Rafif, Namira dan Kalila pergi ke toko buku Rafif membeli 8 buah buku tulis dan 6 buah pensil dengan harga rp79.000 Namira membeli 6 buah buku tulis dan 5 buah pensil dengan harga rp60.500 jika Kalila membeli 5 buah buku tulis dan 8 buah pensil maka ia harus membayar sebesar…
jawaban untuk soal di atas adalah Rp60.000,00
Sistem persamaan linear dua variabel (SPLDV) adalah suatu sistem yang terdiri dari dua persamaan linear yang mempunyai dua variabel.
Bentuk umum SPLDV:
ax + by = c
dx + ey = f
dimana:
x, y = variabel
a, b, d, e = koefisien
c, f = konstanta
Penyelesaian SPLDV dapat dilakukan dengan:
1. Metode grafik
2. Metode eliminasi
3. Metode substitusi
4. Metode gabungan (eliminasi-subtitusi)
Metode eliminasi bertujuan untuk mengeliminasi (menghilangkan) salah satu variabel, sehingga nilai variabel lainnya bisa diketahui.
Metode substitusi bertujuan untuk mengganti nilai suatu variabel pada suatu persamaan dari persamaan lainnya.
Ingat:
–a/(–b) = a/b
Misal:
harga sebuah buku tulis = x
harga sebuah pensil = y
Maka:
8x + 6y = 79.000 ………. (1)
6x + 5y = 60.500 ………. (2)
Eliminasi variabel x pada persamaan (1) dan (2):
8x + 6y = 79.000 | × 3 |
6x + 5y = 60.500 | × 4 |
24x + 18y = 237.000
24x + 20y = 242.000
––––––––––––––––––– –
……… –2y = –5.000
…………. y = –5.000/(–2)
…………. y = 5.000/2
…………. y = 2.500
Subtitusi nilai y = 2.500 ke persamaan (2):
6x + 5y = 60.500
6x + (5 × 2.500) = 60.500
6x + 12.500 = 60.500
6x = 60.500 – 12.500
6x = 48.000
x = 48.000/6
x = 8.000
5x + 8y
= (5 × 8.000) + (8 × 2.500)
= 40.000 + 20.000
= Rp60.000,00
Jadi, untuk membeli 5 buah buku tulis dan 8 buah pensil maka Kalila harus membayar sebesar Rp60.000,00
Semoga membantu ya
Rekomendasi Lain :
- Aku mempunyai 789, ternyata 456 buah diberikan… aku mempunyai 789, ternyata 456 buah diberikan kepada siswa anak laki-laki , beberapa buah yang dimiliki aku? Jawaban: 333 Perhatikan perhitungan pada gambar berikut! Semoga membantu ya! :)
- Maria adalah penjaga tiket di sirkus. Ada tiga jenis… Maria adalah penjaga tiket di sirkus. Ada tiga jenis tiket yang dijual. Keluarga Andi membeli 4 tiket anak-anak, 2 tiket dewasa, dan 1 tiket lansia dan membayar Rp640.000,00. Keluarga Butet…
- Jika 2x+3y=16 dan 3x−y=13, maka nilai x dan y adalah... Jika 2x+3y=16 dan 3x−y=13, maka nilai x dan y adalah... jawaban untuk soal ini adalah ???? = 5 dan y = 2. Soal tersebut merupakan materi Sistem Persamaan Linear Dua…
- Perkiraan informasi berdasarkan judul buku ATLAS DUNIA perkiraan informasi berdasarkan judul buku ATLAS DUNIA Perkiraan informasi berdasarkan judul buku "Atlas Dunia" adalah memuat gambar geografis, jarak wilayah, dan batas negara di dunia. Untuk memahami jawaban tersebut, berikut…
- Pak Isa membagikan permen kopiko kepada 5 orang… 7. Pak Isa membagikan permen kopiko kepada 5 orang siswa kelas 11 MA Hayatul Muttaqin menurut aturan deret aritmetika. Semakin tinggi nilai siswa semakin banyak permen kopiko yang diperoleh. Jika…
- Bu Dani membeli 3 dus buku dengan harga… Bu Dani membeli 3 dus buku dengan harga Rp3.360.000,00. Setiap dus berisi 32 pak. Buku tersebut habis dijual dengan harga Rp40.000,00 tiap pak. Keuntungan yang diperoleh Bu Dani tiap dus…
- Tentukan himpunan penyelesaian dari Sistem Persamaan… Tentukan himpunan penyelesaian dari Sistem Persamaan Linear Dua Variabel berikut! 3x+7y=−1, x+3y=5 Jawaban : {-19, 8} Penyelesaian dari sistem persamaan linear dua variabel dapat ditentukan dengan metode eliminasi dan subtitusi,…
- Sebuah toko membuat daftar perencanaan penjualan… Sebuah toko membuat daftar perencanaan penjualan barang seperti pada tabel berikut Sepatu 200000 di harga jual pada label 250000 diskon 10% tas harga beli 150000 dan harga jualnya 200000 diskon…
- Bentuk sederhana dari 200 g : 7 kg dan 5 kodi : 5… Bentuk sederhana dari 200 g : 7 kg dan 5 kodi : 5 buah adalah... A.0,2 : 7 dan 100:600 B.0,2:7 dan 0,1:60 C.0,2:7 dan 1:6 D.0,2 : 70 dan…
- Sederhanakan perbandingan berikut : 3 lusin : 4 kodi Sederhanakan perbandingan berikut : 3 lusin : 4 kodi Jawaban soal ini adalah 9 : 20 Ingat! Perbandingan atau rasio adalah cara atau metode yang digunakan dalam membandingkan dua besaran…
- Diakhir pekan, Raisa mengunjungi salah satu Mall… Diakhir pekan, Raisa mengunjungi salah satu Mall ternama di kota Medan. Di toko A, Raisa melihat sebuah tas yang harganya sama dengan harga 4 pasang sepatu. Sementara itu, harga 3…
- Salak= 7% Melon= 18% Semangka= 12% Duku= 13% Jambu=… Salak= 7% Melon= 18% Semangka= 12% Duku= 13% Jambu= 11% Mangga= 14% Apel= 25% Diagram di samping menunjukkan daerah penjualan buah dari toko Binar Mas Sejahtera di bulan maret 2024.…
- vitamin apa yang terkandung di dalam buah pepaya vitamin apa yang terkandung di dalam buah pepaya vitamin A
- Harga 5 kg telur dan 4 kg terigu Rp 165.000,- Karena… Harga 5 kg telur dan 4 kg terigu Rp 165.000,- Karena uangnya tidak cukup, Bu Nina hanya membeli 3 kg telur dan 2 kg terigu seharga Rp 94.000.- Harga 3…
- Budi membeli 45 pensil dan 60 buku tulis untuk… Budi membeli 45 pensil dan 60 buku tulis untuk dibagikan ke teman-teman. Berapakah rasio perbandingan pensil dan buku tulis tersebut? Jawabannya adalah 3:4. Yuk disimak penjelasannya. - Cara mencari perbandingan…
- Kelompok tumbuhan yang memiliki biiji yang tertutup… Kelompok tumbuhan yang memiliki biiji yang tertutup oleh daun buah (perikarp) adalah: A. Monokotil B. Dikotil C. Angiospermae D. Gymnospermae E. Spermatophyta Jawabannya adalah C. Angiospermae adalah kelompok tumbuhan yanh…
- Lani mempunyai 30 buah jeruk. kemudian Lani… Lani mempunyai 30 buah jeruk. kemudian Lani memberikan kepada Meli 6 buah jeruk . berapa sisa buah yang dimiliki Lani ? Jawaban : 24 buah Perhatikan penjelasan berikut ya. Diketahui…
- Bibliografi adalah bibliografi adalah Bibliografi berasal dari Bahasa Yunani "biblio" (buku) dan "grafi" (menulis), jadi bibliografi dapat diartikan sebagai suatu daftar buku atau artikel majalah untuk subjek tertentu dan fungsinya mendaftar semua…
- Harga 5 mangkok bakso dan 4 gelas jus jeruk di rumah… Harga 5 mangkok bakso dan 4 gelas jus jeruk di rumah makan "Sedap" adalah Rp50.000,00. Sedangkan harga 2 mangkok bakso dan 3 gelas jus jeruk di tempat yang sama adalah…
- Banyak ruang sampel yang dihasilkan saat melempar… Banyak ruang sampel yang dihasilkan saat melempar dua buah dadu secara bersamaan adalah Jawaban yang benar adalah 36 Konsep =>Ruang sampel dilambangkan S merupakan kumpulan dari hasil yang mungkin terjadi…
- Jika Sikkorma dan Dngolina masing masing membeli… Hasiholan adalah seorang pemuda ganteng dan mapan sehingga banyak wanita yang terpesona. Setelah merasa cukup siap diapun berencana akan melangsungkan Pardongan Saripeon(Perkawinan) dalam waktu dekat dan undanganpun disebar. Setelah undangan…
- Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk… Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk membuat 24 gelas jus buah. Berapa gula pasir diperlukan untuk membuat 60 gelas jus buah? Jawaban : 900 gr Ingat! Perbandingan senilai…
- Jumlah atom yang terdapat dalam 0,2 mol kristal… jumlah atom yang terdapat dalam 0,2 mol kristal barium sulfit adalah.... a. 6,02×10 pangkat 22 buah b. 1,204×10 pangkat 23 buah c. 6,02×10 pangkat 23 buah d. 1,204×10 pangkat 22…
- Bu maya membeli 2 lusin taplak meja, 1 kodi serbet… Bu maya membeli 2 lusin taplak meja, 1 kodi serbet makan, dan 1 gros tusuk gigi. Jumlah seluruh benda yang dibeli bu maya ada.....buah Jawaban : 188 buah Ingat! 1…
- Pada sebuah rak buku Terdapat 4 buku novel 3 buku… pada sebuah rak buku Terdapat 4 buku novel 3 buku sejarah dan sebuah kamus jika diambil 3 buah buku sekaligus maka Banyaknya anggota ruang sampel adalah.. a. 8 b. 12…
- Pada sebuah kotak Terdapat 4 buku novel 3 buku… pada sebuah kotak Terdapat 4 buku novel 3 buku sejarah dan sebuah kamus bila diambil 3 buah buku sekaligus berapa peluang terambil 2 buku novel dan sebuah buku sejarah.. a.…
- Di toko alat tulis, Tio membeli 2 buku tulis dan 5… Di toko alat tulis, Tio membeli 2 buku tulis dan 5 pulpen seharga Rp18.000,00. Di toko yang sama Andri membeli 1 buku tulis dan 3 pulpen seharga Rp10.000,00 Jika Dea…
- Ibu ingin membuat dua buah bendera segitiga… Ibu ingin membuat dua buah bendera segitiga siku-siku yg alas nya berukuran 60 cm dan tingginya 50 cm. Jika ibu mempunyai kain dengan ukuran panjang 2 M dan lebar 1,2…
- Sebuah agen toko pakaian membeli 3 kodi pakaian… sebuah agen toko pakaian membeli 3 kodi pakaian dengan harga Rp. 1.800.000,00.pakaian tersebut dijual dengan harga Rp. 350.000,00 per lusin. berapa kerugian dari hasil penjualan itu? Jawabannya adalah Rp100.000,00 Ingat…
- Ibu membeli apel seberat 40 1 apel sama dengan 500 g… Ibu membeli apel seberat 40 1 apel sama dengan 500 g , berapa banyak apel milik ibu sekarang? Jawabannya: 20.000 gram Kita asumsikan, soalnya adalah "Ibu membeli apel sebanyak 40…