Dalam perdagangan internasional kita kenal cara pembayaran opec accunt, yaitu pembayaran dilakukan ….

Dalam perdagangan internasional kita kenal cara pembayaran opec accunt, yaitu pembayaran dilakukan ….
a. setelah dokumen transaksi ditanda tangani oleh makelar
b. setelah ada jaminan bahwa barang pasti dikirim yang dijamin oleh pihak bank eksportir
c. setelah ada kepastian bahwa barang telah dikirim yang dijelaskan maskapai pelayaran
d. importir kepada pihak eksportir sebelum barang diterima oleh importir
e. dengan cara menandatangani wesel oleh importer dan diterima oleh eksportir dan wesel baru dicairkan setelah barang ada di gudang importir

Jawabannya adalah C.

Berikut ini pembahasannya ya!

Perdagangan Internasional merupakan kegiatan perdagangan yang dilakukan penduduk suatu negara dengan warga negara lain, individu-individu berlainan negara, individu dengan pemerintah negara lain, atau pemerintah satu negara dengan negara lain.

Dalam perdagangan internasional kita kenal cara pembayaran open account. Open account adalah metode pembayaran dimana eksportir mengkapalkan terlebih dahulu barang yang dipesan oleh importir setelah itu baru dilakukan pembayaran setelah ada kepastian bahwa barang tersebut telah dikirim.

Oleh karena itu jawaban yang benar adalah opsi C. Setelah ada kepastian bahwa barang telah dikirim yang dijelaskan maskapai pelayaran.

Semoga membantu ya!