Perhatikan gambar di bawah ini!
Sebuah pipa U diisi dengan dua macam fluida, yaitu air dan minyak. Kedua fluida tersebut memiliki ketinggian yang berbeda ketika didalam pipa U. Jika massa jenis air sebesar 1 g/cm3, massa jenis minyak sebesar ….
a. 483 kg/m3
b. 533 kg/m3
c. 600 kg/m3
d. 1100 kg/m3
e. 1200 kg/m3
Jawabannya adalah 833 kg/m³.
Tidak ada pilihan yang tepat.
Pada bejana berhubungan, berlaku hukum pokok hidrostatik yaitu semua titik yang terletak pada bidang datar yang sama di dalam zat cair yang sejenis memiliki tekanan yang sama.
Secara matematis persamaannya ditulis :
P1 = P2
ρ1 g h1 = ρ2 g h2
ρ1 h1 = ρ2 h2
Keterangan :
ρ = massa jenis zat cair (kg/m³)
h = kedalaman dari permukaan zat cair (m)
Diketahui :
ρ1 = 1 gr/cm³
h1 = 10 cm
h2 = 12 cm
Ditanya :
ρ2 = ….?
Pembahasan :
ρ1 h1 = ρ2 h2
(1) (10) = ρ2 (12)
ρ2 = 10/12
ρ2 = 0,833 gr/cm³
ρ2 = 0,833 x (10^(-3)/10^(-6)) kg/m³
ρ2 = 0,833 x 10³ kg/m³
ρ2 = 833 kg/m³
Jadi massa jenis minyak adalah 833 kg/m³.
Oleh karena itu tidak ada pilihan yang tepat.
Rekomendasi Lain :
- Pipa U mula mula diisi air, kemudian pada salah… Pipa U mula mula diisi air, kemudian pada salah salah satu kaki pipa dimasukkan minyak tanah setinggi 10 cm, jika massa jenis air 1000 kg/m3 dan massa jenis minyak 800…
- Dua buah benda A dan B yang memiliki massa… Dua buah benda A dan B yang memiliki massa masing-masing 2 kg dan 8 kg terpisah pada jarak 15 cm. Letak suatu titik di antara kedua benda tersebut yang memiliki…
- Kota B mempunyai tekanan udara sebesar 66 cmHg maka… kota B mempunyai tekanan udara sebesar 66 cmHg maka ketinggian dari atas permukaan laut adalah jawaban soal ini adalah 1000 m Diketahui: P= 66 cmHg Ditanya: h=...? Jawab: Jawab: Tekanan…
- Tiga buah roda bergerigi A dan B dan dirangkai… tiga buah roda bergerigi A dan B dan dirangkai seperti gambar berikut. jari jari roda A 15 cm, jari jari roda B 10 cm, sedangkan jari jari roda C 25…
- Diketahui sebuah lemari bermassa 8 kg dinaikkan ke… diketahui sebuah lemari bermassa 8 kg dinaikkan ke lantai-5 sebuah gedung apartemen dengan energi potensial sebesar 2000 Joule. Berapa tinggi lantai ke-8 jika selisih tinggi setiap lantai apartemen tersebut 6m?…
- Sebuah benda diukur seperti gambar 1 dan gambar 2.… Sebuah benda diukur seperti gambar 1 dan gambar 2. Massa jenis benda yang diukur adalah .... jawaban untuk soal di atas adalah 4 g/cm³ Massa jenis adalah perbandingan antara massa…
- Senyawa hidrokarbon dengan massa 92 gram dibakar… Senyawa hidrokarbon dengan massa 92 gram dibakar dengan oksigen sehingga menghasilkan 132 gram CO2 dan 72 gram H20. Tentukan rumus molekul senyawa tersebut! (Ar H= 1, C = 12, 0…
- Berdasarkan gambar, diketahui kedalaman air 150 cm… perhatikan gambar berikut! berdasarkan gambar, diketahui kedalaman air 150 cm dan letak mulut ikan dari dasar kolam adalah 15 cm. tekanan hidrostatika pada mulut ikan, jika massa jenis air 1…
- Diantara sumber energi berikut, manakah yang… diantara sumber energi berikut, manakah yang menghasilkan gas karbondioksida... a. sel surya b. biodiesel c. angin d. panas bumi e. nuklir Jawabannya adalah B. Biodiesel adalah bahan bakar alternatif yang…
- Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : a. 64 29Cu Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : a. 64 29Cu Jumlah elektron, proton, dan neutron atom tersebut berturut-turut adalah 29, 29, 35. Jumlah elektron, proton, dan neutron atom diketahui dari…
- Sebuah balok dengan massa 10 kg mula mula diam… Sebuah balok dengan massa 10 kg mula mula diam terletak pada lantai datar yang licin, di mana pada benda tersebut bekerja gaya sebesar 30 newton dengan sudut 45 derajat terhadap…
- Perhatikan gambar benda berikut. Benda tersebut… Perhatikan gambar benda berikut. Benda tersebut ditarik dengan gaya ke atas F sebesar 100 N dan mengalami gaya normal N sebesar 20 N. Maka, massa benda tersebut adalah.... (g =…
- Besar tekanan hidrostatik dapat di tingkat kan dengan cara besar tekanan hidrostatik dapat di tingkat kan dengan cara jawaban yang benar adalah dengan memperbesar kedalaman benda. Tekanan hidrostatis adalah tekanan yang diakibatkan oleh gaya yang ada pada zat cair…
- Perhatikan gambar di bawah ini! Jika massa balok 2… Perhatikan gambar di bawah ini! Jika massa balok 2 kg, maka balok akan bergerak dengan percepatan... m/s^2. A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 Jawabannya adalah C. 3 m/s²…
- Sebanyak 25 g NaCl direaksikan dengan 16 ml asam… Sebanyak 25 g NaCl direaksikan dengan 16 ml asam sulfat 98% (berat jenis 1,84 g/ml). Diketahui BM NaCl 58,5 g/mol dan BM asam sulfat 98 g/mol. Tuliskan reaksi stoikiometri yang…
- Sebuah pompa hidrolik mempunyai luas penampang… Sebuah pompa hidrolik mempunyai luas penampang tabung kiri 2 cm^2, dan luas penampang tabung kanan 10 cm^2. Bila tabung kiri diberi gaya tekan ke bawah sebesar 1 n, maka besar…
- Suatu wajan berisi air raksa setinggi 70 cm. Jika… Suatu wajan berisi air raksa setinggi 70 cm. Jika massa jenis raksa 13.600 kg/m3 dan percepatan gravitasi 10 m/s2.Hitunglah tekanan hidrostatis pada wadah tersebut! jawaban yang benar adalah P =…
- Unsur p dan q dapat membentuk 2 senyawa di dalam 100… unsur p dan q dapat membentuk 2 senyawa di dalam 100 gram senyawa 1 terdapat 40 gram unsur p dan di dalam 90 gram senyawa 2 terdapat 50 gram Q…
- Perhatikan gambar berikut ! Mengapa air pada gelas… Perhatikan gambar berikut ! Mengapa air pada gelas tidak tumpah ? Jawaban yang benar adalah ketika gelas dibalik tekanan udara akan sama besar. Udara di luar akan memberi tekanan lebih…
- Dua buah partikel identik terpisah pada jarak 10 cm.… 1. Dua buah partikel identik terpisah pada jarak 10 cm. sila kedua partikel mengalami gaya tarik sebesar 6,003 × 10⁻²⁰ N, massa tiap tiap partikel tersebut sebesar..... (G = 6,67…
- Pada hukum Archimedes setiap benda yang dimasukan… Pada hukum Archimedes setiap benda yang dimasukan dalam sebuah zat cair maka benda tersebut akan mengalami gaya keatas yang memiliki besar sekitar jawaban yang benar adalah Fa = ρ.g.Vbt. Hukum…
- Sinta melakukan pengukuran massa benda di udara dan… Sinta melakukan pengukuran massa benda di udara dan di air menggunakan neraca. Jika massa benda di udara 5 kg, massa benda di air adalah 3 kg, serta percepatan gravitasi adalah…
- Sebuah tabung dengan luas penampang 20 cm2. Tabung… Sebuah tabung dengan luas penampang 20 cm2. Tabung tersebut diisi air sebanyak 1 liter. Jika massa jenis air 1.000 kg/m3 dan g = 10 m/s², hitunglah berat air dalam tabung!…
- Sebuah pipa U diisi air dengan massa jenis 1.000… Sebuah pipa U diisi air dengan massa jenis 1.000 kg/m³. Kemudian, pipa tersebut diisi minyak dengan massa jenis 800 kg/m³ melalui salah satu ujungnya hingga setinggi 15 cm. Selisih tinggi…
- Perhatikan gambar berikut! Manakah dari keempat… Perhatikan gambar berikut! Manakah dari keempat balok tersebut yang memiliki tekanan yang sama besar? A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 E. 2…
- Sebongkah es bervolume 200 cm³ terapung di atas air… Sebongkah es bervolume 200 cm³ terapung di atas air dengan volume es yang terapung 60 cm³, maka massa jenis es adalah... Jawaban yang tepat untuk pertanyaan tersebut adalah 700 kg/m³.…
- Sebuah pipa U diisi dengan air yang memiliki massa… Perhatikan gambar berikut! Sebuah pipa U diisi dengan air yang memiliki massa jenis 1.000 kg/m3 dan minyak yang memiliki massa jenis 900 kg/m3 seperti gambar tersebut. Jika tinggi kolom minyak…
- DIKETAHUI ada sebuah bejana berhubungan A1=20 cm2… DIKETAHUI ada sebuah bejana berhubungan A1=20 cm2 A2=60 cm2 diatas bejana 2 diletakkan sebuah batu dgn gaya 300N DITANYA berapa beban yang harus diletakkan pada penghisap 1? jawaban yang benar…
- Sebuah benda memiliki volume 500 cm3, benda tersebut… Sebuah benda memiliki volume 500 cm3, benda tersebut dicelupkan ke dalam zat cair yang massa jenisnya 1.000 kg/m3. Jika volume benda yang tercelup 200 cm3 dan percepatan gravitasi 10 m/s2,…
- Sebutkan jenis jenis energi sebutkan jenis jenis energi jenis energi seperti contoh minyak bumi,minyak jarak,dan matahari energi itu disebut bio adajuga biodiel