jika kecepatan gravitasi dipermukaan bumi 9,9 m/dt2 maka percepatan gravitasi pada ketinggian 2R dari permukaan bumi sebesar…
(R- jari jari bumi)
a. 4,4 m/dt2
b. 3,3 m/dt2
c. 2,2 m/dt2
d. 1,1 m/dt2
e. 0,1 m/dt2
jawaban dari pertanyaan ini adalah d 1,1 m/dt^2.
Diketahui :
g1 = 9,9 m/dt^2
r1 = R
r2 = R + h = R + 2R = 3R
Ditanya :
g2 ?
Penyelesaian :^
Percepatan Gravitasi pada ketinggian tertentu di permukaan bumi dapat dituliskan dengan perbandingan :
g2 / g1 = r1^2 /r2^2
Keterangan :
g1 = percepatan gravitasi bumi (m/s^2)
g2 = percepatan gravitasi bumi pada ketinggian tertentu (m/s^2)
r1 = jari -jari bumi (m)
r2 = jari-jari bumi pada ketinggian tertentu (m)
g2 / g1 = r1^2 /r2^2
g2 / 9,9 = R^2 / (3R)^2
g2 / 9,9 = R^2 / 9R^2
g2 = (1/9) . 9,9
g2 = 1,1 m/dt^2
Jadi, percepatan gravitasi pada ketinggian 2 R dari permukaan bumi sebesar 1,1 m/dt^2.
Oleh karena itu jawaban yang tepat adalah D.
Rekomendasi Lain :
- Pada puncak suatu gedung setinggi 80 m (dari bagian pinggir… Pada puncak suatu gedung setinggi 80 m (dari bagian pinggir gedung) sebuah peluru ditembakkan vertikal ke atas dengan kelajuan awal 30 m/s. Waktu yang dibutuhkan peluru tersebut untuk mencapai dasar…
- Lapisan yang memiliki kerapatan lapisan yang berfungsi untuk… Lapisan yang memiliki kerapatan lapisan yang berfungsi untuk mencegah/membakar benda luar angkasa yang jatuh kebumi nama lapisan atmosfer itu adalah... Jawabannya adalah lapisan eksosfer. Berikut adalah penjelasannya. Atmosfer adalah lapisan…
- Perhatikan fonomena dibawah ini. 1 pergantian musim dibumi 2… perhatikan fonomena dibawah ini. 1 pergantian musim dibumi 2 perbedaan waktu dipermukaan bumi 3 perbedaan lamanya siang dan malam dipermukaan bumi 4 terjadinya siang dan malam akibat revolusi bumi yang…
- Kondisi atmosfer di wilayah x menunjukkan bahwa pada… Kondisi atmosfer di wilayah x menunjukkan bahwa pada ketinggian 2-6 km di atas permukaan bumi terdapat gumpalan seperti pita sejajar. Kenampakan tersebut berpotensi menimbulkan hujan dalam bentuk salju. Kenampakan yang…
- Buah kelapa bermassa 1500 gram jatuh. Tentukan besar energi… Buah kelapa bermassa 1500 gram jatuh. Tentukan besar energi potensial, energi kinetik, dan energi mekanik saat kelapa berada di titik A dan pada saat itu kecepatan kelapa adalah 5 m/s!…
- Sebuah pesawat terbang yang sedang melaju dengan kecepatan… Sebuah pesawat terbang yang sedang melaju dengan kecepatan 100 m/s arah horizontal, dan pada ketinggian 2 000 m di atas tanah menjatuhkan perbekalan. Percepatan gravitasi 10 m/s2. Tentukan jarak horizontal…
- Sebuah satelit mengorbit Bumi pada ketinggian 36.000 km di… Sebuah satelit mengorbit Bumi pada ketinggian 36.000 km di atas permukaan Bumi, jika jari-jari Bumi adalah 764.000 km. Berapa kecepatan satelit itu? Jawaban yang benar adalah 85,4 km/s. Diketahui: h…
- Perhatikan gambar di bawah ini ! Jika volume kotak 300 cm^3… Perhatikan gambar di bawah ini ! Jika volume kotak 300 cm^3 dan percepatan gravitasi 10 m/s^2, maka besar gaya angkat keatas yang dialami kotak tersebut adalah .... A. 0,75 newton…
- Diketahui sebuah lemari bermassa 8 kg dinaikkan ke lantai-5… diketahui sebuah lemari bermassa 8 kg dinaikkan ke lantai-5 sebuah gedung apartemen dengan energi potensial sebesar 2000 Joule. Berapa tinggi lantai ke-8 jika selisih tinggi setiap lantai apartemen tersebut 6m?…
- Dua buah satelit A dan B mengelilingi bumi dengan lintasan… Dua buah satelit A dan B mengelilingi bumi dengan lintasan masing-masing Ra dan Rb jika massa A dan massa B itu sama dan jari-jari B 4 kali jari-jari satelit A…
- Sebuah dragline excavator (mesin bola penghancur) digunakan… Sebuah dragline excavator (mesin bola penghancur) digunakan untuk menghancurkan sebuah rumah ditunjukkan pada gambar berikut. Jika titik P menunjukkan ketinggian awal bola penghancur sebelum dijatuhkan, maka energi kinetik bola penghancur…
- Jika di Indonesia hari senin siang, di Amerika Serikat masih… Jika di Indonesia hari senin siang, di Amerika Serikat masih hari minggu. Fenomena tersebut merupakan akibat gerakan bumi berputar pada porosnya, lebih tepatnya pada... а. perbedaan lamanya waktu siang dan…
- Pada suatu titik diluar bumi sejauh x dari pusat bumi… pada suatu titik diluar bumi sejauh x dari pusat bumi percepatan gravitasi adalah 2,5 Nkg—¹. percepatan gravitasi pada permukaan bumi adalah 10 2,5 Nkg—¹. jari-jari bumi kira-kira mendekati nilai... Jawabannya…
- Bola bermassa 200 g dilempar ke bawah dari ketinggian 20 m… Bola bermassa 200 g dilempar ke bawah dari ketinggian 20 m dengan kecepatan 2 m/s. Energi kinetik pada ketinggian 8 m adalah: J. Jawaban : 24,4 J Diketahui: m =…
- Sebuah benda massanya 2 kg, dilepas dari ketinggian 4 m dari… sebuah benda massanya 2 kg, dilepas dari ketinggian 4 m dari tanah, maka besarnya energi potensial gravitasi benda adalah Jawabannya adalah 80 J. Energi potensial adalah energi yang dimiliki benda…
- Massa benda M M dan Mi berturut-turut 2 kg 4 kg, dan 1 kg… Massa benda M M dan Mi berturut-turut 2 kg 4 kg, dan 1 kg Jarak M ke Me adalah 2 meter, sedangkan M tepat di tengah-tengah antara kedua benda lainnya.…
- Mengapa bumi berevolusi mengelilingi matahari mengapa bumi berevolusi mengelilingi matahari Jawaban: karena adanya gaya gravitasi matahari PEMBAHASAN Revolusi bumi adalah peristiwa peredaran bumi mengelilingi matahari. Bumi berrevolusi mengelilingi matahari terjadi selama satu tahun. Satu tahun…
- Benda A diukur di permukaan bumi beratnya 2000N, jika benda… 3. Benda A diukur di permukaan bumi beratnya 2000N, jika benda A berada pada ketinggian 3 kali jari-jari bumi dari permukaan bumi, maka tentukanlah berat benda A pada ketinggian tersebut!…
- Kondisi suhu di kota a 25°c. jika setiap kenaikan 100m suhu… kondisi suhu di kota a 25°c. jika setiap kenaikan 100m suhu turun 0,6°c suhu kota b dengan ketinggian 1100 m adalah.. Suhu Kota B adalah 18,4°C. Suhu adalah keadaan panas…
- Jika percepatan gravitasi di permukaan bumi 9,8 m/² pada… jika percepatan gravitasi di permukaan bumi 9,8 m/² pada ketinggian berapa percepatan gravitasi yang dialami oleh sebuah benda 2,45 m/s². jika jari-jari bumi sebesar R? Jawabannya adalah 2R dari pusat…
- Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan… Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan awal 30 m/s, jika g = 10 m/s2. Maka hitung ketinggian benda saat kecepatan bola 10 m/s Jawaban yang benar adalah…
- Koefisien gesekan antara balok-balok dan permukaan… koefisien gesekan antara balok-balok dan permukaan horizontal seperti pada gambar adalah 0,1. percepatan sistem sebesar .... Jawaban yang benar adalah 3,4 m/s² Diketahui : m1 = 3 kg m2 =…
- Suatu tempat di udara yang berada pada ketinggian h.… Suatu tempat di udara yang berada pada ketinggian h. Ketinggiah h dari bumi mempunyai kuat medan gravitasi 1/2g. Jika jari-jari bumi adalah r. Tentukannilai h tersebut! jawaban dari pertanyaan tersebut…
- Bagian yang paling atas dari bumi yaitu..... a atmosfer b… bagian yang paling atas dari bumi yaitu..... a atmosfer b hidrosfer c litosfer d inti bumi jawaban yang benar adalah A. Atmosfer. Bumi tempat kita tinggal terdiri dari beberapa komponen…
- Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan… Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan awal 30 m/s, jika g = 10 m/s2. Maka hitung ketinggian benda saat EP = 3 Ek Jawaban yang benar adalah…
- Pada ketinggian 15 - 45 km di atas permukaan bumi, semakin… Pada ketinggian 15 - 45 km di atas permukaan bumi, semakin tinggi elevasi atmosfer, semakin meningkat pula suhunya. Hal ini terjadi karena ... Tingginya suhu lapisan atmosfer di ketinggian 15-45…
- Dari puncak sebuah menara setinggi 45 m dijatuhkan sebuah… Dari puncak sebuah menara setinggi 45 m dijatuhkan sebuah batu. Jika percepatan gravitasi bumi 10 m/s^2, kecepatan batu pada saat tepat menyentuh tanah adalah ... Jawaban : 30 m/s Diketahui:…
- Tentukan berapa volume benda yang dimasukkan ke dalam air… Tentukan berapa volume benda yang dimasukkan ke dalam air laut jika massa air laut yang dipindahkan batu adalah sebesar 20 kg, sedangkan massa jenis air laut adalah 1025 kg/m3 serta…
- Berapa Jarak Matahari dan Bumi ? Berapa Jarak Matahari dan Bumi ? Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah sekitar 149,6 juta km. Perhatikan penjelasan berikut ini. Bumi adalah planet ketiga yang terdekat dari Matahari. Ciri ciri…
- Dua benda identik terpisah pada jarak 10cm. Apabila kedua… Dua benda identik terpisah pada jarak 10cm. Apabila kedua benda mengalami gaya tarik-menarik sebesar 6,003 × 10-²⁰ N, massa benda tersebut sebesar...kg. (G=6,67×10-¹¹ Nm²/kg²) jawaban yang benar adalah 3 x…