(3) Sebagai bangsa dan negara yang majemuk, setiap masyarakat Indonesia harus terus belajar untuk hidup
secara berdampingan dan menjalin hubungan baik di antara anggota masyarakat dan manusia lainnya. (4) Tidak bisa dimungkiri bahwa sebagai makhluk sosial, kita selalu membutuhkan bantuan ataupun pertolongan dari orang lain.
(5) Tuhan menciptakan segala sesuatu dengan beraneka ragam. (6) Namun, di balik semua perbedaan yang ada, setiap manusia mempunyai hak yang sama. (7) Kita sama-sama ingin merdeka, sama-sama ingin dihormati, dihargai, sama-sama ingin diperlakukan secara adil, dan sama-sama ingin dilindungi. [….]
Kalimat pasif yang tepat untuk mengakhiri paragraf ke-2 pada teks bacaan tersebut adalah …
(A) Dengan demikian, semua keberagaman itu kita jadikan sebagai kesempatan untuk hidup berdampingan.
(B) Maka dari itu, keadaan tersebut dijadikan sebagai pembelajaran bagi kita untuk menjaga keutuhannya.
(C) Hal itu bisa diwujudkan jika semua warga negara menyadari betul pentingnya mempelajari budaya bangsa.
(D) Oleh karena itu, segala upaya perlu dilakukan oleh pemerintah, masyarakat, dan berbagai pihak.
(E) Jadi, kekayaan Indonesia sebagai upaya hidup berdampingan penting dijadikan perwujudan.
Jawaban dari pertanyaan di atas adalah B.
Untuk memahami alasannya, mari simak pembahasan berikut.
Paragraf rumpang adalah paragraf yang memiliki kekosongan di dalamnya sehingga tidak memenuhi standar paragraf yang bertujuan untuk menguji kemampuan pembaca dalam mengenali dan menyempurnakan paragraf.
Adapun berikut cara mengisi sebuah paragraf rumpang:
1. Membaca teks dengan cermat dan saksama.
2. Menemukan topik permasalahan atau gagasan umum yang dibahas dalam teks tersebut.
3. Memperhatikan kata dan kalimat sebelum dan/atau sesudah bagian yang rumpang.
4. Melengkapi bagian yang rumpang tersebut dengan menghubungkan bagian sebelumnya dan/atau sesudahnya.
Kalimat pasif adalah kalimat yang menunjukkan bahwa subjek merupakan tujuan dari pekerjaan predikat verbalnya.
Ciri-ciri kalimat pasif adalah sebagai berikut.
1) Subjek kalimat pasif dikenai tindakan atau perbuatan yang dinyatakan dalam predikat.
2) Subjek pada kalimat aktif akan menjadi objek pelaku pada kalimat pasif.
3) Kata kerja bentuk pasif diawali dengan imbuhan atau afiks di- dan ter-.
Kalimat pasif yang tepat untuk mengakhiri paragraf ke-2 pada teks bacaan tersebut adalah “Maka dari itu, keadaan tersebut dijadikan sebagai pembelajaran bagi kita untuk menjaga keutuhannya.” Kalimat tersebut merupakan kalimat pasif dan dapat memenuhi konteks pada kalimat (5), (6), dan (7).
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.
Semoga membantu ya ????
Rekomendasi Lain :
- Contoh kegiatan yang mewujudkan persatuan dan… contoh kegiatan yang mewujudkan persatuan dan kesatuan di lingkungan sekolah adalah Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah mengerjakan pekerjaan kelompok dengan kompak, melakukan gotong royong dalam membersihkan lingkungan sekolah, dan mengikuti…
- Adat istiadat bersifat lokal karena itu adat satu… adat istiadat bersifat lokal karena itu adat satu daerah dengan daerah lainnya dapat jawaban karena adat istiadat bersifat lokal karena itu adat satu daerah ke daerah lain dapat berbeda satu…
- Manfaat hutan bagi kehidupan manusia ? 2. Manfaat… 1. Manfaat hutan bagi kehidupan manusia ? 2. Manfaat bagi makhluk hidup lain di ekosistem hutan ? Manfaat hutan bagi manusia adalah sebagai tempat penghasil oksigen yang digunakan oleh sebagian…
- Apa manfaat keragaman budaya di masyarakat apa manfaat keragaman budaya di masyarakat Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah memperkaya kebudayaan nasional, menjadikan Indonesia sebagai bangsa yang kaya nilai-nilai luhur yang dimiliki masyarakat pada setiap daerah, dan meningkatkan…
- Kata bercetak tebal yang tergolong perumpaman pada… (1) Pembaca akan mengenal sejarah panjang Siberut pada lima bab awal. (2) Sementara itu, lima bab setelahnya lebih banyak menceritakan orang Siberut serta interaksinya terhadap ???????????????????????????????????? lain. (3) Darmanto dan…
- Susunan kata dilakukan secara sukarela pada kalimat… (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Mengapa adat istiadat yang ada di daerah harus dijaga ? mengapa adat istiadat yang ada di daerah harus dijaga ? supaya adat istiadat tersebut tidak hilang atau tidak punah
- Temukanlah gagasan pokok dan gagasan pendukung pada… Temukanlah gagasan pokok dan gagasan pendukung pada paragrat berikut! Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki jumlah penduduk terbesar keempat di dunia Dengan jurnlah penduduk yang banyak ini memunculkan sebuah…
- Meskipun masyarakat indonesia sangat majemuk, namun… Meskipun masyarakat indonesia sangat majemuk, namun mereka hidup dengan rukun dan saling menghormati.sikap tersebut bermanfaat untuk menciptakan..... Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah untuk menciptakan persatuan dan kesatuan. Yuk simak pembahasan…
- Pilih lah salah satu rumah adat di Indonesia. dan… pilih lah salah satu rumah adat di Indonesia. dan jelaskan ciri ciri rumah adat tersebut Berikut adalah penjelasannya. Indonesia adalah negara yang kaya akan budaya. Kebudayaan Indonesia mulai dari baju…
- Sinonim kata polos pada kalimat 6 dalam teks bacaan… (1) Pembaca akan mengenal sejarah panjang Siberut pada lima bab awal. (2) Sementara itu, lima bab setelahnya lebih banyak menceritakan orang Siberut serta interaksinya terhadap ???????????????????????????????????? lain. (3) Darmanto dan…
- Sebutkan pengaruh positif dari keberagaman budaya di… Sebutkan pengaruh positif dari keberagaman budaya di Indonesia! Pertanyaan yang kamu tanyakan: SEBUTKAN PENGARUH POSITIF DARI KEBERAGAMAN BUDAYA DI INDONESIA....? Jawabannya: Dampak pengaruh positif dari Keberagaman Budaya Di Indonesia: -Menjadi…
- Temukanlah gagasan pokok dan gagasan pendukung pada… Temukanlah gagasan pokok dan gagasan pendukung pada paragrat berikut: Pesta reba merupakan salah satu pesta adat yang digelar di Susa Tenggara Timur menyambut tahun baru Pesta ini selalu diselenggarakan setiap…
- Contoh Soal dan Kunci Jawaban TWK (Tes Wawasan Kebangsaan) Registrasi CPNS 2024 sebentar lagi hendak dibuka oleh Pemerintah, yang mana rencananya pada pertengahan bulan April 2024. Buat itu kalian dapat menekuni serta latihan mengerjakan contoh soal test CPNS TWK…
- Kebudayaan tidak mengenal batas seperti negara yang… Kebudayaan tidak mengenal batas seperti negara yang saling berbatasan. Kebudayaan, seperti juga kebudayaan Melayu, kapan saja dan di mana saja akan tetap ada selama masih ada orang yang mau menerima.…
- Riska tinggal di Yogyakarta.Bahasa sehari-hari yang… Riska tinggal di Yogyakarta.Bahasa sehari-hari yang digunakan Riska adalah bahasa jawa.pada hari minggu,teman Riska yang bernama ela akan berkunjung ke Yogyakarta untuk menemui Riska. Ela berasal dari makassar.agar bisa bercakap-cakap…
- Keragaman bentuk rumah adat dari seluruh wilayah… keragaman bentuk rumah adat dari seluruh wilayah Indonesia dapat kita lihat di... a. Taman Miniatur Indonesia Indah b. Taman Ismail Marzuki c. Taman Buah Mekarsari d. Taman Safari Nasional Jawaban…
- Di suatu masyarakat terdapat berbagai kelompok… Di suatu masyarakat terdapat berbagai kelompok primordial seperti kelompok berdasarkan suku bangsa, agama, dan ras. Mereka hidup berdampingan secara damai meskipun memiliki perbedaan ciri sosial. Karakteristik masyarakat multikultural yang terdapat…
- Daerah manakah yang sering terjadi gempa di negara… daerah manakah yang sering terjadi gempa di negara indonesia? Jawaban yang benar adalah Aceh, Sumatra Barat, Bali, dan Nusa Tenggara. Secara geologis, Indonesia terletak di antara pertemuan tiga lempeng dunia…
- Sebutkan macam macam toleransi dalam beragama sebutkan macam macam toleransi dalam beragama Jawabannya adalah : 1. Menghormati dan menghargai agama lain. 2. Tidak mengganggu atau menghalangi masyarakat agama lain yang sedang beribadah. 3. Tidak mengolok-olok ajaran…
- Karya kerajinan tekstil khas indonesia yang telah… Karya kerajinan tekstil khas indonesia yang telah menjadi warisan budaya bangsa adalah Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah batik. Berikut ini penjelasannya. Batik merupakan kerajinan tekstil kain bergambar yang pembuatannya dilakukan…
- Gagasan pada paragraf ke-1 akan mudah dipahami… (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Ciri ciri perbedaan suku bangsa di indonesia ciri ciri perbedaan suku bangsa di indonesia Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah bahasa daerah, adat istiadat, sistem kekerabatan, kesenian daerah, dan tempat asal. Berikut ini penjelasannya. Indonesia adalah salah satu…
- Celana bagi laki-laki ketika mengenakan pakaian adat… celana bagi laki-laki ketika mengenakan pakaian adat Jambi biasa disebut dengan Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan ini bahwa pakaian adat Jambi disebut dengan kurung tanggung. Berikut adalah penjelasannya.. Indonesia…
- Indonesia berada di garis ring of fire, berikan… Indonesia berada di garis ring of fire, berikan penjelasan singkat dan pendapatmu bagaimana usaha bangsa Indonesia menjalani hidup yang berada pada zona ring of fire dan daerah rawan bencana? Usaha…
- Menjelaskan implementasi wawasan nusantara dalam bid… menjelaskan implementasi wawasan nusantara dalam bid POLEKSOSBUDHAM Jawaban yang benar adalah: - Implementasi wawasan nusantara dalam bidang politik, yaitu dapat dilakukan dengan menerapkan sistem politik yang jujur dan mencerminkan demokrasi…
- 1. apa pengertian gotong royong 2. Apa arti penting… 1. apa pengertian gotong royong 2. Apa arti penting kerjasama dalam berbagai bidang kehidupan? 3. apa saja sifat-sifat yang harus dihindari dalam melakukan kerjasama 1. Pengertian gotong royong: Gotong royong…
- Secara politis, perundingan Linggarjati belum… Secara politis, perundingan Linggarjati belum membawa dampak yang signifikan bagi kedaulatan Indonesia oleh Belanda. Akan tetapi sejak terjadi perundingan Linggarjati beberapa negara di dunia mulai mengakui kedaulatan Indonesia. Kondisi tersebut…
- Apa makna dibalik umah adat madura tanean lajang apa makna dibalik umah adat madura tanean lajang Jawabannya adalah : Rumah adat tanean lanjhang memiliki arti halaman panjang. Susunan rumah yang dibuat memanjang dari timur ke barat, menunjukkan tingkatan…
- Bangsa adalah bangsa adalah Jawaban yang benar adalah kelompok masyarakat yang memiliki kesamaan asal keturunan, adat, bahasa, serta sejarahnya, dan memiliki pemerintahan sendiri. Pembahasan: Bangsa adalah kelompok masyarakat yang memiliki kesamaan asal…