Tata nama senyawa poliatomik :
5. CH3COOK
Jawaban: Kalium asetat.
Senyawa ionik adalah senyawa yang terdiri dari ion positif (kation) dan ion negatif (anion). Terdapat jenis senyawa ionik yang terdiri dari kation monoatomik dan anion poliatomik. Anion poliatomik adalah ion yang terdiri dari dua atom atau lebih yang terikat bersama dan membentuk ion negatif. Urutan tata nama senyawa poliatomik:
1. Penamaan senyawa ionik dituliskan dengan menyebutkan nama kation diikuti nama anionnya. Kation golongan utama penamaan dengan menulis nama unsurnya. Apabila kation adalah logam dengan biloks lebih dari satu jenis (logam transisi), maka setelah nama logam diiukuti dengan bilangan oksidasi logam.
2. Untuk anion poliatomik sejenis dengan jumlah oksigen berbeda yaitu jika mengandung oksigen lebih banyak namanya diberi akhiran –at, jika oksigen lebih sedikit namanya diberi akhiran –it.
3. Untuk anion yang mengandung jumlah oksigen sampai 4, penamaannya mangacu pada ion yang mengandung oksigen paling sedikit dengan diberi awalan hipo- dan akhiran –it. Sedangkan jika mengandung oksigen paling banyak diberi awalan per- dan akhiran –at.
Senyawa dengan rumus struktur CH₃COOK, artinya:
Reaksi ionisasi CH₃COOK
CH₃COOK –> K⁺(aq) + CH₃COO⁻(aq)
• Kation => K⁺ => kalium
• Anion => CH₃COO⁻ => asetat
Jadi, nama senyawa CH₃COOK adalah kalium asetat.
Rekomendasi Lain :
- Produk reaksi antara CH3CH2Cl dengan CH3CH2ONa adalah ... Produk reaksi antara CH3CH2Cl dengan CH3CH2ONa adalah ... a. etana b. etena c. etanol d. butana e. dietil eter Jawaban yang benar adalah e. dietil eter. Reaksi metatesis merupakan reaksi…
- Di bawah ini yang bukan merupakan unsur adalah ... Di bawah ini yang bukan merupakan unsur adalah ... A. Emas (Au) B. Air (H2O) C. Oksigen (O) D. Nitrogen (N) Jawaban yang benar adalah opsi B. Materi dikelompokkan menjadi…
- Molekul senyawa terdapat pada nomor... Molekul senyawa terdapat pada nomor... jawaban soal ini adalah 2 dan 4 Penjelasan: Molekul senyawa adalah molekul yang terdiri dari dua unsur yang berbeda atau lebih, seperti air (H2O), garam…
- Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion… Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion kompleks. Tentukan : a. reaksi pembentukan ion kompleks tersebut Jadi, reaksi pembentukan ion kompleksnya adalah Cu2+ (aq) + 4NH3 (aq) ==> [Cu(NH3)4]2+ (aq).…
- Tentukan bilangan oksidasi unsur yang digarisbawahi!! Tentukan bilangan oksidasi unsur yang digarisbawahi!! 1. HNO3 (N yg digarisbawahi) 2. CuCl2 (Cu yg digarisbawahi) 3. CaCO3 (Ca yg digarisbawahi) Ingat, beberapa aturan dalam penentuan biloks sebagai berikut. -…
- Tentukan rumus senyawa-senyawa berikut: a. Nitrogen dioksida Tentukan rumus senyawa-senyawa berikut: a. Nitrogen dioksida Nitrogen dioksida => senyawa biner kovalen yg tersusun dari 2 nonlogam - nitrogen (N) - oksigen (O) ada awalan di pada oksida yg…
- Tulislah rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut!… Tulislah rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut! g. Nikel(II) hidroksida Jadi, nama senyawa Nikel(II) hidroksida memiliki rumus kimia Ni(OH)2. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa poliatom adalah senyawa yang dibentuk…
- Tulislah rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut!… Tulislah rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut! b. Besi (II) sianida Jadi, nama senyawa besi (II) sianida memiliki rumus kimia Fe(CN)2 Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa poliatom adalah senyawa…
- Diketahui reaksi reduksi oksidasi sebagai berikut.… Diketahui reaksi reduksi oksidasi sebagai berikut. 2Fe2+(aq) + Cl2(g) → 2Fe3+(aq) + 2Cl-(aq) Berdasarkan reaksi ketiga konsep reaksi reduksi oksidasi yang telah dipelajari, tunjukkan reaksi reduksi dan reaksi oksidasi dari…
- Mr untuk senyawa NaClO4 adalah. (Ar Na=23; Ar… Mr untuk senyawa NaClO4 adalah. (Ar Na=23; Ar Cl=35,5; Ar O=16) a. 132,5 b. 122,5 c. 112,5 d. 102,5 e. 92,5 Jadi, jawabannya adalah b. 122,5. Untuk lebih jelasnya simak…
- Senyawa hidrokarbon dengan massa 92 gram dibakar… Senyawa hidrokarbon dengan massa 92 gram dibakar dengan oksigen sehingga menghasilkan 132 gram CO2 dan 72 gram H20. Tentukan rumus molekul senyawa tersebut! (Ar H= 1, C = 12, 0…
- Tulis rumus kimia senyawa-senyawa molekul biner… Tulis rumus kimia senyawa-senyawa molekul biner berikut! a. Iodin triklorida Jadi, nama senyawa Iodin triklorida memiliki rumus kimia ICl3. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa kovalen biner adalah senyawa…
- Tata nama senyawa poliatomik : 6. Cu3(PO4)2 Tata nama senyawa poliatomik : 6. Cu3(PO4)2 nama senyawa tersebut adalah tembaga(II) fosfat. Agar lebih jelas simak pembahasan berikut yaa :) Senyawa poliatomik adalah senyawa yang disusun oleh ion poliatomik,…
- Perhatikan reaksi berikut! ZnCO3(s) → ZnO(s) +… Perhatikan reaksi berikut! ZnCO3(s) → ZnO(s) + CO2(g) Identifikasilah reaksi tersebut tergolong reaksi redoks atau bukan redoks! reaksi tersebut bukan reaksi redoks. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :)…
- Kelemahan uang logam terdapat pada kombinasi... Kelemahan uang logam terdapat pada kombinasi... a. A1, A2, dan B1 b. A1, B1, dan B2 c. A2, B1, Dan C1 d. A2, B2, dan C2 e. B2, C1, dan…
- Tentukan rumus senyawa-senyawa berikut: b. Karbon disulfida Tentukan rumus senyawa-senyawa berikut: b. Karbon disulfida rumus senyawa tersebut adalah CS2. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Senyawa kovalen biner diberi nama dengan aturan berikut. 1. Nama unsur…
- Tuliskan struktur asam 1,2-etanadioat dan asam… Tuliskan struktur asam 1,2-etanadioat dan asam 1,3-propanadioat beserta kegunaannya Jawaban: Struktur dapat dilihat pada lampiran. Kegunaan asam 1,2-etanadioat untuk zat campuran pada detergen, pelarut organik, dan zat asam pada industri…
- Beberapa sifat fisik dan kimia unsur sebagai berikut… Beberapa sifat fisik dan kimia unsur sebagai berikut 1. Bersifat logam 2. Berupa zat padat dan gas 3. Memiliki bilangan oksidasi lebih dari semacam 4. Bersifat paramagnetik 5. Senyawanya berwarna…
- Tentukanlah massa molekul relatif (Mr) senyawa… Tentukanlah massa molekul relatif (Mr) senyawa berikut : 4. N2 Diketahui Ar H = 1; O = 16; N = 14; C = 12; S = 32; Ca = 40;…
- Atom 16A dan 8B dapat membentuk senyawa AB3 maka… atom 16A dan 8B dapat membentuk senyawa AB3 maka bentuk molekul dari senyawa tersebut adalah Untuk dapat mengetahui bentuk molekul dari suatu senyawa, kita harus menentukan jumlah pasangan elektron ikatan…
- Pada reaksi redoks: MnO2(s) + 2H2SO4(aq) + 2NaI(aq)… Pada reaksi redoks: MnO2(s) + 2H2SO4(aq) + 2NaI(aq) → MnSO4(aq) + Na2SO4(aq) + 2H2O(l) + I2(s) Tentukanlah yang berperan sebagai oksidator pada reaksi tersebut! Jawaban: MnO2 Oksidator adalah zat yang…
- Sepotong logam bermassa m gr bersuhu 80°C di masukan… Sepotong logam bermassa m gr bersuhu 80°C di masukan ke dalam air yang bersuhu 20°C dan bermassa 600 gr jika kalor jenis logam 0,3 kal/gr°C serta kalor jenis air 1…
- Tulis rumus kimia senyawa-senyawa molekul biner… Tulis rumus kimia senyawa-senyawa molekul biner berikut! h. Disulfur difluorida Jadi, nama senyawa Disulfur difluorida memiliki rumus kimia S2F2. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa kovalen biner adalah senyawa…
- Reaksi ionisasi N2H4 reaksi ionisasi N2H4 jawabannya adalah: N2H4 + H2O ⇌ N2H5+ + OH- Untuk lebih jelasnya, yuk simak pembahasan berikut ^_^ Senyawa N2H4 memiliki nama senyawa hidrazin yang termasuk kedalam senyawa…
- Disajikan persamaan reaksi berikut. 2CuSO4(aq) +… Disajikan persamaan reaksi berikut. 2CuSO4(aq) + 4KI(aq) → 2CuI(aq) + I2(s) + 2K2SO4(aq) Zat yang berperan sebagai oksidator mengalami perubahan bilangan oksidasi ... a. +2 b. +1 c. −1 d.…
- Pasangan senyawa yang sesuai dengan hukum… Pasangan senyawa yang sesuai dengan hukum perbandingan berganda adalah... a. NaOH dan KOH b. H²SO⁴ dan Na²SO⁴ C. HCL dan HBr d. O² dan O³ e. SO² dan SO³ Jawabanya…
- Tuliskan rumus kimia senyawa ion berikut dan… Tuliskan rumus kimia senyawa ion berikut dan tuliskan pula reaksi ionisasinya! Asam pospit Jawabannya H3PO3, H+ dan PO3^3- Senyawa asam adalah senyawa yang memiliki ion hidrogen ( H+ ) dan…
- Identifikasikan zat yang bersifat oksidator dan… Identifikasikan zat yang bersifat oksidator dan reduktor dari reaksi berikut! b. Cu2O + 2H^+ → Cu + Cu^2+ H2O Jawabannya Cu2O Reaksi reduksi oksidasi ( reaksi redoks ) adalah reaksi…
- Unsur A dan B membentuk senyawa 1 dan 2 senyawa 1… unsur A dan B membentuk senyawa 1 dan 2 senyawa 1 mengandung 20% A dan 80% B senyawa 2 mengandung 25% A dan 76% B tentukan perbandingan massa unsur B…
- Kelompokkan molekul-molekul berikut ke dalam molekul… Kelompokkan molekul-molekul berikut ke dalam molekul unsur dan molekul senyawa: a. H2O Jawaban yang benar adalah H₂O merupakan molekul senyawa. Molekul merupakan gabungan dari atom sejenis maupun atom-atom yang tidak…