perhatikan pernyataan berikut 1 kekuatan magnet dapat diubah-ubah 2 kemagnetan bersifat permanen 3 bentuknya tetap 4 kutub-kutub magnet dapat diubah keuntungan elektromagnet yang benar adalah
jawaban untuk soal tersebut adalah pernyataan 1 dan 4.
Elektromagnet merupakan pembuatan magnet dengan cara melilitkan kawat pada besi (paku). Lilitan kawat/kumparan tersebut dialiri arus listrik dari baterai. Magnet elementer pada besi akan terpengaruh oleh aliran arus listrik, sehingga menjadi teratur dan mengarah ke satu arah. Hal ini mengakibatkan besi akan menjadi magnet dan dapat menarik serbuk besi yang berada di dekatnya.
Terdapat beberapa keuntungan elektromagnet dibandingkan dengan magnet biasa, yaitu :
1) kekuatan magnet bisa diubah-ubah dengan cara mengubah kuat arus listrik, jumlah lilitan atau ukuran inti besi.
2) Sifat kemagnetannya mudah ditimbulkan dan dihilangkan dengan cara memutus dan menghubungkan arus listrik menggunakan sakelar.
3) Dapat dibuat berbagai bentuk dan ukuran sesuai dengan kebutuhan yang dikehendaki.
4) Kutub-kutub magnet dapat diubah-ubah dengan cara mengubah arah arus listrik.
Dengan demikian, keuntungan elektromagnet yang benar sesuai dengan pernyataan 1 dan 4.
Rekomendasi Lain :
- Sebut dan. jelaskan cara. membuat magnet sebut dan. jelaskan cara. membuat magnet cara membuat magnet ada tiga, yaitu : 1. digosokkan 2. induksi 3. dialiri arus DC (searah)
- Apa fungsi dari Medan magnet bumi dalam migrasi hewan apa fungsi dari Medan magnet bumi dalam migrasi hewan fungsi dari medan magnet dalam migrasi hewan adalah sebagai penunjuk arah migrasi (navigasi). Pembahasan: Medan magnet adalah ruang/daerah disekitar magnet yang…
- Besar kuat arus listrik pada rangkaian tersebut… Besar kuat arus listrik pada rangkaian tersebut adalah .... Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut. jawaban soal ini adalah 6 A Diketahui: E= 24 V r= 1 ohm R1= 15 ohm…
- Dalam suatu induktor, mengalir arus listrik sebesar… Dalam suatu induktor, mengalir arus listrik sebesar 60 A dan berubah menjadi nol dalam waktu 3 s. Ternyata pada kumparan timbul GGL induksi diri sebesar 50 V. Tentukan induktansi diri…
- Dua buah pelat besi diukur dengan menggunakan jangka… Dua buah pelat besi diukur dengan menggunakan jangka sorong, hasilnya digambarkan sebagai berikut: Selisih tebal kedua pelat besi tersebut adalah ... mm a. 0,9 b. 0,8 c. 0,10 d. 0,5…
- Salah satu upaya mengatasi bencana longsor di… Salah satu upaya mengatasi bencana longsor di Indonesia adalah dengan membuat sumur resapan. SEBAB Alih fungsi hutan ke lahan sawah merupakan cara utama swasembada pangan. A jika pernyataan benar, alasan…
- Perhatikan gambar berikut! tentukanlah arus listrik… Perhatikan gambar berikut! tentukanlah arus listrik yang mengalir dalam rangkaian! jawaban untuk soal di atas adalah 0,5 ampere Kuat arus listrik merupakan hasil bagi antara beda potensial dengan hambatan. Kuat…
- Ujung P berdasarkan prinsip induksi akan memiliki… Perhatikan elektromagnet dan batang baja OP yang terinduksi oleh elektromagnetik seperti gambar berikut! Ujung P berdasarkan prinsip induksi akan memiliki kutub ...... dan kemagnetan MN bersifat.... A. P Utara, MN…
- Mengapa kita perlu mengonsumsi sayuran? Coba jelaskan! Mengapa kita perlu mengonsumsi sayuran? Coba jelaskan! Jawaban yang benar dapat dilihat pada penjelasan dibawah ini ya. Sayur merupakan salah satu bahan pangan yang bersumber dari tumbuhan. Kita perlu mengonsumsi…
- Sebutkan 6 macam-macam gaya sebutkan 6 macam-macam gaya jawaban dari pertanyaan di atas adalah gaya berat, gaya magnet, gaya apung, gaya gesek, gaya pegas, dan gaya otot. Gaya adalah tarikan atau dorongan yang diberikan…
- Beberapa penghambat dihubungkan dengan baterai… Beberapa penghambat dihubungkan dengan baterai seperti gambar. Kuat arus listrik yang mengalir pada rangkaian adalah ... Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah 10 A. Perhatikan penjelasan berikut ini. Diketahui: R1…
- Sebutkan dan jelaskan hukum hukum yang ada pada kemagnetan sebutkan dan jelaskan hukum hukum yang ada pada kemagnetan hukum-hukum yang menjelaskan kemagnetan adalah gaya Lorentz, hukum Biot-Savart, hukum Faraday, dan Hukum Lenz. Pembahasan: Dalam fisika, magnetisme adalah salah satu…
- Sepotong besi panas bermassa 1kg dan bersushu 100°C… sepotong besi panas bermassa 1kg dan bersushu 100°C dimasukan kedalam wadah berisi air bermassa 2kg dan bersuhu 20°C Jika kalor jenis besi 450J/kg°C dan kalor jenis air 4200J/kg°C maka suhu…
- Diketahui beberapa peristiwa berikut : a. Benda cair… Diketahui beberapa peristiwa berikut : a. Benda cair dalam botol mengikuti bentuk botol. Bentuk benda cair dalam gelas mengikuti bentuk gelas. b. Gabus terapung dalam air. Sifat fisika apakah yang…
- Sebuah transformator menurunkan tegangan listrik… Sebuah transformator menurunkan tegangan listrik bolak-balik dari 220 volt menjadi 10 volt. Efisiensi transformator 60%, bila kuat arus pada kumparan sekunder 6,6 ampere maka daya yang hilang pada penggunaan transformator…
- Pada diagram transformator tersebut, kuat arus… Perhatikan gambar berikut! Pada diagram transformator tersebut, kuat arus primer adalah .... A. 0,25 A B. 0,50 A C. 0,75 A D. 1,00 A Jawaban : A. 0,25 A Diketahui:…
- Perhatikan ilustrasi berikut (1) U==S-> Perhatikan ilustrasi berikut (1) U==S-><-S==U (2) U==S<-->S==U (3) U==S-><-U==S (4) S==U-><-U==S Sifat magnet yang benar adalah A. (1) dan (2) B. (1) dan (4) C. (2) dan (3) D. (2)…
- Jika tegangan maksimum sumber AC adalah 200 V,… Perhatikan gambar rangkaian RLC berikut! Jika tegangan maksimum sumber AC adalah 200 V, hitunglah kuat arus maksimum yang mengalir pada rangkaian RLC tersebut! jawaban dari pertanyaan kamu adalah 2 A.…
- Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut. i)… Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut. i) kumparan semakin banyak lilitannya ii) medan magnet semakin kuat iii) inti besi semakin besar iv) gerak magnet semakin cepat Pernyataan yang benar tentang faktor yang mempengaruhi…
- Pasangan jenis bahan dan contoh benda yang tepat… Perhatikan tabel berikut. Pasangan jenis bahan dan contoh benda yang tepat berdasarkan tabel tersebut adalah a. 1-A, 2-B, 3-C b. 1-B, 2-A, 3-C c. 1-C, 2-A, 3-B d. 1-A, 2-B,…
- Rumus dari senyawa senyawa besi oksida rumus dari senyawa senyawa besi oksida Ada 2 kemungkinan jawaban karena biloks besi (Fe) adalah +2 dan +3. Kemungkinan I adalah Besi (II) oksida, rumus kimianya adalah FeO didapatkan dari…
- Suatu cd player ketika dioperasikan dengan baterai… Suatu cd player ketika dioperasikan dengan baterai 10 volt selama 1 jam menarik arus sebesar 200 miliampere. Besar energi listrik yang digunakan cd player tersebut adalah ... Energi listrik cd…
- Tulislah rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut!… Tulislah rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut! b. Besi (II) sianida Jadi, nama senyawa besi (II) sianida memiliki rumus kimia Fe(CN)2 Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa poliatom adalah senyawa…
- Kawat penghantar yang panjangnya 20 m berada dalam… Kawat penghantar yang panjangnya 20 m berada dalam medan magnet yang dialiri arus 5 A. Jika kuat medan magnet 10 T, berapa besar gaya Lorentz? Jawaban : 1000 N Diketahui:…
- Bagian magnet yang memiliki gaya tarik atau gaya… Bagian magnet yang memiliki gaya tarik atau gaya tolak terbesar adalah bagian magnet.... Jawaban yang benar adalah kutub magnet. Magnet selalu memiliki dua kutub, yaitu kutub utara dan kutub selatan.…
- Perhatikan bagan ekstraksi besi dalam tanur tinggi… Perhatikan bagan ekstraksi besi dalam tanur tinggi di samping ini. Reaksi CO2(g) + C(s) → 2CO(g) terjadi pada bagian nomor ... Reaksi pada soal terjadi pada bagian V. Proses ekstrasi…
- Jika kita gantungan magnet secara bebas yang terjadi adalah jika kita gantungan magnet secara bebas yang terjadi adalah a. magnet selalu bergerak b. magnet diam dengan arah penunjukkan yang tidak tetap c. magnet diam dan menunjuk ke arah utara…
- Perhatikan rangkaian berikut! Nilai I total dan I1… Perhatikan rangkaian berikut! Nilai I total dan I1 berturut-turut adalah .... a. 1,33 a dan 2 a b. 2 a dan 1,33 a c. 2 a dan 0,67 a d.…
- Sebuah transformator dari sebuah radio menurunkan… Sebuah transformator dari sebuah radio menurunkan tegangan PLN dari 220 V menjadi 6 V. Kumparan sekunder memiliki 24 lilitan dan arus 6,1 A, maka jumlah lilitan primernya .... a. 880…
- Diketahui beberapa peristiwa berikut : a. Benda cair… Diketahui beberapa peristiwa berikut : a. Benda cair dalam botol mengikuti bentuk botol. Bentuk benda cair dalam gelas mengikuti bentuk gelas. b. Gabus terapung dalam air. Sifat fisika apakah yang…