Beberapa peristiwa yang terjadi pada pembelahan sel:
1) Terjadi pada sel somatis
2) Menghasilkan 2 sel anakan yang identik dengan induknya
3) Terjadi peristiwa pindah silang
4) Terjadi pembelahan reduksi
5) Terbentuk sinapsis
Ciri pembelahan meiosis adalah …
A. 1, 2, 3
B. 2, 3, 4
C. 3, 4, 5
D. 1, 4, 5
E. 1, 3, 5
1
Beberapa peristiwa yang terjadi pada pembelahan sel: 1) Terjadi pada sel somatis 2) Menghasilkan 2 sel anakan yang identik dengan induknya 3) Terjadi peristiwa pindah silang 4) Terjadi pembelahan reduksi 5) Terbentuk sinapsis Ciri pembelahan meiosis adalah … A. 1, 2, 3 B. 2, 3, 4 C. 3, 4, 5 D. 1, 4, 5 E. 1, 3, 5
Jawabannya adalah C.
Pembelahan meiosis adalah pembelahan sel yang menghasilkan 4 sel anak yang jumlah kromosomnya setengah dari induknya. Ciri-ciri Pembelahan meiosis adalah:
1. Menghasilkan empat sel anak yang jumlah kromosomnya setengah induknya.
2. Melalui dua tahap pembelahan yaitu meiosis I dan meisosis II.
3. Terjadi pembelahan reduksi pada meisosis I sehingga hasil sel anak memiliki setengah kromosom induknya.
4. Terjadi peristiwa pindah silang pada meisosis I.
5. Terbentuk sinapsis.
6. Terjadi pada pembentukan sel gamet.
Berdasarkan penjelasan di atas maka Jawabannya adalah C.
Semoga Jawabannya membantu ya
Rekomendasi Lain :
- Pencernaan dengan cara apa yang terjadi di di kerongkongan? Pencernaan dengan cara apa yang terjadi di di kerongkongan? Pada kerongkongan terjadi proses pencernaan yang disebut dengan gerak peristaltik. Mari simak penjelasan berikut, untuk mengetahui lebih lanjut tentang gerak peristaltik.…
- Berikut ini yang merupakan alat tubuh yang tersisa… Berikut ini yang merupakan alat tubuh yang tersisa akibat peristiwa evolusi yang terjadi pada manusia, kecuali . Evolusi adalah proses perubahan struktur makhluk hidup dari bentuk yang sederhana menjadi bentuk…
- Apa yang terjadi dengan sistem organ tertentu, jika… Apa yang terjadi dengan sistem organ tertentu, jika salah satu organ penyusunnya mengalami kerusakan? Dapatkah sistem organ tersebut berfungsi dengan baik? Berikut penjelasan jika salah satu organ penyusun suatu sistem…
- Peluang pak Husin menjadi menjadi ketua RT adalah… Peluang pak Husin menjadi menjadi ketua RT adalah 0,57. Berapa peluang Pak Husin tidak menjadi ketua RT.... Jawaban yang benar adalah 0,43 Konsep => peluang atau probabilitas adalah kemungkinan yang…
- Gerhana matahari dapat terjadi karena Gerhana matahari dapat terjadi karena Gerhana matahari terjadi karena posisi bulan berada diantara bumi dan matahari, sehingga bulan menutupi sebagian atau seluruh cahaya matahari yang masuk ke bumi. Terdapat beberapa…
- Tuliskan reaksi elektrosis berikut, jika menggunakan… Tuliskan reaksi elektrosis berikut, jika menggunakan elektrode Pt. d. Lelehan Al2O3 Jawaban: 4Al3+ + 6O2- --> 4Al + 3O2 Pembahasan: Reaksi elektrolisis adalah reaksi kimia yang dapat berlangsung dengan bantuan…
- Pencemaran air yang disebabkan oleh limbah pertanian… Pencemaran air yang disebabkan oleh limbah pertanian yang berupa pupuk dapat mengakibatkan kematian beberapa jenis organisme yang ada di air. Kematian organisme tersebut terjadi karena air mengandung.... * Jawabannya adalah…
- Jelaskan pentingnya periodiasi dalam pembelajaran sejarah! Jelaskan pentingnya periodiasi dalam pembelajaran sejarah! Jawabannya adalah untuk mengurangi kesulitan dalam memahami maupun membahas peristiwa-peristiwa yang muncul dalam kehidupan manusia. Yuk simak penjelasan berikut ini Periodisasi berarti pembabakan dalam…
- Perhatikan data percobaan berikut! Perubahan laju… Perhatikan data percobaan berikut! Perubahan laju reaksi yang terjadi pada percobaan (1) dan (4) dipengaruhi oleh ... A. suhu B. konsentrasi C. luas permukaan D. katalis E. waktu laju reaksi…
- Sebutkan dua perbedaan dari orogenesa dan epirogenesa! Sebutkan dua perbedaan dari orogenesa dan epirogenesa! jawaban dari soal ini adalah pertama waktu: epirogenesa terjadi dalam waktu relatif lama, sedangkan orogenesa terjadi relatif cepat. Kedua wilayah: epirogenesa terjadi pada…
- Apa yang dimaksud dengan fotosintesis apa yang dimaksud dengan fotosintesis Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah proses reaksi penggabungan berbagai zat untuk menghasilkan makanan oleh tumbuhan dengan melibatkan cahaya matahari. Berikut ini penjelasannya. Fotosintesis merupakan proses…
- Jika terjadi perburuan tanduk badak secara… 2. Jika terjadi perburuan tanduk badak secara besar-besaran, sampai badak punah, apakah yang terjadi pada jaring-jaring makanan tersebut? Yang terjadi pada jaring-jaring makanan adalah tumbuhan sebagai produsen akan bertambah banyak…
- Banyaknya fungsi yang mungkin terjadi dari A={8,9}… Banyaknya fungsi yang mungkin terjadi dari A={8,9} ke B={2,4,6} adalah . . . Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 9. Ingat! Rumus banyak fungsi dari himpunan A ke himpunan…
- Sebutkan daerah yang sering terjadi gempa di… sebutkan daerah yang sering terjadi gempa di provinsi di daerah indonesia! Jawaban yang benar salah satunya adalah Aceh. Sebagai negara yang berada di daerah Cincin Api Pasifik (Ring of Fire),…
- Lapisan pada kulit yang selalu melakukan pembelahan… Lapisan pada kulit yang selalu melakukan pembelahan untuk mengganti sel sel yang telah mati adalah .... Jawabannya adalah : lapisan epidermis bagian stratum germinativum. Kulit memiliki 3 lapisan yaitu lapisan…
- Jika seluruh bagian bulan berada dalam bayangan inti… Jika seluruh bagian bulan berada dalam bayangan inti bumi akan terjadi Jawaban untuk pertanyaan tersebut adalah gerhana bulan total. Gerhana bulan total merupakan suatu kondisi atau peristiwa yang terjadi ketika…
- Kiper kesebelasan Dirgantara dapat menggagalkan… Kiper kesebelasan Dirgantara dapat menggagalkan tendangan penalti pemain lawan sebesar 0,8. Jika dalam suatu pertandingan terjadi 5 kali tendangan penalti, peluang terjadi 2 gol pada kiper kesebelasan Dirgantara adalah ….…
- Bagaimana cara terbentuknya zigot? Bagaimana cara terbentuknya zigot? Zigot terbentuk dari peleburan sel sperma dan ovum pada reproduksi seksual. Zigot merupakan hasil dari reproduksi seksual yang melibatkan peristiwa pembuahan di organ reproduksi betina. Setelah…
- Ciri-ciri hewan ovovivipar ciri-ciri hewan ovovivipar Simak ciri - cirinya di bawah ini. Hewan ovovivipar adalah hewan yang berkembang biak dengan cara bertelur dan melahirkan. Contoh hewan ovovivipar adalah platypus, kuda laut, iguana…
- Perhatikan peristiwa sehari-hari berikut! 1. ibu… perhatikan peristiwa sehari-hari berikut! 1. ibu membuat tape dari singkong 2. kutub magnet menarik kuat paku-paku kecil 3. siang hari tumbuhan hijau melaksanakan fotosintesis 4. es cream di atas meja…
- Perhatikan gambar berikut. b. Berdasarkan ciri… Perhatikan gambar berikut. b. Berdasarkan ciri tersebut, buatlah kesimpulan interaksi yang terjadi! Jawabannya adalah simbiosis parasitisme. Simbiosis parasitisme yaitu interaksi antar makhluk hidup dimana salah satu diuntungkan, sedangkan inividu lain…
- Gempa yang terjadi karena turunnya atau runtuhnya… gempa yang terjadi karena turunnya atau runtuhnya tanah, dan biasa terjadi pada daerah tembang yang berbentuk terowongan, pegunungan kapur, atau lubang disebut gempa A dangkal B tektonik C vulkanis D…
- Pada wanita, umumnya setiap 28 hari terjadi… Pada wanita, umumnya setiap 28 hari terjadi pelepasan sel telur dari ovarium. peristiwa pelepasan sel telur ini disebut ... Pelepasan sel telur dari ovarium disebut ovulasi. Ovarium merupakan alat reproduksi…
- Jika dinding rahim menipis, maka terjadi ..... Jika dinding rahim menipis, maka terjadi ..... Jawabannya adalah terjadi pematangan folikel baru di ovarium. Mari simak pembahasan berikut. Proses menstruasi pada perempuan terjadi dalam beberapa fase, yaitu 1. Fase…
- Benda A dan B identik dengan massa 4 kg bergerak… Benda A dan B identik dengan massa 4 kg bergerak berlawanan arah. Kecepatan benda A dan B berturut-turut 8 m/s dan 4 m/s. Jika keduanya terjadi tumbukan elastis sebagian dengan…
- Mengapa benda bisa berubah wujud? mengapa benda bisa berubah wujud? Perubahan wujud tersebut terjadi karena suatu benda dipanaskan atau didinginkan dengan suhu tertentu. Perubahan wujud benda dapat bersifat sementara atau tidak sementara dan dapat menghasilkan…
- Jika seluruh bagian bulan berada dalam bayangan inti… Jika seluruh bagian bulan berada dalam bayangan inti bumi akan terjadi Jika seluruh bagian bulan berada dalam bayangan inti bumi akan terjadi gerhana total. Mari simak pembahasan berikut. Gerhana bulan…
- Sebutkan bagian-bagian dari sel serta jelaskan fungsinya! Sebutkan bagian-bagian dari sel serta jelaskan fungsinya! Berikut penjelasan berbagai macam bagian-bagian sel beserta fungsinya. Sel dapat dibedakan menjadi dua macam, yaitu sel hewan dan sel tumbuhan. Sel tersebut memiliki…
- Diketahui reaksi reduksi oksidasi sebagai berikut.… Diketahui reaksi reduksi oksidasi sebagai berikut. 2Fe2+(aq) + Cl2(g) → 2Fe3+(aq) + 2Cl-(aq) Berdasarkan reaksi ketiga konsep reaksi reduksi oksidasi yang telah dipelajari, tunjukkan reaksi reduksi dan reaksi oksidasi dari…
- Angin darat terjadi karena Angin darat terjadi karena Angin darat terjadi saat malam hari. Proses yang terjadi adalah udara panas di atas laut bergerak naik, lalu tempatnya digantikan oleh udara yang lebih dingin dari…