jenis ….. Jenis tekstil dapat diketahui dari perbedaan jenis ….. A. Benang dan permukaan teksturnya B. Kualitas pembuatannya C. Kualitas penenunnya D. Jenis tekstil yang digemari Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah A.…
- Apa yang dimaksud dengan lava apa yang dimaksud dengan lava Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah lelehan batu pijar yang dapat mengalir keluar dari dalam bumi melalui kawah gunung berapi atau melalui celah atau patahan.…
- Bagian yang paling atas dari bumi yaitu..... a… bagian yang paling atas dari bumi yaitu..... a atmosfer b hidrosfer c litosfer d inti bumi jawaban yang benar adalah A. Atmosfer. Bumi tempat kita tinggal terdiri dari beberapa komponen…
- Tuliskan perbedaan demokrasi Yunani kuno dan Cina kuno tuliskan perbedaan demokrasi Yunani kuno dan Cina kuno Demokrasi langsung dilaksanakan pada zaman Yunani Kuno, tetapi Cina melaksanakan sistem pemerintahan monarki absolut. Untuk lebih detailnya, yuk simak penjelasan berikut. Demokrasi…