seorang pedagang membeli 40 buah Belimbing dengan harga Rp2.000 perbuah. Kemudian 25 buah Belimbing dijual dengan harga Rp2.500 perbuah, 10 buah Belimbing dijual dengan harga Rp2.250 perbuah dan sisanya busuk. Tentukan besar persentase keuntungan atau kerugiannya
Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 6,25%.
Ingat!
Rumus persentase untung:
%Untung = (untung/harga beli) × 100%
Untung adalah kondisi ketika harga penjualan lebih besar daripada harga pembelian. Atau dapat ditulis rumusnya: Untung = Harga jual – Harga Beli.
Rugi adalah kondisi ketika harga pembelian lebih besar daripada harga penjualan.
Atau dapat ditulis rumusnya: Rugi = Harga Beli – Harga Jual
Pembahasan:
Menentukan harga pembelian terlebih dahulu.
Harga beli = 40 buah × 2.000
= Rp80.000
Kemudian, mencari harga penjualannya.
Harga jual = 25 buah × 2.500
= Rp62.500
Harga jual = 10 buah × 2.250 (jual)
= Rp22.500
Total harga jual = 62.500 + 22.500
= Rp85.000
Karena harga penjualan lebih besar daripada harga pembelian maka mendapatkan keuntungan, sebesar:
Untung = Harga jual – Harga Beli
= 85.000 – 80.000
= 5.000
Sehingga, persentase keuntungan:
%Untung = (untung/harga beli) × 100%
%Untung = (5.000/80.000) × 100%
%Untung = (1/16) × 100%
%Untung = (1/4) × 25%
%Untung = 6,25%
Jadi, besar persentase keuntungan adalah 6,25%.
Semoga membantu ya!
Rekomendasi Lain :
- Bintang membeli 5 lusin mainan dengan harga Rp5.500.000.… Bintang membeli 5 lusin mainan dengan harga Rp5.500.000. Ternyata dia mendapat diskon 5% jadi dia membayar lebih sedikit. Setelah semua mainan terjual habis, Bintang mendapat untung 45%. Menentukan: A.Harga beli…
- Fungsi permintaan pasar atas suatu barang ditunjukkan oleh… Fungsi permintaan pasar atas suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Qd = 20 - 3P, sedangkan penawaran Qs -4 +5P. a. berapa harga keseimbangannya b. tunjukkan tingkat keseimbangan tersebut dengan kurve.…
- Seorang pedagang mengambil keuntungan sebesar ⅕ dari… seorang pedagang mengambil keuntungan sebesar ⅕ dari pembelian.jika keuntungannya Rp18.000,00. berapakah harga pembelinya? Jawabannya adalah Rp90.000,00 Konsep : a/b x c = d c = d x b/a Jawab :…
- Ulfa membeli sepatu di toko harga sepatu yang tertera pada… Ulfa membeli sepatu di toko harga sepatu yang tertera pada label RP 150 000 00 apa bila dia mendapat diskon 15% berapa kah harga yang harus dibayar Ulfa Jawaban :…
- Akibat yang timbul dari tingginya tingkat inflasi di suatu… Akibat yang timbul dari tingginya tingkat inflasi di suatu negara adalah.... a. daya beli rumah tangga menguat dan kekayaan rumah tangga meningkat b. suku bunga turun dan rumah tangga terdorong…
- Toko elektronik "CINTA PRODUK INDONESIA" menjual televisi… Toko elektronik "CINTA PRODUK INDONESIA" menjual televisi dan memperoleh keuntungan 25% jika harga beli televisi tersebut Rp3.600.000.00 maka harga jualnya adalah.. Diketahui : Persentase untung = 25% Harga beli =…
- Sebuah agen toko pakaian membeli 3 kodi pakaian dengan harga… sebuah agen toko pakaian membeli 3 kodi pakaian dengan harga Rp. 1.800.000,00.pakaian tersebut dijual dengan harga Rp. 350.000,00 per lusin. berapa kerugian dari hasil penjualan itu? Jawabannya adalah Rp100.000,00 Ingat…
- Bu Dani membeli 3 dus buku dengan harga Rp3.360.000,00.… Bu Dani membeli 3 dus buku dengan harga Rp3.360.000,00. Setiap dus berisi 32 pak. Buku tersebut habis dijual dengan harga Rp40.000,00 tiap pak. keuntungan yang diperoleh Bu Dani tiap dus…
- Sepasang sepatu dijual dengan harga Rp. 63.000,00. Harga… sepasang sepatu dijual dengan harga Rp. 63.000,00. Harga satu kodi sepatu yang sama adalah... A. Rp. 630.000,00 B. Rp. 756.000,00 C. Rp. 945.000,00 D. Rp. 1.260.000,00 Jawaban yang benar untuk…
- Harga 1 buah buku sama dengan harga 3 buah penghapus. Jika… Harga 1 buah buku sama dengan harga 3 buah penghapus. Jika harga 4 buku dan 3 penghapus adalah Rp 15.000,00. Tentukan harga 8 buku dan 6 penghapus! Jawaban dari pertanyaan…
- Seorang pedagan mengeluarkan Rp1.500.000.00 untuk… Seorang pedagan mengeluarkan Rp1.500.000.00 untuk menjalankan usahanya. jika pada hari itu dia mendapatkan keuntungan sebesar 10%, maka beaarnya pendapatan yang didapatkan pada hari itu Ada lah. Jawaban yang benar untuk…
- Yang tidak dapat mengubah harga keseimbangan adalah… Yang tidak dapat mengubah harga keseimbangan adalah perubahan A. Harga barang substitusi B. pendapatan konsumen C. Harga input. D. teknologi produksi E. Harga barang bersangkutan Jawabannya E. Pembahasan: Berubahnya harga…
- Di toko alat tulis, Tio membeli 2 buku tulis dan 5 pulpen… Di toko alat tulis, Tio membeli 2 buku tulis dan 5 pulpen seharga Rp18.000,00. Di toko yang sama Andri membeli 1 buku tulis dan 3 pulpen seharga Rp10.000,00 Jika Dea…
- Siska membeli 3 buah buku dan 4 batang pensil dengan harga… Siska membeli 3 buah buku dan 4 batang pensil dengan harga Rp19.000,00. Jika harga satu buku Rp500,00 lebih mahal diibanding harga pensil, maka berapa harga sebuah buku ? Jawaban yang…
- Sebuah keranjang yang berisi Rambutan dibeli dengan harga… sebuah keranjang yang berisi Rambutan dibeli dengan harga Rp.360.000,00dengan bruto 96 kg dengan T-ara nya 6,25% jika pedagang menghendaki untung 25% maka harga jual per kg adalah Jawaban : Rp4.800,00…
- Jimin membeli 4 roll kain Toyobo dengan harga Rp4.200.000.… Jimin membeli 4 roll kain Toyobo dengan harga Rp4.200.000. Sebanyak 85m dijual dengan harga Rp28.000/m, 50m dijual dengan harga Rp27.000/m, 23m dijual dengan harga Rp26.000/m, dan sisanya diberikan kepada Suga.…
- Suka membeli sepeda motor bekas dengan harga Rp4.000.000.… suka membeli sepeda motor bekas dengan harga Rp4.000.000. setelah di pakai beberapa bulan sepeda itu dijual dengan harga Rp3.250.000. Persentase kerugiannya yang diderita suka adalah.... Jawaban yang benar untuk pertanyaan…
- Seorang pedagang membeli 50 pensil dengan harga 2.000per… Seorang pedagang membeli 50 pensil dengan harga 2.000per buah jika uang yg sama iq ingin membeli 32 penghapus maka harga penghapus adalah ..... Jawaban: Rp3.125,00 Ingat bahwa! Pada perbandingan berbalik…
- Seorang pedagang membeli 30 kg jeruk dan untung Rp33.000,00… Seorang pedagang membeli 30 kg jeruk dan untung Rp33.000,00 atau 25% maka harga pembelian 1 kg jeruk adalah .... Jawaban yang benar adalah Rp 3.520,00 % keuntungan = besar keuntungan/…
- Bu Ayu membeli sebuah TV LCD dengan harga Rp3.800.000,00 dan… Bu Ayu membeli sebuah TV LCD dengan harga Rp3.800.000,00 dan dikenakan PPN 10%. Berapa uang yang harus dibayar Bu Ayu untuk membeli TV LCD tersebut! Jawaban yang benar adalah Rp4.180.000,00…
- Bobo membeli sepatu seharga Rp210.000 dengan diskon 60%+40%… Bobo membeli sepatu seharga Rp210.000 dengan diskon 60%+40% dan tas seharga RpRp400.000 dengan diskon 88%. Jika m adalah harga sepatu setelah didiskon dan n adalah harga tas setelah didiskon, maka…
- Bu Dani membeli 3 dus buku dengan harga Rp3.360.000,00.… Bu Dani membeli 3 dus buku dengan harga Rp3.360.000,00. Setiap dus berisi 32 pak. Buku tersebut habis dijual dengan harga Rp40.000,00 tiap pak. Keuntungan yang diperoleh Bu Dani tiap dus…
- Ketika berbelanja, kita selalu memilih dan menawar harga… Ketika berbelanja, kita selalu memilih dan menawar harga barang tersebut dengan tujuan …. Jawaban yang tepat adalah kebutuhan yang kita inginkan terpenuhi dengan memuaskan. Berikut ini pembahasannya ya! Setelah terjadinya…
- Maria adalah penjaga tiket di sirkus. Ada tiga jenis tiket… Maria adalah penjaga tiket di sirkus. Ada tiga jenis tiket yang dijual. Keluarga Andi membeli 4 tiket anak-anak, 2 tiket dewasa, dan 1 tiket lansia dan membayar Rp640.000,00. Keluarga Butet…
- Akun yang hanya terdapat pada perusahaan dagang adalah Akun yang hanya terdapat pada perusahaan dagang adalah Jawaban untuk soal di atas adalah persediaan barang dagang, penjualan, retur penjualan, potongan penjualan, beban angkut penjualan, harga pokok penjualan, pembelian, beban…
- Sebanyak sepuluh kilogram gula pasir dibeli dengan harga… sebanyak sepuluh kilogram gula pasir dibeli dengan harga Rp115.000,00. pembeli menjual kembali gula pasir tersebut Dan memperoleh untung sebesar Rp500,00 per kg-nya. Harga jual per kg gula pasir tersebut adalah...…
- Harga rata-rata 5 baju kotak adalah Rp35.000,00. Adapun… Harga rata-rata 5 baju kotak adalah Rp35.000,00. Adapun harga 3 baju batik adalah Rp40.000,00. Harga rata-rata seluruh baju adalah.. Jawabannya adalah Rp36.875,00 Rumus rata-rata gabungan: Xgab = (Xa.na + Xb.nb)/(na+nb)…
- Sebuah handphone dibeli dengan harga Rp. 2.700.000,00 dijual… 19. Sebuah handphone dibeli dengan harga Rp. 2.700.000,00 dijual lagi dengan kerugian Rp. 324.000,00. Maka presentase kerugian penjual tersebut adalah. a. 18% b. 16% c. 14% d. 12% persentase rugi…
- Pak Adi membeli 10 karung gula kelapa alami dengan harga… Pak Adi membeli 10 karung gula kelapa alami dengan harga seluruhnya Rp9.700.000,00. Pada setiap karung tertulis bruto 50 kg dan tarra 1 kg. Ongkir dan ongkos kuli pengangkut tiap karung…
- Sebuah toko buku membeli 400 buah dengan harga Rp. 300.000… Sebuah toko buku membeli 400 buah dengan harga Rp. 300.000 per buah karna penerbit memberikan potongan harga, maka toko buku tersebut hanya membayar 9.000.000 tentukan besarnya diskon perbuku yang di…