perhatikan pernyataan berikut 1 kekuatan magnet dapat diubah-ubah 2 kemagnetan bersifat permanen 3 bentuknya tetap 4 kutub-kutub magnet dapat diubah keuntungan elektromagnet yang benar adalah
jawaban untuk soal tersebut adalah pernyataan 1 dan 4.
Elektromagnet merupakan pembuatan magnet dengan cara melilitkan kawat pada besi (paku). Lilitan kawat/kumparan tersebut dialiri arus listrik dari baterai. Magnet elementer pada besi akan terpengaruh oleh aliran arus listrik, sehingga menjadi teratur dan mengarah ke satu arah. Hal ini mengakibatkan besi akan menjadi magnet dan dapat menarik serbuk besi yang berada di dekatnya.
Terdapat beberapa keuntungan elektromagnet dibandingkan dengan magnet biasa, yaitu :
1) kekuatan magnet bisa diubah-ubah dengan cara mengubah kuat arus listrik, jumlah lilitan atau ukuran inti besi.
2) Sifat kemagnetannya mudah ditimbulkan dan dihilangkan dengan cara memutus dan menghubungkan arus listrik menggunakan sakelar.
3) Dapat dibuat berbagai bentuk dan ukuran sesuai dengan kebutuhan yang dikehendaki.
4) Kutub-kutub magnet dapat diubah-ubah dengan cara mengubah arah arus listrik.
Dengan demikian, keuntungan elektromagnet yang benar sesuai dengan pernyataan 1 dan 4.
Rekomendasi Lain :
- Ketika meremas remas plastisin, gaya yang terjadi adalah... ketika meremas remas plastisin, gaya yang terjadi adalah... a. gaya tarikan b. gaya dorong c. gaya pegas d. gaya magnet Jawaban yang tepat adalah B. Gaya dorong. Yuk simak pembahasan…
- Saat pagi hari matahari berada di sebelah saat pagi hari matahari berada di sebelah saat pagi hari matahari berada di sebelah timur. Pembahasan: Matahari atau Surya adalah bintang di pusat tata surya. Bentuknya nyaris bulat dan terdiri…
- Benda yang tidak dapat digerakkan oleh magnet disebut Benda yang tidak dapat digerakkan oleh magnet disebut Jawabannya adalah diamagnetik. Simak pembahasan berikut. Magnet adalah suatu benda yang dapat menarik benda lain di sekitarnya yang memiliki sifat khusus. Setiap…
- Sebutkan 6 macam-macam gaya sebutkan 6 macam-macam gaya jawaban dari pertanyaan di atas adalah gaya berat, gaya magnet, gaya apung, gaya gesek, gaya pegas, dan gaya otot. Gaya adalah tarikan atau dorongan yang diberikan…
- Berikut ini beberapa sifat yang dimiliki suatu zat.… Berikut ini beberapa sifat yang dimiliki suatu zat. 1) mudah terbakar 2) dapat menghantarkan arus listrik 3) sifatnya keras 4) mudah berkarat Pasangan pernyataan berikut yang merupakan sifat fisika zat…
- Pasangan jenis bahan dan contoh benda yang tepat… Perhatikan tabel berikut. Pasangan jenis bahan dan contoh benda yang tepat berdasarkan tabel tersebut adalah a. 1-A, 2-B, 3-C b. 1-B, 2-A, 3-C c. 1-C, 2-A, 3-B d. 1-A, 2-B,…
- Perhatikan rangkaian berikut! Nilai I total dan I1… Perhatikan rangkaian berikut! Nilai I total dan I1 berturut-turut adalah .... a. 1,33 a dan 2 a b. 2 a dan 1,33 a c. 2 a dan 0,67 a d.…
- Beberapa sifat fisik dan kimia unsur sebagai berikut… Beberapa sifat fisik dan kimia unsur sebagai berikut 1. Bersifat logam 2. Berupa zat padat dan gas 3. Memiliki bilangan oksidasi lebih dari semacam 4. Bersifat paramagnetik 5. Senyawanya berwarna…
- Jika kita gantungan magnet secara bebas yang terjadi adalah jika kita gantungan magnet secara bebas yang terjadi adalah a. magnet selalu bergerak b. magnet diam dengan arah penunjukkan yang tidak tetap c. magnet diam dan menunjuk ke arah utara…
- jelaskan salah satu contoh hewan yang bermigrasi… jelaskan salah satu contoh hewan yang bermigrasi menggunakan Medan magnet contoh hewan yang memanfaatkan medan magnet untuk bermigrasi adalah burung, ikan salmon, dan bakteri. Pembahasan: Medan magnet, dalam ilmu fisika,…
- Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut ini!… Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut ini! Dari rangkaian tersebut hitunglah arus listrik yang mengalir pada rangkaian tersebut! jawaban untuk soal di atas adalah 2 ampere Kuat arus listrik merupakan hasil…
- Mengapa kita perlu mengonsumsi sayuran? Coba jelaskan! Mengapa kita perlu mengonsumsi sayuran? Coba jelaskan! Jawaban yang benar dapat dilihat pada penjelasan dibawah ini ya. Sayur merupakan salah satu bahan pangan yang bersumber dari tumbuhan. Kita perlu mengonsumsi…
- Tiga buah bola besi A, B, dan C memiliki massa… 2. Tiga buah bola besi A, B, dan C memiliki massa berturut-turut 2 kg, 6 kg, dan 4 kg. Bola besi disusun secara horizontal dari kiri dengan urutan A-C-B. Jarak…
- Suatu cd player ketika dioperasikan dengan baterai… Suatu cd player ketika dioperasikan dengan baterai 10 volt selama 1 jam menarik arus sebesar 200 miliampere. Besar energi listrik yang digunakan cd player tersebut adalah ... Energi listrik cd…
- Sebuah pemanas listrik digunakan untuk memanaskan 1… Sebuah pemanas listrik digunakan untuk memanaskan 1 kg air yang mula mula suhunya 0 derajat celclus sehingga mendidih. Jika pemanas listrik tersebut dihubungkan dengan sumber tegangan 200 Volt dan kuat…
- Bila sebuah resistor R 10K dialiri arus listrik 1,5… Bila sebuah resistor R 10K dialiri arus listrik 1,5 mA, maka dayanya.... Jawaban : 2,25 x 10^-2 W Diketahui: R = 10K ohm = 10^4 ohm I = 1,5 mA…
- Apa yang dimaksud dengan listrik statis? apa yang dimaksud dengan listrik statis? Jawaban yang tepat adalah Listrik statis adalah kumpulan muatan listrik dalam jumlah yang tetap (statis). Arus listrik statis dihasilkan dari gesekan suatu benda. Contoh…
- Teori yang mengemukakan bahwasanya adanya medan… Teori yang mengemukakan bahwasanya adanya medan magnet di sekitar kawat berarus listrik ditemukan oleh... Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah Hans Christian Oersted. Teori yang menyatakan bahwa bahwa di sekitar…
- Perhatikan gambar tiga hambatan listrik yang… Perhatikan gambar tiga hambatan listrik yang dirangkai campuran dengan sumber tegangan! Hitunglah kuat arus pada titik R1 pada rangkaian di atas! Jawabannya adalah 2,4A Diketahui: R1 = 1Ω R2 =…
- Seutas kawat dihubungkan dengan sebuah amperemeter.… Seutas kawat dihubungkan dengan sebuah amperemeter. Pada kawat tersebut mengalir elektron dengan muatan -1,6x10^-19 C dan amperemeter menunjukkan angka 0,8 mA. Banyaknya elektron yang melalui seutas kawat selama 1 s…
- Sebutkan dan jelaskan hukum hukum yang ada pada kemagnetan sebutkan dan jelaskan hukum hukum yang ada pada kemagnetan hukum-hukum yang menjelaskan kemagnetan adalah gaya Lorentz, hukum Biot-Savart, hukum Faraday, dan Hukum Lenz. Pembahasan: Dalam fisika, magnetisme adalah salah satu…
- Diketahui beberapa peristiwa berikut : a. Benda cair… Diketahui beberapa peristiwa berikut : a. Benda cair dalam botol mengikuti bentuk botol. Bentuk benda cair dalam gelas mengikuti bentuk gelas. b. Gabus terapung dalam air. Sifat fisika apakah yang…
- Sebuah lensa cembung memiliki focus 20 cm, tentukan… sebuah lensa cembung memiliki focus 20 cm, tentukan kekuatan lensa tersebut! Jawaban yang benar adalah 5 D. Diketahui : f = 20 cm Ditanya : kekuatan lensa (P)? Penyelesaian :…
- Arus maksimum yang dapat diinduksikan akibat… Arus maksimum yang dapat diinduksikan akibat perputaran sebuah motor adalah 12,56 A. Motor memiliki luas penampang 0,1 m² dan memerlukan waktu 1 s untuk melakukan satu putaran. Jika Dani menghubungkan…
- Arti kata gaya adalah arti kata gaya adalah Gaya adalah kekuatan untuk melakukan sesuatu. Mari cermati pembahasan berikut ini! Dari KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia), gaya memiliki arti kesanggupan untuk berbuat dan sebagainya…
- konduktor adalah konduktor adalah Konduktor adalah benda - benda yang dapat menghantarkan panas, listrik dan suara dengan baik. Konduktor dapat menjadi penghantar listrik yang baik karena memiliki banyak elektron-elektron bebas Contoh benda…
- Salah satu upaya mengatasi bencana longsor di… Salah satu upaya mengatasi bencana longsor di Indonesia adalah dengan membuat sumur resapan. SEBAB Alih fungsi hutan ke lahan sawah merupakan cara utama swasembada pangan. A jika pernyataan benar, alasan…
- Kutub B pada sebuah magnet didekatkan pada kutub… Kutub B pada sebuah magnet didekatkan pada kutub selatan magnet lain. Ternyata, kutub B ditolak. Berarti kutub B adalah kutub.... Jawaban yang benar adalah kutub selatan. Magnet selalu memiliki dua…
- Kolam renang dengan panjang 55 m dan lebar 35 m… Kolam renang dengan panjang 55 m dan lebar 35 m diberi batang besi di sekelilingnya. Tentukan harga batang besi jika harga per meternya Rp70.000,00. Jawaban yang benar adalah Rp12.600.000,00 Ingat!…
- Dika akan membuat 2 buah kerangka balok yang… Dika akan membuat 2 buah kerangka balok yang berukuran 5 cm x 4 cm x 3 cm terbuat dari besi. Jika besi yang tersedia 1 m, panjang sisa besi adalah…