apa makna perisai yang terdapat pada garuda Pancasila
Jawabannya yaitu lambang pertahanan yang digali dari peradaban asli bangsa Indonesia.
Yuk simak penjelasan berikut ini!
Garuda Pancasila merupakan lambang negara Indonesia. Pada lambang negara itu, terdapat perisai pada burung Garuda. Perisai pada burung Garuda terletak di dadanya, dan di dalamnya terdapat lima lambang sila Pancasila dari sila pertama sampai sila kelima. Makna perisai pada burung Garuda yang berbentuk jantung hati itu merupakan lambang pertahanan yang digali dari peradaban asli bangsa Indonesia. Lambang Garuda Pancasila adalah salah satu dari dari empat simbol negara selain bahasa, bendera dan lagu kebangsaan. Perisai atau tameng dikenal dalam peradaban bangsa Nusantara sebagai senjata dalam perjuangan guna mencapai tujuan serta untuk melindungi diri sendiri.
Jadi, makna perisai yang terdapat pada garuda Pancasila adalah lambang pertahanan yang digali dari peradaban asli bangsa Indonesia.
Semoga membantu:)
Rekomendasi Lain :
- Apakah makna yang terkandung dalam syair lagu… apakah makna yang terkandung dalam syair lagu Indonesia Pusaka Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah gambaran Indonesia sebagai pusaka peninggalan yang sangat berharga bagi kita dan harus merawat serta mencintai tanah…
- Bangsa inggris lebih dahulu sampai di kepulauan… bangsa inggris lebih dahulu sampai di kepulauan nusantara dibandingkan dengan bangsa belanda. meskipun demikian, pengaruh inggris di indonesia tidak terlalu besar dibandingkan belanda. jika dianalisis, faktor penyebabnya adalah... Jawaban :…
- Laos merupakan negara satu satunya di Asia Tenggara… Laos merupakan negara satu satunya di Asia Tenggara yg tidak mempunyai laut. Maka Laos dijuluki......? Jawabannya adalah the landlocked country. Yuk, simak penjelasan berikut! Asia Tenggara terletak di benua Asia…
- Sebutkan contoh sikap baik di sekolah sesuai sila ke… Sebutkan contoh sikap baik di sekolah sesuai sila ke tiga Pancasila! Kakak bantu jawab ya. Tiga contoh sikap di sekolah, yang sesuai dengan penerapan sila ke 3 Pancasila, yaitu: 1.…
- Tugas latihan PKn klas 4 Tugas latihan PKn klas 4 1. Salah satu hal yang menyebabkan keragaman budaya di Indonesia adalah ... a. Indonesia terdiri beragam suku b. Indonesia negara dengan banyak gunung api c.…
- Apa kepanjangan AFTA di negara Asean apa kepanjangan AFTA di negara Asean Jawabannya adalah ASEAN Free Trade Area. Yuk, simak penjelasan berikut! AFTA atau ASEAN Free Trade Area merupakan salah satu kerja sama negara-negara di kawasan…
- Hubungan evolusi antara tangan manusia dan dengan… Hubungan evolusi antara tangan manusia dan dengan sayap burung adalah .... Jawabannya adalah homologi. Homologi merupakan salah satu bukti adanya evolusi. Homologi adalah organ-organ tubuh makhluk hidup yang bentuk dasarnya…
- peluang siswa tersebut memelihara kucing 1/3 ,… 40Telah dilakukan survei terhadap suatu kelas tentang kepemilikan hewan peliharaan. Data yang diperoleh bila diambil 1 orang siswa secara acak dari kelas tersebut sebagai berikut: peluang siswa tersebut memelihara kucing…
- Lirik lagu yg bertujuan utk menanamkan sikap cinta… lirik lagu yg bertujuan utk menanamkan sikap cinta tanah air,menghargai jasa pahlawan dan mbakar semangat perjuangan bangsa dan negra adalah Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah lagu wajib. Berikut ini penjelasannya.…
- Riska tinggal di Yogyakarta.Bahasa sehari-hari yang… Riska tinggal di Yogyakarta.Bahasa sehari-hari yang digunakan Riska adalah bahasa jawa.pada hari minggu,teman Riska yang bernama ela akan berkunjung ke Yogyakarta untuk menemui Riska. Ela berasal dari makassar.agar bisa bercakap-cakap…
- Kata bergaris bawah yang bersinonim terdapat pada… Cermati kalimat-kalimat berikut! (1) Banjir *berpotensi menyebabkan kerusakan pada kehidupan dan *properti. (2) Pada saat terjadi *hujan ringan, akan terlihat warna-warni bercahaya menuju *cakrawala. (3) Gempa tektonik disebabkan oleh *pergeseran…
- UUD pasal 35 berisi tentang... . UUD pasal 35 berisi tentang... . Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah sang merah putih merupakan bendera negara Indonesia. Berikut ini pembahasannya ya! Pasal 35 UUD 1945 berbunyi, "Bendera Negara Indonesia…
- Memberikan pertolongan pada seseorang yang… Memberikan pertolongan pada seseorang yang membutuhkan contoh perilaku dari sila…….. Kakak bantu jawab ya. Memberikan pertolongan pada seseorang yang membutuhkan contoh perilaku dari sila ke 5, yaitu Keadilan sosial bagi…
- Seorang bundar sayuran akan mengirim brokoli ke… seorang bundar sayuran akan mengirim brokoli ke jakarata dari lambang melewati cianjur. jika perjalanan lambang-cianjur ke arah barat sejauh 70 km sedangkan perjalanan cianjur jakarata ke arah utara sejauh 100…
- Adaptasi adalah adaptasi adalah Adaptasi merupakan bentuk penyesuaian makhluk hidup dengan lingkungan tempat tinggalnya. Salah satu ciri makhluk hidup yaitu mampu berdaptasi. Adaptasi merupakan bentuk penyesuaian makhluk hidup dengan lingkungan tempat tinggalnya.…
- Nilai-nilai gotong royong terdapat pada sila .. Nilai-nilai gotong royong terdapat pada sila .. a. Ketuhanan Yang Maha Esa b. Kemanusiaan yang adil dan beradab c. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia d. Kerakyatan yang dipimpin oleh…
- Apa tujuan utama bangsa jepang menjajah Indonesia? apa tujuan utama bangsa jepang menjajah Indonesia? Jepang mendarat pertama kali di Indonesia pada 11 Januari 1942, tepatnya di Tarakan, yang dulunya termasuk wilayah Kalimantan Timur. Salah satu alasan Jepang…
- Tokoh PKI yang memproklamasikan terbentuknya Negara… Tokoh PKI yang memproklamasikan terbentuknya Negara Soviet Republik Indonesia di Madiun pada 18 September 1948 adalah .... a. Muso b. Sumarsono c. Amir Sjarifudin d. Letkol Yadau Jawaban yang tepat…
- Warga negara Indonesia berjiwa patriot artinya ……. Warga negara Indonesia berjiwa patriot artinya ……. a. Pahlawan tanah air b. Pejuang tanah air C. Pemuja tanah air d. Pembela tanah air Jawaban untuk soal ini adalah D. Ikuti…
- Perhatikan gambar peta berikut ini! mi pada peta di… perhatikan gambar peta berikut ini! mi pada peta di atas, negara yang ditunjukan oleh nomor dan 1 dan 5 adalah negara.... a. indonesia dan filipina b. indonesia dan maynmar c.…
- Pada tanggal 17- 8 – 2019 kita memperingati ulang… Pada tanggal 17- 8 – 2019 kita memperingati ulang tahun R.I yang ke:74. Dalam upacara kenegaraan di Istana Merdeka dihadiri wakil - wakil daerah dari Sabang – Merauke. Saat pengibaran…
- Adanya Konferensi Inter Indonesia membuktikan bahwa .... Adanya Konferensi Inter Indonesia membuktikan bahwa .... A. Perlunya penerapan otonomi daerah B. kekuasaan tertinggi ada di tangan pemerintah RI C. Upaya untuk membentuk negara kesatuan sulit dilakukan D. politik…
- Pernyataan-pernyataan diatas yang menunjukkan arti… perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! (1) lahirnya negara kesatuan republik Indonesia (NKRI) (2) titik tolak pelaksanaan amanat penderitaan rakyat (3) puncak perjuangan pergerakan kemerdekaan (4) sebagai awal perjuangan melawan kaum penjajah (5)…
- Seorang bundar sayuran akan mengirimbrokoli ke… seorang bundar sayuran akan mengirimbrokoli ke jakarata dari lambang melewati cianjur. jika perjalanan lambang-cianjur ke arah barat sejauh 70 km sedangkan perjalanan cianjur jakarata ke arah utara sejauh 100 km.…
- Bidang keahlian Bangsa Maya kuno adalah.... (1)… Bidang keahlian Bangsa Maya kuno adalah.... (1) astronomi (2) matematika (3) pembangunan kanal (4) pembangunan kuil A. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar. B. 1 dan 3 SAJA yang…
- Perilaku berikut yang sesuai dengan sila kedua… perilaku berikut yang sesuai dengan sila kedua pancasila adalah A.membantu korban bencana alam B.gemar menabung untuk masa depan C.rajin beribadah sesuai agama yang di anut D.menyelasaikan masalah dengan cara musyawarah…
- Kesalahan penggunaan ejaan terdapat pada kalimat nomor ... Cermati kalimat berikut! 1. Satu minggu yang lalu kami berkunjung ke Kebun Binataang. 2. Tempat wisata itu bernama Taman Satu Jurug yang berada di kota Solo. 3. Kami berkeliling untuk…
- Apa yang dimaksud lagu wajib? apa yang dimaksud lagu wajib? Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah jenis lagu yang umum diperdengarkan dan atau dinyanyikan dalam acara-acara resmi kenegaraan. Yuk simak pembahasan berikut. Lagu wajib adalah jenis…
- Negara penyelenggara SEA Games tahun 1979 adalah .... Negara penyelenggara SEA Games tahun 1979 adalah .... Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan ini bahwa negara yang menyelenggarakan SEA Games tahun 1979 adalah Indonesia Berikut adalah penjelasannya. SEA Games…
- Semboyan ini digunakan untuk menggambarkan persatuan… semboyan ini digunakan untuk menggambarkan persatuan dan kesatuan bangsa dan Negara Kesatuan republik indonesia yang terdiri atas beraneka ragam budaya , bahasa daerah , ras , suku bangsa, agama dan…